Anda di halaman 1dari 3

Nama : Djordan Salomo Fernando Purba

NIM : 22.3821
Mata Kuliah : Bahasa Indonesia
Dosen Pengampu : Junifer Siregar S.Pd, M.Pd

Peran surat dalam organisasi gereja


Surat dalam organisasi menjadi suatu bagian yang penting dimana segala peraturan ataupun
undangan untuk mengikuti suatu acara harus melalui surat resmi yang dikeluarkan oleh pimpinan
pusat gereja tersebut

Dalam era globalisasi ini, fungsi dan peranan surat semakin kurang dalam peranan gereja
dimana sudah ada social media yang medukung untuk memberitahukan bahwa akan adanya
suatu acara yang akan diadakan. Namun walaupun begitu segala acara yang akan diadakan jika
itu bersifat resmi harus memiliki surat resmi yang dikeluarkan oleh pimpinan gereja . Hal inilah
yang membuat posisi surat dianggap penting dalam membawa kemajuan organisasi khususnya
organisasi gereja. Surat ini adalah , ini adalah tantangan sekaligus kesempatan untuk
menunjukkan bahwa surat sangat penting bagi organisasi gereja.

Surat dalam organisasi gereja banyak dilakukan untuk beberapa hal contohnya

1. Mengeluaran RPP
2. Surat undangan rapat
3. Surat pemindahan pendeta
4. Surat pemilihan pimpinan
dll

Masih relevankah surat menyurat dijaman sekarang ?

Menurut saya surat masih sangat relevan dikarenakan apa pun yang terkait dengan undangan
ataupun acara harus memiliki surat yang resmi yang ditanda tangani pemimpin.
Pearaja-Tarutung, 17 Juni 2022

No. : 773/L16/VI/2022
Hal : Undangan Mengikuti Kegiatan
Kemah Pemuda HKBP & Kemah Pemuda Kebangsaan
Lamp : 1 Eks. (Kerangka Acuan)

Kepada Yth.
Bapak/Ibu Praeses HKBP
Di tempat

Salam sejahtera dalam Nama Tuhan Yesus Kristus. Departemen Koinonia HKBP melalui Biro SMIRNA dan
biro Oikumene HKBP akan menggelar kegiatan Kemah Pemuda HKBP dan Kemah Pemuda Kebangsaan dalam
rangka mentransformasi pemuda HKBP agar menjadi pemuda yang ber-spiritualitas, bersekutu, tangguh, tampil
kreatif, dan inovatif. Melalui kegiatan ini, diharapkan pemuda HKBP mampu menjalin kerja sama, solidaritas,
persatuan, dan perdamaian dalam kehidupan kebangsaan di era digital.
Kegiatan Kemah Pemuda HKBP dan Kemah Pemuda Kebangsaan akan dilaksanakan pada:

Hari/Tanggal : Rabu-Minggu / 20-24 Juli 2022


Tempat : Perkampungan Pemuda HKBP, Jetun-Silangit.
(Rangkaian kegiatan kami lampirkan di dalam Kerangka Acuan Kerja)

Maka melalui surat ini, kami mengundang Bapak/Ibu Praeses HKBP agar mengutus 10 orang
pemuda/i (naposobulung) dari distrik masing-masing untuk mengikuti kegiatan tersebut.

Demikian undangan ini kami perbuat, atas perhatian dan kerja samanya kami ucapkan terima kasih.

Teriring salam dan doa,


HURIA KRISTEN BATAK PROTESTAN
A.n. Ephorus Kepala Departemen Koine BATAK PROTESTAN

Pdt. Dr. Deonal Sinaga

Tembusan
1. Ephorus (sebagai laporan)
fungsi dari kantor pos, berikan pendapat saudara dan kaitkan dengan surat menyurat
tentang fungsi kantor pos tersebut

fungsi kantor pos adalah sebagai tempat penerimaan aplikasi paspor, pengiriman wesel
pos atau money order,penjualan asuransi,pemesanan barang, serta layanan giropos dan
perbankan

Dijaman sekarang kantor pos masih digunakan tapi hanya untuk sekedar mengirim
surat surat yang penting. Didaerah saya kantor pos sekarang sudah tidak agak penting,
kantor pos digunakan sekarang untuk mengirimkan barang barang yang tidak bisa
dikirimkan oleh perusahaan pengiriman saja, dan juga kantor pos juga hanya sebagai
penyedia materai.

Kantor pos dahulu hanya lah perusahaan yang khususnya untuk surat menyurat,
sekarang kantor pos sudah bisa mengirimkan barang

Surat yang dikeluarkan dari kantor pos pun berbeda,surat yang dari kantor pos
memiliki tanda disurat nya.

Anda mungkin juga menyukai