Anda di halaman 1dari 63

5/19/23, 7:49 PM bank soal informatika 7

NAME : 
CLASS : 
bank soal informatika 7 DATE  : 
262 Questions

1. Fungsi utama program Microsoft Excel adalah


A pengolah kata B pengolah angka
C mengelola dokumen D berkomunikasi
2. Suatu daerah pada worksheet yang berbentuk segi empat
dan merupakan tempat kumpulan beberapa cell adalah …
A sheet B column
C pointer D range
3. Untuk memberi bingkai pada cell, menu yang harus dipilih
pada kotak dialog format cell adalah …
A number B alignment
C borders D font
4. Berikut merupakan tombol yang digunakan dalam
memformat teks agar menjadi miring, yaitu …
A Ctrl+I B Ctrl+B
C Ctrl+U D Ctrl+S
5. Baris judul dalam Ms. Excel disebut juga dengan
A menu bar B tittle bar
C toolbar D semua jawaban salah

https://quizizz.com/print/quiz/6467688bcbd453001db2acbc 1/63
5/19/23, 7:49 PM bank soal informatika 7

6. Daerah tempat penulisan rumus excel disebut …


A menu bar B tittle bar
C formula bar D toolbar
7. Ekstensi yang dihasilkan oleh file spreadsheet adalah …
A doc B exe
C ppt D xls
8. Fungsi dari file exit adalah …
A mengakhiri program B membuka program
C memformat program D menjalankan program
9. Untuk penulisan rumus di Ms. Excel dimulai dengan tanda

A + B =
C # D *
10. Fungsi untuk penghitungan rata-rata menggunakan
perintah …
A average B sum
C count D max
11. Secara default, dalam lembar kerja Ms. Excel akan
menampilkan …
A 3 sheet B 2 sheet
C 1 sheet D 4 sheet

https://quizizz.com/print/quiz/6467688bcbd453001db2acbc 2/63
5/19/23, 7:49 PM bank soal informatika 7

12. Jumlah total baris dalam Ms. Excel …


A 65535 B 65536
C 65636 D 66535
13. Berikut ini yang digunakan untuk mengurutkan data dari A-
Z adalah …
A copy B paste
C sort ascending D sort desending
14. Dalam menyusun suatu program, langkah pertama yang
harus dilakukan adalah …
A membuat program B membuat algoritma
C membeli komputer D proses
15. Sebuah prosedur langkah demi langkah yang pasti untuk
menyelesaikan sebuah masalah disebut …
A step B program
C proses D algoritma
16. Pada pembuatan program komputer, algoritma dibuat …
sesudah pembuatan
A pada saat program dibuat B
program
sebelum pembuatan
C D pada saat dijalankan
program
17. Apabila a=5, b=10 maka jika diberikan instruksi a=b; b=a
akan mengakibatkan…
A a=10, b=10 B a=0, b=5
C a=b D b=a
https://quizizz.com/print/quiz/6467688bcbd453001db2acbc 3/63
5/19/23, 7:49 PM bank soal informatika 7

18. Nama lain dari flowchart adalah…


A algoritma B bagan alir
C alur D tree
19. Yang menunjukkan awal dan akhir pada sebuah flowchart,
adalah …
A decision B data
C terminator D process
20. Baris judul dalam Ms. Excel disebut juga dengan
A menu bar B tittle bar
C toolbar D semua jawaban salah
21. Fungsi utama program Microsoft Excel adalah
A pengolah kata B pengolah angka
C mengelola dokumen D berkomunikasi
22. Suatu daerah pada worksheet yang berbentuk segi empat
dan merupakan tempat kumpulan beberapa cell adalah …
A sheet B column
C pointer D range
23. Untuk memberi bingkai pada cell, menu yang harus dipilih
pada kotak dialog format cell adalah …
A number B alignment
C borders D font

https://quizizz.com/print/quiz/6467688bcbd453001db2acbc 4/63
5/19/23, 7:49 PM bank soal informatika 7

24. Berikut merupakan tombol yang digunakan dalam


memformat teks agar menjadi miring, yaitu …
A Ctrl+I B Ctrl+B
C Ctrl+U D Ctrl+S
25. Baris judul dalam Ms. Excel disebut juga dengan
A menu bar B tittle bar
C toolbar D semua jawaban salah
26. Daerah tempat penulisan rumus excel disebut …
A menu bar B tittle bar
C formula bar D toolbar
27. Ekstensi yang dihasilkan oleh file spreadsheet adalah …
A doc B exe
C ppt D xls
28. Fungsi dari file exit adalah …
A mengakhiri program B membuka program
C memformat program D menjalankan program
29. Untuk penulisan rumus di Ms. Excel dimulai dengan tanda

A + B =
C # D *

https://quizizz.com/print/quiz/6467688bcbd453001db2acbc 5/63
5/19/23, 7:49 PM bank soal informatika 7

30. Fungsi untuk penghitungan rata-rata menggunakan


perintah …
A average B sum
C count D max
31. Secara default, dalam lembar kerja Ms. Excel akan
menampilkan …
A 3 sheet B 2 sheet
C 1 sheet D 4 sheet
32. Jumlah total baris dalam Ms. Excel …
A 65535 B 65536
C 65636 D 66535
33. Berikut ini yang digunakan untuk mengurutkan data dari A-
Z adalah …
A copy B paste
C sort ascending D sort desending
34. Dalam menyusun suatu program, langkah pertama yang
harus dilakukan adalah …
A membuat program B membuat algoritma
C membeli komputer D proses
35. Sebuah prosedur langkah demi langkah yang pasti untuk
menyelesaikan sebuah masalah disebut …
A step B program
C proses D algoritma

https://quizizz.com/print/quiz/6467688bcbd453001db2acbc 6/63
5/19/23, 7:49 PM bank soal informatika 7

36. Pada pembuatan program komputer, algoritma dibuat …


sesudah pembuatan
A pada saat program dibuat B
program
sebelum pembuatan
C D pada saat dijalankan
program
37. Apabila a=5, b=10 maka jika diberikan instruksi a=b; b=a
akan mengakibatkan…
A a=10, b=10 B a=0, b=5
C a=b D b=a
38. Nama lain dari flowchart adalah…
A algoritma B bagan alir
C alur D tree
39. Yang menunjukkan awal dan akhir pada sebuah flowchart,
adalah …
A decision B data
C terminator D process
40. Baris judul dalam Ms. Excel disebut juga dengan
A menu bar B tittle bar
C toolbar D semua jawaban salah

https://quizizz.com/print/quiz/6467688bcbd453001db2acbc 7/63
5/19/23, 7:49 PM bank soal informatika 7

41. Informatika adalah ....


Ilmu mengenai studi,
Ilmu yang berkaitan
perancangan, dan
A B dengan pemodelan
pembuatan sistem
matematika.
komputasi.
Bentuk teknologi yang
dipakai untuk menyimpan, Salah satu bagian terkecil
C D
mengirimkan, dan dari TIK.
membagikan data.
42. Ada berapa bidang dalan informatika ....
A lima B enam
C tujuh D delapan
43. Apa saja yang dipelajari dari informatika, Kecuali ....
Teknologi Informasi dan
A Berpikir Komputasional B
Komunikasi
C Analisis Data D Sistem Informatika
44. Materi ini memperlajari tentang menyelesaikan persoalan-
persoalan sehari-hari yang di baliknya mengandung
berbagai macam konsep keilmuan.
Teknologi Informasi dan
A B Berpikir Komputasional
Komunikasi
Algoritma dan
C Analisis Data D
Pemrograman

https://quizizz.com/print/quiz/6467688bcbd453001db2acbc 8/63
5/19/23, 7:49 PM bank soal informatika 7

45. Dalam bagian ini, kalian akan belajar tentang pengelolaan


dan penyajian data bervolume kecil untuk tujuan tertentu.
A Dampak Sosial Informatika B Sistem Komputer
C Analisis Data D Berpikir Komputasional
46. materi yang mempelajari mengenai sejarah
perkembangan, peran, dan dampak positif maupun negatif
teknologi informasi dan komunikasi dalam kehidupan
sehari-hari.
A Algoritma B Dampak sosial informatika
Teknologi Informatika dan
C Sistem komputer D
Komunikasi
47. Belajar tentang kerja sama dengan teman-teman untuk
membuat karya dan mencoba menyelesaikan masalah
menggunakan pengetahuan yang didapatkan.
A Praktika Lintas Bidang B Analisis Data
C Sistem Komputer D Berpikir Komputasional
48.

apakah nama pilar berikut ini!


Pilar Pengetahuan
A Pilar TIK B
Informatika
C Pilar Komputasional D Pilar Negara

https://quizizz.com/print/quiz/6467688bcbd453001db2acbc 9/63
5/19/23, 7:49 PM bank soal informatika 7

49. Hal yang wajib dikerjakan atau yang ditentukan untuk


dilakukan merupakan pengertian dari ....
A Peran B Jabatan
C Tugas D Penanggung Jawab
50. Perilaku yang diharapkan dari seorang individu yang
menempati posisi atau status sosial tertentu merupakan
pemahaman dari ....
A Pekerjaan B Penanggung jawab
C Peran D Tugas
51. Melakukan koordinasi dengan setiap anggota panitia.
Membuat detail konsep dan melimpahkan tugas
kepanitiaan kepada yang bersangkutan. Mengarahkan dan
mengawasi berjalannya acara. Melakukan evaluasi
kepanitian secara rutin.
Tugas tersebut menjelaskan sebagai ....
A Sekretaris B Ketua
C Bendahara D Wakil Ketua
52. Membuat surat-surat resmi seperti surat permohonan
surat undangan, proposal penyelenggaraan acara, laporan
pertanggungjawaban, dan sebagainya. Tugas tersebut
merupakan peran dari ....
A Ketua B Wakil Ketua
C Sekretaris D Bendahara

https://quizizz.com/print/quiz/6467688bcbd453001db2acbc 10/63
5/19/23, 7:49 PM bank soal informatika 7

53. membuat konsep acara, memastikan suatu acara dapat


berjalan sesuai dengan rencana sebagaimana yang telah
dirancang jauh-jauh hari. Mulai dari menyiapkan rundown
acara, hingga mengatur hal-hal teknis pada saat acara
dilaksanakan. Tugas tersebut bagian dari peran ....
A Sie. Dekorasi B Sie. Publikasi
C Sie. Konsumsi D Sie. Acara
54. menghias tempat pergelaran yang akan digunakan juga,
menghias mengarahkan desain ruangan/tempat,
memberi/mengumpulkan pendapat dari panitia, dan
membantu dekorasi tempat/pentas pergelaran yang akan
dipakai. Tugas tersebut menjelaskan peran ....
A Sie. Dokumentasi B Sie. Acara
C Sie. Dekorasi D Sie. Publikasi
55. pengelolaan anggaran. Menyusun rencana anggaran
belanja untuk memenuhi kebutuhan acara. Mengelola dan
mengawasi pemasukan dan penggunaan dana. Tugas
tersebut merupakan peran dari ....
A Wakil Ketua B Bendahara
C Ketua D Sekretaris
56. Bertugas memfoto, membuat video dan menyimpan
sebagai arsip untuk tolok ukur dan wawasan di masa
mendatang.
Tugas tersebut merupakan peran dari ....
A Sie. Dekorasi B Sie. Acara
C Sie. Dokumentasi D Sie. Publikasi

https://quizizz.com/print/quiz/6467688bcbd453001db2acbc 11/63
5/19/23, 7:49 PM bank soal informatika 7

57. Bertanggungjawab menyiapkan makanan dan minuman


saat rapat amaupun acara.
Tugas tersebut merupakan peran sebagai ....
A Sekretaris B Bendahara
C Sie. Dana D Sie. Konsumsi
58. Proses pengumpulan dan pengorganisasian data untuk
menarik kesimpulan yang berguna dari data tersebut
dengan menggunakan penalaran yang runtut, masuk akal,
dan logis disebut ....
A anaisis data B interpretasi data
C olah data D informasi
59. Tujuan utama dari analisis data adalah . . .
Menemukan makna dalam
Menjaga data tersebut
data sehingga
agar tidak hilang ketika
pengetahuan yang
A akan dibuka dan diproses B
diperoleh dapat digunakan
kembali di waktu yang
untuk mengambil
akan datang
keputusan yang tepat
Membagi informasi anda Memastikan bahwa semua
ke dalam tabel berbasis objek data yang
C D
subjek untuk mengurangi dibutuhkan oleh database
data yang berlebihan diwakili secara akurat
60. Berikut ini yang merupakan alamat sel, yaitu ....
A 2A B 13B
C D5 D 6G

https://quizizz.com/print/quiz/6467688bcbd453001db2acbc 12/63
5/19/23, 7:49 PM bank soal informatika 7

61. Sering digunakan dalam mengelola data dalm micrososft


excel; dalam tab home ini terdapat semua informasi
tentang teks, tentang format cells, jenis huruf, ukuran
huruf, format tabs, memasukan dan menghapus columns
...
A The Ribbon B Insert Tab
C Home Tab D Formulas Tab
62. Perhatikan langkah berikut! 1) Klik tombol 'Save' 2) Ketik
nama file 3) Klik Menu File - Save/Save As (Ctrl + S) 4) Pilih
folder untuk tempat menyimpan file anda Langkah yang
benar untuk menyimpan file pada lembar kerja Microsoft
Excel adalah ...
A 3214 B 3421
C 1234 D 4321
63. Berikut ini adalah data tinggi badan siswa kelas 7 B dalam
(cm). 140 143 145 146 141 140 143 143 145 143 140 142
143 147 146 140 142 145 142 147 141 142 145 145 143 142
146 134 130 134 Jumlah siswa yang mempunyai tinggi
badannya 142 cm ada . . . .
A 5 B 6
C 7 D 8
64. Suatu alamat sel berada di F15. Apa arti dari alamat sel
tersebut……
Bahwa alamat sel tersebut Bahwa alamat sel tersebut
A B
berada di baris F kolom 15 berada di kolom F baris 15
Bahwa alamat sel tersebut
Bahwa alamat sel tersebut
C berada di kolom F dan D
berada di baris F garis 15
kolom 15

https://quizizz.com/print/quiz/6467688bcbd453001db2acbc 13/63
5/19/23, 7:49 PM bank soal informatika 7

65.

Alamat cell pada worksheet ini yaitu...


A C4 B 4C
C D4 D 4D
66. Data yang berwujud angka-angka dinamakan . . .
A data kualitatif B data kuantitatif
C data fakta D data manipulatif
67. Tab ini memiliki perintah untuk digunakan saat membuat
Rumus. Tab ini memiliki fungsi perpustakaan besar yang
dapat membantu saat membuat rumus atau fungsi dalam
spreadsheet Anda. Tab ini adalah...
A Home Tab B Formulas Tab
C Insert Tab D Data Tab
68. Tab ini berfungsi untuk segala sesuatu yang perlu kita
masukan mulai dari Photo, shape, clipart, grafik, text box
dan lain-lain. Tab ini adalah...
A Data Tab B Home Tab
C Insert Tab D Pagelayout Tab

https://quizizz.com/print/quiz/6467688bcbd453001db2acbc 14/63
5/19/23, 7:49 PM bank soal informatika 7

69. Tab ini memungkinkan Anda untuk memodifikasi lembar


kerja dengan sejumlah besar data dengan menyortir dan
penyaringan serta menganalisis dan pengelompokan data.
Tab ini adalah...
A Insert Tab B Data Tab
C Formulas Tab D View Tab
70. Tab ini memiliki perintah untuk menyesuaikan halaman
seperti margin, orientasi dan tema. Tab ini adalah...
A View Tab B Review Tab
C Page Layout Tab D Insert Tab
71. Di bawah ini yang bukan merupakan manfaat dan fungsi
data adalah...
A Koleksi B Acuan Kegiatan
C Bahan Evaluasi D Dasar Kegiatan

https://quizizz.com/print/quiz/6467688bcbd453001db2acbc 15/63
5/19/23, 7:49 PM bank soal informatika 7

72.

Perhatikan grafik berikut! Simpulan isi grafik tersebut


adalah...
Jumlah pengunjung dari
Jumlah pengunjung paling
A B tahun ke tahun paling
banyak di tahun 2000
banyak kelas 8
Jumlah tahun selalu Jumlah pengunjung kelas 7
C signifikan dari tahun ke D paling sedikit dibanding
tahun kelas 8 beserta 9
73. Pertemuan antara kolom dan baris disebut ...
A Sel B Range
C Baris D Kolom
74. Cara menuliskan nominal angka dua ribu empat ratus
tujuh puluh enam yang benar dalam Excel adalah...
A 2-479 B 2479
C 2.4.7.9 D 2,479-
75. Program komputer yang digunakan untuk melakukan
analisis data adalah...
A microsoft word B microsoft excel
C microsoft powerpoint D photoshop

https://quizizz.com/print/quiz/6467688bcbd453001db2acbc 16/63
5/19/23, 7:49 PM bank soal informatika 7

76. Berdasarkan pernyataan berikut yang BUKAN manfaat


belajar programming adalah...
A belajar berpikir logis B belajar teliti
C belajar berpikir sistematis D belajar menghitung
77. Tanda pangkat dalam lembar sebar (Microsoft Excel )
dilambangkan dengan..
A * B ^
C - D #
78. Jumlah cell yang terlibat dalam rumus = AVERAGE(B2:B5)
adalah…….
A 2 B 3
C 4 D 5
79. Ilmu yang mempelajari cara penyelesaian suatu masalah
berdasarkan urutan langkah-langkah yang disusun secara
sistematis dan menggunakan bahasa yang logis dalam
memecahkan suatu masalah disebut...
A algoritma B analisis data
C matematika D bahasa indonesia
80. Suatu cara dalam membuat satu atau menghubungkan
lebih dari satu algoritma dengan menggunakan suatu
bahasa pemrograman tertentu sehingga menjadi suatu
program komputer disebut...
A pemrograman B algoritma
C tik D analisis data

https://quizizz.com/print/quiz/6467688bcbd453001db2acbc 17/63
5/19/23, 7:49 PM bank soal informatika 7

81. Diagram atau bagan alur yang memperlihatkan urutan dan


langkah-langkah suatu program dan hubungan antar
proses disebut...
A flowchart B coloum
C tabel D Cell
82. Sebuah algoritma yang mempunyai struktur yang memiliki
proses beruntun dari awal sampai akhir adalah...
A Sequence B Repetition
C Selection D Looping
83. Suatu daerah pada worksheet yang berbentuk segi empat
dan merupakan tempat kumpulan beberapa sel disebut …
A sheet B column
C range D pointer
84. Tombol manajemen berkas dokumen pada Microsof Office
Excel berbentuk bulat dengan logo Office di tengahnya
disebut .…
A Excel Options B Office Button
C Ribbon D Tilte Bar
85. Ikon “Undo” berfungsi ….
A mencetak dokumen B menyimpan dokumen
C membatalkan pengerjaan D membuka file

https://quizizz.com/print/quiz/6467688bcbd453001db2acbc 18/63
5/19/23, 7:49 PM bank soal informatika 7

86. Fungsi pada Excel yang dapat digunakan agar cepat


menemukan jumlah adalah
A average B sum
C count D max
E min
87. Fungsi pada Excel yang dapat digunakan agar cepat
menemukan rata-rata adalah
A average B sum
C count D max
E min
88. Pertemuan antar kolom dan baris disebut...
A sel B range
C column D row
E baris
89. Fungsi pada Excel yang menentukan nilai sel tertinggi yang
terdapat dalam argumen
A average B sum
C count D max
E min
90. penulisan rumus fungsi sum yang benar adalah
A =SUM(D3.H3) B =SUM(D3'H3)
C =SUM(D3,H3) D =SUM(D3:H3)
E =SUM(D3;H3)
https://quizizz.com/print/quiz/6467688bcbd453001db2acbc 19/63
5/19/23, 7:49 PM bank soal informatika 7

91. Perintah untuk memformat angka dengan menggunakan


aturan akuntansi adalah…
A Accounting B Number
C Currency D Percent
92. Data yang biasanya digunakan untuk operasi perhitungan,
Data angka dapat berupa angka 0 sampai dengan 9, +, -, =,
$, dan (…). Merupakan data ....
A Angka B Teks
C Tanggal D Waktu
E Sel
93. Penulisan rumus selalu diawali dengan tanda ....
A = B +
C * D @
E #
94. Tampilan jendela Microsoft Excel adalah ...

A B

C D

95. Microsoft Excel adalah program pengolah...


A kata B angka
C data D grafis

https://quizizz.com/print/quiz/6467688bcbd453001db2acbc 20/63
5/19/23, 7:49 PM bank soal informatika 7

96. Berikut ini simbol yang digunakan dalam operasi hitung


pada Excel, kecuali...
A () tanda kurung B ^ perpangkatan
C + penjumlahan D . titik
97. Fungsi statistik yang digunakan untuk menghitung rata-rata
data dalam suatu range adalah ...
A Sum B average
C min D modus
98. Max berfungsi untuk ...
A menghitung penjumlahan B menghitung nilai terkecil
C menghitung nilai terbesar D menghitung rata-rata
99. Fungsi dalam Excel yang digunakan menghitung rata-rata
dari sekelompok nilai ….
A SUM B AVERAGE
C MAX D MIN
E IF
100. Langkah yang digunakan untuk memulai Microsoft Excel
adalah .....
Klik Start > All Program >
Klik Start > All Program >
A Microsoft Office > B
Microsoft Office Excel
Miscrosoft Office Excel
Klik All Program > Klik All Program >
C Microsoft Office > D Miscrosoft Office Excel >
Miscrosoft Office Excel Start

https://quizizz.com/print/quiz/6467688bcbd453001db2acbc 21/63
5/19/23, 7:49 PM bank soal informatika 7

101.

Icon yang digunakan untuk membuat garis (tabel) seperti


di gambar adalah . . .
A B

C D

102.

Nama Icon ini adalah


A Microsoft edge B Microsoft power point
C Microsoft Word D Microsoft Excel

https://quizizz.com/print/quiz/6467688bcbd453001db2acbc 22/63
5/19/23, 7:49 PM bank soal informatika 7

103.

Pada gambar tersebut, sel yang aktif berada pada kolom ?


A 9 B D
C D8 D 8
104. Berikut fungsi dari microsoft excel, kecuali
Melakukan perhitungan
A Membuat grafik B sederhana sampai
perhitungan rumit
Menyisipkan penggunaan
C Membuat presentasi D
rumus
105. Ekstensi dari file Microsoft Excel adalah ....
A *.doc B *.xls
C *.ppt D *.pdf
106. Daerah tempat penulisan rumus excel disbut
A menubar B titlebar
C formulabar D toolbar
107. Fungsi yang digunakan untuk mengambil bagian kiri dari
data teks sebanyak karakter tertentu
A Left B Right
C Mid D Value

https://quizizz.com/print/quiz/6467688bcbd453001db2acbc 23/63
5/19/23, 7:49 PM bank soal informatika 7

108. Fungsi yang digunakan untuk mengambil bagian kanan


dari data teks sebanyak karakter tertentu
A Left B Right
C Mid D Value
109. Fungsi yang digunakan untuk mengambil beberapa
karakter di tengah-tengah data teks
A Left B Right
C Mid D Value
110. Extensi yang di hasilkan oleh file spreadsheet adalah
A Doc B Exe
C Ppt D Xls
111. Apa yang dimaksud dengan Range dalam excel ?
Kumpulan dari beberapa
A Kumpulan dari worksheet B
sel
Pertemuan antara baris
C D Lembar kerja dalam excel
dengan kolom
112. Berikut ini simbol yang digunakan dalam operasi hitung
pada Excel, kecuali...
A () tanda kurung B ^ perpangkatan
C + penjumlahan D . titik

https://quizizz.com/print/quiz/6467688bcbd453001db2acbc 24/63
5/19/23, 7:49 PM bank soal informatika 7

113. Suatu Proses pengolahan data menjadi sebuah informasi


baru agar karakteristik data tersebut menjadi lebih mudah
disebut
A pengolahan data B analisis data
C input data D pengayaan data
114. Suatu alamat sel berada di F15. Apa arti dari alamat sel
tersebut……
Bahwa alamat sel tersebut Bahwa alamat sel tersebut
A B
berada di baris F kolom 15 berada di kolom F baris 15
Bahwa alamat sel tersebut
Bahwa alamat sel tersebut
C berada di kolom F dan D
berada di baris F kolom 15
kolom 15
115. Jika kamu mempunyai acuan Range ( F:H ) cell yang terlibat
adalah…..
A Semua cell di kolom F B Semua cell di kolom H
Semua cell dikolom F Semua cell diluar kolom F
C D
sampai H dan H
116. Jumlah cell yang terlibat dalam rumus =
AVERAGE(B2:B5,C2:C6) adalah…….
A 0 B 4
C 6 D 9
117. Tanda pangkat dalam lembar sebar (Microsoft Excel )
dilambangkan dengan..
A ^ B *
C ? D 2

https://quizizz.com/print/quiz/6467688bcbd453001db2acbc 25/63
5/19/23, 7:49 PM bank soal informatika 7

118. Untuk membuat formula atau rumus, maka pada awal


data harus ditulis tanda…
A () B =
C @ D #
119. Fungsi yang digunakan untuk menghitung penjumlahan
data angka…..
A Sum B average
C max D min
120.

Gambar diatas termasuk jenis grafik...


A XY (Scatter) B Bubble Chart
C Surface Chart D Radar Chart
E Column Chart
121. Fasilitas dalam Microsoft Excel untuk menyaring data
menggunakan ...
Data-->Data Tools-->Text Data --> Sort & Filter --
A B
to column >Sort
Data --> Sort & Filter --> Formula --> Function
C D
Filter Library --> Insert Function
Formula --> Function
E
Library --> AutoSum

https://quizizz.com/print/quiz/6467688bcbd453001db2acbc 26/63
5/19/23, 7:49 PM bank soal informatika 7

122. Menu yang digunakan untuk membuat grafik atau


diagram adalah ...
A insert --> chart B Insert --> tables
C insert --> Add ins D Data --> Tools
E Data --> Sort & Filter
123. Eksistensi penyimpanan dalam bentuk microsoft excel
2016 adalah ...
A *.ppt B *.doc
C *.xls D *.xlsx
E *.xlt
124.

Perhatikan grafik berikut!


Simpulan isi grafik tersebut adalah...
Jumlah tahun selalu
Jumlah pengunjung paling
A B signifikan dari tahun ke
banyak di tahun 2000
tahun
Jumlah pengunjung dari Jumlah pengunjung kelas 7
C tahun ke tahun paling D paling sedikit dibanding
banyak kelas 8 kelas 8 beserta 9

https://quizizz.com/print/quiz/6467688bcbd453001db2acbc 27/63
5/19/23, 7:49 PM bank soal informatika 7

125. Jika kamu menambahkan kolom, berikut yang yang benar


adalah…
Kolom akan ditambahkan Kolom akan ditambahkan
A disebelah kanan dari cell B di sebelah kiri dari cell
yang aktif yang aktif
Kolom akan ditambahkan
Kolom akan ditambahkan
C D di sebelah atas dari cell
di cell yang aktif
yang aktif
126. Grafik yang memungkinkan Anda untuk memplot dua seri
titik data dibeberapa dimensi disebut ...
A XY (Scatter) B Bubble Chart
C Surface Chart D Grafik Area
E Diagram Pie
127. Ascending adalah jenis pengurutan data berdasarkan
urutan ...
A terkecil B terbesar
C acak D ke samping
E rendah
128. Ikon yang digunakan untuk mengurutkan data dari A ke Z
adalah ...
A filter B charts
C hyperlink D sort ascending
E sort descending

https://quizizz.com/print/quiz/6467688bcbd453001db2acbc 28/63
5/19/23, 7:49 PM bank soal informatika 7

129. Pemberian keterangan axis table dapat menggunakan ...


A Add Ins B Tables
C Chart Element D Chart Layout
E Formula
130. Jika kamu menambahkan baris, berikut yang benar
adalah…
Baris akan ditambahkan di Baris akan ditambahkan di
A B
atas cell yang aktif bawah cel yang aktif
Baris akan ditambahkan di Baris akan ditambahkan
C D
cell yang aktif dikolom yang aktif
131. Untuk menentukan nilai tertinggi menggunakan formula...
A MIN B MAX
C COUNT D AVERAGE
132. Jika nilai A1=3 dan B1=5 hasil berikut yang nilainya paling
besar adalah…..
A =sum(A1,B1) B =A1^3
C =A1*B1 D =Average(A1,B1)
133. Fakta, keterangan yang benar dan nyata yang dapat
dikumpulkan dan dapat dijadikan dasar kajian (analisis
atau kesimpulan). disebut ...
A data B informasi
C representasi digital D kualitas

https://quizizz.com/print/quiz/6467688bcbd453001db2acbc 29/63
5/19/23, 7:49 PM bank soal informatika 7

134. Alat yang digunakan untuk mengumpulkan data terus


menerusdalam bentuk video rekaman dan diletakkan
secara tersembunyi adalah
A smartwatch B kamera ADSL
C CCTV D Televisi
135. 1024 bytes sama dengan ....
A 1 KB B 1 MB
C 1 GB D 1 TB
136. Proses pengumpulan dan pengorganisasian data untuk
menarik kesimpulan yang berguna dari data tersebut
dengan menggunakan penalaran yang runtut, masuk akal,
dan logis disebut ....
A Informasi B Analisis data
C Interpretasi data D Representasi data
137. Pertemuan antara kolom dan baris disebut ...
A sel B range
C kolom D baris
138.

Gambar berikut yang terdapat pada kotak merah adalah


....
A Ribbon B Quick Access Toolbar
C Formula Bar D Name Box

https://quizizz.com/print/quiz/6467688bcbd453001db2acbc 30/63
5/19/23, 7:49 PM bank soal informatika 7

139. Untuk melakukan sortir dan pengurutan data maka


digunakan menu .....
A Find&Select B Fill
C Autosum D Clear
E Sort&Filter
140. Apa yang dimaksud dengan data ?
fakta, keterangan yang kebohongan, keterangan
benar dan nyata yang yang salah dan tidak nyata
dapat dikumpulkan dan yang dapat dikumpulkan
A B
dapat dijadikan dasar dan dapat dijadikan dasar
kajian (analisis atau kajian analisis atau
kesimpulan) kesimpulan
ketidakbenaran, kepalsuan, keterangan
keterangan yang salah dan yang salah dan tidak nyata
tidak nyata yang dapat yang dapat dikumpulkan
C D
dikumpulkan dan dapat dan dapat dijadikan dasar
dijadikan dasar kajian kajian (analisis atau
(analisis atau kesimpulan) kesimpulan)
141. Tujuan utama dari analisis data adalah . . .
Menemukan makna dalam
Menjaga data tersebut
data sehingga
agar tidak hilang ketika
pengetahuan yang
A akan dibuka dan diproses B
diperoleh dapat digunakan
kembali di waktu yang
untuk mengambil
akan datang
keputusan yang tepat
Memastikan bahwa semua Membagi informasi anda
objek data yang ke dalam tabel berbasis
C D
dibutuhkan oleh database subjek untuk mengurangi
diwakili secara akurat data yang berlebihan

https://quizizz.com/print/quiz/6467688bcbd453001db2acbc 31/63
5/19/23, 7:49 PM bank soal informatika 7

142. Data yang berwujud angka-angka dinamakan . . .


A data kualitatif B data fakta
C data kuantitatif D data manipulatif
143.

Pada gambar di samping, bagian formula bar ditunjukkan


oleh nomor....
A 1 B 2
C 3 D 4
144.

Pada gambar di samping, bagian yang ditunjukkan oleh


nomor 7 adalah....
A namebox B sel
C menu D title bar

https://quizizz.com/print/quiz/6467688bcbd453001db2acbc 32/63
5/19/23, 7:49 PM bank soal informatika 7

145. Worksheet pada Microsoft Excel terdiri dari....


A 1.048.576 baris B XVD kolom
C 1.045.876 baris D FDX baris
146. Berikut ini cara membaca sel yang aktif pada Microsoft
Excel, kecuali....
A A100 B B15
C XFD20 D 1A
147. Bagian kecil dari worksheet yang merupakan pertemuan
kolom dan baris disebut....
A range B cell
C column D line
148.

Cara membaca range pada gambar di samping adalah....


A Range(E2:B6) B Range(B2:E6)
C Range(B2:B6) D Range(E2:E6)
149. Pada Microsoft ecxel simbol yang digunakan untuk
perkalian adalah....
A + B *
C x D /

https://quizizz.com/print/quiz/6467688bcbd453001db2acbc 33/63
5/19/23, 7:49 PM bank soal informatika 7

150.

Berdasarkan gambar di samping, rumus yang diketikkan di


sel F8 untuk mencari total nilai 1 dan nilai 2 adalah....
A =E8+F8 B =SUM(D8+E8)
C =D8+E8 D D8+E8
151. Pada Microsoft Excel rumus yang digunakan untuk
mencari nilai rata-rata pada suatu range data adalah....
A sum B average
C max D count
152. Rumus pada Microsoft Excel yang berfungsi untuk mencari
nilai terendah dalam suatu range adalah....
A min B average
C max D count
153. Rumus pada Microsoft Excel yang berfungsi untuk
menghitung banyaknya sel pada range tertentu adalah
A sum B average
C max D count

https://quizizz.com/print/quiz/6467688bcbd453001db2acbc 34/63
5/19/23, 7:49 PM bank soal informatika 7

154.

Berdasarkan gambar di samping, rumus yang diketikkan di


sel E4 adalah....
A =max(A3:C3) B =max(C2:C4)
C =max(A2:C4) D =max(A4:C4)
155. Fungsi teks di Microsoft Excel yang berfungsi untuk
mengubah huruf pada teks menjadi huruf kecil semua
adalah....
A LEN B LOWER
C UPPER D PROPER
156.

Berdasarkan gambar di samping, fungsi teks yang


diketikkan pada sel D8 adalah....
A =LEN(A7) B =LOWER(A7)
C =PROPER(A7) D =UPPER(A7)
157.

Berdasarkan gambar di samping, jika di sel C2 diketikkan


rumus "=LEN(A2)", maka hasilnya adalah....
A 19 B 21
C 24 D 30
https://quizizz.com/print/quiz/6467688bcbd453001db2acbc 35/63
5/19/23, 7:49 PM bank soal informatika 7

158.

Berdasarkan gambar di samping, rumus fungsi teks yang


digunakan untuk menampilkan tulisan RIDHA di sel C3
adalah....
A =LEN(A2) B =MID(A2;7;3)
C =RIGHT(A2;5) D =LEFT(A2;5)
159.

Berdasarkan gambar di samping, rumus fungsi teks yang


digunakan untuk menampilkan tulisan EKA di sel C5
adalah....
A =MID(A2;3) B =MID(A2;7;3)
C =MID(A2;3;3) D =MID(A2;5;3)
160. Suatu dokumen yang terdiri atas beberapa lembar kerja
pada microsoft excel disebut....
A worksheet B sheet
C spreadsheet D workbook
161. Fungsi logika AND akan bernilai benar jika....
A Nilai 1 = BNilai 2 = S B Nilai 1 = BNilai 2 = B
C Nilai 1 = SNilai 2 = B D Nilai 1 = SNilai 2 = S

https://quizizz.com/print/quiz/6467688bcbd453001db2acbc 36/63
5/19/23, 7:49 PM bank soal informatika 7

162. Fungsi logika OR akan bernilai salah jika....


A Nilai 1 = BNilai 2 = B B Nilai 1 = BNilai 2 = S
C Nilai 1 = SNilai 2 = B D Nilai 1 = SNilai 2 = S
163. Bahasa yang digunakan untuk membuat program
disebut....
A bahasa Scratch B bahasa Algoritma
C bahasa Pascal D bahasa pemrograman
164. Belajar bahasa program adalah....
belajar logika membuat mempelajari cara menulis
A B
program program
mempelajari cara
menyusun langkah - belajar algoritma
C D
langkah perintah dalam pemrograman
program
165. Belajar pemrograman adalah . . . .
belajar bagaimana
belajar bagaimana menulis
merubah bahasa manusia
bahasa pemrograman
A B menjadi bahasa komputer
sehingga dapat dikerjakan
sehingga dapat dikerjakan
oleh komputer
oleh komputer
belajar bagaimana
belajar bagaimana kita
menyusun logika sehingga
dapat menulis bahasa
C D langkah - langkah yang
pemrograman dengan
dikerjakan benar secara
baik dan benar
logika

https://quizizz.com/print/quiz/6467688bcbd453001db2acbc 37/63
5/19/23, 7:49 PM bank soal informatika 7

166. Berikut ini yang termasuk bahasa pemrograman


konvensional adalah....
Visual Foxpro, Visual Basic,
A Turbo C, C++,Turbo Pascal B
Visual Studio
C Visual C++ D Visual Scratch
167. Algoritma adalah illmu yang digunakan untuk
mempelajari....
tata cara menerjemahkan
tata cara menulis bahasa
A B bahasa manusia ke bahasa
pemrograman
komputer
tata cara meyusun langkah
tata cara menyusun
- langkah proses bahasa
bahasa pemrograman
C pemrograman untuk D
sehingga bisa dibaca
menyelesaikan suatu
dikomputer
masaah
168. Dalam menulis algoritma dapat menggunakan tiga cara,
yaitu....
menggunakan kalimat menggunakan kalimat
A berantai, Pseudocode dan B deskriptif, pseudocode
flowchart dan flowchart
menggunakan kalimat menggunakan kalimat
C berantai, pseudocode dan D berantai, pseudocode dan
diagram alir diagram alir
169. Proses yang dilaksanakn secara urut dari perintah
yangpaling atas sampai yang paling bawah dalam
algoritma disebut....
A pengulangan B pemilihan
C runtutan D decision

https://quizizz.com/print/quiz/6467688bcbd453001db2acbc 38/63
5/19/23, 7:49 PM bank soal informatika 7

170. Sedangkan perintah berikutnya dikerjakan bila menurut


syarat dan bila tidak memenuhi syarat perintah tersebut
dilewati, dalam algoritma disebut....
A pengulangan B pemilihan
C runtutan D pernyataan
171. Simbol flowchart yang digunakan untuk memulai dan
mengakhiri proses adalah....

A B

C D

172. Area yang digunakan untuk memilih objek banana adalah


A stage B sprite
C code D costumers
173.
Berikut ini adalah Algoritma yang belum teratur :
1. Tuang Gelas A (isi Teh) ke Dalam Gelas C (Kosong)
2. Tuang Gelas B (Isi Kopi) ke Dalam Gelas A (Kosong)
3. Tuang Gelas C (isi Teh) ke Dalam Gelas B (Kosong)
4. Mulai
5. Selesai
6. Tambahkan Gelas C (Kosong)
A 4-6-1-2-3-5 B 4-6-3-2-1-5
C 4-1-2-3-6-5 D 4-6-2-1-3-5

https://quizizz.com/print/quiz/6467688bcbd453001db2acbc 39/63
5/19/23, 7:49 PM bank soal informatika 7

174. Di Bawah ini 5 Kriteria untuk Algoritma agar dikatakan


baik, Kecuali ....
A Masukkan (Input) B Arah/Pasti (Definite)
C Tidak Efisiensi D Efisiensi
175.

Berikut ini adalah salah satu contoh dari . . . .


A Narasi B Flowchart
Algoritma dalam Bentuk
C D Algoritma deskripsi
Flowchart

https://quizizz.com/print/quiz/6467688bcbd453001db2acbc 40/63
5/19/23, 7:49 PM bank soal informatika 7

176.

Diatas merupakan contoh dari . . . .


Algoritma Menghitung Algoritma Menghitung
A B
Luas Segitiga Luas Lingkaran
Flowchart Menghitung Flowchart Menghitung
C D
Luas Segitiga Luas Lingkaran
177. Sebuah Diagram Alir yang memiliki sebuah pilihan
Ya/Tidak yang harus ditentukan pada suatu kondisi
tertentu disebut Flowchart . . . .
A Flowchart Skuensial B Flowchart Looping
C Flowchart Alternatif D Flowchart Processing

https://quizizz.com/print/quiz/6467688bcbd453001db2acbc 41/63
5/19/23, 7:49 PM bank soal informatika 7

178. syarat algoritma yang baik adalah sebagai berikut kecuali


Tingkat kepercayaannya Bukan sesuatu yang hanya
tinggi (realibility) Hasil yang untuk menyelesaikan satu
A diperoleh dari proses B kasus saja, tapi juga untuk
harus berakurasi tinggi kasus lain yang lebih
dan benar. general.
Haruslah sesuatu yang
dapat kita kembangkan suatu program akan
C lebih jauh berdasarkan D membuat susah di-
perubahan requirement maintenance
yang ada
179. Simbol flowchart yang berfungsi untuk percabangan atau
pilihan adalah . . . .

A B

C D

180. Didalam pembuatan algoritma Pseudocode, terdapat nilai


input, proses maupun output dari suatu Algoritma. Yang
memiliki nilai sama dengan declarasi input bernilai integer
pada algoritma volume balok adalah . . .
nilai Panjang, Lebar dan nilai Panjang, Lebar dan
A B
Volume Tinggi
nilai Volume, Lebar dan nilai Panjang, Tinggi dan
C D
Tinggi Volume

https://quizizz.com/print/quiz/6467688bcbd453001db2acbc 42/63
5/19/23, 7:49 PM bank soal informatika 7

181. Apabila a=5, b=10, maka jika diberikan instruksi a=b; b=a
akan mengakibatkan...
A a=0, b=5 B a=10, b=0
C a=10, b=5 D a=10, b=10
182. Sebutkan ciri-ciri algoritma! kecuali
menyelesaikan Langkah
A B Tidak ambigu
terbatas
C Jelas D panjang
183. Layanan finasial yang ditawarkan oleh bank yang
bertujuan untuk mempermudah nasabah dalam
bertransaksi. Layanan ini bisa diakses di manapun dan
kapanpun melalui komputer, laptop, handphone, ataupun
tablet.
A SMS Banking B Internet Banking
C Mobile Banking D Dompet digital
184. Contoh dampak teknologi informasi dan komunikasi di
bidang komunikasi
A WhatsApp B aplikasi pengolah kata
C e-wallet D IoT (internet of Things)
185. Yang tidak termasuk pembayaran digital adalah
A mobile banking B internet banking
C e-money D SMS

https://quizizz.com/print/quiz/6467688bcbd453001db2acbc 43/63
5/19/23, 7:49 PM bank soal informatika 7

186. Buku digital dapat dibaca menggunakan perangkat


A e-reader B e-book
C e-wallet D e-commerce
187. Layanan pembayaran digital yang disediakan oleh pihak
bank melalui aplikasi khusus yang harus diinstal pada
smartphone.
A SMS banking B Internet banking
C Mobile banking D e-wallet
188. Untuk menjaga keamanan transaksi pada dompet digital
digunakan kode ... yang hanya berlaku beberapa menit
saja.
A password B sms
C top-up D OTP
189. Contoh konten yang tidak melanggar UU ITE
A ujaran kebencian B berita bohong
C review barang D konten perjudian
190. Contoh informasi yang bersifat privat
A alamat kantor B video youtube
C no rekening tabungan D berita di surat kabar
191. Kolaborasi primer terjadi di dalam ...
A sekolah B kantor
C bisnis D keluarga

https://quizizz.com/print/quiz/6467688bcbd453001db2acbc 44/63
5/19/23, 7:49 PM bank soal informatika 7

192. Pengembangan perangkat lunak secara gotong royong


dilakukan melalui situs ...
A wikipedia B google drive
C Github D youtube
193. Layanan internet untuk menuliskan jurnal, catatan harian,
artikel, dan informasi lainnya
A e-mail B SMS
C MMS D blog
194. Kita bisa melakukan belanja online melalui situs ...
A Google B Tokopedia
C Wikipedia D softpedia
195. Yang bukan contoh penerapan IoT
A tilang elektronik B smart home
menyalakan dan
C zoom conference D mematikan lampu via
internet
196. Bila kita mem-posting informasi di FB, dan ingin
membagikan informasi tersebut hanya kepada teman-
teman tertentu. Maka pengaturan hak akses yang dipilih
adalah ...
A public B Friends
C Friend except D specific friends

https://quizizz.com/print/quiz/6467688bcbd453001db2acbc 45/63
5/19/23, 7:49 PM bank soal informatika 7

197. Undang-undang tentang Keterbukaan Informasi Publik


A UU No. 11 Tahun 2008 B UU No. 19 tahun 2016
C UU No. 14 Tahun 2008 D UU No. 14 tahun 2016
198. Undang-undang yang mengatur tentang penyebaran
informasi, yaitu tidak boleh menyebarkan informasi yang
mengandung konten yang dilarang, seperti berita bohong,
ujaran kebencian, asusila atau pornografi, perjudian,
penghinaan, dan ancaman kekerasan. Bila melanggar
akan dikenakan sanksi pidana.
A UU No. 19 tahun 2016 B UU No. 14 tahun 2016
C UU No. 11 tahun 2008 D UU No. 14 tahun 2008
199. Kolaborasi yang memanfaatkan perangkat lunak dalam
kegiatan pertemuan jarak jauh.
A Google drive B Github
C Zoom D cloud
200. Toko pedia, Buka lapak, dan Shopee adalah contoh dari ...
A e-commerce B marketplace
C online shop D eBay
201. Penjulan online yang konsepnya seperti pasar tradisional
A online shop B e-commerce
C marketplace D toko online

https://quizizz.com/print/quiz/6467688bcbd453001db2acbc 46/63
5/19/23, 7:49 PM bank soal informatika 7

202. Jenis uang digital yang digunakan dalam proses transaksi


elektronik maupun transaksi menggunakan internet
A internet banking B mobile banking
C e-wallet D e-money
203. Sebutkan 1 Dampak Negatif dari perkembangan teknologi
dibidang Kesehatan !
Memudahkan komunikasi
Mempermudah pencarian
A B antar wilayah mengenai
informasi kesehatan
kesehatan masyarakat
Membuat pengguna
Mempermudah promosi
menjadi adiktif yang
C D penemuan-penemuan
berpengaruh pada
kesehatan
kesehatan mata
204. Sebutkan Dampak Positif dari perkembangan teknologi
dibidang Sosial dan Budaya !
Budaya Indonesia semakin Budaya Indonesia diakui
A B
lebih dikenal masyarakat oleh Negara tetangga
Negara lain dapat
Promosi budaya susah
C D melakukan plagiarisme
dilakukan
budaya Indonesia
205. Sebutkan Kejahatan akibat dalam perkembangan
teknologi di Internet maupun di dunia maya !
A content creator B endorse
C brand ambasador D ilegal contents

https://quizizz.com/print/quiz/6467688bcbd453001db2acbc 47/63
5/19/23, 7:49 PM bank soal informatika 7

206. Sebutkan Kejahatan-kejahatan yang ada di dunia maya !


A E-Commerce B Hoax
C E-Learning D Money Loundy
207. Berikut ini yang bukan merupakan startup digital karya
anak bangsa adalah ...
A Gojek B Bukalapak
C Shopee D Tokopedia
208. Bagian otak manakah yang bisa rusak akibat kecanduan
menonton Pornografi...
A Otak Kanan B PFC
C Otak Kiri D Otak Kecil
209. Sebagai masyarakat digital, anda harus menjunjung tinggi
norma perilaku berikut, kecuali....
A Jujur B Bertanggung Jawab
C Peduli D Menebar kebencian

https://quizizz.com/print/quiz/6467688bcbd453001db2acbc 48/63
5/19/23, 7:49 PM bank soal informatika 7

210. Perhatikan pernyataan berikut!


(1) Meningkatkan dan mempertahankan sisi-sisi positif
(2) Berupaya membiasakan (habituating process) pola
prilaku tertentu
(3) Supaya tercipta suatu bentuk baru secara individu
maupun dalam sebuah team yang solid
(4) Menjadikan transpormasi budaya sebagai suatu
keniscayaan
Berdasarkan pernyataan berikut di atas, membina budaya
kerja sebagai sekumpulan pola prilaku yang melekat
secara keseluruhan pada diri setiap individu dalam sebuah
organisasi dengan tujuan….
A (1) dan (3) B (2) dan (4)
C (1), (2), dan (3) D (2), (3), dan (4)
E (1), (2), (3), (4)
211. Saat ini penggunaan teknologi bisa diimplementasikan
dalam kehidupan sehari-hari. Yang termasuk dalam
implementasi penggunaan teknologi digital pada
masyarakat digital di bidang transportasi adalah...
Penggunaan mesin
Penggunaan alat sinar x
A anjungan tunai mandiri B
untuk pemeriksaan pasien
(ATM)
Pembuatan kartu
Penggunaan gps untuk
C pengenal menggunakan D
mengetahui posisi lokasi
mesin pencetak
212. UU yang mengatur tentang informasi dan elektronik
adalah...
Pembukaan Undang-
A B UU ITE
undang Dasar 45
C UU Cipta Kerja D UU ASN Tahun 2014
https://quizizz.com/print/quiz/6467688bcbd453001db2acbc 49/63
5/19/23, 7:49 PM bank soal informatika 7

213. UU ITE merupakan singkatan dari..


Undang-Undang Informasi Undang-Undang Informasi
A B
dan Transfer Elektronika dan Transaksi Elektronik
Undang-Undang Undang-Undang
C Informatika danTransaksi D Informatika danTransaksi
Elektronik Elektronika
Undang-Undang Informasi
E danTransaksional
Elektronika
214. Mayoritas ponsel pintar (smartphone) lebih sering
menggunakan sistem operasi jenis ....
A Palm OS B Symbian OS
C Android OS D Mac OS
215. Penyebutan surat digital sebagai sarana tukar informasi
secara modern adalah ...
A chipper B e-mail
C hypertext D world wide web
216. yang termasuk kedalam dampak negatif dalam
perkembangan teknologi dibidang informasi dan
komunikasi adalah ...
A Efek Radiasi B Pelanggaran Hak Cipta
Menggunakan informasi
Adanya obat-obatan yg
dan situs tertentu yang
C D semakin berkembang
terdapat di internet untuk
kualitasnya
tujan yang tidak baik

https://quizizz.com/print/quiz/6467688bcbd453001db2acbc 50/63
5/19/23, 7:49 PM bank soal informatika 7

217. Kurang sosialisasi sekolah terhadap pentingnya komputer


di era globalisasi menyebabkan...
keterlambatan dalam
A B berkembangnya teknologi
bidang pendidikan
Dapat mengatasi kesulitan
Pengetahuan siswa
C dalam penggunaan D
menjadi luas
teknologi
menjadi sekolah yang
E
unggul dalam bidang TIK
218. Saat ini penggunaan teknologi bisa diimplementasikan
dalam kehidupan sehari-hari. Yang termasuk dalam
implementasi penggunaan teknologi digital pada
masyarakat digital di bidang perbankan adalah...
penggunaan mesin
penggunaan gps untuk
A B anjungan tunai mandiri
mengetahui posisi lokasi
(ATM)
pembuatan kartu
penggunaan alat sinar x
C pengenal menggunakan D
untuk pemeriksaan pasien
mesin pencetak
219. Kita harus memahami bahwa saat kita memposting status
di forum atau pribadi, orang lain dapat tersinggung jika
melanggar tata krama. Hal ini merupakan komponen
digital dalam hal...
A Kesehatan Digital B Etiket Digital
C Keamanan Digital D Hukum digital

https://quizizz.com/print/quiz/6467688bcbd453001db2acbc 51/63
5/19/23, 7:49 PM bank soal informatika 7

220. Sebutan untuk orang yang berprofesi sebagai pembuat


ide-ide kreasi digital disebut ...
A Tiktokers B Youtuber
C Brand Ambasador D Content Creator
221. Di bawah ini yang merupakan contoh kolaborasi virtual
adalah...
Mengerjakan tugas
kelompok di rumah
Berlatih bernyanyi
A masing-masing secara B
bersama teman kelompok
bersamaan dengan
internet
Mengerjakan tugas Berkerja sama membuat
C kelompok bersama D prakarya dengan
dirumah teman kelompok
222. Sebagai masyarakat digital yang baik harus  memiliki
banyak implikasi dalam setiap tindakannya diantaranya,
kecuali....
Tidak menyinggung pihak Tidak membuka tautan
A B
lain dalam update status yang mencurigakan
Tidak       menyebarkan
Mengakses website yang
C ujaran kebencian dan D
tidak dianjurkan
SARA
223. Manusia sejak zaman bangsa Sumeria telah
mengembangkan tulisan pada tahun.....
A 1000 SM B 2000 SM
C 3000 SM D 4000 SM

https://quizizz.com/print/quiz/6467688bcbd453001db2acbc 52/63
5/19/23, 7:49 PM bank soal informatika 7

224. Sistem pembayaran yang memfasilitasi pembayaran


secara elektronik untuk transaksi online disebut juga....
A e-learning B e-payment
C e-commerce D e-books
225. Yang tidak termasuk aplikasi e-wallet adalah....
A OVO B Gopay
C Dana D Mastercard
226. Dampak positif dari Teknologi Informasi dan Komunikasi,
kecuali....
Penurunan penggunaan Mempermudah
A B
kertas (paperless) mendapatkan informasi
Kecanduan internet dan Berkembangnya inovasi di
C D
game dunia pendidikan
227. Salah satu dampak positif dari Teknologi Informasi dan
Komunikasi adalah mempermudah kita dalam
berkomunikasi dan berhubungan dengan orang lain
secara virtual. Di bawah ini yang termasuk aplikasi untuk
berkomunikasi secara virtual adalah....
A Google Meet B Google Docs
C Google Form D Google Maps
228. Salah satu dampak negatif dari Teknologi Informasi dan
Komunikasi adalah terjadi fenomena kekerasan dan
ejekan di internet yang sering disebut ....
A Cyberbullying B Hacking and Cracking
C Cyber Terrorism D Carding

https://quizizz.com/print/quiz/6467688bcbd453001db2acbc 53/63
5/19/23, 7:49 PM bank soal informatika 7

229. Cara penyajian konten yang dipancarkan (broadcast)


secara real time melalui internet disebut ....
A Search Engine B Live Streaming
C Chat D Virtual Learning
230. Media sosial pertama kali ditemukan sejak dibuatnya
Geocities. Geocities dibuat pertama kali tahun ....
A 1991 B 1992
C 1993 D 1994
231. Facebook dikembangkan oleh.......
A Mark Sungkar B Mark Zuckerberg
C Mark Marquez D Mark Anthony
232. Aplikasi media sosial yang digunakan untuk layanan foto
dan video sharing adalah.....
A Telegram B YouTube
C Instagram D Whatsapp
233. Aplikasi jejaring sosial yang diciptakan pada bulan Juli
tahun 2006 adalah....
A Twitter B YouTube
C Instagram D Facebook
234. Instagram diciptakan pada.....
A April 2010 B Mei 2010
C Juni 2010 D Juli 2010

https://quizizz.com/print/quiz/6467688bcbd453001db2acbc 54/63
5/19/23, 7:49 PM bank soal informatika 7

235. YouTube diciptakan pada tahun.....


A 2004 B 2005
C 2006 D 2007
236. Informasi tentang seseorang yang dapat digunakan untuk
mengidentifikasi seseorang disebut......
A Informasi personal B Informasi individual
C Informasi privat D Informasi publik
237. Contoh informasi personal yang dapat dibagikan tanpa
menunjukkan identitas, kecuali....
A Umur B Jenis Kelamin
C Makanan Favorit D Nomor KTP
238. "Sebuah kelompok aplikasi berbasis internet yang
dibangun di atas dasar ideologi dan teknologi Web 2.0 dan
memungkinkan penciptaan dan pertukaran konten yang
dibuat sendiri oleh pengguna" merupakan definisi media
sosial menurut.....
A Andreas Kaplan B Mark Zuckerberg
C Elon Musk D Alexa
239. Dampak negatif dari media sosial diantaranya, kecuali....
Pengaruh terhadap Berita bohong atau berita
A B
kesehatan emosional palsu
Mempermudah
C Pencurian data D
komunikasi

https://quizizz.com/print/quiz/6467688bcbd453001db2acbc 55/63
5/19/23, 7:49 PM bank soal informatika 7

240. Layanan berbagi gambar dan media sosial yang dirancang


untuk menemukan ide adalah....
A Snapchat B Pinterest
C Twitter D Whatsapp
241. Kepanjangan dari AR adalah.....
A Augmented Relation B Augmented Revolution
C Augmented Reality D Augmented Resolution
242. Kolaborasi atau kerja bersama dengan orang lain yang
berbeda tempat dan waktu disebut .....
A Kolaborasi maya B Kolaborasi luring
C Kolaborasi langsung D Kolaborasi tatap muka
243. Peranan komputer dalam bidang dunia usaha adalah
membuka peluang bisnis baru dan mengembangkan
perdagangan melaluI ...
A E-book digital B E-commerce
C E-government D E-mail
E E-wallet
244. Jasa pengiriman barang memudahkan perusahaan dalam
layanan jasa pengiriman, konsumen dapat merasakan
aman atas barang yang dikirim karena dapat dilacak
secara ...
A Mengunjungi kantor pos B Offline
C Online D Sabar menanti
E Semua benar

https://quizizz.com/print/quiz/6467688bcbd453001db2acbc 56/63
5/19/23, 7:49 PM bank soal informatika 7

245. Salah satu dampak positif teknologi komputer yaitu ...


A Komunikasi jarak jauh B Mencuri data
Membuat robot yang bisa Penyalah gunaan
C D
belajar sendiri komputer
E Pemberitaan yang salah
246. Berikut merupakan, peranan komputer dalam bidang
sosial budaya, kecuali ...
Memperkenalkan Mempersatukan umat
A B
kebudayaan Indonesia
Menciptakan lapangan
C Memecah belah persatuan D
pekerjaan
E Promosi wisata
247. Perdagangan yang dilakukan secara online disebut ...
A TIK B Chatting
C E-mail D Internet sharing
E E-commerce
248. Fungsi smart card bagi para juru medis yaitu ...
Mengetahui riwayat Membentuk teknologi
A B
penyakit pasien yang baru
Menggantikan doctor Menggantikan teknologi
C D
secara teknologi medis secara keseluruhan
Membuat penanganan
E
operasi

https://quizizz.com/print/quiz/6467688bcbd453001db2acbc 57/63
5/19/23, 7:49 PM bank soal informatika 7

249. Hasil dari penggunaan robot dalam membantu proses


operasi pembedahan serta penggunaan komputer adalah
...
Aplikasi berbentuk robot
A B Pencitraan tiga dimensi
yang ada ditubuh manusia
C Riwayat pembedahan D Komputer tanpa robot
E Robot pembedah
250. Definisi dari kewargaan digital adalah norma perilaku yang
tepat dan bertanggung jawab dengan....
A Kerusakan teknologi B Penggunaan teknologi
C Kemudahan teknologi D Akses teknologi
E Tata cara teknologi
251. T pada akronim T.H.I.N.K yaitu....   
A There B Tree
C True D Tell
E Time

https://quizizz.com/print/quiz/6467688bcbd453001db2acbc 58/63
5/19/23, 7:49 PM bank soal informatika 7

252. Dampak negatif Teknologi Informasi dan komunikasi (TIK)


dalam bidang Pendidikan, kecuali…
Program – program tes Plagiat/contek/meniru dan
A akan mudah sekali bocor B melakukan kecurangan
ke publik akan sangat mudah
Informasi yang dibutuhkan
Semangat belajar menjadi
untuk menjadi lebih cepat
berkurang tergantikan
C dan lebih mudah dalam D
dengan bermain media
mengakses tujuan
social favorit
pendidikan
Orang – orang tidak
bertanggung jawab
E melakukan kejahatan
seperti perubahan nilai
ujian peserta
253. Yang dijuluki sebagai bapak komputer adalah….
A Charles Babbage B Alan Turing
C Isaac Newton D Konrad Zuse
E Bill Gates 

https://quizizz.com/print/quiz/6467688bcbd453001db2acbc 59/63
5/19/23, 7:49 PM bank soal informatika 7

254. Apa yang dimaksud dengan “Internet diibaratkan pedang


bermata dua”….
Internet
mempunyai dua sisi yang
berdampak positif dan
negatif, di satu sisi
teknologi internet bisa Internet selalu
memudahkan jika memberikan dampak
A B
dimanfaatkan secara positif bagi para pelajar di
benar, namun di sisi lain era digital
teknologi internet juga bisa
menjadi persoalan jika
tidak dipergunakan secara
bijak.
Internet sangat
bermanfaat di bidang
sosial dan budaya karena
Internet tidak memberikan
dengan adanya internet,
C D dampak positif pada
kita dapat berkomunikasi
bidang pendidikan
walaupun jarak jauh dan
kita dapat mengetahui
budaya asing dari internet.
Dengan adanya internet,
segala sesuatu dapat
dilakukan dengan mudah,
E mulai dari berbelanja
online, belajar tanpa harus
bertatap muka, work from
home, dan lain-lain.

https://quizizz.com/print/quiz/6467688bcbd453001db2acbc 60/63
5/19/23, 7:49 PM bank soal informatika 7

255. Di bawah ini yang termasuk aspek ekonomi produk


informatika, kecuali….
A M-banking B E-commerce
C E-learning D Iklan
E Penjualan Software
256. Dampak negatif perkembangan teknologi terkait aspek
sosial budaya adalah….
Mempermudah seseorang
di suatu Negara
Mempermudah
A B mengetahui berbagai
komunikasi antar manusia
macam budaya yang ada
di belahan bumi yang lain
Berkomunikasi melalui
Mempermudah adanya
ponsel ketimbang datang
C D pertukaran pelajar antar
langsung untuk bertemu
negara
secara tatap muka
Mempermudah
E pendistribusian karya-
karya anak bangsa
257. Berikut yang merupakan peranan komputer dalam bidang
sosial budaya, kecuali….
Mempersatukan umat Memperkenalkan
A B
indonesia kebudayaan
Menciptakan lapangan
C Memecah belah persatuan D
kerja
E Promosi wisata

https://quizizz.com/print/quiz/6467688bcbd453001db2acbc 61/63
5/19/23, 7:49 PM bank soal informatika 7

258. Berikut ini bukan bentuk komunikasi digital, yaitu......  


A E-mail B SMS
C Bertatap muka D Chatting
E Zoom meeting
259. Di jaman yang modern ini, jika kita mempunyai usaha
makan lalu mempromosikannya melalui akun media
sosial itu merupakan perilaku….
Penyalah gunaan media
A B Pemanfaatan media sosial
sosial
C Tindak kejahatan D Merugikan orang laini
E Tidak terpuji
260. Konten yang dilarang disebarkan melalui internet sesuai
UU ITE, kecuali .....
A Pornografi B Ancaman kekerasan
C Promosi barang dagangan D Perjudian
E Hoax

https://quizizz.com/print/quiz/6467688bcbd453001db2acbc 62/63
5/19/23, 7:49 PM bank soal informatika 7

261. Yang termasuk kategori komponen kewargaan digital


adalah….
Lingkungan Sekolah, Lingkungan Sekolah,
lingkungan belajar, lingkungan luar kota,
A B
kehidupan di luar kehidupan di luar
lingkungan sekolah lingkungan sekolah
Lingkungan luar negeri, Lingkungan luar negeri,
lingkungan belajar, lingkungan luar kota,
C D
kehidupan di luar kehidupan di luar
lingkungan sekolah lingkungan sekolah
Lingkungan Sekolah,
E lingkungan belajar,
kehidupan di luar negeri
262. Perbedaan komputer generasi pertama dengan komputer
generasi kedua adalah....
Komputer genarasi lama
Ukuran komputer lama
mempunyai kecepatan
A lebih kecil karena sudah B
pengolahan data yang
menggunakan transistor
rendah
Komputer generasi baru
Tampilan gambar pada
kemampuan RAM-nya
C layer monitor komputer D
lebih rendah disbanding
generasi lama lebih baik
komputer generasi lama
Komputer generasi lama
memiliki kapasitas
E menyimpan data lebih baik
dibanding komputer
generasi baru

https://quizizz.com/print/quiz/6467688bcbd453001db2acbc 63/63

Anda mungkin juga menyukai