Anda di halaman 1dari 17

BERIKUT SOAL TEMATIK KELAS 2 TEMA 5 SUB

TEMA 1 SEMESTER 2
Berilah tanda silang (x) pada jawaban yang benar!

1. Bhineka tunggal ika artinya … .


a. Berbeda-beda tetap sama
b. Berbeda-beda tetapi tetap Satu
c. Sama namun berbeda

2. Terhdap adik atau kak sikap kita … .

a. Menyayangi
b. Membenci

c. Berselisih

3. Budaya bangsa atau nasional bersumber dari budaya … .


a. Jawa
b. Daerah
c. Melayu

4. Bersatu kita teguh bercerai kita … .

a. Jauh
b. Jatuh

c. runtuh
5. Kalimat yang diucapkan dina ketika meminta maaf pada Tina adalah … .
a. Tina aku minta maaf

b. Tina terima kasih


c. Iya Dina sama-sama

6. “ Angga, nama temanmu yang tampil ditelevisi?” Tanya ibu kepada Angga.

a. Kapan
b. Siapa

c. Mengapa
7. Mega tinggal … Jakarta.

a. Ke
b. Di
c. pada

8. Dari nama hewan berikut yang paling pendek adalah … .


a. Jerapah

b. Kumbang
c. Tikus

9. Satuan panjang ada dua jenis yaitu … .

a. Satuan baku dan tak baku


b. Satuan tetap dan satuan tidak tetap

c. Satuan panjang dan satuan pendek

10. 3 m = …cm
a. 30

b. 300
c. 3000

SOAL TEMATIK KELAS 2 TEMA 5 SUB TEMA 1 SEMESTER


2
ISilah titik-titik dibawah ini dengan benar!

11. Semboyan bhineka tunggal ika diambil dari buku … .


12. Angklung berasal dari … .

13. Kalimat yang kamu akan katakana jika ayahmu akan pergi adalah … .

14. Ibu mnegucapkan … pada ayah karena telah diberi hadiah.


15. Yang kalian lakukan jika melihat adik kalian terjatuh….
16. Satuan yang jika digunakan orang memiliki hasil yang berbeda-beda disebut satuan … .

17. Satuan baku yang digunakan di Indonesia adalah .. .


18. Sebutakan 3 kegiatan untuk membantu orang tua!

19. Gambarlah garis dengan panjang 10 cm!


20. Buatlah kalimat dengan kata “ maaf”!
BERIKUT SOAL TEMATIK KELAS 2 TEMA 5 SUB
TEMA 2 SEMESTER 2
Berilah tanda silang (x) pada jawaban yang benar!

1. Bila berbuat sesuatu kesalahan pada orang lain, sebaiknya kita segera … .
A. Menolong
B. Meminta maaf
C. Minta ampun

2. Menolong orang yang trekena musibah adalah kewajiban dari

a. Orang kaya
b. Orang miskin

c. Siapa saja

3. Yang bukan contoh hidup rukun di skeolah antara lain … .


a. Belajar bersama teman
b. Menyapa teman di sekolah
c. Menyontek saat ulangan

Cahaya Kunang Kunang

Karya: Rayhandi
Di secaruk gulungan malam

Berkedip setitik cahaya jingga


Menerangkan kehampaan setitik hitam
Menerbangkan bunga bunga malam.

Kunang kunang
Terbang ke sudut sudut hitam

Sungguh indah kunang kunang

Sungguh sempurna ciptaan tuhan.


Kunang kunang sungguh indah

Terbang dengan dua sayap


Indah memancarkan cahaya

Bagaikan bintang di kala malam.


4. Puisi diatas terdiri dari … bait.
a. 2

b. 3
c. 4

5. Puisi di atas bercerita tentang … .


a. Cahaya

b. Kunang-kunang

c. Sinar
6. Dalam puisi diatas, kunang-kunang diumpamakan sebagai … .

a. Cahaya

b. Bintang
c. Bulan

7. Ada dua jenis satuan panjang yaitu … .


a. Satuan baku dan satuan tak baku

b. Satuan tetap dan satuan tidak tetap

c. Satuan panjang dan satuan pendek


8. Yang termasuk satuan baku adalah … .

a. Sentimeter
b. Kaki

c. Hasta

9. 1 meter sama dengan … sentimeter.


a. 10

b. 100

c. 1000

SOAL TEMATIK KELAS 2 TEMA 5 SUB TEMA 2 SEMESTER


2
10. Sentimeter biasanya ditulis … .

a. Sm

b. Cm
c. Mm
ISilah titik-titik dibawah ini dengan benar!
11. Bergotong royong dapat mempererat … .

12. Hidup rukun dilakukan di … .


13. Tinggi rendahnya dalam membaca puisi disebut … .

14. Kata Tanya yang digunakan untuk menanyakan waktu adalah … .


15. Baris dalam puisi disebut … .

16. Sentimeter merupakan satuan … .

17. Dalam satuan panjang huruf “m” dibaca … .


18. Sebutkan 2 manfaat hidup rukun!

19. Buatlah puisi tentang binatang! ( 2 bait)

20. Sebutkan 5 satuan panjang yang kamu ketahui!


BERIKUT SOAL ULANGAN HARIAN KELAS 2 TEMA 5
SUB TEMA 3 EDISI REVISI
Berilah tanda silang (x) pada jawaban yang benar!

1. Untuk menyelesaikan suatu masalah harus dilakukan melalui… .


a. Pertengkaran
b. Musyawarah
c. Perselisihan

2. Musyawarah dilakukan untuk mencapai … .

a. Mufajat
b. Pendapat

c. Masalah

3. Kegiatan musyawarah harus dilandasi dengan rasa … .


a. Curiga
b. Kekeluargaan
c. Benci

4. Apabila ada teman yang berbeda pendapat maka sikap kamu adalah … .

a. Membenci
b. Memrahai

c. Menghargai
5. Aku memiliki tubuh yang bugar, kata bugar mempunyai arti yang sama yaitu … .
a. Sehat

b. Sakit
c. Olahraga

6. Di bawah ini adalah benda-benda mainan kecuali … .

a. Boneka
b. Bola

c. Televisi
7. …namamu?

Kata Tanya yang tepat sesuai pertanyaan di atas adalah … .


a. Apa
b. Siapa

c. Dari mana
8. Jarak rumah Andi ke Roni adalah 3 meter. 3 m = … cm.

a. 30
b. 300

c. 3000

9. Papan tulis itu sama dengan 2 m. 2 m sama dengan … cm.


a. 20

b. 200

c. 2000

BERIKUT SOAL ULANGAN HARIAN KELAS 2 TEMA 5 SUB


TEMA 3 EDISI REVISI
10. Caca memiliki tali 45 cm, tini memiliki tali 30 cm. jumlah tali mereka dalah …. .

a. 70 cm

b. 75 cm
c. 80 cm

ISilah titik-titik dibawah ini dengan benar!


11. Untuk memilih ketua kelas kita harus memilih dengan menggunakan musyawarah dengan cara
….

12. Jika sekolah aman, damai, semua siswa dapat belajar dengan … .
13. Orang tua kita disekolah adalah …
14. Fini akan pergi naik kereta, maka dia harus membeli …terlebih dahulu.

15. Tolong ambilkan buku itu (…)


Tanda baca yang tepat adalah … .

16. 150 centimeter = …meter lebih …cm.


17. Sebutkan bunyi sila ke 3 pancasila!

18. Sebutkan 3 kata Tanya yang kamu ketahui!

19. Buatlah kalimat dengan menggunakan kata Tanya siapa!


20. Berapakah nilai 2 meter jika ditulis dalam centimeter?
BERIKUT SOAL KELAS 2 TEMA 5 SUB TEMA 4 EDISI
REVISI TERBARU :
soal kelas 2 tema 5 sub tema 4
Berilah tanda silang (x) pada jawaban yang benar!

1. Ketika berkunjung ke museum Dini membuang sampah sembarangan, sikap kamu sebaiknya … .
a. Memarahi dini

b. Ikut membuang sampah sembarangan


c. Mengingatkan dini untuk membuang sampah pada tempatnya.

2. Berikut ini sikap yang mencerminkan persatuan dan kesatuan adalah … .

a. Mengejek teman
b. Menjauhi teman yang berbeda agama

c. Bermain dengan semua teman tanpa membeda-bedakan

3. Tugu monas berada di … .


a. Jawa timur
b. Jawa barat
c. Jakarta

4. Tugu yanga di Surabaya adalah … .

a. Tugu katulistiwa
b. Tugu perjuangan

c. Tugu pahlawan
5. Pembelajaran langsung di lapangan disebut … .

a. Wisata
b. Study tour
c. Jalan-jalan

6. Tujuan kita melakukan study tour adalah … .


a. Mengamati
b. Melihat

c. Mendengar
7. Taman nasional Banimurung terletak di … .
a. Sulawesi utara

b. Sulawesi selatan
c. Sulawesi barat

8. Jika panjang pita SOni 30 cm, lalu disambungkan dengan pita Nia 20 cm. Panjang pita seluruhnya
adalah … .

a. 24
b. 40

c. 50

9. Diki memiliki tongkat sepanjang 80 cm , kemudian dipotong 15 cm. Tongkat Diki sekarang adalah
….
a. 55 cm

b. 60 cm
c. 65 cm

10. Susi memiliki tali sepanjang 90 m , kemudian putus 35 cm. Tali Susi sekarang adalah … .
a. 55 cm

b. 60 cm

c. 65 cm

BERIKUT SOAL KELAS 2 TEMA 5 SUB TEMA 4 EDISI


REVISI TERBARU :
ISilah titik-titik dibawah ini dengan benar!

11. Pekerjaan akan cepat selesai jika dikerjakan … .

12. Kita dianjurkan tolong mneolong dalam hal … .


13. Bahu-membahu membersihkan kelas adalah bentuk gotong royong yang ada di … .

14. Candi borobudur berada di … .


15. Kemana kita akan pergi (…)
Tanda baca untuk kalimat tersebut adalah … .

16. Arti ihlas adalah … .


17. 46 cm + 58 cm = … .

18. 2 m = …cm

19. Sila kelima pancasila berbunyi?


20. Buatlah satu puisi yang bertema pemandangan!
SOAL UTS KELAS 2 TEMA 5 SEMESTER 2
Soal UTS Kelas 2 Tema 5 Semester 2
Berilah tanda silang (x) pada jawaban yang benar!

1. Bahasa nasional yang disepakati oleh bangsa kita sebagai bahasa resmi negara adalah … .
a. Bahasa Indonesia

b. Bahasa daerah
c. Bahasa inggris

2. Kepentingan umum lebih diutamakan dari pada kepentingan… .

a. Pribadi
b. Bersama

c. Kelompok
3. Saat kita berda ditempat wisata sikap kita adalah … .

a. Menjaga ketertiban
b. Menggoda teman kita
c. Berlar-lari

4. Bila berbuat sesuatu kesalahan pada orang lain, sebaiknya kita segera … .

A. Menolong
B. Meminta maaf

C. Minta ampun
5. Musyawarah dilakukan untuk mencapai … .

a. Mufajat
b. Pendapat
c. Masalah

6. Apa yang kamu ucapkan sebelum berbicara di telfon… .


a. Halo, selamat pagi
b. Sampai jumpa lagi

c. Terima kasih
7. Mau kemana, pak guru?

Kalimat Tanya tersebut ditanyakan kepada… .


a. Teman
b. Guru

c. Sahabat
8. Sesudah – bermain – tidur – aku – siang.

Susunan kalimat yang benar adalah …. .


a. Sesudah tidur siang aku bermain

b. Sesudah tidur bermain aku siang

c. Siang aku bermain sesudah tidur


Cahaya Kunang Kunang

Karya: Rayhandi

Di secaruk gulungan malam


Berkedip setitik cahaya jingga

Menerangkan kehampaan setitik hitam


Menerbangkan bunga bunga malam.

Kunang kunang

Terbang ke sudut sudut hitam


Sungguh indah kunang kunang

Sungguh sempurna ciptaan tuhan.


9. Puisi diatas terdiri dari … bait.

a. 2

b. 3
c. 4

10. “ Angga, nama temanmu yang tampil ditelevisi?” Tanya ibu kepada Angga.

a. Kapan
b. Siapa

c. Mengapa
11. 1 meter lebih 10 sentimeter sama dengan …cm

a. 100

b. 110
c. 111
12. 150 cm – 60 cm = … cm
a. 80
b. 90

c. 100
13. Diki memiliki tongkat sepanjang 80 cm , kemudian dipotong 15 cm. Tongkat Diki sekarang adalah
….
a. 55 cm

b. 60 cm

c. 65 cm
14. Caca memiliki tali 45 cm, tini memiliki tali 30 cm. jumlah tali mereka dalah …. .
a. 70 cm

b. 75 cm
c. 80 cm

15. Sentimeter biasanya ditulis … .


a. Sm

b. Cm

c. Mm

SOAL UTS KELAS 2 TEMA 5 SEMESTER 2


Isilah titik –tiik di bawah ini dengan benar!
16. Apabila ada teman yang berbeda pendapat, maka sikap kita adalah … .

17. Kasih saying dapat menciptakan … .


18. Jika pendapatmu tidak diterima oleh orang lain, maka sikapmu adalah … .

19. Jika sekolah aman, damai, semua siswa dapat belajar dengan … .
20. Intan sedang sedih. LAwan sedih adalah … .

21. ….yang sedang sakit gigi?


Kata Tanya yang tepat untuk melengkapi kalimat di atas adalah … .
22. Dara menyampiakan pesan dari ayah …. Ibu.

23. 40 cm + 59 cm = …. Cm
24. Alat untuk mengukur panjang adalah … .
25. 150 cm = ….meter …cm

SOAL UTS KELAS 2 TEMA 5 SEMESTER 2


Jawablah soal di bawah ini dengan benar!
26. Sebutkan contoh perilaku sila ke 5 pancasila!

27. Apa yang kamu lakukan saat melihat temanmu bertengkar?


Bulan Purnama yang Terang Benderang

Kubuka jendela kamarku


Lalu kupandang bulan yang bertengger di atas sana

Di langit, tampak bulan purnama bersinar sangat indah

Bentuknya bulat penuh


Bagaikan sepotong lingkaran yang bersinar

Cahayanya lembut membuat mata tak lelah memandang

Sesekali awan berarak menghalangi sinar bulan


Saat itu, malam gelap untuk sesaat

Saat awan sudah hilang


Bulan kembali terlihat

Menerangi malam-malam

28. Apa judul puisi di atas ?


29. Bagaimana suasana saat bulan purnama?

30. Sebutkan 2 satuan baku!


SOAL UTS TEMATIK KELAS 5 SEMESTER 2 TEMA 6
Soal UTS Tematik Kelas 5 Semester 2 Tema 6
Berilah tanda silang pada jawaban yang benar!

1. Sesuatu yang harsu kita lakasanakan disebut … .


a. Kewajiban

b. Hak
c. Anjuran

d. Saran

2. Hak dari seorang pelajar di sekolah adalah …. .


a. Mendapat uang saku dari orang tua

b. Mendapat ilmu dari guru


c. Mendapat kesempatan bermain di rumah

d. Melaksanakan piket kelas


3. Hal hal yang harus diperhatikan saat menulis laporan adalah … .
a. Nomor pengamatan

b. Hasil pengamatan

c. Pesan dan kesan pengamatan


d. Respon pihak yang diamati

4. Banyak jalan yang dilewati kendaraan-kendaraan bermotor mulai rusak berat. Lubang-lubang yang
cukup besar ada di mana-mana. Aspal-aspal mulai rusak karena tidak dirawat. Hujan dan banjir
menambah rusaknya jalan. Beban yang berlebihan yang diangkut truk dan bis ikut mempercepat
rusaknya jalan.
Ide pokok bacaan di atas adalah … .

a. akibat dari rusaknya jalan


b. penyebab kerusakan jalan

c. banyak jalan yang dilewati kendaraan

d. aspal jalan mulai rusak karena tak dirawat


5. Andi mengaduk teh panas dengan sendok, kemudian tangan Andi terasa panas. Peristiwa ini
disebut perpindahan secara … .

a. Radiasi
b. Konduksi
c. Pancaran
d. Konveksi

6. Perpindahan kalor yangd isertai dengan perpindahan zatnya disebut … .


a. Radiasi

b. Konduksi
c. Pancaran

d. Konveksi

7. Indonesia memiliki banyak pulau, maka Indonesia disebut Negara … .


a. Maritime

b. Kepualauan

c. Agraris
d. Industri

8. Penanam hutan yang gundul disebut … .


a. Penghijauan

b. Tebang pilih

c. Rekonstruksi
d. Reboisasi

9. Lahirnya tari Pendet berawal dari ritual sakral..


A. odalam

B. pura

C. memendet
D. mendet

10. Tari Pendet menceritakan tentang…

A. bunga ditaburkan
B. dewi-dewi kahyangan

C. upacara keagamaan
D. simbol penyambutan

SOAL UTS TEMATIK KELAS 5 SEMESTER 2 TEMA 6


Isilah titik-titik di bawah ini dengan benar!

1. Salah satu hak anak dilingkungan keluarga adalah … .


2. Segala sesuati yang harus kita lakukan disebut … .
3. Sinomim kata pancaran adalah … .

4. Kita harus (lestarikan) biota laut. Kata yang ada dalam kurung sebaiknya … .
5. Api dapat dimanfaat manusia untuk .. .

6. Satuan suhu yang digunakan di Indonesia disebut … .


7. Besi dan tembaga termasuk …panas.

8. Desa adat Kampung naga berada di daerah … .

9. Tempat bertemunya pedagang dan pembeli di … .


10. Sebelum manyanyikan sebuah lagu, kamu perlu melakukan pemanasan. Pemanasan ini dlakukan
untuk…

SOAL UTS TEMATIK KELAS 5 SEMESTER 2 TEMA 6


Jawablah soal di bawah ini dengan benar!
1. Tuliskan 2 kewajiban mu di sekolah!

2. Apa fungsi laporan?

3. Apa perbedaan Isolator dan konduktor?


4. Sebutkan 2 masalah sosial yang ada disekitarmu!
5. Sebutkan 3 tari dan asalnya!

Anda mungkin juga menyukai