Anda di halaman 1dari 2

PESANTREN RAMADHAN 1444 H.

DOA HARIAN
1. Tujuan dan Pentingnya "DOA”
Doa adalah unsur paling esensial dalam beribadah. Sebagaimana Sabda Rasulullah SAW, "Do'a
itu ibadah" dan "Tiada sesuatu yang paling mulia dalam pandangan Allah, selain dari berdo'a
kepada-Nya, sedang kita dalam keadaan lapang.“
Dalam melaksanakan kegiatan sehari-hari, umat Islam juga dianjurkan untuk
memanjatkan doa agar kegiatan yang dilakukan tersebut mendapat berkah dari Allah SWT.
Segala aktivitas yang dilakukan setiap hari semestinya dimulai dan diakhiri dengan berdoa.

2. Doa Masuk Kamar Mandi

َّ‫ث‬ َِّ ُ‫ن ال ُخب‬


ِ ‫ث َوال َخ َبآ ِئ‬ ََّ ‫ك ِم‬ ُ َ ‫اَللّٰ ُهمَّ اِنّىَّ ا‬
ََّ ‫عوذُ ِب‬
Allahumma Innii a'uudzubika minal khubutsi wal khoaaitsi

Artinya: "Ya Allah, aku berlindung pada-Mu dari godaan setan laki-laki dan setan perempuan"

3. Doa Keluar Kamar Mandi

َ ‫عنّى االَذَى َو‬


َّ‫عافَا ِنى‬ ََّ ‫َك ال َحم َُّد ُِللَِّ الذِىَّ اَذه‬
َ ‫َب‬ ََّ ‫غُُ ف َران‬
Ghufraanakal hamdu lillaahil ladzii adzhaba 'annil adzaa wa 'aafaanii

Artinya: "Dengan mengharap ampunanMu, segala puji milik Allah yang telah menghilangkan kotoran
dari badanku dan yang telah menyejahterakan"

4. Doa Setelah Wudhu

َّ‫ َّا َللّٰ ُهمَّ اج َعلنِىَّ ِم َن‬.ُ‫سولُ َّه‬ َ ‫ك لَ َّهُ َواَش َه َُّد اَنَّ ُم َحمدًا‬
ُ ‫عب ُدَّهُ َو َر‬ َّ ‫اَش َه َُّد اَنَّ الاِلَ َّهَ اِال‬
ََّ ‫للاُ َوح َدَّهُ الَش َِري‬
َّ‫ِك الصا ِل ِحي َن‬ ََّ ‫ َوج َعلنِيَّ ِمنَّ ِعبَاد‬، َ‫ط ِ ّه ِرين‬ َ َ ‫ن ال ُمت‬ ََّ ‫ن َواج َعلنَِّىَّ ِم‬ََّ ‫التوا ِبي‬
Artinya: "Aku bersaksi, tidak ada Tuhan selain Allah Yang Maha Esa, tidak ada sekutu bagi-Nya,
dan aku mengaku bahwa Nabi Muhammad itu adalah hamba dan Utusan Allah. Ya Allah,
jadikanlah aku dari golongan orang-orang yang bertaubat dan jadikanlah aku dari golongan
orang-orang yang suci dan jadikanlah aku dari golongan hamba-hamba Mu yang shaleh"

5. Doa Sesudah Belajar

َّ‫اربَّ ال َعالَ ِمي َن‬ َّ ‫علمت َ ِني َِّه فَاردُدَّهُ اِلَىَّ ِعن ََّد َحا َج ِتىَّ َو‬
َ ‫الَ ت َن‬
َ ‫س ِني َِّه َي‬ َ ‫ك َما‬ ُ ‫اَللّٰ ُهمَّ اِ ِنّى اِست َو ِد‬
ََّ ‫ع‬
Allaahumma innii astaudi'uka maa 'allamtaniihi fardud-hu ilayya 'inda haajatii wa laa tansaniihi yaa
robbal 'alamiin

Artinya: "Ya Allah, sesungguhnya aku menitipkan kepada Engkau ilmu-ilmu yang telah Engkau ajarkan
kepadaku, dan kembalikanlah kepadaku sewaktu aku butuh kembali dan janganlah Engkau lupakan
aku kepada ilmu itu wahai Tuhan seru sekalian alam."
6. Doa Sebelum Membaca Al Qur’an

َِّ َ‫ت َياذَاال َجال‬


َّ‫ل َوا ِالك َر ِام‬ ََّ ‫علَىَّ َرح َمت‬
َُّ ‫َك َوذَ ِ ّكر ِنىَّ َمانَ ِسي‬ ُ ‫َك َوان‬
َ َّ‫شر‬ َ َّ‫اَللّٰ ُهمَّ افت َح‬
ََّ ‫علَىَّ ِحك َمت‬
Allahummaftah 'alayya hikmataka wansyur 'alayya rohmataka wa dzakkirnii maanasiitu yaa dzal
jalaali wal ikhroomi

Artinya:

"Ya Allah bukakanlah hikmahMu padaku, bentangkanlah rahmatMu padaku dan ingatkanlah aku
terhadap apa yang aku lupa, wahai Dzat yang memiliki keagungan dan kemuliaan."

7. Doa Sesudah Membaca Al Qur’an

ُ‫ اَللّٰ ُهمَّ ذَ ِ ّكر ِنىَّ ِمن َّه‬.ً‫ َواج َعل َّهُ ِلىَّ اِ َما ًما َونُو ًراَّ و ُهدًى و َرح َم َّة‬.َّ‫آن‬ ِ ‫اَللّٰ ُهمَّ ار َحم ِنىَّ ِبالقُر‬
ُ‫ َواج َعل َّه‬.َّ‫افَّ الن َهار‬ َ ‫ل َواَط َر‬ َِّ ‫الَ َوت َ َّهُ آنَآ ََّء اللي‬
َّ ِ‫ َوار ُزقنِىَّ ت‬.‫ت‬ َُّ ‫ع ِلّمنِىَّ ِمن َّهُ َما َج ِهل‬ َُّ ‫َمانَ ِسي‬
َ ‫ت َو‬
ََّ ‫اربَّ ال َعا َل ِمي‬
‫ن‬ َ ‫ِلىَّ ُحج َّةً َي‬
Artinya: "Ya Allah, rahmatilah aku dengan Al-Quran yang agung, jadikanlah ia bagiku ikutan cahaya
petunjuk rahmat. Ya Allah, ingatkanlah apa yang telah aku lupa dan ajarkan kepadaku apa yang tidak
aku ketahui darinya, anugerahkanlah padaku kesempatan membacanya pada sebagian malam dan
siang, jadikanlah ia hujjah yang kuat bagiku, wahai Tuhan seru sekalian alam."

8. Doa Bercermin

َّ‫سـنَّ ُخلُ ِقى‬ ََّ ‫اَل َحم َُّد ُِللَِّ َك َماَّ َحسن‬
ّ ِ ‫ت خَل ِقىَّ فَ َح‬
Alhamdulillaahi kamaa hassanta kholqii fahassin khuluqiiArtinya: "Segala puji bagi Allah,
baguskanlah budi pekertiku sebagaimana Engkau telah membaguskan rupa wajahku"

9. Doa Naik Kendaraan

َّ‫ن َواِنآ اِلَى َر ِبّنَا لَ ُمنقَ ِلبُو َن‬


ََّ ‫سخ َرلَنَا َهذَا َو َما ُكنالَ َّهُ ُمق ِرنِي‬
َ َّ‫ان الذِى‬
ََّ ‫سب َح‬
ُ
Artinya:

“ Maha suci Allah yang telah menundukkan untuk kami (kendaraan) ini. Padahal, sebelumnya kami
tidak mampu untuk menguasainya, dan hanya kepada-Mu lah kami akan kembali.”

10. Doa Keluar Rumah

َّ‫ل َوالَقُوَّة َ اِالَّ ِبالل‬


ََّ ‫علَى للاَِّ الَ َحو‬ َُّ ‫ب ُِس َِّم للاَِّ ت ََوكل‬
َ ‫ت‬ َّ
Artinya: "Dengan menyebut nama Allah aku bertawakal kepada Allah, tiada daya kekuatan melainkan
dengan pertolongan Allah."

11. Doa Masuk Rumah

َِّ‫علَى للا‬
َ ‫ج ِبس َِّم للاَِّ َولَجنَا َو ِبس َِّم للاَِّ خ ََرجنَا َو‬
َِّ ‫ج َوخَي َرال َمخ َر‬ ََّ ُ‫اَللّٰ ُهمَّ اَِّنّىَّ اَسأَل‬
َِّ ‫ك خَي َرال َمو ِل‬
‫َربّنَا ت ََوكلنَا‬
Artinya: "Ya Allah, sesungguhnya aku mohon kepada-Mu baiknya tempat masuk dan baiknya tempat
keluar dengan menyebut nama Allah kami masuk, dan dengan menyebut nama Allah kami keluar
dan kepada Allah Tuhan kami, kami bertawakkal"

Anda mungkin juga menyukai