Anda di halaman 1dari 4

Sheet1

investasi klinik pratama


no Qty Harga Satuan

1 printer epson LX310 Dot Matrix 1 5000000

2 Sterilisator Elitech 2 pintu ZTP80A Upgrade Ozone Infrared 1 5000000

3 Kursi Tunggu Stainless 4 Seater 2 2000000

4 Meja Panjang Racikan Obat 1 5000000

Page 1
Sheet1
74

Jumlah Foto Produk

5000000

5000000

4000000

5000000

Page 2
Sheet1

Alasan Pengajuan

Saat ini Klinik Pratama belum memiliki printer dot matrix. Dengan kondisi
demikian proses cetak biaya resep obat di Klinik Pratama hanya dilakukan
setiap seminggu sekali pada hari Sabtu di Klinik Utama, sehingga saat TTK
meninggalkan klinik untuk mencetak biaya resep akan mengganggu proses
pelayanan.

Sterilisator yang ada saat ini di klinik Pratama:1. Sterilisator kering yang
digunakan di RS.Antam Kijang merk Memmert dengan daya listrik 2000Watt
yang tidk dapat dipakai karena besarnya konsumsi daya listrik 2. Setrilisator
rebus yang digunakan di RS.Antam Kijang merk Trade Mark yang tidak dapat
digunakan untuk mensterilkan linen dan kassa, juga menyebabkan beberapa
alat medis berkarat. Jika pengejuan sterilisator kering Elitech 2 pintu ZTP80A
Upgrade Ozone Infrared disetujui, dengan daya listrik yang hanya 600Watt
dapat digunakan di klinik pratama.

Dengan akan adanya penambahan ruang periksa maka dibutuhkan tambahan


kursi tunggu disekitar ruangan. Kursi tunggu yang saat ini ada cukup untuk
kursi ruang pendaftaran dan farmasi derta poli gigi di lantai 2

Meja racik yang ada saat ini kecil dan sempit jika terdapat tambahan printer

Page 3
Sheet1

Lampiran Foto Barang/Alat yang ada saat ini

Page 4

Anda mungkin juga menyukai