Anda di halaman 1dari 4

“Biology For a Better Life”

A. Nama kegiatan
Nama kegiatan dalam rangka Dies Natalies 8th Biology for a better life yaitu “Lomba
Konten Kreatif Tiktok”
B. Tema
Tema kegiatan ini yaitu “Biology For a Better Life ”
C. Timeline kegiatan
Pendaftaran 4 – 26 Mei 2023 (online) G-Form Gelombang 2 dibuka jika
kuota belum terpenuhi
(kuota 20)
Pengumpulan 30 Mei - 1 Juni 2023 (Online)
Uploud Tiktok & Tag HMPS TBIO
Pengumuman 10 Juni 2023

D. Ketentuan dan Persyaratan Peserta


1. Peserta merupakan mahasiswa/mahasiswi UIN Sayyid Ali Rahmatullah
2. Peserta dapat perorangan/kelompok
3. Akun tidak diprivat
4. Video bebas sesuai kreatifitas
5. Tiap peserta boleh mengirimkan lebih dari satu video
6. Durasi max. 5 menit (video potrait/lanscape)
7. Merupakan karya asli (original)
8. Tidak mengandung unsur sara, kekerasan, pornografi, politik
9. Diunggah di akun tiktok & tag akun HMPS T. Biologi
(Hastag #HMPSTBIOUINSATU)
10. FREE HTM
E. Mekanisme Lomba
1. Pendaftaran
a. Pendaftaran melalui link G-Form yang disediakan dengan mengisi formulir
pendaftaran.
(https://s.id/1GGN7pendaftaranLombaTiktok)
b. Pembuatan video sesuai dengan syarat & ketentuan yang berlaku
c. Jika kuota belum memenuhi 20 kuota, maka akan dibuka gelombang ke-2.
2. Pengumpulan
a. Pengumpulan video dengan cara mengaploud video ke tiktok dan tag akun
@HMPSTBIOOFFICIAL & #HMPSTBIOUINSATU
3. Pengumuman
a. Pengumuman akan diumumkan di akun tiktok & instagram HMPS TBIO
F. Kriteria Penilaian
1. Sesuai dengan tema & syarat dan ketentuan
2. Video dengan kreatifitas yang unik, menarik
3. Kualitas video

G. Nominal Award
1. Uang pembinaan (juara 1, 2, dan 3)
2. Sertifikat (seluruh peserta)
3. Video pemenang diunggah di medsos hmps

Anda mungkin juga menyukai