Anda di halaman 1dari 2

Kelompok 1 : advokasi

1. drg. Eyma julianti


2. Fitriana sari Wahyuni
3. Pratiwi lestari
4. Darnita
5. Tris susvi darmi
6. Merawati
7. Eva rozalia
8. Riau wati
9. Usman ali
10. Eka zulmasis

Langkah-langkah advokasi ke kepala puskesmas dan lintas program di puskesmas.


1. Mendefinisikan isu strategis : tidak berjalannya pemanfaatan TOGA di puskesmas, contoh
banyaknya jenis tanaman toga yang sudah mati, jenis tanaman yang tidak bervariasi, sudah
banyak tanaman yang sudah mati (tidak terawat), serta pentingnya pengelolaan untuk
menambah income puskesmas (hidroponik yang tidak di Kelola dengan baik). Isu selanjutnya
pentingnya mengajarkan asuhan mandiri pemanfaatan akupresur kepada masyarakat.
2. Mengembangkan pesan advokasi. Tindakan ini dapat meningkatkan dan menambah nilai
promkes di puskesmas (kunjungan sehat).
3. Cara melakukan advokasi yang efektif.

Persiapan Pelaksanaan Kegiatan advokasi Kesehatan di Puskesmas Elok Sangat


Isu strategis tidak berjalannya pemanfaatan TOGA di
puskesmas, contoh banyaknya jenis tanaman
toga yang sudah mati, jenis tanaman yang
tidak bervariasi, sudah banyak tanaman yang
sudah mati (tidak terawat), serta pentingnya
pengelolaan untuk menambah income
puskesmas (hidroponik yang tidak di Kelola
dengan baik). Isu selanjutnya pentingnya
mengajarkan asuhan mandiri pemanfaatan
akupresur kepada masyarakat.
Tujuan Agar kepala puskesmas memahami dan
mengetahui masalah yankestrad dari isu
strategis serta cara dan upaya untuk
mengatasinya sehingga kepala puskesmas
tertarik dan bertindak memberikan dukungan
mengatasi masalah tersebut untuk
mengambil kebijakan.
Sasaran advokasi Kepala puskesmas dan semua pj pemegang
program di puskesmas.
Pemosisian pesan Dapat meningkatkan citra kepala puskesmas
sehingga menjadi role model untuk
puskesmas yang lainnya.
Metode dan Teknik advokasi Lobi, negosiasi, presentasi dan petisi.
Pesan janji Meningkatkan pelayanan kestrad dengan cara
pemanfaatan TOGA dan akupresur,
memperkecil pemakaian obat konvensional,
dan meningkatkan kunjungan sehat,
meningkatkan kesejahteraan masyarakat.
Kerugian : alokasi dana.
Pernyataan pendukung Permenkes no 9 tahun 2016, testimoni
misalnya bunga raya bisa menurunkan
demam, akupresur salah satunya dapat
meningkatkan kelancaran ASI
Respon yang diinginkan Adanya SK Fasilitator dan asman TOGA aktif
Kembali, asman akupresur dapat diterapkan,
adanya peningkatan jumlah dana (income)
Nada penyampaian Himbauan, mengajak, meneladani, rasa
bangga.
Media yang digunakan Modul, dalam presentasi menggunakan alat
proyektor + laptop
Waktu dan tempat pelaksanaan advokasi 13.00 wib di Ruang kepala puskesmas
Pembagian peran dan tanggung jawab dari 1. Penanggung jawab kegiatan
tim advokasi advokasi : ketua usman ali
2. Penyusun scenario dan rundown
kegiatan advokasi : drg. eyma
3. Menjadi MC atau pembawa acara :
Tiwi
4. Penyaji materi / fasilitator : Fitriana
Sari
5. Notulen : Tris
6. Kepala puskesmas : darnita
7. Pj pemegang program : anggota
kelompok 1
Tetapkan rincian acara kegiatan 1. Kapus menerima staff
2. Penyampaian kegiatan advokasi
Kesehatan oleh fasilitator
3. Lakukan metode dan Teknik
advokasi yang ditetapkan di atas :
Lobi, negosiasi, presentasi dan
petisi.
4. Penyampaian kesimpulan, serta
komitmen hasil advokasi
5. penutup

Anda mungkin juga menyukai