Anda di halaman 1dari 2

SOAL PERBANDINGAN b.

260 kue

1. Sepeda Motor menempuh jarak 45km/jam. c. 360 kue


Sedangkan becak menempuh jarak
9.000m/jam. Perbandingan kecepatan motor d. 460 kue
dan becak adalah…. e. 560 kue
a. 3 : 1 5. Perbandingan uang Ani dan Ina adalah 3 : 5.
b. 4 : 3 Jumlah uang mereka Rp400.000,00. Selisih
uang keduanya adalah…
c. 5 : 1
a. Rp80.000
d. 6 : 1
b. Rp100.000
e. 7 : 1
c. Rp150.000
2. Sebuah mobil menghabiskan 4 liter bensin
untuk menempuh jarak 80km. Banyak bensin d. Rp200.000
yang diperlukan mobil itu untuk menempuh e. Rp250.000
jarak 200km adalah…
6. Keliling persegi panjang 80cm. Jika
a. 10 liter perbandingan panjang dan lebar 7:3 maka
b. 20 liter luas persegi panjang tersebut adalah…

c. 25 liter a.336cm2

d. 30 liter b. 320cm2

e. 40 liter c. 268cm2

3. Untuk memberi makan 14 orang tamu d.268cm2


diperlukan 2kg beras. Bila akan memberi e. 210cm2
makan 35 orang tamu maka beras yang
diperlukan adalah… 7. Perbandingan uang A dan B adalah 2 : 5,
sedangkan perbandingan uang B dan
a. 2,5kg
C adalah 3 : 4. Jika jumlah uang mereka
b. 4kg bertiga Rp820.000,00, maka selisih uang
A dan C adalah ....
c. 5kg
a. Rp100.000,00
d. 7kg b. Rp180.000,00
c. Rp280.000,00
e. 8kg d. Rp300.000,00
e. Rp360.000,00
4. Sebuah took kue selama 8 hari dapat
membuat 240 kue. Banyak kue yang daoat 8. Perbandingan kelereng Furqon, Aldi dan
dibuat oleh took selama 12 hari adalah… Hidayat adalah 4:1:5. Jika
a. 160 kue selisih banyak kelereng Hidayat
dan aldi 320 butir, Jumlah kelereng
mereka bertiga adalah...

a. 540 butir
b. 640 butir
c 800 butir
d. 900 butir
e. 1000 butir
9. Proyek perbaikan jalan selesai selama 30
hari dengan pekerja sebanyak 15 orang.
Setelah 6 hari pelaksanaan, proyek
tersebut dihentikan selama 4 hari karena
suatu hal. Jika kemampuan bekerja setiap
orang sama dan agar proyek dapat selesai
tepat waktu, pekerja tambahan yang
diperlukan adalah ….
a. 1 orang
b. 3 orang
c. 6 orang
d. 9 orang
e. 10 orang

10. Suatu pekerjaan dikerjakan oleh 12


orang dan direncanakan selesai dalam
waktu 25 hari. oleh karena kehabisan
bahan baku, pekerjaan terhenti saat
memasuki hari ke 16 selama 2 hari. agar
pekerjaan selesai pada waktunya maka
jumlah pekerja yang harus di tambah
adalah
a. 5 orang
b. 4 orang
c. 3 orang
d. 2 orang
e. 1 orang

Anda mungkin juga menyukai