Anda di halaman 1dari 2

JURNAL PANCASILA

HARI/TANGGAL MINGG /18 DESEMBER 2022


WAKTU PAGI HARI
TEMPAT DI RUMAH
SILA KE 1 KETUHANAN YANG MAHA ESA
DESKRIPSI KEGIATAN Saya beragama Islam, saya mengantarkan teman
yang ingin ke gereja karena kendaraannya
mengalami kerusakan.

HARI/TANGGAL KAMIS/22 DESEMBER 2022


WAKTU SIANG HARI
TEMPAT DI RUMAH
SILA KE 2 KEMANUSIAAN YANG BERADAB
DESKRIPSI KEGIATAN Ketika makan siang ada ayam goreng 2 potong,
aku mengalah memberikan ayam goreng kepada
ke dua adik ku karena adikku sangat menyukai
ayam goreng, aku makan lauk yang lain saja.

HARI/TANGGAL SABTU/31 DESEMBER 2022


WAKTU SORE HARI
TEMPAT HOTEL
SILA KE 3 PERSATUAN INDONESIA
DESKRIPSI KEGIATAN Menghadiri undangan saya menggunakan baju
batik di mix dengan songket saya bangga
menggunakan nya sebangai bangsa Indonesia yang
cinta tanah air

HARI/TANGGAL KAMIS/05 JANUARI 2023


WAKTU SIANG HARI
TEMPAT DI SEKOLAH
SILA KE 4 Kerakyatan Yang di Pimpin Oleh Hikmat
Kebijaksanaan Dalam
Permusyawaratan/Perwakilan
DESKRIPSI KEGIATAN Teman saya memberikan pendapat nya tentang
kegiatan belajar, saya mendengarkan dengan baik
serta menghargai setiap yang dia ucapkan.

HARI/TANMGGAL MINGGU/07 JANUARI 2023


WAKTU/TEMPAT PAGI HARI/DI RUMAH
SILA KE 5 KEADILAN SOSIAL BAGI SELURUH RAKYAT
INDONESIA
DESKRIPSI KEGIATAN Membantu ayah dan ibu membersihkan rumah

Anda mungkin juga menyukai