Anda di halaman 1dari 3

NAMA : ERNI MUNAFIAH

NIM : 042963757

PRODI : MANAJEMEN-S1

MAKUL : EKMA4478/ANALISIS KASUS BISNIS

TUGAS TUTORIAL 1

Diketahui Laporan Neraca dan Laporan Laba Rugi PT. ATHMAR per 31 Desember
2022
PT ATHMAR NERACA Per 31 Desember 2022 ( dalam jutaan rupiah)

AKTIVA JUMLAH PASIVA JUMLAH


Aktiva Lancar Hutang Lancar
1. Kas 2.300 1. Utang Bank 800
2. Giro 250 2. Utang Dagang 4.300
3. Surat Berharga 480 3. Utang Wesel 200
4. Piutang 2.700 4. Utang lainnya 100
5. Persediaan 2.270
Total Aktiva Lancar 8.000 Total Utang lancer 5.400

Aktiva Tetap Utang jangka


Panjang
1. Tanah 2.000 1. Utang Bank 3.500
2. Mesin 3500 2. Utang Obligasi 4.000
3. Ak. Penyusutan (500) 3. Utang Hipotek
4. Kendaraan 500
5. Ak. Penyusutan 3000
(1400)
Total Aktiva Tetap 6.600 Total Hutang 8000
jangka Panjang
Total Hutang 13.400
Aktiva lainnya 3.400 Ekuitas
Modal Setor 4.000
Cadangan Laba 600
Total Ekuitas 4.600
Total Aktiva 18.000 Total Pasiva 18.000
LAPORAN LABA RUGI

Per 31 Desember 2022

(dalam jutaan rupiah)

Penjualan 23.350
Potongan penjualan 1350
Penjualan netto 22.000
HPP 16.500
Laba Bruto 5500
Biaya adm dan penjualan 1200
Laba operasi 3300
Pajak 20 % 660
Laba setelah pajak 2640

Berdasarkan keadaan keuangan pada PT. ATHMAR , Saudara diminta menilai kondisi
keuangan perusahaan dengan menggunakan rasio keuangan dibawah ini dan buatlah
analisanya!
a. Debt to Equity Ratio
b. Quick Ratio
c. Profit Margin
d. Rentabilitas Ekonomis

Jawaban:
13.400
a. Debt to equity ratio = ×100% = 3,35 %
4.000

debt to equity ratio 3,35% artinya total kewajiban perusahaan sebesar 3,35% dari
modal sendiri

aktiva lancar-persedian 8.000-2.270 5.730


b. Quick ratio = = = = 1,061
hutang lancar 5.400 5.400

operating income 3.300


c. Profit margin = ×100 % = ×100 % = 0,15 %
penjualan netto 22.000

Laba bersih setelah pajak yang diperoleh perusahaan sebesar 0,15% dari total
penjualan.
operating income 3.300
d. Rentabilitas Ekonomi ×100 % = ×100% = 0,183%
Net Operating Asset 18.000

Laba bersih setelah pajak yang diperoleh perusahaan sebesar 0,183% dari total aset.

Anda mungkin juga menyukai