Anda di halaman 1dari 4
PEMERINTAH KABUPATEN MUARO JAMBI KECAMATAN JAMBI LUAR KOTA DESA SUNGAI BERTAM ‘Alemat: JI, Sungai Bertam RT. 05 Desa Sungai Bertam Kode Pos : 36363 KEPALA DESA SUNGAI BERTAM KEPUTUSAN KECAMATAN JAMBI LUAR KOTA KABUPATEN MUARO JAMBI NOMOR : /5 /SK/SB/2019 TENTANG PEMBENTUKAN SANGGAR KESENIAN DAERAH SRI BERTAM DI DESA SUNGAI BERTAM KECAMATAN JAMBI LUAR KOTA Menimbang Mengingat KABUPATEN MUARO JAMBI KEPALA DESA SUNGAI BERTAM a. Bahwa untuk memudahkan pembinaan teknis maupun non teknis tethadap para pelaku seni, maka perlu dibentuk wadah organisasi yang dapat menghimpun para pelaku seni di Desa Sungai Bertam. b. Bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam huruf a, perlu dibentuk nama Kelompok Kearifan Lokal Sanggar Kesenian Dacrah dan Pengurus Inti Sanggar Kesenian Dacrah di Desa Sungai Bertam Kecamatan Jambi Luar Kota Kabupaten Muaro Jambi; 1, Pasal 18 ayat (6) Undang-UndangDasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945; 2. Undang-Undang Nomor 54 Tahun 1999 tentang Pembentukan Kabupaten Sarolangun, Kabupaten Tebo, Kabupaten Muaro Jambi dan Kabupaten Tanjung Jabung Timur (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1999 Nomor 182, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 3903) sebagaimana telah diubah dengan Undang-Undang Nomor 54 Tahun 1999 tentang Pembentukan Kabupaten Sarolangun, Kabupaten Tebo, Kabupaten Muaro Jambi dan Kabupaten Tanjung Jabung Timur (Lembaran negara Republik Indonesia Tahun 2000 Nomor 81, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 3969); 3. Undang-Undang Nomor 1 Tahun 2004 tentang Perbendaharaan ‘Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 5, ‘Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4355); 4. Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 125, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4437), sebagaimana telah diubah beberapa kali terakhir dengan Undang- Undang Nomor 9 Tahun 2015 tentang Perubahan Kedua atas Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahsn zs 1B. Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2015 Nomar 58 Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5679), Undang-Undang Nomor 33 Tahun 2004 tentang Perimbangan Kewangan antara Pemerintah Pusat dan Penirintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 126, ‘Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4438); Undang-Undang Nomor 11 Tahun 2009 tentang Kesejabteraan Sosial (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2009 Nomor 125, Tambahan Lembaran ‘Negara Republik Indonesia Nomor. 4967); Undang-Undang Nomor 12 Tahun 2011 teatang Pembentukan Peraturan Penudang-undangan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2011 Nomor 82, Tambehan Lemberan Negara Republik indonesia Nomor 5234), Undang-Undang Nomor 13 Tahun 2011 tentang Penanganan Fakir Miskin (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2011 Nomor 83, Tambehan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5235); Peraturan Pemerintsh Nomor 42 Tahun 1981 tentang Pelayanan Kesejahteraan Sosial bagi Fakir Miskin (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1981 Nomor 59, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 3206); Peraturan Pemerintah Nomor 39 Tahun 2012 tentang Penyelenggaraan Kesejahteraan Sosial (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2012 Nomor 68, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5294); Peraturan Pemerintah Nomor 63 Tahun 2013 tentang Pelaksanaan Upaya Penanganan Fakir Miskin melalui Pendekatan Wilayah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2013 Nomor 157, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5449); Peraturan Pemerintah Nomor $8 Tahun 2005 tentang Pengelolaan Keuangan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2005 Nomor 140, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia ‘Nomor 4578); Peraturan Pemerintah Nomor 38 Tahun 2007 tentang Pembagian Urusan Pemerintahan antara Pemerintah, Pemerintahan Daerah Provinsi dan Pemerintahan Daerah Kabupaten/Kota (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2007 Nomor 82, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4737); Peraturan Presiden Nomor 13 Tahun 2009 tentang Koordinasi Penanggulangen Kemiskinan; Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 1 Tahun 2014 tentang Pembentukan Produk Hukum Daerah (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 32); ‘Menetapkan PERTAMA KEDUA KETIGA KEEMPAT eepe Arsip 16, Peraturan Daerah Kabupaten Muaro Jambi Nomor 02 Tahun 2007 tentang Pokok-pokok Pengelolaan Keuangan Daerah (Lembaran Daerah KabupatenMuaro JambiTahun 2007 Nomor 02, Tambahan Lembaran Daerah Kabupaten Muaro Jambi Nomor 01); Peraturan Daerah Kabupaten Muaro JambiNomor 07 Tahun 2008 tentang Organisasi dan Tata Kerja Dinas Daerah (Lembaran Daerah Kabupaten Muaro Jambi Tahun 2008 Nomor 07, Tambahen Lembaran Daerah Kabupaten Muaro JambiNomor 04); Peraturan Bupati Muaro Jambi Nomor 71 Tahun 2015 tentang Anggaran dan Belanja Daerah Kabupaten Muaro Jambi Tahun Anggaran 2016 (Berita Daerah Kabupaten Muaro Jambi ‘Tahun 2015 Nomor 71); MEMUTUSKAN ; ‘Membentuk Sanggar Kesenian Daerah SRI BERTAM yang nama-nama dan kedudukannya sebagaimana tercantum pada lampiran Surat ‘Keputusan ini Susunan Pengurus dan Anggota Sangger Kesenian Dacrah SRI BERTAM tercantum pada lampiran Surat Keputusan ini. Kepala Desa ini mulai berlaku pada tanggal ditetapkan dan Keputusan akan diadakan perbsiken seperlunya apabila ternyata terdapat kekeliruan dalam penetapannya. Salinan Surat Keputusan ini disampaikan kepada masing-masing yang bersangkutan untuk diketahui dan dilaksanakan dengan rasa tanggung jawab. Ditetapkan di Sungai Bertam Pada tanggal, 15 — OF - 2019 ‘Salinan Keputusan ini disampaikan kepada : Yth. Bupati Muaro Jambi ( Sebagai Laporan) Yth. Dinas Sosial Provinsi Jambi Yth. Yang Bersangkutan Lampiran : Keputusan Kepala Desa Sungat Bertam Nomor : 12 /SK/SB/2019 Tanggal : 19- oF ~ 2019 Tentang : Pembentukan Sanggar Kesenian Daerah SRI BERTAM Kecamatan Jambi Luar Kota > Kabupaten Muaro Jambi A. Nama dan Kedudukan Nama : Sanggar Kesenian Daerah SRI BERTAM Kedudukan : RT. 03 Desa Sungai Bertam Kecamatan Jambi Luar Kota Kabupaten Muaro Jambi B, Susunan Pengurus dan Anggota SO NO. NAMA JABATAN {i ‘Usman Jamil Ketua 2 Syahlan Siregar Sekretaris 3. Soni Hartoyo Bendahara 4 ‘Syamsuri Anggota 5 Tukino Anggota 6 Hasanuddin K Anggota i M. Kholik, Anggota 8 Madia ‘Anggota 9. Hasanudin “Anggota 10. Radisah Anggota i Leni Marina Anggota 12. Ramli Anggota 13, Suroto Anggota 14. Albar Jamil Anggota 15. Robi Fernando Anggota KEPALA DESA'SUNGADRERTAM

Anda mungkin juga menyukai