Anda di halaman 1dari 11

KEMENTERIAN PENDIDIKAN, KEBUDAYAAN,

RISET, DAN TEKNOLOGI


PUSAT PENDIDIKAN DAN PELATIHAN PEGAWAI
Jalan Raya Ciputat-Parung Km.19, Bojongsari, Kota Depok 16517
Telepon (021) 7490411 Laman pusdiklat.kemdikbud.go.id

Nomor : 1479/J2/PP.01.03/2022 10 Mei 2022


Lampiran : tiga set
Hal : Permohonan dan Pemanggilan Calon Peserta
Pelatihan Teknis Perencanaan Pendidikan
Tingkat Dasar Angkatan 1 s.d. 3

Yth. Pimpinan Instansi


(Daftar Terlampir)

Dalam rangka meningkatkan kompetensi teknis tenaga perencana pendidikan di daerah, Pusat
Pendidikan dan Pelatihan Pegawai Kemendikbudristek bekerja sama dengan Biro Perencanaan
Kemendikbudristek dan Balai Besar Penjaminan Mutu Pendidikan (BBPMP) Provinsi Jawa Timur akan
menyelenggarakan Pelatihan Teknis Perencanaan Pendidikan Tingkat Dasar Angkatan 1, 2, dan 3 bagi
pelaksana/staf yang membidangi fungsi perencanan pendidikan di Dinas Pendidikan dan Badan
Perencanaan Pembangunan Daerah Provinsi/Kabupaten/Kota. Pelatihan dimaksud akan dilaksanakan
menggunakan moda klasikal (tatap muka), dengan menerapkan protokol kesehatan pada masa pandemi
Covid-19.
Sehubungan dengan hal tersebut, kami mohon Saudara menunjuk dan menugaskan staf Saudara (daftar
terlampir) untuk mengikuti kegiatan pelatihan yang akan dilaksanakan pada:

hari, tanggal : Minggu s.d. Sabtu, 5-11 Juni 2022


lapor masuk : Minggu, 5 Juni 2022 mulai pukul 10.00 WIB
tempat : Balai Besar Penjaminan Mutu Pendidikan (BBPMP) Provinsi Jawa Timur
Jl. Ketintang Wiyata No. 15, Surabaya, Jawa Timur
acara : Pelatihan Teknis Perencanaan Pendidikan Tingkat Dasar Angkatan 1, 2, dan 3

Adapun persyaratan menjadi peserta adalah sebagai berikut:


1. Berstatus Pegawai Negeri Sipil (PNS) dengan kualifikasi pendidikan minimal D3 yang
membidangi tugas Perencanaan Pendidikan Dasar dan Pendidikan Menengah.
2. Belum pernah mengikuti pelatihan sejenis dalam kurun waktu 3 (tiga) tahun terakhir.
Peserta dimohon melakukan pendaftaran dengan tata cara:
1. Peserta melakukan pendaftaran secara daring pada aplikasi SIMDIKLAT (panduan terlampir)
melalui tautan: https://simdiklat.kemdikbud.go.id masuk/log in menggunakan akun admin
instansi dengan username dan password sesuai lampiran surat.

Mohon dipastikan data NIP yang dimasukkan sudah benar karena akan menjadi username
akun peserta. Pendaftaran dibuka sampai tanggal 2 Juni 2022;

2. setelah data peserta sudah didaftarkan melalui akun admin instansi, peserta masuk ke dalam
akun peserta pada aplikasi SIMDIKLAT dengan username: NIP peserta dan password
: simdiklat.

Apabila peserta pernah membuat akun di SIMDIKLAT, sempat mengganti password dan lupa
password, maka peserta bisa melakukan reset password melalui akun admin instansi.
Password yang telah direset kembali menjadi "simdiklat";
3. setelah berhasil masuk ke akun peserta, peserta dimohon melengkapi biodata, mengunggah
pas foto ukuran 4x6 latar belakang merah dan Surat Tugas dalam bentuk pdf. SK tidak
wajib diunggah;

4. peserta bergabung ke dalam grup Whatsapp pelatihan pada tautan berikut:


http://ringkas.kemdikbud.go.id/2022WAGRendik1sd3

Pada saat lapor masuk peserta dimohon membawa kelengkapan sebagai berikut:
1. Surat tugas yang ditandatangani oleh pimpinan instansi;
2. Lembar biodata yang diunduh dari SIMDIKLAT dan dicetak;
3. Lembar SPPD dari Pusdiklat Pegawai Kemendikbudristek (terlampir) yang sudah
ditandatangani dan distempel oleh pejabat yang berwenang pada kolom pojok kanan atas dan
pojok kiri bawah, dicetak sebanyak 2 lembar dalam format F4;
4. Peserta wajib menyerahkan bukti perjalanan berupa kuitansi, tiket, boarding pass, dan
bukti lain yang sesuai; sebagai dasar penggantian biaya perjalanan dinas sesuai ketentuan at
cost. Apabila tidak diperoleh bukti perjalanan, maka terhadap peserta yang bersangkutan akan
diberikan transport kegiatan dalam kota/kabupaten pergi-pulang sesuai SBM.
5. Apabila diwajibkan menyerahkan hasil antigen/PCR sebagai syarat menggunakan moda
transportasi tertentu mohon membawa kuitansi dan hasilnya untuk mendapatkan penggantian
biaya dari Pusdiklat;
6. Pasfoto terbaru ukuran 4x6 berlatar belakang merah sebanyak 2 (dua) lembar;
7. Membawa dokumen berupa Renstra, Statistik Pendidikan, dan Profil Pendidikan daerah
masing-masing (bisa dalam bentuk softcopy);
8. Membawa laptop untuk kegiatan pembelajaran;
9. Pakaian untuk kegiatan pembelajaran: pakaian bebas, rapi, dan sopan (pakaian kerja). Untuk
kegiatan pembukaan dan penutupan pelatihan memakai atasan batik.

Kami informasikan Pusdiklat Pegawai Kemendikbudristek menanggung uang saku harian, biaya
transportasi, konsumsi, dan akomodasi peserta selama pelatihan. Untuk konfirmasi kehadiran dan informasi
yang diperlukan dapat menghubungi Sdri. Katiyem (nomor kontak 0813-8936-9515) dan Sdr. Kasmijan
(nomor kontak 0878-5309-4474).
Kepala,

Amurwani Dwi L, S.Sos, M.Hum


Tembusan: NIP 197002261995122001
1.Sekretaris Jenderal Kemendikbudristek,
2.Kabiro SDM Kemendikbudristek,
3.Kabiro Perencanaan Kemendikbudristek,
4.Kabag T.U. Pusdiklat Pegawai
Lampiran Surat
Permohonan dan Pemanggilan Calon Peserta Pelatihan Teknis
Nomor : 1479/J2/PP.01.03/2022
Tanggal : 10 Mei 2022

TANGGAL PELAKSANAAN DAN NAMA


PELATIHAN
5 s.d. 11 Juni 2022
UNIT KERJA
Perencanaan Perencanaan Perencanaan USERNAME PASSWORD
NO
Pendidikan Pendidikan Pendidikan
Tingkat Dasar Tingkat Dasar Tingkat Dasar
Angk. 1 (Orang) Angk. 2 (Orang) Angk. 3 (Orang)
1. Dinas Pendidikan Kabupaten Pacitan 1 LUORG20170000000820 369750
Badan Perencanaan Pembangunan 1
LUORG20170000001146 464257
2. Kabupaten Pacitan
Dinas Pendidikan Pemuda Dan 1
LUORG20170000000464 123456
3. Olahraga Kabupaten Bangli
Badan Perencanaan Pembangunan 1
LUORG20170000001149 123456
4. Daerah Kabupaten Bangli
Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan 1 LUORG20170000002271 371316
5. Kabupaten Sidoarjo
Badan Perencanaan Pembangunan 1
UORG20170000002271 371316
6. Daerah, Kabupaten Sidoarjo
Dinas Pendidikan, Kepemudaan dan 2
LUORG20170000002448 772195
7. Olahraga Kabupaten Badung
Badan Perencanaan Pembangunan 2
LUORG20170000000996 808266
8. Daerah Kabupaten Badung
Dinas Pendidikan Kabupaten 2
LUORG20170000000844 235652
9. Sampang
Badan Perencanaan Pembangunan 2
LUORG20170000000971 792322
10. Daerah Kabupaten Sampang
Dinas Pendidikan, Pemuda Dan 2
LUORG20170000000647 123456
11. Olahraga Kabupaten Bantul
12. BAPPEDA Kabupaten Bantul 2 LUORG20170000002056 051306
13. Dinas Pendidikan Kab. Bangkalan 2 LUORG20170000000851 441361
14. BAPPEDA Kabupaten Bangkalan 2 LUORG20170000002128 821464
Dinas Pendidikan Kabupaten 2
LUORG20170000000850 495196
15. Tulungagung
16. BAPPEDA Kabupaten Tulungagung 2 LUORG20170000001163 576801
Dinas Pendidikan, Pemuda dan 1
LUORG20170000000607 843917
17. Olahraga Kabupaten Trenggalek
18. BAPPEDA Kabupaten Trenggalek 1 LUORG20170000000972 259514
Dinas Pendidikan Kabupaten 2
LUORG20170000000835 775834
19. Lombok Barat
Badan Perencanaan Pembangunan 2
LUORG20170000001225 370510
20. Daerah Kabupaten Lombok Barat
Dinas Pendidikan dan Kebudayaan 1
LUORG20170000000687 636144
21. Kabupaten Jombang
22. BAPPEDA Kabupaten Jombang 1 LUORG20170000000976 497355
23. Dinas Pendidikan Kota Kediri 1 LUORG20170000000813 185998
24. BAPPEDA Kabupaten Kediri 1 LUORG20170000000987 161481
Dinas Pendidikan Kabupaten 2
LUORG20170000000606 342022
25. Banyuwangi
26. BAPPEDA Kabupaten Banyuwangi 2 LUORG20170000001229 577544
27. Dinas Pendidikan Kabupaten Gresik 1 LUORG20170000000568 313800
28. BAPPEDA Kabupaten Gresik 1 LUORG20170000002122 211915
29. Dinas Pendidikan Kabupaten Malang 2 LUORG20170000000021 123456
30. BAPPEDA Kabupaten Malang 2 LUORG20170000002125 632182
31. Dinas Pendidikan Kab. Klungkung 1 LUORG20170000000834 093488
32. BAPPEDA Kabupaten Klungkung 1 LUORG20170000002130 614980
Dinas Pendidikan Kabupaten 1
LUORG20170000000797 854387
33. Bojonegoro
34. BAPPEDA Kabupaten Bojonegoro 1 LUORG20170000002129 686773
Dinas Pendidikan Provinsi Nusa 1
LUORG20170000001150 147603
35. Tenggara Timur
BAPPEDA Provinsi Nusa Tenggara 1
LUORG20170000001151 830344
36. Timur
37. Dinas Pendidikan Kota Kupang 1 LUORG20170000000515 649937
38. BAPPEDA Kota Kupang 1 LUORG20170000001152 501680
Dinas Pendidikan Kabupaten 1
LUORG20170000000600 336781
39. Temanggung
40. BAPPEDA Kabupaten Temanggung 1 LUORG20170000001145 905355
Dinas Pendidikan Kabupaten 1
LUORG20170000000814 715892
41. Tabanan
BAPPELITBANGDA Kabupaten 1
LUORG20170000000995 429525
42. Tabanan
Dinas Pendidikan dan Kebudayaan 1
LUORG20170000000102 123456
43. Provinsi Kalimantan Timur
BAPPEDA Provinsi Kalimantan 1
LUORG20170000000102 123456
44. Timur
Dinas Pendidikan dan Kebudayaan 1
45. Kabupaten Madiun LUORG20170000000448 123456

46. BAPPEDA Kabupaten Madiun 1 LUORG20170000000993 148572


Dinas Pendidikan Kabupaten 2
LUORG20170000000283 123456
47. Ponorogo
Dinas Pendidikan dan 1
LUORG20170000000833 103074
48. Kebudayaan Kab. Karanganyar
49. BAPPEDA Kabupaten Karanganyar 1 LUORG20170000002360 759624
Dinas Pendidikan Kabupaten 1
LUORG20170000000354 123456
50. Semarang
51. BAPPEDA Kabupaten Semarang 1 LUORG20170000001095 677318
52. Dinas Pendidikan Kabupaten Demak 2 LUORG20170000000353 123456
Dinas Pendidikan Provinsi D I 1
LUORG20170000000803 679181
53. Yogyakarta.
54. BAPPEDA Provinsi DI Yogyakarta 1 LUORG20170000000978 simdiklat
55. Dinas Pendidikan Kabupaten Sleman. 1 LUORG20170000000843 188755
56. BAPPEDA Kabupaten Sleman 1 LUORG20170000000980 615819
Dinas Pendidikan Kabupaten Gunung 1
LUORG20170000000667 203850
57. Kidul.
58. BAPPEDA Kabupaten Gunung Kidul 1 LUORG20170000000990 468533
Dinas Pendidikan Pemuda dan 2
LUORG20170000000153 simdiklat
59. Olahraga Kabupaten Kulon Progo.
60. BAPPEDA Kabupaten Kulon Progo 2 LUORG20170000000991 782550
Dinas Pendidikan Pemuda dan 2
LUORG20170000000647 123456
61. Olahraga Kabupaten Bantul.
62. BAPPEDA Kabupaten Bantul 2 LUORG20170000002056 051306
Dinas Pendidikan Pemuda dan 2
LUORG20170000000101 123456
63. Olahraga Kota Yogyakarta
64. BAPPEDA Kota Yogyakarta 2 LUORG20170000000978 simdiklat
65. Dinas Pendidikan Kabupaten Blitar 2 LUORG20170000000287 simdiklat
66. BAPPEDA Kabupaten Blitar 2 LUORG20170000002121 785624
Dinas Pendidikan Kabupaten 2
LUORG20170000000621 358778
67. Mojokerto
68. BAPPEDA Kabupaten Mojokerto 2 LUORG20170000002124 781231
Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan 2
LUORG20170000000805 895914
69. Kab. Bondowoso
Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan 1
LUORG20170000000806 630802
70. Kabupaten Situbondo
Badan Perencanaan Pembangunan 1
LUORG20170000002135 711556
71. Daerah Kabupaten Situbondo
Dinas Pendidikan Pemuda Dan 1
LUORG20170000000801 451764
72. Olahraga Kabupaten Buleleng
73. BAPPEDA Kabupaten Buleleng 1 LUORG20170000002372 305616
Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan 1
LUORG20170000000816 532049
74. Provinsi Kalimantan Selatan
Badan Perencanaan Pembangunan 1
LUORG20170000001171 750741
75. Daerah Provinsi Kalimantan Selatan
76. Dinas Pendidikan Kota Banjarmasin 1 LUORG20170000000359 123456
77. Barenlitbangda Kota Banjarmasin 1 LUORG20170000002061 532686
Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga 1 LUORG20170000000096 123456
78. Provinsi Bali
79. Bappeda Provinsi Bali 1 LUORG20170000002371 717249
I. Berangkat dari : Depok
I. (Tempat Kedudukan)
Ke : Jakarta
Pada Tanggal : 26 April 2018
Pejabat Pembuat Komitmen

v
Akhmad Hadi, S.Pd., M.Pd
NIP. 197607122003121002
II. Tiba di : Jakarta Berangkat dari : Jakarta
Pada Tanggal : 26 April 2018 Ke : Depok
Kepala : Subbag Gaji Biro Umum Setjen Pada Tanggal : 26 April 2018
Kemendikbud Kepala : Subbag Gaji Biro Umum Setjen
Kemendikbud

Yama Bayuaji Yama Bayuaji


NIP. 19800628 200604 1013 NIP. 19800628 200604 1013

III. Tiba di : Berangkat dari :


Pada Tanggal : Ke :
Kepala : Pada Tanggal :
Kepala :

Dra. Kaswinah Sri Endah Dra. Kaswinah Sri Endah


NIP. NIP.
IV. Tiba di : Berangkat dari :
Pada Tanggal : Ke :
Kepala : Pada Tanggal :
Kepala :

NIP. NIP.
V. Tiba di : Berangkat dari :
Pada Tanggal : Ke :
Kepala : Pada Tanggal :
Kepala :

NIP. NIP.

VI. Tiba di (Tempat : Depok Telah diperiksa dengan keterangan bahwa perjalanan
Kedudukan) tersebut atas perintahnya dan semata-mata untuk
Pada Tanggal : 26 April 2018 kepentingan jabatan dalam waktu sesingkat-singkatnya.
Kepala :
Pejabat Pembuat Komitmen

Akhmad Hadi, S.Pd., M.Pd Akhmad Hadi, S.Pd., M.Pd


NIP. 197607122003121002 NIP. 197607122003121002
VII. Catatan Lain-lain

VIII. PERHATIAN :
Pejabat Yang Berwenang menerbitkab SPPD, pegawai yang melakukan perjalanan dinas, para pejabat yang
mengesahkan tanggal berangkat/tiba, serta bendaharawan bertanggungjawab berdasarkan peraturan-peraturan
Keuangan Negara apabila negara menderita rugi akibat kesalahan, kelalaian, dan kealpaan.
PANDUAN PENGGUNAAN SIMDIKLAT

I. PETUNJUK PENAMBAHAN PESERTA PADA AKUN ADMIN INSTANSI


II. PETUNJUK PENGGUNAAN AKUN PESERTA

https://simdiklat.kemdikbud.go.id

1. Masukan NIP Peserta


2. Passwod ketik simdiklat huruf kecil
3. Enter

4. Klik Aksess di kolom hitam


5. Klik Pilih

6. Klik Profil Peserta


7. Isi Lengkapi Data Peserta
8. Upload Foto 4x6 Latar Belakang Merah dan Surat Tugas Bentuk PDF
9. Klik perbarui
10. Logout

Anda mungkin juga menyukai