Vahreza Daffansyah S Tugas 1 Tipografi PDF

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 3
This isa serif font. Serif (Berkaki) Jenis font yang pertama disebut sebagai serif. Serif sendiri istilah yang digunakan untuk menyebut font berkaki. Biasanya, kaki ini ada di bagian sudut bawah huruf. Sudut huruf yang berkaki ini kemudian disebut sebagai serif bracketed Font jenis serif cukup sering digunakan dalam desain grafis serta dokumen karena relatif lebih mudah dibaca dengan jelas. Font serif juga terdiri dari beberapa jenis dan pasti kamu sudah familiar dengan nama nama font berikut ini. Rockwell Times New Roman. Georgia. Roboto Slab Display Di urutan ketiga ada jenis font display atau dekoratif. Usia font ini sebenarnya sudah sangat tua karena pertama kali muncul pada tahun 1800-an. Saat itu, font display atau dekoratif diperlukan untuk membuat iklan supaya lebih menarik. Dengan begitu, pembaca pun akan membaca iklan tersebut Font display umumnya dibuat dalam ukuran yang besar serta diberi banyak ornamen hiasan agar lebih indah. Prioritas utama dalam pembuatan font jenis ini adalah keindahan, bukan kemudahan membaca. Tak heran jika font-font dari kelompok ini lebih sulit dibaca Sampai saat ini, font jenis display atau dekoratif tetap digunakan untuk membuat dokumen atau desain yang formal seperti sertifikat, piagam, ijazah, dan sebagainya. Berikut ini macam macam font style dekoratif yang saat ini ada, antara lain Rosewood. Bermuda. Umbra. Grunge Doodle. Dot 28, Casual Seri By Sronstudio Script (Tulisan Tangan) jenis font Jenis font berikut ini mungkin cukup jarang kamu dengar, terlebih kalau kamu baru saja mempelajari font. Selain serif dan san serif, font script juga cukup banyak digunakan di dunia desain. Istilah script sendiri kerap dipakai untuk menyebut font yang bentuknya mirip tulisan tangan Jadi, font script sendiri sangat identik dengan bentuk-bentuk tulisan manual yang dengan tangan. Biasanya, font script banyak dipakai untuk menulis nama di sertifikat, membuat undangan pernikahan, dan lain sebagainya. Font script sering dipakai untuk membuat undangan karena dianggap mampu menimbulkan perasaan dekat secara personal. Beberapa contoh font dari kelompok script antara lain: Vivaldi. Segoe script. Lucida handwriting.

Anda mungkin juga menyukai