Anda di halaman 1dari 2
TUGAS KIMIA MEDISINAL NAMA : ARIF SURYADI NIM : 221048201078 1, Jelaskan mengenai sifat lipofilik dan hidrofilik dan berikan contoh masing masing gugus tersebut 2.Bagaimana hubungan sifat pada no 1.terhadap sifat kelarutan senyawa? 3.Apa itu deret ( seri homolog ) dan apa pengaruhnya terhadap aktivitas biologis obat? Jelaskan dengan contoh Jawab 1, Jelaskan mengenai sifat lipofilik dan hidrofilik dan berikan contoh masing masing gugus tersebut Sifat lipofilik atau hidrofobik adalah sifat kelarutan yang berhubungan dengan kelarutan dalam lemak, atau sifat lipofilik mempengaruhi kemampuan senyawa menembus membran biologis yang dipengaruhi oleh sifat kelarutan obat dalam lemak/air, parameternya logaritma koefisien partisi (log P) Gugus lipofilik adalah gugus yang dapat meningkatkan kelarutan molekul dalam lemak contohnya adalah rantai hidrokarbon alifatik, alkil, aril, hidrokarbon polisiklik. Sifat hidrofilik atau lipofobik adalah sifat kelarutan yang berhubungan dengan kelarutan dalam air. yang dimaksud dengan Hidrofilik adalah mempunyai afinitas terhadap air. Molekul hidrofilik adalah molekul yang dapat larut dalam air. Yaitu, molekul hidrofilik menarik molekul air. Karakter hidrofilik dari suatu molekul dapat digambarkan sebagai hidrofilisitasnya. Molekul hidrofilik adalah molekul polar. Molekul air adalah molekul polar, yang memungkinkan molekul polar dilarutkan dalam air. Molekul hidrofilik ini disebut hidrofil, Gugus hidrofilik adalah gugus yang dapat meningkatkan kelarutan molekul dalam air, gugus hirofilik ada yang bersifat kuat, sedang dan ikatan tak jenuh. Contoh gugus hidrofilik kuat -OSO2ONa, -COONa, -SO:Na,-OSO:H Contoh gugus hidrofilik sedang -OH, -SH, -O-,=C=O,-CHO, -NO2-NH2-NHR, -NRz, -CN, -CNS, COOH, COOR, -OPO:Ha, -O8:0:H Contoh gugus hidrofilik ikatan tak jenuh -C*CH, -CH=CH: 2. Bagaimana hubungan sifat pada no 1.terhadap sifat kelarutan senyawa? Sifat kelarutan pada umumnya berhubungan dengan kelarutan senyawa dalam media yang berbeda dan bervariasi diantara dua hal yang ekstrem, yaitu pelarut polaar seperti air, dan pelarut non polar seperti lemak. Sifat hidrofilik atau lipofobik berhubungan dengan kelarutan dalam air, sedang sifat lipofilik atau lipofobik berhubungan dengan kelarutan dalam lemak. 3.Apa itu deret ( seri homolog } dan apa pengaruhnya terhadap aktivitas biologis obat? Jelaskan dengan contoh Deret homolog adalah suatu golongan/kelompok senyawa karbon dengan rumus umum yang sama, mempunyai sifat yang mirip dan antar suku- suku berturutannya mempunyai beda CH2 atau dengan kata lain merupakan rantai terbuka tanpa cabang atau dengan cabang yang nomor cabangnya sama. pengaruhnya terhadap aktivitas biologis obat Pada beberapa seri homolog senyawa sukar terdisosiasi, yang perbedaan struktur hanya menyangkut perbedaaan jumlah dan panjang rantai atom C, intensitas aktivitas biologisnya tergantung pada jumlah atom C. Contoh senyawa seri homolog: 1. n-Alkohol, alkilresorsinol, alkilfenol, dan alkilkresol (antibakteri) 2. Ester asam para-amonibenzoat (anestesi setempat) 3. Alkil 4,4-stilbenediol (hormon estrogen)

Anda mungkin juga menyukai