Anda di halaman 1dari 15

PROPOSAL

PEMBANGUNAN ASRAMA
PONDOK PESANTREN
SIROJUL HUDA

MEKAR JATI RT. 05 RW. 05 KELURAHAN PASIRBIRU


KECAMATAN CIBIRU KOTA BANDUNG
Tlp. 0813-2366-5111
YAYASAN AZ-ZAMANIYAH
Alamat: Mekar Jati Rt. 05 Rw. 05 Kelurahan Pasirbiru
Kecamatan Cibiru Kota Bandung 40615 Tlp. 0813-2366-
5111

Nomor : 014/YAY-AZM/II/2019
Perihal : Permohonan Bantuan Dana Hibah Tahun 2020

Kepada
Yth. BAPAK WALIKOTA BANDUNG
Di
Jl. Wastukencana N0. 2 Bandung

‫السالم عليكم ورمحة هلال وبركاته‬


.‫هّلل والصالة والسالم على رسول ا هّلل وعلى اله وأصحابه ومن واله‬ ‫احلمد‬
Mudah-mudahan Allah SWT senantiasa membimbing langkah kita sehingga diberikan
kemampuan memegang amanat, hidup berkah dan bermanfaat serta mendapat nikmat di akhirat.
Pada saat ini Yayasan Az-Zamaniyah, sedang menggarap proyek pembangunan Asrama Santri Pondok Pesantren
Sirojul Huda. Berukuran 10 x 12 M2 Dua Lantai yang akan digunakan untuk Sarana para santri. Dana yang diperlukan
sebesar Rp 334.897.000.00 (Tiga ratus tiga puluh empat juta delapan ratus sembilan puluh ribu tujuh ratus
rupiah) Rencana Anggaran Biaya (RAB) terlampir. Sehubungan dengan hal tersebut diatas dengan ini kami
memohon kepada Bapak kiranya dapat memberikan bantuan dana guna terwujudnya proyek pembangunan
tersebut.

Demikian surat ini disampaikan atas kerjasama yang baik, kami mengucapkan terima kasih.
Jazakumullah khairan katsiira

‫هسالم عليكم ورمحة هلال‬ ‫وا‬


‫وبركاته‬ ‫ل‬
Bandung, 05 Februari 2019

Ketua, Sekretaris,

Kiki Komaruzaman, S.Pd.I Asep Saepuzaman, S.Sos


PROPOSAL
YAYASAN AZ-ZAMANIYAH
PEMBANGUNAN ASRAMA SANTRI
PONDOK PESANTREN SIROJUL HUDA

A. Latar Belakang
Pembangunan Asrama Santri Pondok Pesantren Sirojul Huda, terletak di jalan Mekar Jati RT. 05/05 Pasirbiru
Cibiru Kota Bandung didirikan diatas tanah Waqaf dari seorang aghnia dengan harapan Pondok Pesantren Sirojul
Huda memiliki Asrma yang dapat dipakai sebagai sarana dakwah dan pendidikan untuk dipergunakan sebagai
tempat ibadah dan menuntut ilmu oleh generasi mendatang ataupun masyarakat yang senantiasa ingin menuntut
ilmu.
Berikut ini kami sampaikan secara singkat mengenai kegiatan di Pondok Pesantren Sirojul Huda, sesuai dengan
Program dan kegiatan yang sedang dan akan dilaksanakan:
- Madrasah Diniyah Awwaliayah, Wustha dan Al-‘aliy.
- Pemondokan bagi para santri.
- Pengajian Al-quran dan Kitab-Kitab Kuning.
- Pengajian rutinan bulanan.

Demikian latar belakang proyek pembangunan Asrama ini, semoga bapak dapat menjadikan bahan
pertimbangan dalam mengambil keputusan untuk memberikan bantuan dana guna pembangunan dapat
terlaksanakan. kami ucapkan terima kasih dan semoga Allah SWT berkenan mengabulkan upaya ini.

B. Maksud Dan Tujuan

Maksud dari Pembangunan Asrama Santri Pondok Pesantren Sirojul Huda, adalah:
Membangun Asrama yang permanen dan representatif sesuai dengan standar kelayakan untuk dipergunakan sebagai
sarana dan prasarana para santri yang aman dan nyaman.

Tujuan dari Pembangunan Asrama Santri ini, adalah :


1. Dapat menampung para santri sehingga dapat meningkatkan kualitas dalam menuntut ilmu;
2. Mengembangankan potensi pendidikan yang berdaya saing;
3. Meningkatkan kapasitas daya tampung;
4. Menyediakan suatu tempat untuk kegiatan belajar yang representative dan kondusif.

C. Nama Kegiatan
Kegiatan ini adalah Pembangunan Asrama Santri Pondok Pesantren Sirojul Huda.
D. Waktu dan Tempat Kegiatan Pembangunan
Waktu pelaksanaan Pembangunan:
Kegiatan pembangunan asrama ini dimulai pada tahun 2020 sampai selesai.
Tempat pelaksanaan:
Kegiatan pembangunan asrama santri Pondok Pesantren Sirojul Huda ini berlokasi di Mekar Jati RT 05 Rw 05
Kelurahan Pasirbiru Kecamatan Cibiru Kota Bandung.

E. Perkiraan Biaya
Biaya yang diperlukan untuk melaksanakan Pembangunan Asrama Santri diperkirakan membutuhkan dana
sebesar, Rp 334.897.000.00 (Tiga ratus tiga puluh empat juta delapan ratus sembilan puluh ribu tujuh ratus
rupiah).

Rincian Anggaran Biaya


Proyek : Pembangunan Asrama Santri Pondok Pesantren Sirojul Huda
Lokasi : Mekar Jati Rt. 05 Rw. 05 Kelurahan Pasirbiru Kecamatan Cibiru Kota Bandung 40615

HARGA
NO JENIS PEKERJAAN SATUAN VOL. TOTAL HARGA
SATUAN
I PEKERJAAN
PENDAHULUAN 1.500.000.00 1.500.000.00
Pengukuran dan bauplank
1.500.000.00
II PEKERJAANTANA HDAN
PASIR
Galian Tanah Pondasi m3 645 27.500.00 17.737.500.00
Menguruk Kembali
Gol ¼ x gal 40.000.00 10.168.750.00
Tanah Urug di bawah
m3 322,5 15.000.00 4.837.500.00
Pasir urug
m3 10,12 50.000.00 506.000.00
33.249.750.00
III PEKERJAAN PASANGAN
DAN BETON
Pasangan batu kosong m3 225 65.000.00 14.625.000.00
Pasangan batu kali m3 68,23 55.000.00 12.375.000.00
Pasangan trasram m3 1,6 495.250.00 792.400.00
Pasangan dinding batu m3 420 175.375.00 53.657.500.00
Beton m3 9,1 1.612.500.00 13.673.750.00
m3 1.612.500.00 1.612.500.00
Beton blk.gevel m3 12,5 1.612.500.00 10.156.250.00
Beton sloof m3 27,98 1.612.500.00 25.117.750.00
Beton balok m3 18,2 1.612.500.00 19.347.500.00
ring
Beton kolom
112.357.650.00
IV PEKERJAAN
PLESTERAN
Plesteran trasram m2 95.000.00
Plesteran dinding m2 465 95.000.00 14.175.000.00
Plesteran beton m2 120,75 95.000.00 11.471.250.00
25.646.250.00
VI PEKERJAAN KAP
Kap Cor m3 385 275.725.00 56.154.125.00
Pekerjaan kubah Masjid unit 1 18.011.525.00 18.011.525.00
Pekerjaan Kubuh Kecil unit 4 4.011.525.00 16.046.100.,

100.211.750.00
VII PEKERJAAN
LANTAI/PLAFOND
Lantai tegel keramik m2 420 97.500.00 20.950.000.00
Plant tegel keramik m2 79,68 45.250.00 3.605.520.00
Plafond papan jati m2 225 155.450.00 14.976.250.00
List pinggir 4/4 profil m2 154 66.500.00 10.241.000.00
Menggosok tegel m2 95,03 34.500.00 3.277.500.00
33.050.270.00
VIII PEKERJAAN BESI BAJA
Beugel/palt strip bh 3 16.500.00 495.000.00
Baut/mur bh 40 2.500.00 100.000.00
Engsel H. besar bh 18 4.500.00 81.000.00
Engsel H. kecil bh 20 4.500.00 90.000.00
Grendel bh 32 2.800.00 89.900.00
Angker kusen bh 54 850.00 45.600.00
Kunci tangan union asli bh 6 65.000.00 390.000.00
Hak angina bh 20 3.300.00 66.000.00

1.357.500.00
IX PEKERJAAN
INSTALASI LISTRIK
Sekring box Unit 1 45.000.00 45.000.00
Lampu tl 20 bh 10 50.000.00 500.000.00
bh 10 3.500.00 350.000.00
watt 750.000.00
Lampu pijar 25 bh 10 75.000.00
300.000.00
watt Titik lampu bh 4 75.000.00 115.000.00
Stop kontak bh 10 11.500.00 540.000.00
Saklar tunggal bh 4 13.500.00 2.750.000.00
Saklar double
Pemasangan listrik
4.549.000.00
X PEKERJAAN
PENGECETAN
Cat tembok plafond m2 227,5 66.500.00 15.128.750.00
Catkayu m2 34,63 87.500.00 3.030.125.00
Politur daun pintu m2 8 122.750.00 982.000.00
3.8344.000.00
Mengeteer kap m2 108 35.500.00
22.974.875.00
JUMLAH 334.897.000.00
TOTAL

Bandung, 05 Februari 2019

Ketua, Sekretaris,

Kiki Komaruzaman, S.Pd.I Asep Saepuzaman, S.Sos


F. Data umum Organisasi

PROFIL PENGURUS YAYASAN AZ-ZAMANIYAH


MEKAR JATI RT. 05 / 05 PASIRBIRU CIBIRU BANDUNG

Nama Yayasan : Az-Zamaniyah

Berdiri 2012

DEWAN PEMBINA : AAN HINDASYAH,

S.Ag DEWAN PENGURUS :

KETUA : KIKI KOMARUZAMAN, S.Pd.I

SEKRETARIS : ASEP SAEFUZAMAN, S.Sos

BENDAHARA : SITI NAJWAH, S.Hum

DEWAN PENGAWAS : H. KOMAR

Alamat : Mekar Jati RT 05 / RW 05 Kel. Pasirbiru

Kecamatan : Cibiru

Kota : Bandung

Provinsi : Jawa Barat


SUSUNAN PANITIA PEMBANGUNAN
ASRAMA SANTRI
PONDOK PESANTREN SIROJUL HUDA

Pelindung : LURAH PASIRBIRU


: KETUA RW. 05
Penanggung Jawab : H. Wasman, M.Ag
: H. Iding najmudin
Ketua : Kiki Komaruzaman, S.Pd.I
Sekretaris : Asep Saepuzaman, S.Sos
Bendahara : Siti Najwah S.Hum

Seksi – Seksi

A. Perencanaan Gambar dan Design


 Ferdiansyah
 Aep Nurzaman

B. Divisi Humas dan Publikasi


 H. Ade
 Dede Khoeruzaman

C. Pengawasan
 H. Iding Najmuddin
 Hj. Aah

D. Penggalangan Dana
Luar
 Aan Hindasyah, S. Ag
 Ust. Dicki Sukmaya
FOTO-FOTO
PEMBANGUNAN ASRAMA SANTRI
PONDOK PESANTREN SIROJUL
HUDA
MEKAR JATI RW. 05 KELURAHAN PASIRBIRU KEC. CIBIRU

TAMPAK DEPAN

TAMPAK SAMPING
G. Penutup
Rencana Pembangunan Asrama Santri Pondok Pesantren Sirojul Huda ini Sudah dimulai sejak awal bulan
januari. Adapun yang menjadi kendala pembangunan tersebut adalah karena adanya kesulitan sumber dana,
dimana partisipasi masyarakat lebih terfokus kepada tenaga kerja saja sementara kebutuhan penyediaan barang
dan bahan tidak memungkinkan lagi mengandalkan partisipasi masyarakat setempat.
Demikian proposal ini kami buat sebagai bahan kajian dan pertimbangan Bapak, selanjutnya berkenan kiranya
membantu kesulitan pembiayaan pembangunan yang akan kami hadapi ini.
Semoga Allah SWT membukakan jalan dan menganugerahkan balasan berlipat ganda bagi para pihak yang
berkenan membantu.

Bandung, 05 Februari 2019

Ketua, Sekretaris,

Kiki Komaruzaman, S.Pd.I Asep Saepuzaman, S.Sos


YAYASAN AZ-ZAMANIYAH
Alamat: Mekar Jati Rt. 05 Rw. 05 Kelurahan Pasirbiru
Kecamatan Cibiru Kota Bandung 40615 Tlp. 0813-2366-
5111

SURAT KETERANGAN TANGGUNG JAWAB

Yang bertanda tangan di bawah ini :

Nama : Kiki Komaruzaman, S.Pd.I

Jabatan : Ketua
Bertindak untuk dan atas nama : Yayasan Az-Zamaniyah

Kp. Mekar Jati Rt. 05 Rw. 05 Kel. Pasibiru Kec. Cibiru Bandung

40615

Telepon / HP 081323665111

Dengan ini, Kami Ketua Yayasan Az-Zamaniyah Kp. Mekar Jati Rt. 05 Rw. 05 Kel. Pasibiru Kec. Cibiru
Bandung 40615 sebagai pemohon bantuan dana dari APBD bersedia memberikan pertanggung jawaban.

Demikian pernyataan ini dibuat dengan sebenar-benarnya untuk dapat dipergunakan sebagaimana mestinya.

Bandung, 05 Februari 2019

Ketua,

Kiki Komaruzaman, S.Pd.I


YAYASAN AZ-ZAMANIYAH
Alamat: Mekar Jati Rt. 05 Rw. 05 Kelurahan Pasirbiru
Kecamatan Cibiru Kota Bandung 40615 Tlp. 0813-2366-
5111

SURAT PERNYATAAN

Yang bertanda tangan di bawah ini :

Nama : Kiki Komaruzaman, S.Pd.I

Jabatan : Ketua

Bertindak untuk dan atas nama : Yayasan Az-Zamaniyah

Kp. Mekar Jati Rt. 05 Rw. 05 Kel. Pasibiru Kec. Cibiru Bandung

40615

Telepon / HP 081323665111

Dengan ini, Kami Ketua Yayasan Az-Zamaniyah Kp. Mekar Jati Rt. 05 Rw. 05 Kel. Pasibiru Kec. Cibiru
Bandung 40615 sebagai pemohon bantuan dana dari APBD menyatakan, bersedia untuk menyediakan dana
pendamping apabila diperlukan.

Demikian pernyataan ini dibuat dengan sebenar-benarnya untuk dapat dipergunakan sebagaimana mestinya.

Bandung, 05 Februari 2019

Ketua,

Kiki Komaruzaman, S.Pd.I


YAYASAN AZ-ZAMANIYAH
Alamat: Mekar Jati Rt. 05 Rw. 05 Kelurahan Pasirbiru
Kecamatan Cibiru Kota Bandung 40615 Tlp. 0813-2366-
5111

SURAT PERNYATAAN TANGGUNG


JAWAB PERMOHONAN BELANJA
HIBAH

Yang bertanda tangan di bawah ini :

Nama : Kiki Komaruzaman, S.Pd.I

Jabatan : Ketua
Bertindak untuk dan atas nama : Yayasan Az-Zamaniyah

Kp. Mekar Jati Rt. 05 Rw. 05 Kel. Pasibiru Kec. Cibiru Bandung

40615

Telepon / HP 081323665111

Dengan ini, menyatakan dengan sebenarnya bahwa unuk memenuhi tujuan transparansi dan akuntabilitas
penggunaan dana belanja hibah :

1. Bertanggung jawab penuh baik formal maupun materil atas penggunaan belanja hibah yang
diterima.
2. Akan menggunakan belanja hibah sesuai dengan rencana penggunaan proposal yang telah
disetujui.

Demikian pernyataan ini dibuat dengan penuh kesadaran dan rasa tanggung jawab serta tidak ada unsur
paksaan dari pihak manapun.

Bandung, 05 Februari 2019

Ketua,

Kiki Komaruzaman, S.Pd.I

Anda mungkin juga menyukai