UTS - Leadership Strategic HRM 2023

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 2

UNIVERSITAS NAROTAMA Dosen:

Leadership And Strategic HRM Dr. Joko Suyono, Ph.D.


Ujian Tengah Semester

1. Kasus : Menghadapi Nancy


Nancy Calista adalah seorang Customer Service di Kantor Konsultan Manajemen
“Brilliant Consulting”. Pada saat Nancy mulai bergabung dengan perusahaan ini lima
tahun yang lalu, Nancy sangat mengesankan Manajernya dan rekan-rekan kerjanya
karena disiplinnya yang tinggi dan kwalitas kerjanya yang sangat baik. Tetapi sejak enam
bulan yang lalu Nancy sering tertidur saat bekerja.
Pada beberapa kasus, Arga Arizona, Manajer Nancy, menemukan beberapa kesalahan
yang dibuat oleh Nancy dalam pekerjaan kearsipan dan korespondensi. Beberapa
kesalahan ini sangat serius dan menyebabkan konfik antara Brilliant Consulting dan
kliennya. Suatu contoh, Nancy terlambat menelepun seorang klien yang membutuhkan
informasi tentang jasa-jasa yang diberikan oleh Brilliant Consulting. Arga Arizona
menelusuri masalah ini dan menemukan fakta bahwa Nancylah penyebabnya.
Disamping itu kwalitas kerja Nancy sangat menurun dan Nancy juga sering tidak masuk
kerja. Pada lima minggu terakhir ini, Nancy selalu mbolos satu hari kerja setiap
minggunya. Ketika manajernya menanyakannya, Nancy selalu mempunyai alasan karena
bangun tidur kesiangan sehingga memutuskan untuk tinggal dirumah, menjengguk
neneknya yang sedang sakit, mengantarkan temannya ke airport dan lain-lain.
Arga Arizona tidak tahu apa yang harus dilakukan pada Nancy dan ia melaporkan
masalah Nancy ke pimpinannya. Pimpinan Arga Arizona menyarankan agar ia memotong
gaji Nancy setiap kali Nancy tidak masuk kerja. Tetapi hal ini tetap tidak memperbaiki
kwalitas kerja Nancy dan kedisiplinan Nancy dan Nancy tetap saja mbolos satu hari kerja
setiap minggunya.
Arga Arizona berada dalam posisi yang dilematis. Apabila ia tidak segera mengatasi
masalah Nancy maka akan sangat berpengaruh pada kemampuan supervisinya.

Pertanyaan Kasus (setiap pertanyaan harap dijawab dengan minimal lima item):
1. Seandainya anda sebagai Manager Nancy, apa yang harus anda lakukan untuk
memotivasi Nancy? (Nilai 20)
2. Lakukan analisa, hal-hal apa yang menyebabkan Nancy berkelakuan negatif? (Nilai
20).
3. Seandainya anda sebagai Direktur Brilliant Consuting, tindakan apa yang harus anda
lakukan agar kasus seperti Nancy tidak terulang lagi di kemudian hari? (Nilai 20)

Pertanyaan Diluar Kasus


4. Pendelegasian wewenang akan sangat efektif apabila dilakukan dengan benar. Pada
saat anda menjadi seorang Manager, langkah-langkah apa yang harus anda lakuan
pada saat anda melakukan pendelegasian wewenang? (Nilai 20)
5. Anda seorang Direktur sebuah perusahaan, dan kondisi seluruh karyawan anda
adalah berpendidikan rendah, pola pikirnya tidak dewasa, sulit diajak maju. Gaya
kepemimpinan apa yang harus anda terapkan pada anak buah anda? Sebutkan dan
berilah alasannya. (Nilai 10)
6. Anda seorang Direktur sebuah perusahaan, dan kondisi seluruh karyawan anda
adalah berpendidikan tinggi, pola pikirnya sangat dewasa, sangat antusias untuk
diajak maju. Gaya kepemimpinan apa yang harus anda terapkan pada anak buah
anda? Sebutkan dan berilah alasannya. (Nilai 10)

1
UNIVERSITAS NAROTAMA Lecturer:
Leadership And Strategic HRM Dr. Joko Suyono, Ph.D.
Midterm Exam

English Version
1. Coping With Nancy
Nancy Calista is a Customer Service at the “Brilliant Consulting” Management Consulting
Firm. When Nancy started joining the company five years ago, Nancy impressed her
Manager and co-workers with her high discipline and excellent quality of work. But since
six months ago Nancy often fell asleep while working.
In several cases, Arga Arizona, Nancy's manager, discovered several errors that Nancy
had made in her filing and correspondence work. Some of these errors are very serious
and cause conflict between Brilliant Consulting and its clients. For example, Nancy called a
client late who needed information about the services provided by Brilliant Consulting.
Arga Arizona investigated this problem and found that Nancy was the cause.
Besides, Nancy's quality of work has greatly decreased and Nancy is also often absent
from work. For the past five weeks, Nancy has missed one day of work each week. When
her manager asked her, Nancy always had an excuse for waking up late so she decided to
stay at home, visit her sick grandmother, drive her friend to the airport and so on.
Arga Arizona doesn't know what to do with Nancy and he reports Nancy's problem to his
boss. The head of Arga Arizona suggested that he take a cut from Nancy's salary every
time Nancy was absent from work. But this still didn't improve Nancy's quality of work and
Nancy's discipline and Nancy still missed one day of work each week.
Arga Arizona is in a dilemma. If he does not immediately solve Nancy's problem, it will
greatly affect his supervisory abilities.

Case Questions (please answer each question with a minimum of five items):
1. If you were Nancy's Manager, what would you do to motivate Nancy? (Mark 20)
2. Do an analysis, what things caused Nancy to behave negatively? (Mark 20).
3. If you were the Director of Brilliant Consulting, what actions would you take to prevent
cases like Nancy from happening again in the future? (Mark 20)

Out of Case Questions


4. Delegation of authority will be very effective if done correctly. When you become a
Manager, what steps should you take when you delegate authority? (Mark 20)
5. You are a Director of a company, and the condition of all your employees is low
education, immature mindset, difficult to get ahead. What leadership style should you
apply to your subordinates? State and give reasons. (Mark 10)
6. You are a Director of a company, and the condition of all your employees is that they
are highly educated, have a very mature mindset, are very enthusiastic to be invited to
move forward. What leadership style should you apply to your subordinates? State and
give reasons. (Mark 10)

Anda mungkin juga menyukai