Anda di halaman 1dari 26

RENCANA AKSI I

PENDIDIKAN JASMANI OLAHRAGA DAN KESEHATAN


1. RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)
2. BAHAN AJAR
3. MEDIA
4. LKPD
5. KISI-KISI PENILAIAN DAN RUBRIK PENILAIAN

Disusun Oleh :

NAMA : Leonard Salmon Komsary, S.Pd

No. UKG : 20150207

KELAS : 001 Pendidikan Jasmani dan Kesehatan

UNIT KERJA : SMPN 3 Sukamakmur

PPG DALAM JABATAN KATEGORI 2


PENDIDIKAN JASMANI OLAHRAGA DAN KESEHATAN
UNIVERSITAS SYIAH KUALA
2022
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP DIFERENSIASI)

Satuan Pendidikan : SMP Negeri 3 Sukamakmur


Mata Pelajaran : PJOK
Kelas/Semester : VIII/ Genap
Materi : Gerak spesifik Passing Bawah Bola Voli
Tahun Pelajaran : 2022/2023
Alokasi Waktu : 6 JP ( 2 Pertemuan)

A. Kompetensi Inti
Kompetensi Inti
Sikap (K-1 dan KI-2)
Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya”. Adapun rumusan
kompetensi sikap sosial yaitu, “Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab,
peduli (toleransi, gotong royong), santun, dan percaya diri dalam berinteraksi secara
efektif dengan lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan
keberadaannya”.

Pengetahuan (KI-3) Keterampilan (KI-4)


Memahami pengetahuan (faktual, Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam
konseptual, dan prosedural) berdasarkan ranah konkret (menggunakan, mengurai,
rasa ingin tahunya tentang ilmu merangkai, memodifikasi, dan membuat)
pengetahuan, teknologi, seni, budaya dan ranah abstrak (menulis, membaca,
terkait fenomena dan kejadian tampak menghitung, menggambar, dan
mata mengarang) sesuai dengan yang dipelajari
disekolah dan sumber lain yang sama
dalam sudut pandang/teori keilmuan

B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi


Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi
3.1. Memahami konsep gerak spesifik 3.1.1. Mengidentifikasi gerak spesifik pasing
dalam berbagai permainan bola bawah dalam permainan bola voli.
besar sederhana dan atau 3,1.2. Menjelaskan gerak spesifik pasing
tradisional *) bawah dalam permainan bola voli.

4.1 Mempraktikkan gerak spesifik 4.1.1. Melakukan gerak spesifik passing


dalam berbagai permainan bola bawah pada permainan bola voli.
besar sederhana dan atau tradisional 4.1.2. Menggunakan gerak spesifik passing
*) bawah dalam bentuk permainan bola
voli yang dimodifikasi.
C. Tujuan Pembelajaran

Setelah mengikuti proses pembelajaran melalui Model pembelajaran saintifik, Peserta


didik diharapkan

1) Mampu mengidentifikasi gerak spesifik passing bawah dalam permainan bola voli
dengan benar
2) Menjelaskan gerak spesifik passing bawah dalam permainan bola voli dengan benar
3) Melakukan gerak spesifik passing bawah pada permainan bola voli dengan benar
4) Menggunakan gerak spesifik passing bawah dalam bentuk permainan bola voli
dengan peraturan dana media alat bantu yang dimodifikasi.

D. Media, Alat, Bahan dan Sumber Pembelajaran

 Peluit,
 Bola voli,
 Bola Karet
 cones ,
 lapangan bola voli

E. Metode Pembelajaran

1. Pendekatan : Scientific
2. Model : Pembelajaran Diferensiasi
3. Metode : Game based learning
: Demonstrasi
: Diskusi
F. Sumber Belajar:
 Buku pegangan Siswa (Kemendikbud .2018 ”Pendidikan Jasmani, Olahraga, dan
Kesehatan”)
 Kemendikbud.2018 Modul Pembelajaran SMP Terbuka Pendidikan Jasmani, Olahraga Dan
Kesehatan Kelas VIII

G. Langkah-langkah Pembelajaran

1. Pertemuan Ke-1 ( 3 x 40 menit ) Waktu

Kegiatan Pendahuluan 20
Guru : Guru membuka pelajaran dengan melakukan KEGIATAN AWAL RUTIN menit
Berdoa, Absensi, Apersepsi Tujuan pembelajaran
Stimulan
Siswa menggali informasi dari demonstrasi passing bawah bola voli yang
ditampilakan guru atau teman sebaya dan menyimak penjelasan tahapan gerak dasar
passing bawah bola voli.
Guru akan mencatat dan menggunakan informasi yang didapat melalui teknik
observasi dari permainan tersebut untuk memetakan sejauh mana pengetahuan awal
murid tentang Teknik dasar permainan bola voli
Pemanasan
 Melakukan pemanasan dengan Senam Statis terlebih dahulu.
 Melakukan Pemanasan dengan menjurus kepada Passing Bawah Permainan
bola Voli. Pembelajaran Diawali dengan pemanasan untuk menyiapkan murid
menyiapkan kondisi fisik, dengan permainan berupa lempar Kucing
menggunakan bola karet,dengan peraturan siswa dibagi 2 kelompok
1. Kelompok lempar : Kelompok yang berdiri mengelilingi lingkaran atau
kotak yang telah disediakan dan bertugas melempar bola kearah siswa dari
kelompok lain dengan target pinggang sampai kaki,
2. Kelompok Kucing : kelompok yang berada didalam lingkaran/kelompok,
dan bertugas melindungi pinggang sampai kaki agar tidak terkena bola
hasil lemparan dengan cara gerak dasar passing bawah.

X = Kelompok siswa lempar

= Kelompok siswa kucing

 Setelah waktu permainan habis (10 menit), ajaklah murid melakukan refleksi
singkat. Misalnya dengan menanyakan: apakah mereka suka dengan
permainan yang diberikan? Bagian mana yang disukai? Apa saran mereka jika
dilakukan permainan itu lagi ? (Dengan memberikan kesempatan pada murid
untuk memberikan pendapat dan saran, guru dapat membangun koneksi dan
rasa percaya)
Mindfulness
Sebelum ke pembelajaran inti , guru melaksanakan Teknik STOP terlebih dahalu
dikarenakan kondisi siswa Sebagian mengalami kelelahan, emosi yang kurang stabil ,
kurang fokus setelah melakukan kegiatan pemanasan , dan ini juga dilakukan agar
siswa lebih siap mengikuti pembelajaran inti Latihan gerak spesifik passing bawah
bola voli. Mindfulnees yang dilakukan ;
 Teknik: Bernafas dengan kesadaran penuh (Mindfulness)
 Penjelasan tentang apa yang dilakukan guru:
Guru memberikan Tips untuk melakukan kegiatan STOP agar siswa merasa
releks dan semangat untuk melanjutkan pembelajaran dengan langkah-langkah:
a. Stop: Berhenti melakukan kegiatan
b. Take a deep breath : Tarik nafas dalam dalam
c. Observe: Amati apa yang dirasakan tubuh
d. Proceed: Lanjutkan apa yang dilakukan
 Penjelasan tentang apa yang dikatakan pada murid:
Guru memerintahkan murid untuk melakukan kegiatan STOP
o Anak-anak silahkan untuk berhenti sejenak dari aktivitas yang kita lakukan,
sekarang coba lakukan untuk duduk tanpa menyender , badan ditegakan tetapi
dalam keadaan rilek, usahakan bahu sejajar kanan dengan kiri, telapak tangan
disimpan di paha dengan punggung tangan menghadap ke atas, kaki
diusahakan diluruskan karena kita tadi sudah melakukan aktivitas yang
melelahkan.
o Anak-anak setelah merasa nyaman silahkan untuk menghirup udara melalui
hidung, rasakan udara yang masuk, kemudian buang udara secara perlahan,
rasakan udara hangat yang keluar dari hidung Silahkan rasakan jika ada yang
terasa kurang nyaman di tubuh, untuk konsentrasi kita bisa menyembuhkan
sehingga bisa membuat kita nyaman.
o Anak-anak silahkan lakukan Gerakan ini 3 sampai 8 kali
o Silahkan rasakan sampai kalian merasa segar Kembali
o Anak-anak setelah kalian tadi melakukan Teknik mindfulness, badan kita
sudah fress Kembali, silahkan untuk melanjutkan kembali aktivitas kita dengan
sepenuh hati
o Penjelasan tentang tujuan: Memusatkan perhatian, meningkatkan daya
konsentrasi dan memberikan rasa ketenangan
o
85
Kegiatan Inti
Sintak menit
Kegiatan Pembelajaran
Model Pembelajaran

Saintifik Kegiatan 1 (Mengamati)

 Guru membuat kelompok 4/5 kelompok dibuat satu


kelompok khusus untuk siswa yang masih kurang
percaya diri atau masih takut dalam mempraktikan
passing bawah bola voli.
 Guru dan memberikan bahan ajar dan lembar kerja
Bekerja
peserta didik (LKPD) kepada setiap kelompok
Berpasangan/Kelompok -
Kse - kesadaran sosial untuk di pelajari dan menjadi bahan panduan
(empati).
untuk menganalsis dan menilai teman
sekelompoknya.
 Guru mempersilahkan salah satu siswa dari setiap
kelompok untuk mempraktikan passing bawah
secara individu atau dibantu teman
sekelompoknya.
 Semua siswa mengamati gerakan untuk dianalisa
dan berdiskusi kemudian menjelaskan kekurangan
maupun kelebihan pada setiap tahapan gerakan
baik dari posisi tubuh,kaki,tangan maupun
pandangan mata.

Kegiatan 2 (Menanya)
Guru mempersilahkan peserta didik bertanya tentang
materi keterampilan dasar passing bawah. Dengan
tujuan siswa dapat menggali informasi lebih dalam
pembelajaran.
Kegiatan 3 dan 4 ( Mencoba dan menalar)
 peserta didik saling bergantian untuk
mempraktikan passing bawah bola voli individu
atau dengan bantuan teman kelompoknya masing-
masing yang kemudian dinilai oleh teman
kelompoknya pada lembar penilaian sesama
teman.

Diferensiasi Proses
 peserta didik kembali dibentuk kelompok menjadi
3 kelompok , Low, Midle, High sesuai
berdasarkan peragaan yang dilakukan peserta
didik pada saat passsing bawah sebelumnya.

1. Low Class
Peserta didik yang masuk kelompok Low
(bawah) melakukan variasi gerak passing bawah
dengan menggunakan alat bantu bola karet.
 Peserta didik membuat lingkaran dengan jarak ±
1 meter dari teman dan duduk dengan badan
tegap dan kedua kaki lurus dan dibuka
 Satu siswa bertugas berdiri ditengah lingkaran
bertugas melambungkan bola kearah tangan
teman kelompoknya. Apabila semua sudah
dilambungkan bola dan mempassing, siswa yang
bertugas melambungkan bergantian peran dengan
teman kelompoknya untuk melakukan passing
bawah dalam posisi duduk dan seterusnya.

 Siswa melakukan passing bawah dengan posisi


jongkok dengan salah satu lutut menyentuh
lantai.
 Siswa mempraktikan passing bawah dengan
posisi berdiri seperti gamabar pada awal
pembelajaran.
2. Midle class
 Siswa melakukan passing melakukan passing
dengan lambungan bola melewati net dari teman
kelompoknya memakai bola voli sesungguhnya.

Keterangan :
1. Siswa yang melambungkan bola voli
2. Siswa yang mempassing bola voli kearah
teman yang berada dibawah net bidang
permainannya
3. Siswa yang menangkap bola dibawah net dan
menjadi taarget arah passing teman kelompok
yang bertugas mempassing bola voli.

3. High class
Siswa diberi tangtangan melakukan variasi passing
bawah bola voli dengan berlari kearah bola dan
mempassing bola melambung tepat berada
diposisinya, kemudian berlari kebelakang barisan,
temannya yang dibelakang dapat berlari kearah bola
yang dilambungkan dan kemudian dipassing keatas
kembali dan seterusnya.
Ket :
= bola
X = siswa
= arah gerak siswa

 Siswa bermain dengan peraturan yang dimodifikasi


- Siswa dibagi 2 kelompok yang seimbang
jumlah siswa putri dan putra
- Setiap kelompok hanya boleh mempassing
bawah untuk melewatkan bola kebidang
permainan lawan
- Setiap terjadi kesalahan/ bola tidak bisa
dikembalikan kebidang permaian lawan, maka
pemain yang paling bertanggung jawab harus
keluar dari lapangan.
- Kelompok dianggap menang apabila kelompok
lain sudah tidak ada siswa yang berada
dilapangan
Kegiatan 5 ( Mengomunikasikan)
Siswa menjelaskan apa yang sudah dipelajari mulai tentang
keterampilan gerak passing bawah bola voli.

Kegiatan Penutup

 Pendinginan (rileksasi)
 Siswa membereskan sarana/ alat-alat yang dipakai pada
tempat yang sesuai.
 Evaluasi kegiatan secara menyeluruh.
Do’a penutup
Refleksi akhir

Pertanyaan pemandu berikut dapat digunakan untuk memandu proses refleksi murid. 15
1. Apakah bagian yang paling menarik dari pembelajaran hari ini ? Mengapa?
menit
2. Berdasarkan apa yang telah kalian pelajari, menurut kalian, apa yang menentukan passing
bawah tidak doble?
3. Strategi apa yang kamu lakukan dalam melakukan passing bawah bola voli?
4. Menurutmu, apakah penting mempelajari passing bawah bola voli?
5. Tantangan apa yang masih kamu temui dalam mempelajari materi ini? Bagaimana kamu
akan berlatih untuk mengatasi tantangan tersebut?
6. Apa yang akan kamu lakukan agar hasil belajarmu lebih memuaskan di masa mendatang?

Berikan apresiasi atas semua usaha murid sepanjang mempelajari materi ini.
Penilaian: Penilaian akan dilakukan secara on-going dengan menggunakan strategi observasi
dan selected response assessment. Alat penilaian untuk observasi adalah checklist dan Alat
penilaian untuk selected response assessment adalah tes tertulis dalam lembar kerja.
H. Lembar Penilaian Pengetahuan Tertulis

1. Penilaian sikap
Selama proses pembelajaran guru mengamati sikap yang muncul pada saat anak
melakukan aktivitas di dalam kelas. Sikap yang diharapkan selama proses
pembelajaran, yaitu bertanggung jawab, sportif, dan disiplin.
Keterangan:
Berikan tanda cek ( √ ) pada kolom yang sudah disediakan, setiap peserta ujian
menunjukkan atau menampilkan perilaku yang diharapkan. Tiap perilaku yang di cek (
√ ) mendapat nilai 1.

PERILAKU YANG DIHARAPKAN CEK (√ )


A. Sportif
1. Menghargai teman dan lawan
2. Menerima kekalahan
3. Mentaati peraturan permainan
B. Tanggung jawab
i. Menjaga dan menggunakan peralatan pembelajaran sesuai
dengan penggunaannya
ii. Mengembalikan peralatan pembelajaran ketempat yang telah
disediakan
iii. Menjaga keselamatan diri sendiri dan orang lain dalam
beraktivitas.
iv. Menjaga ketertiban lingkungan sekitar
v. Menjaga dan menggunakan peralatan pembelajaran sesuai
dengan penggunaannya
1. Disiplin
1. Mengikuti kegiatan sesuai waktu yang ditentukan
2. Mengikuti semua proses pembelajaran
JUMLAH
JUMLAH MAKSIMAL : 10

RUBRIK PENILAIAN
SIKAP DALAM PERMAINAN BOLAVOLI
Jumlah skor yang diperoleh
Nilai = X 100%
Jumlah skor maksimal
NILAI KRITERIA

90 - 100 Amat Baik ( AB)

78 - 89 Baik (B)

66 - 77 Cukup (C)

<65 Kurang (K)


2. Pengetahuan:

No Pertanyaan Kriteria Persekoran Jumlah


1 2 3 4
1 Jelaskan sikap awal kaki, tangan, dan
pandangan ketika akan melakukan
keterampilan dasar passing bawah
pada permainan bola voli!
2 Jelaskan posisi kaki, tangan, dan
pandangan ketika melakukan passing
bawah pada permainan bola voli!
3 Jelaskan sikap akhir kaki, tangan, dan
pandangan ketika akan melakukan
keterampilan gerak dasar passing
bawah pada permainan bola voli!
4 Jelaskan kesalahan-kesalahan sikap
perkenaan dalam melakukan passing
bawah pada permainan bola voli!

Jawab secara lisan atau tulisan, pertanyaan-pertanyaan mengenai konsep gerak servis bawah
dan passing bawah dalam permainan bola voli.

Keterangan:

1. Skor 4 : Jika peserta didik mampu menjelaskan tiga indikator (kaki, tangan, dan
pandangan)
2. Skor 3 : Jika peserta didik mampu menjelaskan dua indikator.
3. Skor 2 : Jika peserta didik mampu menjelaskan salah satu indikator.
4. Skor 1 : Jika peserta didik tidak satupun pertanyaan di atas mampu dijelaskan

Keterangan:
Penilaian terhadap kualitas jawaban peserta ujian, dengan rentang nilai antara 1
sampai dengan 4
Jumlah skor yang diperoleh
Nilai = X 100
Jumlah skor maksimal

3. Tes unjuk kerja (keterampilan):


1). Lakukan service bawah
Keterangan:
Penilaian terhadap kualitas unjuk kerja peserta ujian, dengan rentang nilai antara 1
sampai dengan 3
Jumlah skor yang diperoleh
Nilai = X 100
Jumlah skor maksimal
RUBRIK PENILAIAN PASSING BAWAH
SMPN 3 SUKAMAKMUR
Nilai
No Dimensi Indikator Deskripsi Gerak
3 2 1
1 Sikap Awal - Salah satu Kaki didepan dengan
1. Kaki santai
- Lutut lurus rilax
- Salah satu kaki di depan
- Salah satu tangan terkuat
2. Tangan - Telapak tangan dibuka
- Posisi ayunan tangan
3. Badan dan - Badan sedikit bungkuk
Pandangan - Posisi badan relax
Mata - Pandangan ke depan
2 Pelaksanaan - Kaki bergerak ke arah
2. Kaki datangnya bola
- Kaki sedikit diulurkan
- Lutut diluruskan
- Pukullah bola jauh dari badan
2. Tangan - Tangan lurus, sikut dikunci
- Perkenaan bola pada lengan
bagian bawah
- Berat badan dialihkan ke depan
3. Badan dan
- Pinggul bergerak ke depan
Pandangan Mata
- Pandangan mata ke arah
datangnya bola
3 Sikap Akhir - Salah satu kaki melangkah ke
1. Kaki depan
- Lutut diluruskan
- Kedua kaki
- Jari tangan digenggam
2. Tangan - Landasan mengikuti bola ke
sasaran
- Lengan sejajar di bawah bahu
- Pindahkan berat badan ke arah
3. Badan dan sasaran
Pandangan Mata - Badan diluruskan
- Perhatikan bola ke arah sasaran

Keterangan :
1. Peserta mendapatkan nilai 3, apabila ada tiga indikator yang dilakukan benar.
2. Peserta mendapatkan nilai 2, apabila ada dua indikator yang dilakukan benar.
3. Peserta mendapatkan nilai 1, apabila ada satu indikator yang dilakukan benar
dan tidak ada satu indikator pun yang dilakukan benar
4. Nilai maksimal adalah 27
LEMBAR PENGAMATAN SISWA
SMPN 3 SUKAMAKMUR
Nama Siswa :...............................
Kelas :...............................

No Dimensi Indikator Deskripsi Gerak GAMBAR 1 2 3

1 Sikap - Salah satu Kaki didepan


Awal dengan santai
4. Kaki
- Lutut lurus rilax
- Salah satu kaki di depan
- Salah satu tangan terkuat
5. Tangan - Telapak tangan dibuka
- Posisi ayunan tangan
6. Badan dan - Badan sedikit bungkuk
Pandangan - Posisi badan relax
Mata - Pandangan ke depan
2 Pelaksa - Kaki bergerak ke arah
naan 3. Kaki datangnya bola
- Kaki sedikit diulurkan
- Lutut diluruskan
- Pukullah bola jauh dari
badan
2. Tangan - Tangan lurus, sikut dikunci
- Perkenaan bola pada lengan
bagian bawah
- Berat badan dialihkan ke
4. Badan dan depan
Pandangan - Pinggul bergerak ke depan
Mata - Pandangan mata ke arah
datangnya bola
C Sikap - Salah satu kaki melangkah
Akhir ke depan
4. Kaki
- Lutut diluruskan
- Kedua kaki
- Jari tangan digenggam
- Landasan mengikuti bola ke
5. Tangan sasaran
- Lengan sejajar di bawah
bahu
- Pindahkan berat badan ke
6. Badan dan arah sasaran
Pandangan - Badan diluruskan
Mata - Perhatikan bola ke arah
sasaran
I. Pembelajaran Remedian dan pengayaan
1. Remedial
Aktifitas kegiatan pembelajaran remedial dapat berupa pembelajaran ulang,bimbingan
perorangan , belajar kelompok atau tutor sebaya dengan merumuskan kegiatan
pembelajaran yang sesuai dengan karakteristik peserta didik, alokasi waktu, sarana
dan media pembelajaran.
2. Pengayaan
Kegiatan pembelajaran pengayaan dirumuskan sesuai dengan karakteristik peserta
didik, alokasi waktu, sarana dan media pembelajar

Mengetahui, Sukamakmur 2022


Kepala Sekolah Guru Mapel PJOK.

Drs.Budiyanto,M.Pd Leonard Salmon Komsary, S.Pd


Nip. 196809211998021001 Nip. 198707042019021003
BAHAN AJAR
Sekolah : SMPN 3 SUKAMAKMUR
Mata Pelajaran : Pendidikan Jasmani, Olahraga dan Kesehatan
Kelas/Semester : VIII / GENAP
Materi Pokok : Permainan Bola Besar (Bola Voli)

Kompetensi Dasar (KD) Indikator Pembelajaran (IP)


3.1 Memahami variasi gerak 1. Mengidentifikasikan berbagai variasi gerak spesifik
spesifik dalam berbagai Passing bawah dalam permainan bola voli.
permainan bola besar 2. Menjelaskan variasi gerak spesifik Passing bawah
sederhana dan atau dalam permainan bola voli.
tradisional. 3. Menguraikan gerak spesifik Passing bawah dan
dalam permainan bola voli.

4.1 Mempraktikkan variasi gerak 1. Melakukan variasi gerak spesifik Passing bawah
spesifik dalam berbagai dalam permainan bola voli.
permainan bola besar 2. Menerapkan variasi gerak spesifik Passing bawah
sederhana dan atau dan dalam bentuk permainan bola voli yang
tradisional. dimodifikasi.

A. Aktivitas Pembelajaran
Permainan bola voli merupakan suatu cabang
olahraga dengan cara menyentuh bola di udara
bolak-balik di atas jaring/net baik passing bawah
maupun passing atas, dengan maksud menjatuhkan
bola di dalam petak lapangan lawan untuk mencari
kemenangan.
Passing bawah merupakan variasi gerak spesifik
untuk mengoper bola ke teman yang dilakukan
dengan kedua tangan dikepal dan dipukul dari
bawah ke atas. Perkenaan bola di tangan ada di
bagian pergelangan tangan. Hasil bola dari passing
ini adalah melambung.

Dengan bermain voli akan berkembang unsur-unsur daya fikir,


kemampuan, dan perasaan. Disamping itu, kepribadian berkembang
dengan baik termasuk self control, disiplin, rasa kerja sama, dan rasa
tanggung jawab terhadap apa yang diperbuatnya.
Pengertian permainan bola voli adalah olahraga yang dimainkan oleh dua tim
dalam setiap lapangan dengan dipisahkan oleh sebuah net. Tujuan dari permainan
adalah melewatkan bola di atas net agar dapat jatuh menyentuh lantai lawan. Setiap
tim dapat memainkan tiga kali pantulan untuk mengembalikan bola, melambungkan
dan memantulkan bola ke udara dapat mempergunakan bagian tubuh mana saja
(asalkan sentuhan/pantulannya harus sempurna), jumlah pemain dalam 1 regu
adalah 6 orang.

Gambar 1.17 Lapangan Bola dengan Penempatan Pemain Bola Voli


Sumber: https://www.google.co.id/search?q=POSISI+PEMAIN+BOLA +VOLI

Permainan bola voli merupakan permainan bola besar beregu yang


memerlukan keterampilan dan kerja sama yang baik. Kerja sama yang terjalin akan
menghasilkan sebuah prestasi yang baik pula. Tanpa kerja sama mustahil sebuah
kemenangan akan didapatkan. Untuk itu diperlukan gerak spesifik permainan yang
beragam, baik individu maupun tim. Jadi, bagaimanakah cara mempelajari gerak
spesifik permainan bola voli yang benar?
Variasi gerak spesifik permainan bola voli yang harus ditingkatkan keterampilannya
antara lain: passing bawah/atas, servis bawah/atas, smash/spike, dan bendungan.

1. Variasi Gerak Spesifik Passing

Passing adalah mengoperkan bola kepada teman seregunya dengan gerakan


tertentu, sebagai langkah awal untuk menyusun pola serangan kepada regu lawan.
a. Aktivitas Pembelajaran Variasi Gerak Spesifik Passing Bawah
Passing bawah dalam permainan bola voli adalah salah satu keterampilan bola voli
yang sangat penting untuk dipelajari dengan baik. Passing bawah merupakan
serangkaian gerak spesifik dengan saling mengoper bola antar teman dalam
mempertahankan diri dariserangan lawan.

Cara melakukan variasi gerak spesifik passing bawah sebagai berikut:


1) Passing bawah dengan melambungkan bola dan membiarkan bola jatuh
pada lengan yang dirapatkan dan diluruskan;
2) Lakukan gerakan sambil berjalan maju, mundur, dan menyamping.
3) Pembelajaran ini menekankan pada nilai-nilai: disiplin, sportivitas, kerja
sama, dan kerja keras. Untuk lebih mudah memahaminya, berikut ini
adalah beberapa cara melakukan passing bawah yang tepat:

Gambar 1.18 Keterampilan Dasar Passing Bawah


Sumber:
https://www.google.co.id/search?q=keterampilan+dasar+bola+voli

a) Posisi siap
Sebelum menerima passing bola dari teman, lakukan posisi siap terlebih
dahulu. Posisi siap dalam permainan bola voli adalah dengan membuka kaki
selebar bahu, lalu tekukkan kaki sedikit dan condongkan badan agak ke
depan. Posisi siap seperti ini akan membantu menopang tubuh untuk
menerima dorongan dari passing bola nantinya.
b) Posisi lengan

Rapat kan kedua lengan hingga kepalan tangan. Pastikan posisi kedua ibu
jari sudah sejajar agar tangan siap menerima lemparan bola

Gambar 1.19 Posisi Lengan Keterampilan Dasar Passing Bawah


Sumber:
https://www.google.co.id/search?q=keterampilan+dasar+bola+vol
c) Menyambut bola
Pastikan kedua lengan tetap sejajar. Ayunkan kedua lengan ke arah
datangnya bola dan pukul bola tepat di atas pergelangan tangan atau bagian
prosimal lengan. Tak hanya mensejajarkan posisi lengan, tapi juga pastikan
kaki dalam keadaan lurus.

Gambar 1.20 Keterampilan Menyambut Bola dalam Passing Bawah


Sumber :
https://www.google.co.id/search?q=keterampilan+dasar+bola+voli

Tak hanya mensejajarkan posisi lengan, tapi juga pastikan


kaki dalam keadaan lurus. Ubah posisi kaki yang tadinya sedikit
ditekuk menjadi lurus ketika melakukan pukulan bola ke arah teman
satu tim.
Selalu pastikan untuk memperhatikan gerakan bola saat
melakukan pukulan passing bawah. Pukul bola agak jauh dari badan
agar pukulan tepat pada pergelangan tangan. Lakukan pukulan atau
passing dengan tetap mengepalkan kedua tangan dengan kuat.

d) Posisi lanjutan
Setelah melakukan passing bawah, jangan langsung melakukan
posisi rileks. Tetap pertahankan posisi siap dan kembali tekukkan
kaki sedikit. Perhatikan kembali kedatangan bola yang harus
segera disambut dengan baik.

Gambar 1.21 Posisi Gerak Lanjutan Passing Bawah


Sumber:
https://www.google.co.id/search?q=keterampilan+dasar+bola+voli
e) Kesalahan yang sering dilakukan.
Beberapa kesalahan yang terkadang dilakukan saat melakukan
Passing bawah adalah sikap badan kaku, berdiri tidak seimbang
karena kedua kaki tidak dibuka, lutut tidak ditekuk, kedua lengan
kurang rapat, ayunan lengan dan meluruskan lutut tidak
bersamaan, perkenaan bola tidak pada kedua tangan, serta tidak
diikuti gerak lanjutan.
Bentuk-bentuk aktivitas pembelajaran passing bawah antara lain berikut ini.

1) Aktivitas pembelajaran passing bawah


dengan melambungkan bola Cara
melakukannya:
a. Passing bawah dengan melambungkan bola dan membiarkan
bola jatuh pada lengan yang dirapatkan dan diluruskan;
b. Lakukan gerakan sambil berjalan maju, mundur, dan
menyamping;
c. Pembelajaran ini menekankan pada nilai-nilai: disiplin, sportivitas,
kerja sama, dan kerja keras.

Gambar 1.22 Melakukan Keterampilan Dasar Passing Bawah Sendiri


Sumber:
https://www.google.co.id/search?q=keterampilan+dasar+bola+voli

2) Aktivitas pembelajaran passing bawah melalui atas net/tali Cara


melakukannya:
a. Melakukan passing bawah melalui atas net/tali yang dipasang
melintang secara berpasangan atau formasi berbanjar ke
belakang;
b. Bola dilambung teman dilanjutkan dengan passing langsung
(bola tanpa dilambung teman), yang telah melakukan gerak
melambung pindah tempat;
c. Pembelajaran ini menekankan pada nilai-nilai: disiplin, sportivitas, kerja
sama, dan kerja keras.

Gambar 1.23 Melakukan Keterampilan Dasar Passing Bawah


Berpasangan Sumber:
https://www.google.co.id/search?q=keterampilan+dasar+bola+voli+pas
sing+bawah+berpasa ngan&tbm.

Gambar 1.24 Melakukan Keterampilan Dasar Passing


Bawah Berkelompok Sumber:
https://www.google.co.id/search?q=keterampilan+dasar+bol
a+voli+passing+bawah+berpasang an&tbm

Itulah berbagai contoh aktivitas pembelajaran bola voli yang dapat dilakukan
sendiri, berdua, bertiga ataupun berkelompok, lakukan pembelajaran ini secara
berulang-ulang di tempat dan dilanjutkan dengan gerakan maju mundur serta
menyamping.
MEDIA DAN ALAT
MEDIA PEMBELAJARAN

ALAT

Bola Voli Peluit

CONE NET
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK
GERAK MANIPULATIF MEMUKUL BOLATUGAS
KELOMPOK

SEKOLAH : SMPN 3 SUKAMAKMUR


MATA PELAJARAN : PENJASKES
MATERI POKOK : PASSING BAWAH BOLA VOLI
KELAS : VIII
KELOMPOK : ...............................
NAMA SISWA : 1. ............................ 2..............................
3.............................. 4..............................
5.............................. 6..............................

Tujuan Pembelajaran
1. Setelah mengamati video dan lembar observasi siswa, siswa dapat
mengemukakan tahapan gerak keterampilan passing bawah bola voli
2. Setelah mengamati rubrik penilaian serta berdiskusi dengan teman , siswa
dapat menganalisis pelaksanaan gerak passing bawah bola voli

PETUNJUK UMUM !

1. Berdoalah terlebih dahulu sebelum memulai kegiatan.


2. Bacalah perintah dengan seksama.
3. Apabila ada kesulitan dan belum mengerti bertanyalah pada
gurumu!

PETUNJUK KHUSUS !
 Setelah mengamati rubrik penilaian di berikan gurumu, isilah table
pengamatan berikut!
 Amati bersama kelompokmu gambar yang telah diperoleh!
 Coba kamu diskusikan solusi pemecahan masalahnya !
 Tuliskan pemecahan masalah dalam table di bawah ini !
Tabel Hasil Penyelidikan
Variasi Gerak Passing Bola Voli

N
Gambar Pesentasi Pemecahan Masalah
o
Langkah-Langkah Pelaksanaan :
1. ……………………………………………………..
2. …………………………………………………….
1 3. …………………………………………………….
Dst …

Langkah-Langkah Pelaksanaan :
1. ……………………………………………………..
2. …………………………………………………….
3. …………………………………………………….
2 Dst …

Langkah-Langkah Pelaksanaan :
1. ……………………………………………………..
2. …………………………………………………….
3.
3
…………………………………………………….
Dst …
LEMBAR PANDUAN PENGAMATAN SISWA
SMPN 3 SUKAMAKMUR

No Dimensi Indikator Deskripsi Gerak GAMBAR 1 2 3

1 Sikap - Salah satu Kaki didepan


Awal dengan santai
1. Kaki
- Lutut lurus rilax
- Salah satu kaki di depan
- Salah satu tangan terkuat
2. Tangan - Telapak tangan dibuka
- Posisi ayunan tangan
3. Badan dan - Badan sedikit bungkuk
Pandangan - Posisi badan relax
Mata - Pandangan ke depan
2 Pelaksa - Kaki bergerak ke arah
naan 1. Kaki datangnya bola
- Kaki sedikit diulurkan
- Lutut diluruskan
- Pukullah bola jauh dari
badan
2. Tangan - Tangan lurus, sikut dikunci
- Perkenaan bola pada lengan
bagian bawah
- Berat badan dialihkan ke
3. Badan dan depan
Pandangan - Pinggul bergerak ke depan
Mata - Pandangan mata ke arah
datangnya bola
3 Sikap - Salah satu kaki melangkah
1. Kaki
Akhir ke depan
- Lutut diluruskan
- Kedua kaki
- Jari tangan digenggam
- Landasan mengikuti bola ke
2. Tangan sasaran
- Lengan sejajar di bawah
bahu
- Pindahkan berat badan ke
3. Badan dan arah sasaran
Pandangan - Badan diluruskan
Mata - Perhatikan bola ke arah
sasaran
LEMBAR PENILAIAN SESAMA TEMAN

Sekolah : SMPN 3 Sukamakmur


Kelas : VIII
Kelompok : .......................................
Nama Siswa : .......................................

TAHAP GERAK Nilai


NO PASSING CATATAN
BAWAH 1 2 3
1 1. Posisi Badan dan Pandangan
..................................................................................................................
..................................................................................................................
..................................................................................................................
2. Posisi Tangan
TAHAP ..................................................................................................................
PELAKSANAAN ..................................................................................................................
..................................................................................................................
3. Posisi Kaki
..................................................................................................................
..................................................................................................................
..................................................................................................................
2 4. Posisi Badan dan Pandangan
..................................................................................................................
..................................................................................................................
..................................................................................................................
5. Posisi Tangan
TAHAP ..................................................................................................................
PERKENAAN ..................................................................................................................
..................................................................................................................
6. Posisi Kaki
..................................................................................................................
..................................................................................................................
..................................................................................................................
3 7. Posisi Badan dan Pandangan
..................................................................................................................
..................................................................................................................
..................................................................................................................
8. Posisi Tangan
..................................................................................................................
TAHAP AKHIRAN
..................................................................................................................
..................................................................................................................
9. Posisi Kaki
..................................................................................................................
..................................................................................................................
..................................................................................................................

JUMLAH

Anda mungkin juga menyukai