Anda di halaman 1dari 5

NOTULEN RAPAT

Hari/Tanggal : Senin, 2 Januari 2023


Tempat : RA Al-Ikhlas Darma Wanita Persatuan Kemenag Wajo
Waktu/Jam : 11.00 s/d Selesai
Pemimpin Rapat : Syamsuduha, S.Pd.I
Agenda Rapat : Pembentukan Struktur Organisasi

HASIL KEPUTUSAN RAPAT

Kepala RA : Syamsuduha, S.Pd.I


Ketua Komite : Ihsan, SOS
Guru Kelompok A : Asriana Azis, S.Pd
Guru Kelompok B : Hajerah, S.Pd

TUGAS LAIN LAIN


Pembina Keagamaan : Syamsuduha, S.Pd.I
Kerohanian/Kesehatan : Hajerah, S.Pd
Kesenian/Perpustakaan : Asriana Azis, S.Pd
Keamanan/Kebersihan : Merlina, S.Pd

Sengkang, 3 Januari 2023

Mengetahui
Kepala RA Notulis

SYAMSUDUHA, S.Pd.I ASRIANA AZIS, S.Pd


NIP. 197110292005012001
DAFTAR HADIR RAPAT
TENTANG
PEMBENTUKAN STRUKTUR ORGANISASI RA
TAHUN PELAJARAN 2022/2023
Hari/Tanggal : Senin, 2 januari 2023
NO NAMA JABATAN TANDA TANGAN
1 Ihsan, SOS Ketua Komite
2 Syamsuduha, S.Pd.I Kepala RA
3 Asriana Azis, S.Pd Guru Kelompok A
4 Hajerah, S.Pd Guru Kelompok B

Ditetapkan di : Sengkang,
Pada Tanggal : 2 Januari 2023

Mengetahui
Kepala RA Notulis

SYAMSUDUHA, S.Pd.I ASRIANA AZIS, S.Pd


NIP. 197110292005012001
KEMENTERIAN AGAMA REPUBLIK INDONESIA
KEMENTERIAN AGAMA KABUPATEN WAJO
RA AL-IKHLAS DARMA WANITA PERSATUAN KEMENAG WAJO
Alamat : Jl. Seroja No.252 Sengkang

SURAT KEPUTUSAN
Nomor : 05/RA.21.24.28/VII/2022

TENTANG
PENETAPAN DAN PENGESAHAN STRUKTUR ORGANISASI RA AL-IKHLAS DARMA WANITA PERSATUAN
KEMENAG WAJO
TAHUN PELAJARAN 2022-2023

Menimbang : Dalam rangka memperlancar pelaksanaan program RA Al-Ikhlas Darma Wanita Persatuan
Kemenag Wajo , maka dipandang perlu dibentuk struktur organisasi pada RA Al-Ikhlas
Darma Wanita Persatuan Kemenag Wajo

Memperhatikan :
1. Undang-undang Nomor 20 tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional
(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2003 Nomor 78 Tambahan Lembaga
Negara Republik Indonesia Nomor 4301.

2. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 20 Tahun 2016 tentang


Standar Kompetensi Lulusan Pendidikan Dasar dan Menengah.

3. Peraturan Pemerintah Nomor 19 Tahun 2005 tentang Standar nasional Pendidikan


(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2005 nomor 41 Tambahan Lembaga
Negara Republik Indonesia 4496).

4. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Republik Indonesia No.19 Tahun 2007


tentang Standar Pengelolaan Pendidikan oleh Satuan Pendidikan Dasar dan
Menengah.

Mengingat : Pentingnya pembagian tugas pokok dan fungsi pelayanan pendidikan di lingkungan RA Al-
Ikhlas Darma Wanita Persatuan Kemenag Wajo

MEMUTUSKAN
Menetapkan
Pertama : Menetapkan struktur organisasi dan tugasnya sebagaimana yang
terdapat pada lampiran surat keputusan ini.
Kedua : Semua biaya yang timbul akibat pelaksanaan keputusan ini, akan
dibetulkan sebagaimana mestinya.
Ketiga : Apabila terdapat kekeliruan dalam keputusan ini, akan dibutuhkan
sebagaimana mestinya.
Keempa : Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan.

Ditetapkan di : Sengkang
Hari/Tanggal : Senin, Juli 2022

Kepala RA

SYAMSUDUHA, S.Pd.I
NIP. 197110292005012001
KEMENTERIAN AGAMA REPUBLIK INDONESIA
KEMENTERIAN AGAMA KABUPATEN WAJO
RA AL-IKHLAS DARMA WANITA PERSATUAN KEMENAG WAJO
Alamat : Jl. Seroja No.252 Sengkang

KEPUTUSAN
KEPALA RA AL-IKHLAS DARMA WANITA PERSATUAN KEMENAG WAJO
Nomor :

TENTANG
PEMBENTUKAN KOMITE RA AL-IKHLAS DARMA WANITA PERSATUAN KEMENAG WAJO
T.P 2020/2021 s.d 2025/2026

Menimbang : Bahwa dalam rangka meningkatkan mutu pendidikan RA Al-Ikhlas Darma Wanita Persatuan
Kemenag Wajo maka perlu adanya kerja sama yang baik antara guru dengan orangtua
siswa sehingga perlu Pengurus Komite
Mengingat :
1. Undang-undang nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Nasional Pendidikan
2. Nomor 29 Tahun 2005 tentang Nasional Pendidikan
3. Undang-undang Nomor 17 Tahun 2010 tentang Pengelolaan dan penyelanggara
Pendidikan
4. Peraturan Menteri Agama Nomor 90 Tahun2 013 tentang Penyelanggaraan
Pendidikan madrasah

Menimbang : Surat Keputusan Direktur Jendral Pendidikan Islam Nomor 2913 tahun 2015 Tentang
Petunjuk Teknis Struktur Organisasi dan Pengolaan Dana Komite Madrasah

MEMUTUSKAN

Menimbang : Pembentukan Susunan Kepengurusan Komite RA Al-Ikhlas Darma Wanita Persatuan


Kemenag Wajo T.P 2020/2021 s.d 2025/2026
Pertama : Susunan Kepengurusan Komite RA Terlampir
Kedua : Ini disampaikan kepada yang bersangkutan yuntuk dilaksanakan
Ketiga : Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dan apabila terdapat kekeliruan dalam
penetapan ini akan diadakan perbaikan sebagaimana mestinya

Ditetapkan di : Sengkang
Sengkang , 03 Maret 2021

Kepala RA

SYAMSUDUHA, S.Pd.I
NIP.197110292005012001
Tembusan
1. Arsip
2. Yayasan
3. Masing-masing Yang Bersangkutan
KEMENTERIAN AGAMA REPUBLIK INDONESIA
KEMENTERIAN AGAMA KABUPATEN WAJO
RA AL-IKHLAS DARMA WANITA PERSATUAN KEMENAG WAJO
Alamat : Jl. Seroja No.252 Sengkang

Lampiran I : Pembentukan Susunan Kepengurusan Komite RA Al-Ikhlas Darma Wanita


Persatuan Kemenag Wajo T.P 2020/2021 s.d 2025/2026
Nomor :
Tanggal : 03 Maret 2021

PENGURUS KOMITE RA AL-IKHLAS DARMA WANITA PERSATUAN KEMENAG WAJO


T.P. 2021/2022 s.d 2025/2026
Ketua :
Anggota :
Bendahara :
Anggota :

Ditetapkan di : Sengkang
Sengkang , 03 Maret 2021

Kepala RA

SYAMSUDUHA, S.Pd.I
NIP.19711029200501200
1

Anda mungkin juga menyukai