Anda di halaman 1dari 7

Soal UKK Musik 2023

Kelas : XII ( Tujuh), XIII (Delapan) IV (Sembilan)

SOAL

A. PILIHAN GANDA

1. musik yang menggunakan suara mulut manusia sebagai ekspresi dalam bentuk
nyanyian termasuk ke dalam jenis music
A. vocal
B. band
C. instrumental
D. orchestra

2. dalam jenis musik, musik yang bersumber bunyi pada alat musik contoh lagunya
sonata karya mozart, termasuk ke dalam jenis music
A. vocal
B. rock
C. instrumental
D. dangdut

3. musik berdasarkan proses penciptaan musik yang diciptakan untuk keindahan musik
itu sendiri misalnya uyon-uyon dari Jawa Tengah merupakan jenis music
A. seni
B. programatis
C. dangdut
D. band

4. musik untuk tari, opera dan musik iringan drama di sebut music
A. programatis
B. instrumental
C. vocal
D. seni

5. dalam jenis lagu berdasarkan fungsi, musik yang diciptakan untuk memenuhi
kebutuhan yang bersifat religi atau keagamaan di sebut music
A. sacral
B. programatis
C. sekuler
D. instrumental

6. musik yang tidak memiliki unsur keagamaan termasuk ke dalam jenis music
A. sekuler
B. sacral
C. religi
D. vocal

7. musik berdasarkan tatanan masyarakat, musik yang lahir di kalangan bangsawan


kerajaan untuk memenuhi kebutuhan di istana di sebut music
A. vocal
B. rakyat
C. istana
D. sekuler

8. musik yang hidup pada masyarakat tertentu memiliki ciri tersendiri, di pakai untuk
mengiringi tarian tradisional termasuk jenis music
A. sekuler
B. religi
C. rakyat
D. sacral

9. bentuk penyajian musik di mana semua anggota menyanyikan melodi yang sama dari
awal sampai akhir lagu adalah jenis penyajian music

A. unison
B. diskan
C. vokal grup
D. kanon

10. merupakan suara serempak yang dimulai bersama dan menutupnya secara bersama-
sama pula. merupakan...
A. nisono
B. polifoni
C. homofoni
D. kanon

11. Alat music yang termasuk idiophone adalah?


A. Piano
B. Gitar
C. Harmonika
D. Biola

12. Alat musik apakah ini ?

A. Clarinet
B. Flute
C. Basoon
D. Oboe
13. Alat music Apakah ini?

A. Oboe
B. Tuba
C. Trombone
D. Trumpet

14.
Alat musik gesek yang ukurannya paling besar disebut ?
A. Contra Bass
B. Viola
C. cello
D. violin

15. Alat musik apakah ini ?

A. Keyboard
B. Grand Piano
C. Piano Upright
D. Baby Piano

16.

Alat musik apakah ini ?

A. Snare Drum
B. Bass Drum
C. Tom Drum
D. Kick Drum

17. Alat musik apakah ini ?

A. Drum Pad
B. Drum Elektrik
C. Drum Akustik
D. Timpani

18.
Alat musik apakah ini ?
A. Bonang
B. Arumba
C. Jengglong
D. Saron

19. Alat musik apakah ini ?

A. Single Pedal
B. Hi-Hat
C. Double Pedal
D. Cymbal

20. Bentuk not setengah adalah ?

A.

B.

C.

D.

21. Lagu daerah Sumatra Barat yang menceritakan kerinduan seorang perantau akan
kampung halaman adalah?
a.  Kampuang Nan Jauh Di Mato
b. Desa ku
c. Manise
d. Cublak-cublak suweng
22. Musik daerah Jakarta yang menggunakan trompet terbuat dari kuningan dan
dilengkapi dengan bass drum adalah ...
a. Drumben
b. Tanjidor
c. Gong
d. Gamelang
23. Lagu Kebangsaan Indonesia Raya diciptakan oleh...
a. Wage Rudolf Supratman
b. Mohamad Hatta
c. Soekarno
d. Kartini
24. tarling adalah musik dari daerah..

a. cirebon
b. jakarta
c. aceh
d. madura

24. Lagu Gambang Suling adalah karya tokoh musik Jawa Tengah bernama ...
a. Ki joko Bodo
b. Joko dnigrant
c. Ki Narto Sabdo
d. Sule

25. Ilmu yang mempelajari tentang keselarasan bunyi disebut ...


a. Suara
b. Bunyi
c. Melodi
d. Harmoni

26. inggi rendahnya suatu nada pada kalimat yang memberikan penekanan dalam kata-kata
tertentu di suatu kalimat. Dalam menyanyi ini disebut…
A. suara tenor
B. suara bass
C. harmoni
D. Intonasi

27. Gambar ini menujukan nada dalam gitar chord….


A. A
B. F
C. C
D. G

28. Gambar ini menujukan nada dalam gitar chord….


E. A
F. F
G. C
H. G
29. Suara wanita Tinggi biasanya dinamankan…..
A. Alto
B. Sopran
C. Bass
D. Tenor
30. Suara wanita Rendah biasanya dinamankan…..
a. Alto
b. Sopran
c. Bass
d. Tenor
31. Suara laki-laki Tinggi biasanya dinamankan…..
a. Alto
b. Sopran
c. Bass
d. Tenor
32. Suara laki-laki rendah biasanya dinamankan…..
a. Alto
b. Sopran
c. Bass
d. Tenor
33. Pencipta lagu dinamakan ...
a. Penata musik
b. Koreografer
c. Sinematografi
d. Komponis
34. . Yang termasuk contoh alat musik Chordophone yaitu ...
A. Piano, Harmonika, Flute
B. Cello, Sasando, harmonika
C. Gitar, kecapi, bass
D. Bonang, drum, Tifa
35. . Lagu yang dinyanyikan oleh satu orang dinamakan ...
a. Unisono
b. Solo
c. Trio
d. Duet
36. Rhoma irama merupakan seorang komponis dan penyanyi yang memiliki aliran music...
a. tarling
b. Gambus
c. Qosidah
d. Dangdut

37. Musik yang memakai suara manusia sebagai media utamanya merupakan pengertian dari
musik ...
a. Musik profan
b. Musik instrumental
c. Musik vokal
d. Musik polifonik

38. Jenis musik yang lahir, tumbuh, dan berkembang di lingkungan masyarakat umum disebut
musik ...
a. Rakyat
b. Pop
c. Istana
d. Klasik

39. Lagu yang dinyanyikan oleh tiga orang dinamakan ...


a. Unisono
b. Solo
c. Trio
d. Duet

40. Lagu yang dinyanyikan oleh dua orang dinamakan ...


a. Unisono
b. Solo
c. Trio
d. Duet

Anda mungkin juga menyukai