Anda di halaman 1dari 22

Laporan Jurnal Individu

Kuliah Kerja Nyata (KKN) Kelompok 16

Desa Surung Mersada

Kecamatan Kerajaan

Kabupaten Pakpak Bharat

Di susun oleh:

Rohima Batubara 0502172410

Dosen Pembimbing Lapangan

Fatkhur Rohman, MA

NIP: 19850301 201503 1002

AKUNTANSI SYARIAH

FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM

UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SUMATERA UTARA

2020
‫س ِم هللاِ ال َّر ْح َم ِن ال َّر ِح ْي ِم‬
ْ ِ‫ب‬
Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh, Saya Rohima Batubara merupakan
salah satu mahasiswa KKN (Kuliah Kerja Nyata) Reguler dari Uinsu yang ditempatkan di
Kabupaten Pak Pak Bharat, Kecamatan Kerajaan, Desa Surung Mersada. Saya Akan
menceritakan sedikit pengalaman saya selama KKN (Kuliah Kerja Nyata) di desa Surung
Mersada. Awalnya, setelah mengetahui bahwa saya akan ditempatkan di Pak Pak Bharat hal
yang saya rasakan adalah antara senang dan sedih. Senangnya karna saya berharap dengan
hadirnya saya disana mampu memberikan sedikit banyaknya perubahan bagi masyarakat
disana serta ingin mengetahui juga keadaan disana, dan sedihnya pastinya karna jauh dari
keluarga serta adanya kabar burung bahwa disana mayoritas beragama Non Islam dan
sulitnya bergaul dengan orang baru. Jadi saya berfikir bagaimana saya akan berbagi jika
mereka saja sulit untuk berbaur dengan orang baru. Di kelompokkan sebagai salah satu
anggota dari KKN kelompok 16 saya berpikir bagaimana saya akan memahami watak teman
– teman yang pastinya sangat berbeda setiap orangnya.

Kemudian Tepat Pada Tanggal 15 Januari 2020 pada Pukul 22.00 WIB Mahasiswa
dan Mahasiswi Uinsu dilepaskan Oleh Pihak UINSU untuk berangkat KKN (Kuliah Kerja
Nyata) Ke PakPak Bharat. Di sepanjang jalan saya tidak sabar ingin cepat sampai sebab rasa
penasaran ku akan Pak Pak Bharat semakin menggebu-gebu, ditambah dari UINSU kami
merupakan angkatan pertama yang melaksanakan KKN di Kabupaten tersebut. Setelah
perjalanan panjang Selama 6jam didalam Bus akhirnya kami telah sampai di kantor Bupati
Kabupaten PakPak Bharat tepatnya di kota Salak, kami melaksanakan sholat subuh setelah
itu sarapan pagi, disambut dengan Suasana bukit yang indah sekali, sangat jauh berbeda
dengan keadaan di Kota Medan. Sebelum kami ke desa tujuan kami masing-masing, kami
seluruh anggota KKN di kumpulkan di Lapangan kantor Bupati di Kecamatan Salak untuk
mengikuti acara penyambutan yang di adakan oleh Bupati Pak Pak Bharat. Setelah upacara
penyambutan kami dipisah sesuai kecamatan masing-masing kemudian di antar ke desa
tujuan masing-masing. Kami yang merupakan anak KKN kelompok 16 di antarkan ke Desa
Surung Mersada, Kecamatan Kerajaan, Kabupaten Pak Pak Bharat, Sumatera Utara. Sekitar 2
jam perjalanan dari Kantor Bupati tibalah kami di desa Surung Mersada dan disambut ramah
oleh perangkat desa.
Tapi sedikit kecewa saat mendengar kabar bahwa kami belum ada tempat tinggal.
Padahal dengan kondisi yang lelah kami mengira sesampainya di lokasi kami tinggal
menurunkan barang – barang dan bisa langsung istirahat sejenak. Dengan berbagai usaha
juga musyawarah akhirnya kami dapat tempat tinggal. Dengan rasa yang penuh bahagia kami
pun bergegas menuju tempat tersebut. Duuhh sungguh sangat memprihatinkan dengan jumlah
kami yang bisa dibilang tidak sedikit mendapati tempat tinggal yang sudah amat tua dan bisa
dibilang sempit untuk muatan 27 orang dengan barang – barangnya masing – masing. Disitu
rasanya saya pengen nangis, berbagai hal pun muncul di pikiran saya mulai dari bagaimana
kami akan tidur disini, masak disini, dan dengan aer yang terbatas bagaimana kami bisa gerak
cepat melakukan aktivitas lainnya. Namun biar bagaimanapun kami tetap membersihkan
posko (tempat tinggal) tersebut. Tidak lama waktu solat zuhur pun tiba, kami pun pergi
menuju mesjid yang begitu jauh dari posko kami. Usai solat berat rasanya untuk
melangkahkan kaki naik ke atas, jadi saya memilih tetap di mesjid.

Tiba – tiba ada seorang ibu yang menghampiri teman – teman yang mau naik ke atas
dan bertanya kami darimana dan mau ngapian. Singkat cerita, ternyata setelah mendengar
pernyataan dari teman – teman ibu tersebut dengan muka polosnya menawarkan kami untuk
tinggal di rumahnya. Mendengar kabar tersebut saya merasa sangat bahagia sampai gak
terdeskripsikan lagi laa senangnya bagaimana. Tanpa berlama – lama kami pun langsung
konfirmasi sama ketua kelompok biar langsung meminta izin kepada pak Kepala Desa kalau
kami mau pindah dari posko yang lama ke rumah ibu tersebut.

Masya Allah keluarga ibuk itu bagaikan malaikat yang Allah turunkan ditengah –
tengah kegelisahan dan keresahan kami. Saya tidak menyangka dari kabar yang katanya
masyarakat Pak Pak Bharat sulit berbaur dengan orang baru ada orang sebaik keluarga ibuk
itu. Dari situ saya langsung merubah cara berpikir saya bahwa semua berita miring tentang
Pak Pak Bharat belum tentu benar adanya. Yang tadinya sempat kecewa, kini semangat saya
kembali lagi bagaikan api yang berkobar, gak sabar untuk berbaur dan berbagi dengan
masyarakat Surung Mersada. Langitnya yang indah dan lingkungannya yang asri mampu
mengubur segala kekecewaan ku sebelumnya. Dengan bismillah saya berharap semoga KKN
kelompok 16 ini mampu memberikan banyak perubahan positif bagi masyarakat desa Surung
Mersada dan sekitarnya. Untuk itu, berikut saya akan melampirkan jurnal individu saya
selama sebulan KKN di desa Surung Mersada.
Jurnal Kegiatan Individual (Mingguan)

No Hari dan Waktu Kegiatan Peserta Tempat Keterangan


Tanggal

Minggu Ke-1

1. Rabu, 19.00 Persiapan Seluruh Area Kampus Prepare


15/1/2020 Keberangkatan Peserta UINSU Sutomo Keberangkat
peserta KKN KKN an
-
22.10 Keberangkatan Seluruh Sampai
Peserta KKN dari Peserta tujuan
Medan menuju KKN dengan
Kantor Pemkab Pak selamat
Pak Bharat

2. Kamis, 04.40 Sampai di Sosor Seluruh Mesjid At- Sholat subuh


Kec. Salak, dan PesertaKK Tawwabin sekaligus
16/1/2020 melaksanakan sholat N istirahat
subuh di mesjid At-
Tawwabin

07.30 Sarapan sembari Seluruh Kantor bupati Tiba di


menunggu upacara Peserta Pak Pak Bharat lapangan
pelepasan peserta KKN kantor
KKN Bupati Pak
Pak Bharat

08.15 Menghadiri Seluruh Kantor Bupati Upacara


sambutan, pelepasan Peserta Pak Pak Bharat pelepasan
dan pemberangkatan KKN peserta KKN
peserta KKN ke
Lokasi masing-
masing oleh Pejabat
Pemkab Pak Pak
Bharat

09.30 Bersiap – siap Seluruh Lap. Kantor Menuju desa


menuju desa masing peserta Bupati Pak Pak masing –
– masing KKN Bharat masing

11.00 Menjumpai kepala Seluruh Balai Desa Sampai di


desa sembari peserta Surung Mersada lokasi (desa
membicarakan KKN Surung
mengenai tempat Mersada)
tinggal

Menuju posko Seluruh Posko KKN Pembersihan


11.30 sekaligus menyusun peserta posko
barang – barang dan KKN
perlengkapan baik
masing – masing
maupun kelompok

17.30 Beres – beres karena Seluruh Posko KKN Pindah


mau pindah posko, peserta posko
dan mengangkat KKN
barang – barang dari
posko yang lama ke
posko yang baru

20.50 Menyapu mesjid, dan Seluruh Mesjid Nurul Membersihk


juga sekitaran peserta Iman an mesjid
mesjid. Serta KKN
sekaligus
membersihkan posko
laki – laki

22.00 Rapat untuk kegiatan Seluruh Mesjid Nurul Evaluasi dan


besok dan evaluasi anggota Iman briefing
untuk kegiatan hari KKN
ini

3. Jum’at, Persiapan acara Seluruh Balai desa Acara


17/1/2020 08.00 pembukaan anggota Surung Mersada penyambuta
penyambutan KKN n KKN
mahaiswa/i KKN
kelompok 16 UINSU

10.00 Membersihkan Seluruh Mesjid Nurul Jum’at


mesjid untuk anggota Iman berkah
persiapan solat KKN
jum’at

17.00 Duduk bersama Seluruh Mesjid Nurul Perancangan


sembari membahas anggota Iman untuk
program kerja yang KKN bersosialisas
akan dilaksanakan i dengan
masyarakat

19.00 Mengaji bersama Rohima Mesjid Nurul Memakmurk


anak – anak desa Batubara Iman an mesjid
Surung Mersada dan
Sebagian
anggota
KKN

22.00 Rapat untuk Seluruh Mesjid Nurul Evaluasi dan


membahasa apa yang anggota Iman briefing
akan dikerjakan KKN
besok dan evaluasi

4. Sabtu, Bersih – bersih Rohima Posko KKN Bersihin


18/1/2020 08.30 posko, mulai dari Batubara posko
nyapu, ngepel, dan dan
juga bersihin Sebagian
sekitaran posko anggota
KKN

19.00 Mengaji bersama Rohima Mesjid Nurul Memakmurk


anak – anak desa Batubara Iman an mesjid
Surung Mersada dan
Sebagian
anggota
kelompok

20.15 Menghadiri kultum Rohima Mesjid Nurul Menjalankan


yang dilakukan oleh Batubara Iman salah satu
kelompok dan program
Sebagian rutin
anggota mingguan
KKN

22.00 Rapat untuk Seluruh Mesjid Nurul Evaluasi dan


membahas progja anggota Iman briefing
besok serta evaluasi KKN
untuk kegiatan yang
sudah berjalan

5. Minggu, 08.00 Senam pagi bersama Seluruh Depan balai Menjalankan


19/1/2020 warga desa Surung anggota desa salah satu
Mersada KKN kegiatan
rutin
mingguan

09.30 Kumpul dan duduk – Rohima Ladang warga Menjalin


duduk di salah satu Batubara silaturrahmi
ladang warga sambil dan
makan durian Sebagian
anggota
KKN

Mengaji bersama Rohima dan Mesjid Nurul Memakmurk


19.00 anak – anak desa Sebagian Iman an mesjid
Surung Mersada anggota
KKN

20.30 Mengadakan praktek Rohima Mesjid Nurul Menjalankan


pelaksanaan fardhu Batubara Iman salah satu
kifayah( mensolatkan dan progja
mayat) Sebagian
anggota
KKN dan
masyarakat
setempat

22.00 Rapat untuk Seluruh Mesjid mesjid Evaluasi dan


pelaksanaan kegiatan anggota Nurul Iman briefing
besok dan evaluasi KKN
untuk kegiatan yang
sudah terlaksana

6. Senin, 08.00 Melaksanakan Rohima SDN 033932 Menjalankan


20/1/2020 upacara dan Batubara Lae Leam program
mengajar di sekolah dan rutin
Sebagian mingguan
anggota
KKN

15.00 Sosialisasi ke rumah Rohima Desa Surung Mengundang


– rumah warga desa Batubara Mersada masyarakat
Surung Mersada dan untuk datang
Sebagian rapat
anggota
KKN

16.00 Wirid bersama ibuk Rohima Desa Surung Menjalankan


– ibuk pengajian Batubara Mersada kegiatan
desa surung mersada dan rutin
Sebagian mingguan
anggota
KKN

22.00 Rapat untuk Seluruh Mesjid Nurul Evaluasi dan


membahas kegiatan anggota Iman briefing
yang akan KKN
dilaksankan dan
evaluasi untuk
kegiatan yang sudah
terlaksana

7. Selasa, 06.00 Masak Rohima Dapur Mesjid Piket harian


21/1/2020 Batubara
dan
Sebagian
anggota
KKN

09.00 Membersihkan Rohima Mesjid Nurul Piket harian


mesjid dan posko Batubara Iman dan posko
dan KKN
sebagian
anggota
KKN

16.00 Masak untuk makan Rohima Dapur Mesjid Piket harian


malam Batubara
dan
Sebagian
anggota
KKN

22.00 Rapat untuk Seluruh Mesjid Nurul Evaluasi dan


membahas kegiatan anggota Iman briefing
besoknya dan KKN
evaluasi untuk
kegiatan yang sudah
terlaksana

Minggu ke – 2

8. Rabu, 08.00 Mengajar di sekolah Rohima SDN 033932 Menjalankan


22/1/2020 Batubara Lae Leam progja rutin
dan mingguan
Sebagian
anggota
KKN

19.00 Menghadiri kultum Sebagian Mesjid Nurul Menjalankan


jual beli yang dikatan anggota Iman program
Riba oleh kelompok KKN dan rutin
KKN masyarakat mingguan
setempat

20.30 Rapat bersama Seluruh Mesjid Nurul Kerja sama


panitia perlombaan anggota Iman antara
MTQ tingkat desa KKN dan kelompok
remaja desa KKN dengan
Surung pemuda desa
Mersada Surung
Mersada

22.00 Lanjut lagi dengan Seluruh Mesjid Nurul Evaluasi dan


rapat untuk kegiatan anggota Iman briefing
progja besok dan KKN
evaluasi untuk
kegiatan yang sudah
terlaksana

9. Kamis, 08.00 Menyapu dan ngepel Rohima Posko KKN Membersihk


23/1/2020 rumah, serta Batubara an
membersihkan dan lingkungan
sekeliling rumah sebagian sekitar posko
anggota
KKN

09.30 Lanjut rapat Rohima Mesjid Nurul Kerja sama


mengenai Batubara Iman antara
perlombaan MTQ dan kelompok
tingkat desa Sebagian KKN dengan
anggota remaja desa
KKN dan Surung
remaja desa Mersada
Surung
Mersada

19.00 Belajar tahsin Rohima Mesjid Nurul Menjalankan


bersama adek – adek Batubara Iman salah satu
desa surung mersada dan progja rutin
Sebagian mingguan
anggota
KKN

22.00 Rapat untuk Seluruh Mesjid Nurul Evaluasi dan


membahas kegiatan anggota Iman briefing
yang akan KKN
dilaksanakan besok
serta evaluasi untuk
kegiatan yang sudah
terlaksana

10. Jum’at, 09.00 Gotong royong Seluruh Mesjid Nurul Memakmurk


24/1/2020 bersama warga untuk anggota Iman an mesjid
membersihkan KKN dan dengan
mesjid masyarakat menciptakan
desa Surung suasana yang
Mersada bersih dan
nyaman

14.30 Pergi ke ladang Rohima Ladang Warga Silaturrahmi


durian bersama Batubara dengan
bapak camat dan dan bapak camat
bapak kepala desa Sebagian
Surung Mersada anggota
KKN

17.50 Latihan Nasyid Rohima Mesjid Nurul Mempersiap


Batubra dan Iman kan nasyid
Sebagian untuk ibuk –
anggota ibuk desa
KKN Surung
Mersada

22.00 Rapat untuk kegiatan Seluruh Mesjid Nurul Evaluasi dan


yang akan anggota Iman briefing
dilaksanakan besok KKN
dan evaluasi untuk
kegiatan yang sudah
teraksana

11. Sabtu, 08.00 Melaksanakan senam Seluruh Depan Balai Menjalankan


25/1/2020 bersama warga anggota desa Surung salah satu
dilanjutkan dengan KKNdan Mersada kegiatan
gotong royong warga desa rutin
Surung mingguan
Mersada

17.00 Memasak makanan Seluruh Dapur Mesjid Menjalin


khas Pak Pak Bharat anggota silaturrahmi
(Ginaru Pote) yang KKN dan dengan
diajarin langsung warga warga
oleh beberapa warga Surung
Surung Mersada Mersada

19.30 Mendengarkan Rohima Mesjid Nurul Menjalnkan


kultum tentang Zakat Batubara Iman salah satu
olek kelompok KKN dan progja
Sebagian mingguan
anggota
KKN dan
warga
Surung
Mersada

20.30 Makan malam Seluruh Mesjid Nurul Menjalin


dengan bapak – anggota Iman silaturrahmi
bapak jamaah kultum KKN dan dengan
jamaah warga
kultum

21.30 Latihan nasyid Rohima Mesjid Nurul Mempersiap


Batubara Iman kan nasyid
dan untuk ibuk-
sebagian ibuk Surung
anggota Mersada
KKN

22.00 Rapat untuk Seluruh Mesjid Nurul Evaluasi da


membahas kegiatan anggota Iman briefing
yang akan KKN
dilaksanakan besok
dan evaluasi untuk
kegiatan yang sudah
terlaksana

12 Minggu, 09.00 Bantu – bantu masak Rohima Desa Surung Menjalin


26/1/2020 untuk nikahan Batubara Mersada silaturrahmi
abangnya bapak dan dengan
kepala desa Sebagian warga
anggota
KKN

14.00 Makan siang Rohima Desa Surung Menjalin


bersama warga Batubara Mersada silaturrahmi
dan dengan
Sebagian warga
anggota
KKN

19.00 Mendengarkan Rohima Mesjid Nurul Menjalankan


kultum oleh Batubara Iman salah satu
kelompok KKN dan progja
Sebagian mingguan
anggota
KKN

22.00 Rapat untuk Seluruh Mesjid Nurul Evaluasi dan


membahas kegiatan anggota Iman briefing
yang akan KKN
dilaksankan besok
dan evaluasi
mengenai kegiatan
yang sudah
terlaksana

13. Senin, 07.30 Upacara di sekolah Rohima SDN 033932 Menjalankan


27/1/2020 sekaligus ngajar Batubara Lae Leam proram rutin
dan mingguan
Beberapa
anggota
KKN

14.00 Menghadiri Seluruh Desa Surung Menjalin


undangan dari bapak anggota Mersada silaturrahmi
kepala desa KKN dengan
warga

15.00 Menghadiri wirid Rohima Dapur (nama Menjalin


bersama ibuk – ibuk Batubara desa) silaturrahmi
Surung Mersada dan rohima dengan
Batubara warga
dan
Sebagian
anggota
KKN

19.00 Ngaji bareng Rohima Mesjid Nurul Menjalankan


bersama warga Batubara Iman salah satu
dan progja
Sebagian mingguan
anggota
KKN dan
warga
Surung
Mersada

20.30 Rapat bersama Rohima Mesjid Nurul Kerja sama


panitia MTQ Surung Batubara Iman natara
Mersada dan kelompok
Sebagian KKN dengan
anggota remaja
KKN dan Surung
remaja Mersada
Surung
Mersada

22.00 Rapat untuk Seluruh Mesjid Nurul Evaluasi dan


membahas kegiatan anggota Iman briefing
yang dilakukan KKN
untuk besoknya dan
evaluasi atas
kegiatan yang sudah
terjalankan

14. Selasa, 06.00 Masak Rohima Dapur Mesjid Piket harian


28/1/2020 Batubara
dan
Sebagian
anggota
KKN

08.00 Bersihin posko dan Rohima Posko KKN Piket Harian


pekarangan posko Batubara
dan
Sebagian
anggota
KKN

22.00 Rapat untuk Seluruh Mesjid Nrul Evaluasi dan


membahas kegiatan anggota Iman briefing
yang akan KKN
dilaksankan
besoknya dan
evaluasi atas
kegiatan yang sudah
terlaksaana

Minggu ke – 3

15. Rabu, 08.00 Mengajar di sekolah Rohima SDN 033932 Menjalankan


29/1/2020 Batubara Lae Leam salah satu
dan program
Sebagian mingguan
anggota
KKN

19.00 Mendengarkan Rohima Mesjid Nurul Menjalankan


kultum dengan tema Batubara Iman salah satu
Qurban dan Aqikah dan program
oleh kelompok KKN Sebagian mingguan
anggota
KKN

22.00 Rapat mengenai Seluruh Mesjid Nurul Evaluasi dan


kegiatan yang akan anggota Iman briefing
dilaksanakan KKN
besoknya dan
evaluasi atas
kegiatan yang sudah
terlaksana

16. Kamis, 09.00 Menghadiri Rohima Balai desa Membahas


30/1/2020 undangan Batubara Surung Mersada perencanaan
Musrenbang desa dan untuk tahun
Surung Mersada Sebagian depan
anggota
KKN dan
perangkat
desa lainnya

14.30 Melatih nari anak – Rohima SDN 033932 Sebagai


anak SDN Lae Leam Batubara Lae Leam salah satu
dan ekstrakurikul
Sebagian er
anggota
KKN

17.00 Membuat taman dan Rohima SDN 033932 Gotong


lapangan badminton Batubara Lae Leam royong
di SDN Lae Leam dan rohima
Batubara
dan
Sebagian
anggota
KKN

19.00 Mengadakan tahsin Rohima Mesjid Nurul Menjalnkan


Batubara Iman salah satu
dan progja
Sebagian mingguan
anggota
KKN

22.00 Rapat untuk Seluruh Mesjid Nurul Evaluasi dan


membahas kegiatan anggota Iman briefing
yang akan dilakukan KKN
untuk besok dan
evaluasi untuk
kegiatan yang sudah
terlaksana

17. Jum’at, 09.00 Pergi ke salah satu Rohima Ladang Warga Mau buat
31/1/2020 ladang warga untuk Batubara kripik dan
ngambil UBI dan kolak
Sebagian
anggota
KKN

17.00 Masak kolak Rohima Dapur mesjid Makan


Batubara bareng
dan warga
Sebagian
anggota
KKN

22.00 Rapat untuk Rohima Mesjid Nurul Evaluasi dan


membahas kegiatan Batubara Iman briefing
yang akan dan
dilaksankan besok Sebagian
dan evaluasi atas anggota
kegiatan yang sudah KKN
terlaksana

18. Sabtu, 10.00 Mengajar nari anak – Rohima SDN 033932 Salah
1/2/2020 anak SDN Lae Leam Batubara Lae Leam kegiatan
dan ekstrakurikul
Sebagian er
anggota
KKN
15.00 Menyapu dan ngepel Rohima Posko KKN Bersihin
serta bersihin Batubara posko
pekarangan posko dan
Sebagian
anggota
KKN

22.00 Rapat untuk Seluruh Mesjid Nurul Evaluasi dan


membahas kegiatan anggota Iman Briefing
yang akan KKN
dilaksanakan besok
dan evaluasi kegiatan
yang sudah
terlaksana

19. Minggu, 09.00 Pelaksanaan MTQ Seluruh Mesjid Nurul Ikut serta
2/2/2020 tingkat desa anggota Iman menjadi
KKN dan panitia
remaja
Surung
Mersada

20.00 Pengumuman Seluruh Mesjid Nurul Ikut serta


pemenang anggota Iman menjadi
dilanjutkan bersihin KKN dan panitia
mesjid remaja
Surung
Mersada

21.00 Berhubung acara Semua Posko KKN Istirahat


selesainya sampe anggota
malam maka kami KKN
langsung istirahat
tanpa ada agenda lain
lagi

20. Senin, 07.30 Upacara sekaligus Rohima SDN 033932 Menjalankan


3/2/2020 ngajar di sekolah Batubara Lae Leam salah satu
dan progja
Sebagian mingguan
anggota
KKN

15.00 Mengajar anak-anak Rohima PAUD Surung Menjalankan


les bahasa Indonesia Batubara Mersada program
dan rutin
Sebagian mingguan
anggota
KKN
22.00 Rapat untuk Seluruh Mesjid Nurul Evaluasi dan
membahas kegiatan anggota Iman briefing
yang akan KKN
dilaksanakan untuk
besok serta evaluasi
kegiatan yang sudah
terlaksana

21. Selasa, 06.00 Masak Rohima Dapur Mesjid Piket harian


4/2/2020 Batubara
dan
Sebagian
anggota
KKN

08.00 Bersihin posko dan Rohima Posko KKN Piket Harian


pekarangan posko batubara
dan
Sebagian
anggota
KKN

22.00 Rapat untuk Seluruh Mesjid Nrul Evaluasi dan


membahas kegiatan anggota Iman briefing
yang akan KKN
dilaksankan
besoknya dan
evaluasi atas
kegiatan yang sudah
terlaksaana

Minggu ke – 4

22. Rabu, 08.00 Mengajar di sekolah Rohima SDN 033932 Menjalankan


5/2/2020 Batubara Lae Leam salah satu
dan program
Sebagian mingguan
anggota
KKN

19.00 Mendengarkan Rohima Mesjid Nurul Menjalankan


kultum oleh Batubara Iman salah satu
kelompok KKN dan program
Sebagian mingguan
anggota
KKN

22.00 Rapat mengenai Seluruh Mesjid Nurul Evaluasi dan


kegiatan yang akan anggota Iman briefing
dilaksanakan KKN
besoknya dan
evaluasi atas
kegiatan yang sudah
terlaksana

23. Kamis, 10.00 Ngelatih nari anak – Rohima SDN 033932 Salah satu
6/2/2020 anak SDN Lae Leam Batubara Lae Leam ekstrakurikul
dan er
Sebagian
anggota
KKN

15.00 Membuat pagar Rohima Mesjid Nurul Memakmurk


taman mesjid Batubara Iman an mesjid
dan dengan
Sebagian memperinda
anggota h
KKN pekarangann
ya

19.00 Belajar tahsin yang Rohima Mesjid Nurul Menjalankan


dibawakan oleh Batubara Iman salah satu
bidang keagaaman dan progja
Sebagian mingguan
anggota
KKN

22.00 Rapat untuk Seluruh Mesjid Nurul Evaluasi dan


membahas kegiatan anggota Iman briefing
yang akan KKN
dilaksankan
besoknya dan
evaluasi atas
kegiatan yang sudah
terlaksaana

24. Jum’at, 09.00 Membuat taman Seluruh Depan balai Gotong


7/2/2020 bersama warga desa anggota desa royong
Surung Mersada KKN dan
warga

16.00 Membuat kripik Rohima Posko KKN Salah satu


biduan Batubara progja untuk
dan membantu
Sebagian perekonomia
anggota n warga
KKN Surung
Mersada

19.00 Menonton film kisah Seluruh Mesjid Nurul Menjalankan


nabi Sulaiman anggota Iman salah satu
sebagai gantinya KKN dan progja
tahsin anak – anak mingguan
Surung
Mersada

22.00 Rapat untuk Seluruh Mesjid Nurul Evaluasi dan


membahas kegiatan anggota Iman briefing
yang akan KKN
dilaksankan
besoknya dan
evaluasi atas
kegiatan yang sudah
terlaksaana

25. Sabtu, 10.00 Membuat taman Seluruh Mesjid Nurul Gotong


8/2/2020 mesjid anggota Iman royong
KKN

20.30 Makan malam Seluruh Rumah ibu Mempererat


bersama keluarga anggota silaturrahmi
ibuk yang punya KKN dan dengan
rumah (makanan keluarga ibu keluarga ibu
khas Pak Pak Bharat
yaitu Pelleng)

22.30 Pergi ke pasar malam Rohima Pasar malam Refresing


bersama ibu Batubara sibande
(pulangnya langsung dan
pada istirahat) Sebagian
anggota
KKN

26. Minggu, 10.00 Melanjutkan Seluruh Mesjid Nurul Gotong


9/2/2020 pembuatan taman di anggota Iman royong
mesjid KKN

17.00 Mempersiapkan Rohima Dapur mesjid Prepare


bahan – bahan yang Batubara Nurul Iman sosialisasi
diperlukan untuk dan daki biduan
pembuatan daki Sebagian
biduan (biji durian) anggota
KKN

20.30 Sosialisasi daki Rohima Balai desa Menjalankan


biduan yang dipandu Batubara Surung Mersada suatu progja
oleh anak konsumsi dan yang
Sebagian membantu
anggota perekonomia
KKN dan n warga
warga
SurungMers
ada

22.30 Rapat untuk Seluruh Mesjid Nurul Evaluasi dan


membahas kegiatan anggota Iman briefing
yang akan KKN
dilaksankan
besoknya dan
evaluasi atas
kegiatan yang sudah
terlaksaana

27. Senin, 07.30 Upacara disekolah Seluruh SDN 033932 Acara


10/2/2020 sekalian perpisahan anggota Lae Leam perpisahan
KKN dengan SDN
Lae Leam

15.00 Wirid dengan ibuk- Rohima Desa Surung Menjalankan


ibuk Surung Mersada Batubara Mersada kegiatan
dan rutin
Sebagian mingguan
anggota
KKN

28. Selasa, 08.00 Membersihkan posko Rohima Mesjid Nurul Piket harian
11/2/2020 Batubara Iman
dan
Sebagian
anggota
KKN

10.00 Melanjutkan Seluruh Mesjid Nurul Gotong


pembuatan taman anggota Iman royong
disamping mesjid KKN

14.00 Bantuin anak acara Rohima Posko KKN Prepare


bungkusin hadiah Batubara Acara
untuk perlombaan dan
Sebagian
anggota
KKN

22.00 Rapat untuk Seluruh Mesjid Nurul Evaluasi dan


membahas kegiatan anggota Iman briefing
yang akan KKN
dilaksankan
besoknya dan
evaluasi atas
kegiatan yang sudah
terlaksaana

. Minggu ke – 5

29. Rabu, 10.00 Bersihin balai desa Rohima Balai desa Prepare
12/2/2020 untuk perlombaan Batubara Surung Mersada acara festival
cerdas cermat dan dan anak bangsa
dan nari Sebagian
anggota
KKN

14.00 Pembukaan acara Seluruh Balai desa Sebagai juri


(sampai dengan anggota Surung Mersada surah pendek
selesai) KKN

22.00 Rapat untuk Seluruh Mesjid Nurul Evaluasi dan


membahas kegiatan anggota Iman briefing
yang akan KKN
dilaksankan
besoknya dan
evaluasi atas
kegiatan yang sudah
terlaksaana

30. Kamis, 10.00 Menyiapkan barang Rohima Balai desa dan Prepare
13/2/2020 yang dibutuhkan Batubara Mesjid Nurul acara
untuk kelanjutan dan Iman
acara semalam Sebagian
anggota
KKN

14.00 Lanjut acara festival Seluruh Balai desa dan Jadi juri
anak bangsa anggota mesjid eggrang
KKN batok

20.30 Khataman bersama Seluruh Mesjid Nurul Khatam al-


warga Surung anggota Iman qur’an
mersada KKN

22.00 Rapat untuk Seluruh Mesjid Nurul Evaluasi dan


membahas kegiatan anggota Iman briefing
yang akan KKN
dilaksankan
besoknya dan
evaluasi atas
kegiatan yang sudah
terlaksaana

31. Jum’at, 09.00 Jalan – jalan bersama Seluruh Silalahi Refreshing


14/2/2020 perangkat desa anggota
Surung Mersada KKN

32. Sabtu, 10.00 Mengecet tembok Rohima Mesjid Nurul Dekor


15/2/2020 dekat mesjid Batubara Iman pekarangan
dan mesjid
Sebagian
anggota
KKN

16.00 Mempersiapkan Seluruh Balai desa Prepare


barang – barang anggota acara puncak
sekaligus bersih – KKN
bersuh untuk acara
puncak

20.00 Pembagian hadiah Seluruh Balai desa Puncak acara


pemenang, Anggota
penutupan, sekaligus KKN
perpisahan dengan
warga Surung
Mersada

33. Minggu, 10.00 Bersih – bersih Seluruh Mesjid dan Prepare


16/2/2020 mesjid dan posko, anggota balai desa pulang
packing dan kegiatan KKN
lain yang
berhubungan dengan
pulang

15.00 Membuat rujak dan Rohima Rumah ibu Untuk acara


membantu Batubara perpisahan
menyiapkan makan dan
malam bersama sebagian
anggota
KKN

21.00 Makan malam di Seluruh Rumah Ibu Perpisahan


rumah ibu sekaligus anggota
perpisahan dengan KKN
keluarga ibuk
-
34. Senin, Perjalanan pulang Seluruh - PULANG
17/2/2020 Pak Pak Bharat – anggota
Medan KKN

Medan, 26 February 2020


Dosen Pembimbing Lapangan
(Fatkhur Rohman, MA)
NIP:19850301 201503 1 002

Anda mungkin juga menyukai