Anda di halaman 1dari 4

Susunan Acara Edukasi / Penyuluhan Dosen Dan Mahasiswa Stikes Suaka

Insan Banjamasin bersama dengan puskesmas Pekauman

Sabtu, 25 Februari 2023

Assalamualaikum wrb, syhalom, om swastiastu, namo budhaya, salam kebajikan. Selamat pagi dan
salam sejahtra bagi kita semua
Kami mengucapkan selamat datang dan terimakasih kepada :
Yth ibu Oktovin S.Kep,Ners.M.Kep selaku dosen pengampu mata kuliah medical bedah l
Yth bapak Bernadus Sadu S.Tr, Ftr., M.Fis. AIFO
Yth……
Yth bapak Dr. H. Abdul Hakim selaku kepala puskesmas pekauman
Yth pihak puskesmas pekauman yang bersedia bekerjasama dengan kami
Yth Bapak/Ibu dosen STIKES Suaka Insan Banjarmasin
Yth bapak ibu dan para hadirin yang berbahagia
Serta teman teman yang saya kasihi
Pertama- tama kita panjatkan puji syukur khadirat tuhan yang maha esa karena atas berkat dan
karunianya kita dapat berkumpul di ruang aula ini dengan keadaan sehat walafiat selalu. Perkenalkan
Kami dari stikes suaka insan Banjarmasin, tujuan kami datang kesini ingin melakukan Edukasi
/penyuluhan tentang TBC.
Perkenalkan saya yohanes brekmans hasan selaku MC yang akan memandu jalanya kegiatan kita pada
hari ini. Pada kesempatan ini saya tidak tidak sendirian, saya datang Bersama dengan teman-teman :
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
10.
11.
12.
13.
14.
15.
16.
17.
18.
19.
Sebelum kita memulai kegiatan ini saya akan membacakan susunan acara yang
akan kita lalui bersama dari awal hingga akhir sebagai berikut :
1. Pembukaan
2.Perkenalkan anggota kelompok
3. doa pembuka
4. Sambutan dari Ibu Oktovin, S.Kep, Ners. M. Kep selaku dosen kami dan
sekaligus pembimbing kami pada hari ini
5. Pemberian materi
6. penutup
7. Doa penutup

(Mengajak berdoa)Sebelum memulai acara kita pada siang hari ini marilah kita
berdoa terlebih dahulu yang akan di bawakan oleh teman saya Adawiyah
(waktu dan tempat kamu persilahkan)
Baik kita lanjutkan lagi untuk mendengarkan Sambutan dari ibu Oktavin,
S.Kep, Ners. M. Kep selaku dosen pengajar dan pembimbing kami
(Waktu dan tempat kamu persilakan)
(Baik kita berikan tepuk tangan kepada ibu Oktovin/terimakasih ibu)

Sebelum masuk pada pemaparan materi kami ada beberapa pertanyaan di


lembaran kertas untuk bapak dan ibu jawab ( bacakan soal ) waktu selama 10
menit
Baik terimakasih telah bersedia menjawab pertanyaan dari kami
Baik,jadi Untuk mempersingkat waktu langsung saja kita masuk pada
pemaparan materi yang akan di sampaikan oleh 3 pembicara :
1.
2.
3.
Pada pemaparan materi kali ini akan di pandu oleh moderator veronika. Kepada
veronika saya persilahkan.
Sebelum kita masuk pada pemaparan materi, saya ada satu yel-yel, kalua saya
bilang TOSS TBC, bapa ibu bisa jawab “KITA SEHAT INDONESIA KUAT”
(di praktekan)
Baik, langsung saja kita masuk pada pemateri pertama yang akan di sampaikan
oleh dr. dewi……..waktu dan tempat kami persilahkan- terima kasih.
Baiklah bagi bapa ibu yang ingin bertanya terkait pemaparan materi yang telah
disampaikan, bisa di simpan karena di akhir nanti akan ada sesi tanya jawab.
Selanjutnya kita masuk pada pemaparan materi kedua oleh teman saya dewi
safitri. Waktu dan tempat kami persilahkan-terima kasih
Selanjutnya adalah pemaparan materi yang ketiga, oleh ……waktu dan tempat
kami persilahkan-terimakasih.
Wahhh pemaparan materi yang luar biasa, sekali lagi saya ucapkan terima kasih
kepada 3 pembicara dan berikan tepuk tangan yang meriah. Selanjutnya kita
masuk pada sesi tanya jawab, bagi bapa ibu yang ingin bertanya terkait
pemaparan meteri yang telah di sampaikan, bisa mengangkat tangan dan
menyebutkan nama lalu pertanyaan. Tanpa menunggu lama lagi bagi bapa ibu
yang ingin bertanya saya persilahkan. (sesuaikan dengan sesi ini untuk
penyampaiannya).
Wauuu luar biasa, antusias bapa ibu ingin tau tentang penyakit TBC sangat
tinggi, sehingga banyak yang bertanya. Mari kita berikan tepuk tangan.
Selanjutnya kita masuk pada penampilan video tentang TBC.

( Moderator mengembalikan kepada MC/pembawa acara)


Baik terimakasih kepada Pemateri untuk penjelasan mengenai TBC yang luar
biasa
Sebelum kita melanjutkan ke sesi berikutnya kembali akan memberikan
beberapa pertanyaan dalam lembaran saya harap bapak/ibu tidak keberatan
untuk menjawab pertanyaan dari kami
(Pembagian kertas)
Baik acara selanjutnya kita adakan kuis yang akan di bacakan oleh saya berserta
teman saya
Yang dapat menjawab akan kami berikan hadiah terimakasih
Sebelumnya, setelah acara ini selesai kita akan mengadakan sesi dokumentasi
atau foto bersama , untuk ibu2 diharapkan tidak pulang terlebih dahulu.
(Penutup)
Berakhirlah sudah kegiatan penyuluhan kita pada hari ini, terimakasih karena
sudah berkenan hadir dan telah mengikuti kegiatan ini dari awal hingga akhir
Doa penutup dibawakan oleh …………
Dan saya ucapkan terimakasih kepada bapak ibu dan teman teman atas
partisipasinya sehingga acara ini dapat berjalan dengan lancar saya pribadi dan
teman teman saya memohon maaf jika ada tutur kata yang kurang berkenan.
Sekian kegiatan pada siang hari ini, atas partisipasi ibu tamu undangan kami
mengucapkan terimakasih. Akhir kata saya ucapakan
Wassalamu'alaikum Wr. Wb.

Anda mungkin juga menyukai