Anda di halaman 1dari 1

KATA PENGANTAR

Syukur Alhamdulillah senantiasa kami panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah
melimpahkan rahmat dan karunia-Nya, sehingga kami dapat menyelesaikan makalah yang
berjudul: “Media Seni Patung” ini tepat pada waktunya.

Adapun tujuan penulisan dari makalah ini adalah untuk memenuhi tugas Bapak Heru pada
mata pelajaran Seni Budya dan Keterampilan. Selain itu, makalah ini juga bertujuan untuk
menambah wawasan tentang media dalam seni patung yang benar bagi para pembaca dan
penulis.

Kami mengucapkan terima kasih kepada Bapak Heru selaku guru mata pelajaran Seni
Budaya dan Keterampilan yang telah memberikan tugas ini sehingga dapat menambah
pengetahuan dan wawasan sesuai dengan mata pelajaran yang kami tekuni.

Kami menyadari bahwa dalam penulisan makalah ini tidak terlepas dari bantuan banyak
pihak yang dengan tulus memberikan doa, saran, dan kritik sehingga makalah ini dapat
terselesaikan. Untuk itu kami menyampaikan banyak terimakasih kepada semua pihak yang
telah berkontribusi.

Kami juga menyadari sepenuhnya bahwa makalah ini masih jauh dari kata sempurna
dikarenakan terbatasnya pengalaman dan pengetahuan yang kami miliki. Oleh karena itu,
kami mengharapkan segala bentuk saran serta masukan bahkan kritik yang membangun dari
teman-teman dan guru mata pelajaran Seni Budaya dan Keterampilan, Bapak Heru.

Akhir kata kami berharap semoga makalah ini dapat memberikan manfaat dan inspirasi bagi
siapapun yang membacanya, terutama teman-teman SMP Negeri 2 Jember. Sesudah dan
sebelumnya kami ucapkan terimakasih.

Anda mungkin juga menyukai