Anda di halaman 1dari 2

HYMNE SATYA DARMA PRAMUKA MARS SIAGA

Kami Pramuka Indonesia Ayo Siaga ayo

Manusia Pancasila Ayo Siaga ayo

Satyaku ku darmakan Ayo Siaga Ber dwidarma

Darmaku kubaktikan Siaga berbakti pada ayah bunda

Agar Jaya Indonesia Berani dan tak putus asa

Indonesia Tanah Airku

Kami jadi Pandumu

MARS PENGGALANG MARS PRAMUKA

Tak ada gunung terlalu tinggi Gerakan Pramuka

Buat kami daki di tengah siang Praja Muda Karana

Tak ada jurang terlalu dalam Sebagai wahana kaum muda suka berkarya

Buat kami turuni di malam kelam Kader pembangunan sebagai perekat bangsa

Hutan rimba 2x Padang lalang 2x Disiplin berani dan setia berakhlak mulya

Dusun sunyi jalanan jauh Bersatu padu

Panas terik hujan berangin Menyongsong masyarakat yang gemilang

Maju terus jalan terus Satu Pramuka Satu untuk Indonesia

Pantang patah 2x Hati kami 2x Melangkah maju menuju masyarakat

Karena telitinya yang sentosa

Pasukan Penggalang jalanlah Jayalah Pramuka Jayalah Indonesia

Tersapu sukar semua


MARI MASUK PRAMUKA PRAMUKA

Mari mari masukPramuka Pramuka Pramuka Pramuka

Senang senang sekali P dan R dan A dan M dan U dan KA

Tunas kelapa lambang Pramuka Pramuka Pramuka Pramuka

Dasarnya Pancasila Praja Muda Karana

Mari kawan siap berbakti Pramuka Pramuka Pramuka

Untuk nusa dan bangsa P dan R dan A dan M dan U dan KA

Mari kawan siap berbakti Pramuka Pramuka Pramuka

Untuk nusa dan bangsa Selalu siap sedia

PRAMUKA KUJADI PRAMUKA

Satu satu kudengar Pramuka Bukan karena bajuku kujadi Pramuka

Dua dua kulihat Pramuka Bukan karena kacuku kujadi Pramuka

Tiga tiga kumasuk Pramuka Bukan karena topiku kujadi Pramuka

Satu dua tiga ku senang Pramuka Kujadi Pramuka karena hasratku

LAMBANG PRAMUKA DISINI SENANG

Lihat dong lihat dong lihat dong Disini senang di sana senang

Bunda punya sebuah gambar Di mana mana hatiku senang

Terka gambar apakah ini Di rumah senang di sekolah senang

Ini gambar tunas kelapa Di mana mana hatiku senang

Tunas kelapa lambang Pramuka Tangan dilambai lambai

Punya arti sangat bermakna Pinggul digoyang goyang

Diciptakan seorang yanda Kaki dihentak hentak

Yanda Sunarjo Atmodipuro Putar badan

Anda mungkin juga menyukai