Anda di halaman 1dari 3

Latihan Soal IPAS Kelas 4 Wujud C.

materi bersifat sementara


D. materi berwujud suatu benda
Zat dan Perubahannya
8. Ukuran banyaknya suatu zat disebut
1. Segala sesuatu punya massa dan
menempati ruang, sehingga bisa diukur dengan istilah ....
massa dan volumenya disebut ... A. massa B. wujud
A. senyawa B. materi C. volume D. panjang
C. unsur D. campuran
9. Meskipun hampir mirip, volume dan
2. Pernyataan yang tepat berkaitan dengan massa memiliki perbedaan yaitu ....
materi adalah .... A. jumlah zat yang terkandung
A. materi merupakan makhluk hidup B. unsur pembentuk zat
B. materi dapat berupa makhluk hidup C. zat yang diukur
dan tak hidup D. besar ukuran benda
C. materi tidak memiliki massa dan
volume 10. Untuk mengukur banyaknya zat cair
D. materi hanya ada di tempat- tempat seperti minuman, oli, air, maka
tertentu digunakan ukuran ....
A. massa B. volume
3. Berikut ini yang merupakan ciri dari C. luas D. keliling
materi adalah ....
A. menempati ruang 11. Alat ukur yang digunakan untuk
B. memiliki massa mengukur besaran zat cair adalah ....
C. dapat diukur volumenya A. timbangan B. neraca
D. jawaban A, B dan C benar C. penggaris D. gelas ukur

4. Di bawah ini yang merupakan contoh 12. Pernyataan yang tepat hubungan massa
materi yang berupa makhluk hidup dan volume adalah ....
adalah .... A. semakin besar volume suatu cairan,
A. manusia, hewan, tumbuhan jumlah zatnya semakin banyak dan
B. jamur, bakteri, awan semakin banyak jumlah zatnya,
C. awan, buku, papan tulis biasanya massanya lebih besar.
D. lemari, kayu, tanah B. semakin kecil volume suatu cairan,
jumlah zatnya semakin banyak dan
semakin banyak jumlah zatnya,
5. Besaran dari suatu benda disebut biasanya massanya lebih besar.
dengan .... C. semakin besar volume suatu cairan,
A. wujud B. massa jumlah zatnya semakin kecil dan
C. panjang D. luas semakin kecil jumlah zatnya, biasanya
massanya lebih kecil.
6. Massa suatu benda antara satu dengan D. massa dan volume tidak ada
lainnya memiliki perbdaan. Hal ini hubungannya
disebabkan oleh ....
A. kualitas benda tersebut 13. Benda yang salah satu dari ciri- cirinya
B. bahan pembuatnya apabila ditempatkan dimanapun, maka
C. banyak jumlah zat pada benda tersebut bentuknya tetap dan tidak berubah adalah
D. suhu yang terkandung dalam benda ....
tersebut A. benda padat B. benda cair
C. benda gas D. benda cair dan gas
7. Air yang bisa disimpan di dalam gelas
atau botol atau udara yg bisa memenuhi 14. Apabila kita meletakkan sebuah batu
paru-paru manusia atau ruangan. alam di dalam akuarium yang berisi air,
Pernyataan yang benar berkaitan dengan maka yang akan terjadi adalah ....
hal tersebut adalah .... A. batu alam tersebut akan menjadi air
A. materi memiliki massa B. batu alam tersebut akan mengecil
B. materi memiliki volume tertentu
C. batu alam tersebut akan berubah D. gas menempati ruang tertentu
wujud
D. batu alam tersebut akan tetap 20. Perhatikan tabel berikut ini,
bentuknya

15. Batu yang diletakkan di dalam baskom,


maka bentuknya masih tetap sebagai
sebuah batu. Dalam hal ini, dapat
disimpulkan ....
A. batu memiliki volume yang tidak
berubah
B. batu bentuknya tidak berubah
C. batu berbentuk sesuai dengan wadah
baskom
D. jawaban A, B benar

16. Saat kita mengisikan air ke dalam gelas, Perbedaan yang tepat berkaitan dengan
toples, dan mangkok, maka air akan sifat zat yang berbentuk padat, cair, dan
memiliki bentuk yang sama dengan gas ditunjukkan oleh nomor ....
wadah- wadah tersebut. Hal ini A. 1, 2, 3 B. 1,2
menunjukkan .... C. 2,3 D. 1,3
A. air memiliki bentuk yang tetap
B. air mengalir ke tempat yang rendah
21. Saat kita meletakkan es batu di meja,
C. air tidak memiliki bentuk yang tetap
maka lama- lama es batu tersebut akan
D. air memiliki volume yang tidak tetap
berubah menjadi air. Peristiwa tersebut
dikenal dengan peristiwa ....
17. Uap air yang keluar dari air yang A. mencair B. membeku
mendidih termasuk benda .... C. menguap D. mengembun
A. gas B. cair
C. padat D. cair dan gas 22. Lilin dan agar- agar merupakan dua
benda yang proses pencairannya
18. Saat kita meniup balon di dalam botol membutuhkan kalor lebih banyak. Kalor
plastik yang berlubang, maka udara akan dalam hal ini didefinisikan sebagai ....
keluar dari lubang dan menyebabkan kita A. energi panas yang dimiliki oleh setiap
bisa meniup balon. Hal ini dapat benda
disimpulkan .... B. energi panas yang terseerap oleh suatu
A. gas akan berbentuk berubah- ubah benda
sesuai dengan tempatnya C. energi panas yang bisa diterima dan
B. gas memiliki sifat menekan ke segala diteruskan oleh satu benda ke benda
arah lain
C. gas memiliki volume yang berubah- D. energi panas yang terbentuk karena
ubah interaksi satu benda dengan benda
D. gas menempati ruang lainnya

19. Pada sebuah percobaan yang kita lakukan 23. Sauatu benda yang sifatnya cair dapat
saat meniup lima balon dengan bentuk berubah menjadi padat saat zat cair
yang berbeda, maka dihasilkan bahwa tersebut ....
gas akan memenuhi wadah dan A. menyerap kalor B. kehilangan kalor
menghasilkan bentuk yang berbeda-beda C. menerima kalor D. menolak kalor
pula. Hal ini dapat ditarik kesimpulan ....
A. gas akan berbentuk berubah- ubah 24. Perubahan wujud benda dari cair menjadi
sesuai dengan tempatnya padat ini disebut ....
B. gas memiliki sifat menekan ke segala A. mencair B. membeku
arah C. menguap D. mengembun
C. gas memiliki volume yang berubah-
ubah
25. Berikut ini adalah benda- benda yang C. tidak membutuhkan kalor
dapat membeku pada suhu ruang, kecuali D. melepas kemudian menyerap kalor
....
A. agar- agar B. lilin 33. Agar suatu materi dapat membeku,
C. cokelat D. air mengembun, dan deposisi, maka materi
tersebut ....
26. Ketika air dalam panci dipanaskan terus A. melepas kalor
menerus, maka air itu akan mulai B. menyerap kalor
mendidih dan berubah wujud dari cair C. tidak membutuhkan kalor
menjadi gas. Hal ini dikenal dengan D. melepas kemudian meyerap kalor
peristiwa ....
A. mencair B. membeku 34. Air yang dimasukkan ke dalam freezer
C. menguap D. mengembun akan berubah menjadi es, tetapi bila
dibiarkan di tempat terbuka maka akan
27. Saat kita mengoleskan hand sanitizer kembali berubah menjadi air kembali.
yang mengandung alkohol pada tangan, Hal ini dikenal dengan perubahan ....
maka beberapa saat kemudian, kulit akan A. bolak balik B. tidak bolak balik
menjadi kering. Hal ini menunjukkan C. tidak stabil D. stabil
peristiwa ....
A. mencair B. membeku Perhatikan gambar berikut ini untuk soal
C. menguap D. mengembun nomor 35 sampai 40,

28. Saat benda berwujud gas didinginkan dan


kehilangan kalor maka benda tersebut
akan berubah wujud menjadi cair. ini
dikenal dengan pristiwa ....
A. mencair B. membeku
C. menguap D. mengembun

29. Kabut yang terjadi di daerah pegunungan


terjadi karena ....
A. air yang berubah menjadi gas
B. uap air di udara yang berubah menjadi 35. Nomor 1 merupakan proses ....
butiran- butiran air kecil A. mencair B. mengembun
C. air yang berubah menjadi es- es kecil C. membeku D. menguap
D. udara dingin yang mengubah air
menjadi es 36. Nomor 2 merupakan proses ....
A. mencair B. mengembun
30. Kapur barus yang diletakkan di kamar C. membeku D. menguap
mandi semakin lama akan semakin kecil
dan biasanya memunculkan bau kapur 37. Nomor 3 merupakan proses ....
barus yang khas. Hal tersebut dikenal A. mencair B. mengembun
dengan peristiwa .... C. membeku D. menguap
A. mencair B. menyublim
C. menguap D. mengembun 38. Nomor 4 merupakan proses ....
A. mencair B. mengembun
C. membeku D. menguap
31. Pada pembuatan garam, terjadi
perubahan wujud benda gas ke padat
39. Nomor 5 merupakan proses ....
yang disebut dengan istilah ....
A. mencair B. mengembun
A. mencair B. menyublim
C. mengkristal D. menyublim
C. mengkristal D. mengembun
32. Agar suatu materi dapat mencair,
40. Nomor 6 merupakan proses ....
menguap, dan sublimasi, maka materi
A. mencair B. mengembun
tersebut ....
C. mengkristal D. menyublim
A. melepas kalor
B. menyerap kalor

Anda mungkin juga menyukai