Anda di halaman 1dari 4

PEMERINTAH KOTA ADMINISTRASI JAKARTA UTARA II

SUKU DINAS PENDIDIKAN WILAYAH II KECAMATAN CILINCING


WILAYAH BINAAN II
PENILAIAN TENGAH SEMESTER 2
SEKOLAH MENENGAH PERTAMA KAMPUNG SAWAH
TAHUN PELAJARAN 2022/2023

Mata Pelajaran : ILMU PENGETAHUAN SOSIAL Nama : ____________________________


Alokasi Waktu : …... menit Kelas : VII (Tujuh)
Hari/Tanggal : _________________________ SMP : ____________________________

Petunjuk Umum :
1. Berdo’alah sebelum mengerjakan soal sesuai dengan keyakinan masing-masing !
2. Tuliskan namamu dengan jelas dan rapi !
3. Kerjakan soal yang paling mudah lebih dahulu !
4. Jika menemukan soal yang kurang jelas, tanyakan kepada pengawas ruang !
5. Jika sudah selesai mengerjakan, kumpulkan lembar soal dan jawaban kepada pengawas ruang !

K-13

I. Berilah tanda silang (x) huruf a, b, c, atau d pada jawaban yang paling
tepat !

1. Kebutuhan manusia yang berhubungan C. Harga mahal


dengan kondisi kejiwaan dan moral serta D. Jumlah sedikit
intelektual, disebut kebutuhan ……
A. Rohaniah 6. Perusahaan tahu membeli kedelai untuk
B. Jasmaniah membuat tahu. Hal tersebut merupakan
C. Material kegiatan ekonomi ……
D. Sosial A. Pemasaran
B. Distribusi
2. Menurut waktunya, menabung, ikut asuransi, C. Pembelian
dan dana pension merupakan kebutuhan …… D. Produksi
A. Individu
B. Kelompok 7. Dalam melakukan kegiatan produksi Rumah
C. Pokok Tangga Produsen (RTP) membutuhkan
D. Yang akan datang beberapa faktor produksi. Berikut yang
termasuk faktor produksi asli yaitu ……
3. Berikut yang merupakan contoh kebutuhan A. Modal dan tenaga kerja
sekunder adalah …… B. Modal dan skill
A. Peralatan rumah tangga, peralatan dapur C. Alam dan tenaga kerja
B. Olahraga, rekreasi, dan nonton bioskop D. Alam dan skill
C. Makan, pakaian, dan perumahan
D. Makanan, olahraga, dan pakaian 8. Contoh kegiatan produksi dengan
menggunakan faktor produksi asli adalah ……
4. Kebutuhan individu dan kolektif merupakan A. Seorang ibu menjahitkan baju untuk
pengklasifikasian kebutuhan berdasarkan …… anaknya
A. Intensitas B. Seorang nelayan menangkap ikan di laut
B. Subjek dengan jaring
C. Sifat C. Seorang pekerja pabrik menghasilkan 100
D. Wujud pasang sepatu dalam sehari
D. Seorang anak mengambil buah manga dari
5. Kebutuhan manusia yang terpenuhi terlebih pohonnya
dahulu merupakan kebutuhan yang
mempunyai 9. The law of diminishing marginal return
A. Intensitas tinggi membahas tentang ……
B. Nilai jual tinggi A. Tambahan hasil yang makin berkurang
B. Permintaan akan naik apabila harga turun peran teknologi dan informasi. Hal berikut
C. Pemenuhan kebutuhan yang terus merupakan dampak iptek di bidang ……
menerus A. Birokrasi
D. Tambahan hasil dapat dilakukan B. Budaya
ekstensifikasi C. Sosial
D. Keamanan
10. Kegiatan perluasan produksi melalui
peningkatan kualitas tanpa menambah jumlah 17. Sifat konsumtif merupakan dampak negatif
faktor produksi merupakan cara …… iptek di bidang ……
A. Rasionalisasi A. Ekonomi
B. Diversifikasi B. Sosial
C. Mekanisasi C. Budaya
D. Intensifikasi D. Agama

11. Bunyi hukum penawaran “Apabila harga suatu 18. Berikut yang merupakan dampak negatif dari
barang makin tinggi, jumlah barang yang akan kemajuan iptek bagi negara di bidang sosial
ditawarkan makin besar.” Kemudian, harga adalah ......
suatu barang makin rendah maka jumlah …… A. Pemenuhan kebutuhan akan fasilitas
A. Barang yang ditawarkan makin kecil atau pendidikan dapat dipenuhi
sedikit B. Kemerosotan moral di kalangan
B. Permiintaan makin besar atau makin masyarakat khususnya remaja
bertambah C. Timbulnya sifat konsumtif
C. Penawaran makin besar atau makin D. Kerahasiaan alat tes makin terancam
bertambah
D. Permintaan barang makin kecil atau 19. Berikut yang merupakan dampak negatif dari
sedikit kemajuan iptek bagi negara di bidang ekonomi
adalah ......
12. Permintaan terhadap sejumlah barang atau A. Membuka lapangan kerja
jasa yang disertai dengan kemampuan B. Pertumbuhan ekonomi meningkat
membayar (daya beli) dari konsumen atau C. Pekerja menambah skill dan pengetahuan
pembeli disebut permintaan …… D. Sifat konsumtif sebagai akibat kompetisi
A. Efektif era globalisasi (boros)
B. Absolut
C. Potensial 20. Negara tidak lagi dianggap sebagai pemegang
D. Marjinal kunci dalam proses pembangunan merupakan
dampak negatif dari kemajuan iptek bagi
13. Berikut yang bukan merupakan factor-faktor negara di bidang ......
yang memengaruhi permintaan adalah …… A. Politik
A. Harga barang lain B. Sosial
B. Pendapatan C. Budaya
C. Tabungan D. Ekonomi
D. Selera
21. Salah satu modal keberhasilan seseorang
14. Permintaan terhadap buku pelajaran yang dalam bidang berwirausaha ialah ......
dilakukan Jihan pada tahun ajaran baru, A. Memiliki motivasi
termasuk jenis permintaan …… B. Kerja keras dan disiplin
A. Kelompok C. Memiliki daya pikir yang baik
B. Pasar D. Memiliki kemampuan berinteraksi
C. Sosial
D. Individu 22. Suatu benda akan lebih berguna jika diubah
dari bentuk asalnya disebut ......
15. Jika pemerintah menaikkan pajak kepada para A. Form utility
produsen, penawaran akan …… B. Ownership utility
A. Bertambah C. Element utility
B. Berkurang D. Time utility
C. Tetap
D. Naik 23. Perhatikan daftar hasil karya berikut!
(1) Wayang (4) Mesin mobil
16. Kemudahan masuknya informasi dari luar ke (2) Kain kebaya (5) Sepatu
dalam negara Indonesia disebabkan oleh (3) Handphone
30. Barang yang fungsinya saling melengkapi
Karya yang merupakan hasil kreativitas dan disebut barang ......
inovasi bangsa Indonesia dalam bidang A. Ekonomis
produksi ditunjukkan oleh nomor …… B. Komplementer
A. (1), (2), dan (3) C. Konsumsi
B. (1), (2), dan (4) D. Produksi
C. (1), (2), dan (5)
D. (2), (3), dan (4) 31. Barang memiliki kegunaan bila ada pelayanan
yang diberikan disebut ......
24. Pikiran kreatif akan menjadi tindakan kreatif A. Place utility
dengan dorongan berupa ...... B. Time utility
A. Perhatian yang lebih C. Element utility
B. Kemampuan yang kuat D. Service utility
C. Pengetahuan yang cukup
D. Kekayaan yang melimpah 32. Berikut perbedaan antara kebutuhan dan
keinginan adalah ......
25. Contoh kebiasaan buruk yang melemahkan A. Jika kebutuhan tidak dipenuhi, hidup kita
kreativitas ialah ...... tidak terganggu sedangkan jika keinginan
A. Menunda pekerjaan tidak terpenuhi hidup kita jadi terganggu
B. Mencari kesibukan lain B. Jika kebutuhan tidak dipenuhi, kehidupan
C. Melakukan pekerjaan lain kita dapat terganggu sedangkan jika
D. Membuat inovasi keinginan tidak terpenuhi kehidupan kita
tidak akan terganggu
26. Berdasarkan skala prioritas kebutuhan C. Kebutuhan semua orang sama sedangkan
seseorang harus mendasarkan pada …… semua orang keinginannya berbeda
A. Jenis barang D. Kebutuhan bersifat kelompok sedangkan
B. Kualitas barang keinginan bersifat individual
C. Harga barang
D. Tingkat kepentingan 33. Saat kita lapar, maka harus makan dan saat
kita sakit maka kita berobat. Hal ini
27. Fungsi ilmu ekonomi dalam kegiatan merupakan kebutuhan yang harus segera
pemenuhan kebutuhan adalah ...... dipenuhi tidak boleh ditunda dan termasuk
A. Melipatgandakan kebutuhan kebutuhan ......
B. Memberatkan kebutuhan A. Mendesak
C. Memilih alat pemuas kebutuhan B. Sekarang
D. Mengurangi kebutuhan C. Temporer
D. Seketika
28. Guna mendapatkan barang yang jumlahnya
terbatas, maka diperlukan pengorbanan. Hal 34. Kebutuhan berteman, disayangi, menyayangi,
tersebut merupakan pengertian dari diterima dalam pengaruh perasaan dihormati,
barang ...... dan ingin maju disebut kebutuhan ……
A. Produksi A. Primer
B. Bebas B. Sekunder
C. Ekonomi C. Sosial
D. Konsumsi D. Penghargaan

29. Berikut yang termasuk contoh barang 35. Makan merupakan salah satu kebutuhan
substitusi adalah ...... primer karena ......
A. Roti dan nasi A. Makan merupakan ciri hidup manusia
B. Meja dan kursi B. Orang yang makan akan kenyang
C. Komputer dan printer C. Makan dapat mempertahankan
D. Mobil dan solar kelangsungan hidup manusia
D. Dengan makan maka orang tidak akan
kelaparan
II. Isilah titik-titik di bawah ini dengan tepat !

36. Ilmu yang mempelajari tentang kegiatan manusia yang berkaitan dengan aktivitas produksi, distribusi, dan
konsumsi terhadap barang dan jasa disebut ……………….

37. Suatu hasrat yang timbul dalam diri manusia yang jika tidak terpenuhi dapat memengaruhi kelangsungan
hidupnya disebut …………….

38. Modal yang tidak terlihat secara nyata tapi bernilai bagi perusahaan disebut modal …………………….

39. Contoh dari modal abstrak adalah …………………………….

40. Modal yang dapat dilihat secara nyata dalam kegiatan produksi disebut modal ……………….

41. Contoh dari modal konkret yaitu ………………………………..

42. Pemerintah berusaha memenuhi kebutuhan perumahan bagi masyarakat dengan membangun perumahan
rakyat. Berdasarkan tingkat kepentingannya, perumahan merupakan kebutuhan ………………..

43. Barang yang belum sama sekali mengalami pengolahan, sehingga belum dapat digunakan untuk memenuhi
kebutuhan manusia diesbut …………………………………………

44. Barang yang sudah melalui proses produksi namun belum siap untuk digunakan disebut …………………………

45. Barang yang telah melalui proses produksi dan siap untuk dipakai disebut …………………………………..

III. Isilah uraian di bawah ini dengan tepat !

46. Apa yang dimaksud dengan kebutuhan primer?

47. Sebutkan minimal 3 contoh kebutuhan primer?

48. Apa yang dimaksud dengan kebutuhan sekunder?

49. Sebutkan minimal 3 contoh kebutuhan sekunder?

50. Apa yang dimaksud dengan kebutuhan tersier?

Selamat Mengerjakan

Anda mungkin juga menyukai