Anda di halaman 1dari 6
eee BADAN KEPEGAWAIAN NEGARA Jalan Mayor Jenderal Sutoyo Nomor 12 Cililitan, Kramat Jati, Jakarta Timur 13640 Telepon (021) 8093008; Faksimile (021) 8090421 Laman: www.bkn.go.id;| Pos-el: humas@bkn.go.id Nomor '270/B-KS.04.01/SD/E/2023 Jakarta, 6 Maret 2023 Lampiran _ : Satu berkas Sifat : Biasa Hal : Penyampaian Jadwal Seleksi Kompetensi PPPK Tenaga Teknis Tahun 2022 Yth. 1, Pejabat Pembina Kepegawaian Instansi Pusat 2. Pejabat Pembina Kepegawaian Instansi Daerah di Tempat Berkenaan dengan surat Plt. Kepala Badan Kepegawaian Negara Nomor 2212/8-KS.04.01/SD/K/2023 tanggal 2 Maret 2023 perihal Penyesuaian Jadwal Pelaksaaan Seleksi Penerimaan PPPK Tenaga Teknis Tahun 2022, dengan ini kami sampaikan hal-hal sebagai berikut: 1. Seleksi Kompetensi PPPK Tenaga Teknis Tahun 2022 Instansi Pusat dan Instansi Daerah akan dimulai pada tanggal 17 Maret 2023 (jadwal dan sesi terlampir). 2. Berdasarkan kuota peserta sebagaimana jadwal terlampir, Instansi wajib membuat jadwal rinci per formasi jabatan dan disampaikan kepada publik di website atau media sosial resmi Instansi. 3. Bagi Instansi Pusat yang yang lokasi ujiannya berada di Kantor Regional, UPT BKN dan titik lokasi mandiri BKN di wilayah Kantor Regiona/UPT BKN agar berkoordinasi dengan Kepala Kantor Regional/Kepala UPT BKN terkait persiapan pelaksanaan Seleksi Kompetensi PPPK Tenaga Teknis. ~ UU ITE No 11 Tahun 2008 Pasal 5 Ayat 1 “Informasi Elektronik dan/atau Dokumen Elektronik dan/atau hasil cetaknya merupakan alat bukti hukum yang sah," ~ Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik menggunakan sertifikat elektronik yang diterbitkan BSrE s 4. Bagi Instansi Daerah yang lokasi ujiannya berada di lokasi ujian mandiri agar berkoordinasi dengan Kepala Kantor Regional BKN sesuai wilayah kerja masing- masing. 5. Pembagian sesi pelaksanaan Seleksi Kompetensi PPPK Tenaga Teknis Tahun 2022 di titik lokasi BKN sebagaimana terlampir dalam surat ini. 6. Berdasarkan Surat Edaran Kepala BKN Nomor 2 Tahun 2023 tentang Pencabutan Surat Edaran Kepala BKN Nomor 7 Tahun 2021 tentang Prosedur Penyelenggaraan Seleksi dengan Metode Computer Assisted Test Badan Kepegawaian Negara dengan Protokol Kesehatan Pencegahan dan Pengendalian Corona Virus Disease 2019 (Covid-19), prosedur penyelenggaraan seleksi dengan metode CAT BKN pada masa pandemi Covid-19 menyesuaikan dengan kebijakan pemerintah terkait penanganan dan pencegahan pandemi Covid-19. 7. Bagi Instansi Daerah yang lokasi ujiannya berada di lokasi ujian mandiri wajib berkoordinasi dengan Satuan Tugas Penanganan Covid-19 Daerah pada titik lokasi penyelenggaraan seleksi kompetensi. Atas perhatian dan kerja sama yang diberikan, kami sampaikan terima kasih. Deputi Bidang Sistem Informasi Kepegawaian, Bouman Tembusan: 1. Menteri PAN RB (sebagai laporan); 2. Plt. Kepala BKN (sebagai laporan); 3, Kepala Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan; 4. Deputi Bidang Pengawasan dan Pengendalian BKN; 5. Kepala Kantor Regional | s.d XIV BKN; 6. Kepala UPT BKN. - UU ITE No 11 Tahun 2008 Pasal 5 Ayat | “TInformasi Elektronik dar/atau Dokumen Elektronik dan/atau hasil cetaknys merupakan alat bukti hukum yang sah.” ~ Dokumen ini telah dlitandatangani secara elektronik menggunakan sertfika elektronik yang ditebitkan BSrE a Lampiran | Surat Nomor : 2270/B-KS.04.01/SD/E/2023 Tanggal —_: 6 Maret 2023 Pembagian Sesi Seleksi Kompetensi PPPK Tenaga Teknis Tahun 2022 dengan Metode Computer Assisted Test (CAT) BKN Sesi Waktu Durasi Keterangan 06.30 - 08.00 90 Menit aR ene Registrasi dan pemberian PIN peserta Penitipan barang Body checking Peserta masuk ruang tunggu steril Perpindahan peserta dari ruang steril ke ruang ujian 08.00 - 10.10 130 Menit Pelaksanaan Seleksi Kompetensi Penyemprotan Desinfektan 09.30 - 11.00 90 Menit 2PEN> Registrasi dan pemberian PIN peserta Penitipan barang Body checking Peserta masuk ruang tunggu ster Perpindahan peserta dari ruang steril ke ruang ujian 11.00 ~ 13.10 130 Menit Pelaksanaan Seleksi Kompetensi Penyemprotan Desinfektan 12.30 - 14.00 90 Menit OPENS Registrasi dan pemberian PIN peserta Penitipan barang Body checking Peserta masuk ruang tunggu steril Perpindahan peserta dari ruang steril ke ruang ujian 14.00 - 16.10 130 Menit Pelaksanaan Seleksi Kompetensi Penyemprotan Desinfektan UU ITE No 11 Tahun 2008 Pasal 5 Ayat 1 _ “oformasi Elektronik dan/tau Dokumen Elektronik dar/stau hail cetaknya merupakan ala bukti hukumm yang sab.” © 9) = Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik menggunakan sertfikat elektronik yang diterbitkan BSrE : Waktu Pelaksanaan Seleksi Kompetensi PPPK Tenaga Teknis khusus Hari Jumat (2 (dua) Sesi) Waktu Durasi Keterangan ~ Registrasi dan pemberian PIN paserta . Penitipan barang 06.30- 08.00] 90Menit | % 8° checking Peserta masuk ruang tunggu steril SRYNa . Perpindahan peserta dari ruang steril ke ruang ujian 08.00- 10.10 | 130 Menit Pelaksanaan Seleksi Kompetensi Penyemprotan Desinfektan - Registrasi dan pemberian PIN peserta . Penitipan barang . Body checking . Peserta masuk ruang tunggu steril . Perpindahan peserta dari ruang steril ke ruang ujian 13.00 - 14.30 90 Menit ARON 14.30 - 16.40 130 Menit Pelaksanaan Seleksi Kompetensi Penyemprotan Desinfektan = UU ITE No 11 Tahun 2008 Pasal 5 Ayat 1 “Informasi Elektronik darvatau Dokumen Elektronik dan/atau hasil cetaknya merupukan alat bukti hukum yang sah," = Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik menggunakan sertifikat efektronik yang diterbitkan BSrE Lampiran Surat Nomor_: 2270/B-KS.08.01/S0VE/2023 ‘Tanggal : 6 Maret 2023, JADWAL SELEKSI KOMPETENS! PPPK TENAGA TEKNIS TAHUN 2022 BADAN PANGAN NASIONAL No. Lokasi Tanggal Hai | Sest Ruangan Kuota Peserta [BRN Pusat Jakarta (Ciiitan) 25 Mar, 2023 Sabi z Ruangt 2 2 [Kantor Regional | BKN Yogyakarta —— 1 Aor, 2023 ‘Sabiu 2 Ruangt 2 '3._[artor Regional SKN Surabaya —| 31 Mar, 2025 Juma i Fang zz “4. Kantor Regional BKN Bandung | 23 War. 2023 Karis 3 Rang =r [Kantor Regional lV BKN Makassar —| 24 tar 2023 Jumat 7 Ruang 2 ‘6. [Kantor Regional VIBKN Medan. 31 Mar, 2023 lumat z Ruan? a7 7. [Kertor Regional X BKN Denpasar | — 1 Apr, 2023 Sabi H Rang? 3 7% [UPT SKN emer 29 Mar, 2025 Rabu i ‘uangr 3 ‘8. [UP SKN Kencai Ze Mar 2023 Rabu 1 Ruang? 6 10__[ UPT'BKN Kupang 27 Mas 2023 ‘Senin r Ruangi 4 711 [UPT BKN Padang, 25 Mar, 2003 | — wing z Ruangt z 712 [UPT-BKN Semarang 26 Mar, 2023 | Minggu z Ruangt a3 13. [UPT BRN Serang — 25 Mar, 2023 Sabi : Ruangt 75 “4 [Kantor Regional BRN Jayapura | 18 Mar, 2023 Sablu 3 Ruangt 1 715. [Kartor Regional Vil BKN Palembang | 30 Mar, 2003. Karis i Ruangt @ 16] Kantor Regional Vill BKN "20 War, 2023 Rabu 3 Ruangt 7 Banjarmasin [Kantor Regional XII BRN Pokanbara | 78 War, 2005 z Ruangi c 78. [ Kantor Regional Xil BRN Aceh 29 Mar, 2023 i Ruangt 6 “18. [UPT BKN Ambon 16 Mar, 2023 3 Ruangt 4 20_—[UPT BKN Benglui 29 War 2023 1 Ruangt z Zi [UPT BRN Lampung i Mar, 2025, z Ruangt 6 22 [UPTBKN Balkpapar 23 Mar, 2023 1 Ruangi z 23 [ UPT BKN Gorontalo 26 Mas, 2023 3 Ruanot 3 24 [UP BKN Mamujy 7 Mar, 2023 4 Ruangt 1 25 [UPT BKN Mataram 29 Mar, 2023 1 Ruangt e (26 [UPT BKN Palangkaraya 19 Mar 2075 z Ruangt 4 "27 | Kantor Regional XI BKN Manado | 24 Mar_2073 2 Ruangt z 28 [UPT BKN Batam 22 Mar, 2023 z Ruangt i 29 [UPT BAN Pal 23 Mar, 2025, 3 Ruang? 5 ‘30 [UPTBKN Temate (25 Mar, 2023 3 Ruangt z Keteranga Berdasarkan kuota peserta sebagaimana di atas, instansi wajib membuat jadwal rinci dan mengumumkan melalui website atau media sosial resmi instansi LUITE No 1 Tahun 2008 Pasa Aya t “lems: akon dvitau Dokumen Elekonk dana het etre maruakan at kt nau yang sh” Deputi Bidang Sistem informasi Kepegawaian ‘oeren in ih dtandatanga seca eleven monggurakan seria elekvrik yong dterbikan BSE % LAMPIRAN 1 PERATURAN BADAN KEPEGAWAIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA NOMOR 2 TAHUN 2021 TENTANG PROSEDUR PENYELENGGARAAN SELEKSI DENGAN METODE COMPUTER ASSISTED TEST BADAN KEPEGAWAIAN NEGARA. ‘TATA TERTIB PELAKSANAAN SELEKSI 1, Tata tertib peserta a. Peserta hadir paling lambat 60 (enam puluh) menit sebelum seleksi dimulal dan/atau sesuai ketentuan yang diatur oleh masing-masing Instansi untuk proses registrasi dan pemeriksaan kelengkapan dokumen persyaratan peserta, b. Panitia Seleksi Instansi memberikan PIN registrasi kepada peserta sebelum jadwal seleksi dimulai. Pemberian PIN Registrasi ditutup 5 (lima) menit sebelum jadwal seleksi dimiulai. Bagi peserta Seleksi Calon PNS, Seleksi Calon PPPK, Seleksi Sekolah Kedinasan dan Seleksi selain ASN wajib membawa KTP elektronik Asli atau KTP asli yang masih berlaku atau Surat Keterangan Pengganti KTP yang masih berlaku atau Kartu Keluarga asli atau salinan Kartu Keluarga yang dilegalisir basah oleh pejabat yang berwenang dan Kartu peserta seleksi untuk ditunjukkan kepada Panitia Seleksi Instansi. ©. Dalam hal penyelenggaraan seleksi di Luar Negeri peserta dapat menunjukkan Paspor atau Kartu Masyarakat Indonesia di Luar Negeri (KMILN) dan kart peserta seeks, {Bagi peserta seleksi pengembangan karier wajib membawa KTP ata Kartu Pengenal Pegawai Peseria harus sesuai dengan foto yang ada di kartu peserta Peserta menggunaken pakaian rapi, sopan dan bersepatu (kaos, celana jeans dan sandal tidak diperkenankan). i. Peserta di dalam ruang seleksi dilarang membawa: 1) buku atau catatan lainnya; 2) kalkulator, gawai, kamera dalam bentuk apapun, jam tangan dan alat tulis; 43) senjata api/tajam atau sejenisnya; dan 4) menggunakan komputer selain untuk aplikasi CAT. J. Peserta dilarang: 1) bertanya/berbicara dengan sesama peserta tes selama seleksi berlangsung: i one boe/ eben eel nome ooo selama seleksi 3) keluar ruangan selekst, kecuali memperoieh icin dari panitias 4) membawa makanan dan minuman dalam ruang seleksi; dan 5) merokok dalam ruangan seleksi. k. Peserta yang telah selesai ujian dapat meninggalkan tempat ujian secara tertib. Fe 2. Sanksi a. Peserta yang terlambat hadir dari jadwal seleksi sebagaimana dimaksud pada ‘angka 1 huruf a tidak diperkenankan masuk untuk mengikuti seleksi atau dianggap gugur. b. Peserta yang tidak membawa dokumen sebagaimana dimaksud pada angka 1 huruf d tidak diperkenankan mengikuti seleksi atau dianggap gugur. ©. Peserta yang melanggar ketentuan larangan sebagaimana dimaksud pads angka 1 hhuruf fi tidak diperkenankan mengikuti seleksi atau dianggap gugur. 4. Peserta yang melangger ketentuan larangan sebagaimana dimaksud pada angka 1 huruf {dan huruf) dikenakan sankai teguran lisan oleh Tim Pelaksana CAT BKN sampai dibatalkan sebagai peserta scleksi. 3. Lain-lain Hal ~ hal lain yang belum tercantum dalam tata tertib ini akan diatur kemudian dan ‘merupakan tata tertib tambahan yang langsung disahkan, KEPALA BADAN KEPEGAWAIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA, td, BIMA HARIA WIBISANA

Anda mungkin juga menyukai