Anda di halaman 1dari 3

Pilihlah Jawaban Paling Benar dari Pertanyaan Berikut!

1. Buku berisi cerita imjinatif yang dibuat untuk menghibur disebut...


a. buku fiksi
b. non fiksi
c. imajinasi
d. narasi

2. Sebuah cerita dibangun dengan beberapa unsur seperti tema, alur, amanat, sudut
pandang, latar, tokoh dan gaya bahasa. Cerita mengenai persahabatan, perjuangan
atau kehidupan anak remaja siswa SMP termasuk sebuah cerita yang dibangun
melalui unsur...
a. alur
b. amanat
c. tema
d. sudut pandang

3. Cuplikan cerita tersebut merupakan cerita fiksidengan menggunakan unsur cerita


berdasarkan sudut pandang...
a. orang pertama 
b. orang ketiga 
c. campuran
d. tidak menggunakan sudut pandang

4. Buku pelajaran seperti bahasa Indonesia, matematika, dan IPS merupakan buku
dengan menguraikan informasi atau pengetahuan yang disajikan melalui uraian
materi, grafik, tabel, dan bagan. Buku tersebut merupakan buku...
a. fiksi
b. non fiksi
c. imajinasi
d. Narasi

5. Cuplikan cerita tersebut disusun dalam bentuk....


a. fiksi
b. nonfiksi
c. imajinasi
d. narasi

6. Jamur berkembang biak dengan spora. Spora keluar dari tudung jamur.
Jumlahnya berjuta-juta. Bentuknya sangat kecil. Untuk dapat melihatnya, kamu harus
memakai mikroskop yang canggih. Spora-spora jamur berterbangan tertiup angin
sehingga menyebar ke berbagai tempat.
Paragraf di atas menjelaskan bahwa....
a. Jamur berkembang biak dengan spora
b. Jamur memiliki spora yang jumlahnya berjuta-juta
c. Spora-spora jamur dapat terbang apabila ditiup angin
d. Jamur akan tumbuh di tempat-tempat lembap
Tabel berikut digunakan untuk menjawab soal nomor 7 dan 8.

Tabel Penjualan Telur dan Daging memberikan informasi mengenai....Sri Setiyowati/Portal Pekalongan

7. Tabel di atas menginformasikan bahwa...


a. Jumlah penjualan daging ayam lebih banyak dari jumlah penjualan telur
b. Masyarakat lebih menggemari konsumsi telur daripada daging ayam
c. Jumlah penjualan telur lebih banyak daripada daging ayam
d. Pada bulan desember penjualan telur paling tinggi dibandingkan bulan - bulan
sebelumnya.

8. Penjelasan tentang isi buku secara keseluruhan, latar belakang dan tujuan
penulisan, serta manfaat isi buku terdapat pada....
a. Isi buku
b. Glosarium
c. Daftar pustaka
d. Kata pengantar

9. Unsur yang tidak ada dalam buku nonfiksi adalah....


a. kata pengantar
b. daftar isi
c. daftar pustaka
d. Indeks

10. Penulis menyadari bahwa penyusunan buku ini masih jauh dari sempurna. Oleh
karena itu, penulis mengharapkan kritik dan saran yang membangun semua pihak.
Kutipan seperti ini terdapat pada bagian...
a. saran
b. simpulan
c. pendahuluan
d. kata pengantar

Anda mungkin juga menyukai