Anda di halaman 1dari 12

FARMAKOTERAPI KARDIOVASKULAR,

ENDOKRIN, DAN GINEKOLOG

DIABETES
MELLITUS
TIPE-1
Fakhira Milda Erza • Fadhilah Rizka
Rozalifah Bella • Melia Oktavia
Definisi
Manifestasi Klinis What
Pharmacoterapy Goals shall we
Pilihan Pengobatan talk about
Tata Laksana today?
Kesimpulan
Defenisi
Diabetes Melitus tipe 1 merupakan
penyakit metabolik yang disebabkan
oleh kerusakan sel B pankreas baik
oleh proses autoimun, maupun
idiopatik sehingga produksi insulin
berkurang bahkan terhenti.
Diabetes Melitus adalah salah satu
penyakit tidak menular yang paling
sering terjadi secara global.
Manifestasi
Klinis
Poliuria - Polidipsia - Polifagia - Hiperglikemia

Disebabkan karena osmolalitas serum yang tinggi


akibat kadar glukosa serum yang meningkat.
Penderita DM tipe 1 juga akan mengalamai anoreksia
dan polifagia (rasa lapar yang berlebih) yang terjadi
karena glukosuria yang menyebabkan keseimbangan
kalori negatif. Penderita DM tipe 1 akan mengalami
keletihan (rasa cepat lelah) dan kelemahan yang
disebabkan penggunaan glukosa oleh sel menurun.
Pharmacoterapy
Goals
Memperbaiki gejala, mengurangi risiko
komplikasi mikrovaskular dan makrovaskular,
dan meningkatkan kualitas hidup. Diinginkan
kadar glukosa plasma dan A1C tercantum
dalam berikut :
Pilihan Pengobatan
Semua pasien dengan DM tipe 1 memerlukan
insulin, tetapi jenis dan cara perlakuannya
berbeda di antara pasien dan dokter. Terapi
harus berusaha mencocokkan asupan
karbohidrat dengan proses penurunan glukosa
(biasanya insulin) dan olahraga. Intervensi diet
harus dilakukan oleh pasien untuk penunjang
pengobatan.
Tata Laksana
• Tatalaksana Farmakologi
Tata laksana DM tipe 1 wajib dengan insulin.
Tata Laksana
• Tatalaksana Non Farmakologi
Olahraga/aktivitas fisik
Manfaat kegiatan jasmani (olahraga) pada pasien diabetes adalah pengaturan
kadar gula darah, menurunkan berat badan dan lemak tubuh serta menjaga
kebugaran.

Perencanaan makanan
Tujuan umum dari terapi gizi adalah membantu pasien diabetes memperbaiki
kebiasaan gizinya dan ditujukan pada pengendalian gula darah, lemak serta
hipertensi. Perencanaan makanan sebaiknya mengandung zat gizi yang
cukup, artinya pengaturan porsi makan yang cukup sepanjang hari.
Tata Laksana
• Tatalaksana Non Farmakologi
Edukasi
Edukasi diabetes adalah pendidikan dan pelatihan mengenai
pengetahuan serta keterampilan diabetisi yang bertujuan menunjang
perubahan perilaku. Dengan edukasi diharapkan dapat
meningkatkan pemahaman pasien akan penyakit diabetes yang
dideritanya

Kesimpulan
Tujuan penatalaksanaan diabetes mellitus tipe 1 adalah
menjaga kualitas hidup pasien dan menurunkan risiko komplikasi.
Pasien akan membutuhkan terapi insulin seumur hidup,dan
Dosis disesuaikan berdasarkan pemantauan kadar glukosa
darah mandiri, dimana kebanyakan pasien memerlukan
setidaknya 2 kali penyuntikan insulin setiap harinya.
Terapi insulin merupakan pengobatan utama diabetes melitus
tipe 1. Insulin sendiri merupakan hormon yang diproduksi di
dalam pankreas. Pengobatan melalui insulin dibutuhkan ketika
pankreas tidak mampu memproduksi insulin.
Thank You

Anda mungkin juga menyukai