Anda di halaman 1dari 1

Latihan Matematika ( 10 September 2018)

1. Rata-rata 4, 5, 2, 5, 7, 9, 2p adalah 6. Tentukan nilai p yang memenuhi


………………
2. Untuk mereboisasi hutan yang gundul, pihak perhutani mengerahkan 285
sukarelawan untuk menanam pohon jati pada lahan seluas 15 hektar.
Berapa banyak sukarelawan yang diperlukan untuk menanam kembali ………………
pohon jati pada lahan seluas 23 hektar dalam waktu yang sama !
D C
4 cm
A S R
3. 12cm Q
P
6 cm ………………
A 24 cm B

4. Pada suatu hari, Inun berangkat memancing pukul 08.45 dan pulang pukul
15.15. Lama Inun memancing adalah ....... jam ...... menit ………………

5. Hasil pekalian bilangan 999 x 999 adalah


………………
6. perhatikan gambar berikut AB = 36 cm, CE = 12 cm, AF = 24 cm, da BD
= 18 cm. Hitung keliling segi tiga ABC ? ………………
A
D
F

C
E B

7. Burhan ke sekolah menggunakan sepeda berkecapatan 18 km/jam dan


pulang dengan kecepatan 12 km/jam. Tentukan rata-rata kecepatan Burhan
ketika pergi dan pulang sekolah? ………………

8. Ayah menelepon temannya di luar kota dari wartel mulai pukul 21.06
sampai 21.11 jika harga 1 pulsa telepon Rp. 250,00 per 30 detik maka
ayah harus membayar biaya telepon sebesar ...... rupiah ………………

9. Jika jumlah laki-laki 75 perempuan


orang berapa jumlah siswa
………………
seluruhnya? Laki-laki
1500

10. Dalam sebuah kompetisi, tim sepakbola A menang 40 % kali dan kalah 12 kali.
Berapa kali tim tersebut bermain ?
………………

11. Sebuah jembatan gantung dicat oleh 16 orang dalam waktu 12 hari. Apabila
jembatan tersebut dicat 24 orang, maka waktu yang diperlukan adalah …
………………

12. Luas alas sebuah drum minyak tanah 45 dm 2. tingginya 120 cm. Harga 1 liter
minyak tanah Rp900. harga 1 ½ drum minya tanah adalah …
………………

By b@c_Inside_Bchre_e@yahoo.co.id

Anda mungkin juga menyukai