Anda di halaman 1dari 7

SBMPTN SAINTEK (BIOLOGI) 5.

Tumbuhan yang mempunyai struktur


pembuluh seperti gambar di bawah
Soal Paket 1 adalah...
1. Komponen sel bakteri Escherichia coli
yang berperan dalam pembentukan energi
adalah ....
A. Mitokondria D. Lisosom
B. Mesosom E. Badan golgi
C. Membran sel

2. Pernyataan mengenai bambu berikut adalah


benar. KECUALI ...
A. Bambu dapat berkembang biak dengan A. Cocos nucifera
organ vegetatif B. Carica papaya
B. Bambu dapat berkembang biak dengan C. Durio zibethinus
biji D. Mangifera indica
C. Bambu merupakan tumbuhan E. Anona squamosa
berbunga
D. Batang tidak bercabang 6. Jika gambar tersebut merupakan potongan
E. Rhizoma tua bercabang melintang dari daun jagung, molekul gula
hasil fotosintesis dapat ditemukan pada sel-
3. Fauna di kawasan Indonesia bagian Barat sel dari bagian ....
yang tidak ditemukan di kawasan Indonesia
bagian Timur adalah ....
A. Monyet ekor panjang D. Buaya
B. Badak bercula satu E. Anoa
C. Beruang madu

4. Jaringan epitel yang berhubungan dengan


(A) A (B) B (C) C (D) D (E) E
fungsi absorpsi dan proteksi adalah...
7. Berdasarkan gambar di bawah, hormon
yang berperan dalam pertumbuhan dan
perkembangan tanaman tersebut adalah...

A. Epitel pipih selapis dan epitel kubus


selapis
B. Epitel pipih selapis dan epitel silindris A. Etilen, asam traumalin, dan auksin
selapis B. Sitokinin, asam absisat, dan auksin
C. Epitei silindris selapis dan epitel pipih C. Etilen, asam absisat, dan giberelin
berlapis banyak D. Auksin, sitokinin, dan giberelin
D. Epitel pipih brirlapis banyak dan epitel E. Sitokinin, auksin, dan etilen
transisional
E. Epitel transisional dan epitel silindris 8. Mutasi yang menggantikan satu basa purin
berlapis banyak semu dengan purin lainnya atau pirimidin dengan
primidin lainnya disebut ....
A. Translokasi D. Insersi
B. Transversi E. Inverse
C. Transisi
9. Perhatikan pernyataan berikut! 2) Sintesis protein di mitokondria
1) Ukuran populasi cukup besar (eukariot) sama dengan di prokariot
2) Populasi bersifat terbuka 3) Sintesis protein di mitokndria
3) Terjadinya perkawinan acak (eukariot) berbeda dengan bakteri
4) Jumlah mutasi gen dalam alel bervariasi (prokariot)
5) Kemampuan reproduksi tiap individu 4) Transkripsi dan translasi terjadi
sama bersamaan (coupled) di prokariot
Kombinasi yang sesuai dengan syarat
berlakunya hukum Hardy-Weinbarg 15. Perbedaan antara animal cloning dan
adalah... fertilisasi secara in vitro adalah sebagai
A. 1,2, dan 3 D. 2.3, dan 4 berikut.
B. 1.3, dan 5 E. 3, 4, dan 5 1) Animal cloning menggunakan klon
C. 1.4, dan 5 nucleus somatik, sedangkan fertilisasi
secara in vitro menggunakan nukleus
10. Tahapan dalam siklus pembelahan sel yang sel telur.
terkait dengan perkembangan sel kanker 2) Animal cloning termasuk dalam terapi
adalah ... gen secara in vitro, sedangkan
A. G1 D. Mitosis fertilisasi secara in vitro tidak.
B. G2 E. Interfase 3) Individu baru hasil animal cloning
C. S identik, sedangkan pada fertilisasi
secara in vitro berbeda.
11. Bahan anorganik yang tersimpan pada 4) Fertiliisasi in vitro memerlukan rahim
organisme autotrof dapat digunakan sebagai resipien, sedangkan animal cloning
makanan bagi organisme heterotrof. tidak memerlukan rahim resipien.
SEBAB
Organisme heterotrof mengubah bahan 16. Pteridophyta berbeda dari Tracheophyta
organik menjadi simpanan energi kimia lainnnya, karena pada Pteridophyta tidak
baru dan untuk aktivitas hidup. terdapat...
A. Trakeid D. Biji
12. Kontraksi otot rangka membutuhkan ion B. Ikatan pembuluh E. Floem
Natrium (Na+). C. Xilem
SEBAB
lon Natrium (Na+) berperan dalam proses 17. Seseorang yang telah terjangkit cacar air
penghantaran impuls saraf dan neuron tidak akan pernah terjangkit untuk kedua
motoris ke otot. kalinya
SEBAB
13. Siklus urea pada metabolisme protein Tubuh telah membentuk antibodi berupa
merupakan perombakan komponen asam sistem kekebalan aktif alami
amino. Pernyataan yang BENAR tentang
siklus urea adalah .... 18. Interaksi antara makhluk hidup berikut
1) Melibatkan reaksi transaminasi yang menunjukkan terjadinya simbiosis
2) Mengubah amonium menjadi urea di parasitisme adalah...
ginjal 1) Cacing pita yang hidup pada usus
3) Berperan dalam pembentukan urine manusia
4) Detoksifikasi ion amonium dan 2) Benalu yang hidup pada pohon-pohon
degradasi asam amino besar
3) Kutu yang hinggap pada rambut
14. Pernyataan yang BENAR tentang sintesis manusia maupun bulu hewan mamalia
protein pada organisme prokariot dan 4) Anggrek yang hidup menumpang pada
eukariot adalah .... pohon
1) Sintesis protein di kloroplas tanaman
(eukariot) berbeda dengan bakteri
(prokariot)
19. Masuknya zat asing dalam jumlah yang 5. Urutan jaringan penyusun akar yang paling
melebihi batas normal ke dalam lingkungan tepat berikut ini adalah ....
sehingga kualitas lingkungan menjadi A. Epidermis-korteks-perisikel-
menurun disebut... endodermis-empulur
A. Polutan D. Eutrofikasi B. Epidermis-endodermis-korteks-
B. Erosi E. Blooming alga perisikel-empulur
C. Pencemaran C. Epidermis-korteks-endodermis-
perisikel-empulur
20. Berikut karbohidrat yang merupakan D. Epidermis-endodermis-perisikel-
monosakarida adalah... korteks-empulur
A. Glukosa, fruktosa dan galaktosa E. Epidermis-perisikel-endodermis-
B. Sukrosa, maltosa dan laktosa korteks-empulur
C. Amilum, selulosa dan glikogen
D. Amilum, glukosa dan sukrosa 6. Lingkaran tahun pada batang pohon terjadi
E. Glikogen, glukosa dan sukrosa karena perbedaan ....
A. Ketebalan dinding dan ukuran sel kayu
Soal Paket 2 yang tumbuh pada musim berbeda
1. Struktur pada kapang Rhizopus yang B. Ukuran diameter trakea pada awal dan
berkembang dari hifa subsrat dan berfungsi akhir pertumbuhan kayu
sebagai resting cell adalah... C. Posisi serat yang tidak teratur pada
A. Rhizoid D. Zygosporangium pohon
B. Klamidospora E. Sel kaki D. Ketebalan dinding sel parenkim xilem
C. Sporangium E. Ketebalan getah yang dihasilkan

2. Salah satu ciri khas makhluk hidup adalah 7. Kelompok ikan di bawah ini yang termasuk
melakukan ekskresi berarti... dalam golongan ikan Osteichthyes adalah...
A. Pengaturan proses di dalam sel 1) ikan emas 3) ikan mujair
B. Pertambahan volume sel 2) ikan pari 4) ikan hiu
C. Pembentukan energi melalui oksidasi
zat 8. Dampak negatif terbentuknya poliploidi
D. Menyusun zat pembentuk protoplasma pada tanaman yang dilakukan secara
sel sengaja adalah...
E. Mengeluarkan sisa metabolisme dari A. Tidak terbentuk buah
dalam tubuh B. Tanaman menjadi mati
C. Tanaman bersifat steril
3. Keanekaragaman jenis yang dapat D. Kandungan gizi menurun
mepengaruhi stabilitas ekosistem di suatu E. ertumbuhan tanaman menjadi lambat
wilayah dipertahankan melalui ...
A. Pembuatan taman kota 9. Manfaat virus bagi manusia adalah...
B. Konservasi plasma nutfah 1) Menyimpan gen
C. Introduksi spesies eksotik 2) Menyimpan plasmid
D. Pemeliharaan hewan langka 3) Menghasilkan vaksin
E. Pemberian sanksi ke pemburu liar 4) Memperbanyak bakteri

4. Berikut beberapa jaringan ikat penyusun 10. Di dalam peroksisom, H2O2 akan
tubuh manusia: didekomposisi oleh enzim ....
1. kolagen 2. tulang rawan A. Dehidrogenase D. Oksidase
3. serabut elastin 4. serabut retikular B. Hidrogenase E. Hidrolase
5. jaringan adiposa C. Katalase
Jaringan ikat padat yang berfungsi sebagai
jaringan penyokong adalah ...
A. 1 dan 4 D. 2 dan 5
B. 1 dan 5 E. 3 dan 4
C. 2 dan 4
11. Oil spill atau tumpahan minyak yang terjadi C. Berupa larva yang berenang
akibat bocornya lambung kapal dapat D. Pertumbuhan lebih lanjut dari larva
dikategorikan pencemaran oleh bahan E. Mempunyai alat gerak berupa tentakel
organik
SEBAB 19. Testis merupakan bagian organ reproduksi
Minyak mentah tergolong dalam senyawa pria yang berfungsi sebagai tempat
aromatik hidrokarbon. terjadinya spermatogenesis
SEBAB
12. Folicle Stimulating Hormone (FSH) Di dalam testis terdapat hormon testoteron
merangsang perkembangan sel folikel. yang berfungsi menstimulasi produksi
SEBAB sperma
Folikel yang sudah masak merangsang
sekresi hormon estrogen. 20. Hormon yang berfungsi untuk menstimulasi
produksi ASI pada wanita usai melahirkan
13. Ciri-ciri metabolik fermentatif adalah .... adalah...
1) Akseptor elektron senyawa anorganik A. Estrogen D. LH
2) Oksidasi tidak sempurna B. Progesteron E. FSH
3) Proses terjadi di mitokondria C. Prolaktin
4) ATP yang terbentuk sedikit
Soal Paket 3
14. Reaksi rantai polimerase (PCR) merupakan 1. Bentuk fase aseksual kapang dianggap
reaksi yang terjadi paa skala in vitro. lebih menguntungkan dibandingkan dengan
Reaksi tersebut meniru reaksi yang terjadi fase seksual karena...
di dalam sel, yaitu... A. Menghasilkan banyak spora
1) Penerjemahan segmen nukleotida B. Tahan pada lingkungan ekstrim
2) Pencetakan segmen molekul DNA C. Sifat genetik seragam
3) Perbaikan segmen molekul DNA D. Sifat genetik variatif
4) Penggandaan segmen molekul DNA E. Mudah bermutasi

15. Melinjo (Gnetum gnemon) dan petai 2. Aliran darah ke luar jantung dipertahankan
(Parkia speciosa) dimasukkan ke dalam mengalir ke dalam aorta sehingga tidak
Spermatophyta terjadi aliran balik oleh katup...
SEBAB A. Trikuspidalis
Melinjo (Gnetum gnemon) dan petai B. Bikuspidalis
(Parkia speciosa) memiliki bunga C. Semilunar pulmonalis
D. Semilunar aorta
16. Pakis haji (Cycas rumphii) dan nanas E. Mitral
(Ananas comosus) dimasukkan ke dalam
Spermatophyta 3. Pergerakan air dari luar ke dalam akar
SEBAB sangat ditentukan oleh perbeaan potensial
Pakis haji (Cycas rumphii) tergolong air antara rhizosfer dan...
Gymnospermae dan nanas (Ananas A. Floem D. Endodermis
comosus) tergolong Angiospermae B. Perisikel E. Rambut akar
C. Korteks akar
17. Berikut enzim pencernaan yang terdapat di
dalam lambung adalah... 4. Pernyataan yang benar mengenai
1) Pepsin 3) HCL bakteriofage adalah...
2) Renin 4) Lipase 1) Bakteri yang mematikan virus
2) Virus yang menginfeksi bakteri
18. Skifistoma merupakan bagian dari siklus 3) Bakteri yang bermutasi karena virus
hidup Aurilea, dimana skifistoma 4) Virus yang mematikan bakteri
merupakan...
A. Mampu membentuk ovum
B. Dapat menghasilkan sperma
5. Bakteri yang hidup di dalam tanah dan 3) Fotosintesis terjadi pada siang hari dan
mampu mengoksidasi amonia menjadi respirasi terjadi pada malam hari
senyawa nitrit atau nitrat adalah... 4) Fotosintesis menyimpan energi dan
1) Azotobacter 3) Clostridium respirasi melepaskan energi
2) Nitrosomonas 4) Nitrobacter
13. Jenis ikatan kimia yang ditemukan antara
6. Bila kita makan jamur merang sebenarnya pasangan basa pada utas ganda DNA
yang dimakan adalah bagian yang bersifat... adalah...
A. Haploid D. Dikariotik 1) Kovalen 3) Ionik
B. Diploid E. Uniseluler 2) Fosfo diester 4) Hidrogen
C. Unikariotik
14. Hewan yang tergolong dalam filum
7. Tumbuhan lumut menghasilkan keturunan Annelida adalah...
sporofit 1) Cacing pita 3) Cacing hati
SEBAB 2) Cacing tanah 4) Lintah
Sporofit tumbuhan lumut mengandung
sporongium yang berperan dalam 15. Pernyataan yang BUKAN merupakan
pembentukan spora pasangan yang tepat antara organ dan
fungsinya adalah...
8. Dari hewan yang termasuk dalam filum A. Mulut mencerna amilum
Coelenterata, Hydra merupakan contoh B. Lambung mencerna protein
yang tidak dapat hidup di laut C. Usus besar mencerna protein
SEBAB D. Usus halus mencerna lemak
Dalam daur hidupnya Hydra tidak pernah E. Hati menghasilkan getah empedu
mengalami stadium medusa yang dapat
berenang 16. Berikut komponen penyusun disakarida
yang benar adalah...
9. Komponen membran plasma yang memiliki 1) Sukrosa = glukosa + fruktosa
peran sebagai reseptor dan antigen adalah... 2) Maltosa = glukosa + glukosa
A. Glikolipid D. Glikoprotein 3) Laktosa = glukosa + galaktosa
B. Fosfolipid E. Lipopolisakaria 4) Selobiosa = fruktosa + galaktosa
C. Lipoprotein
17. Berikut bagian batang otak yang berperan
10. COD lebih baik dibandingkan BOD sebagai dalam mengatur indra penghihatan adalah...
parameter kualitas air limbah 1) Optik 3) Trachlerar
SEBAB 2) Oculomotor 4) Abducens
COD mampu mengoksidasi bioegradeble
dan non bioegradeble senyawa organik 18. Spema yang diproduksi oleh testis
kemudian dibawa menuju epididimis
11. Fungsi utama progesteron selama siklus melalui saluran vas deferens
menstruasi adalah menstimulasi penebalan SEBAB
dinding endoetrium Di dalam epididimis sperma akan terjadi
SEBAB proses pematangan dan pendewasaan
Pada individu yang sehat progesteron
memicu ovulasi setelah terjadinya 19. Berikut yang merupakan fungsi penis
menstruasi sebagai alat vital pada pria adalah...
1) Kopulasi 3) Ejakulasi
12. Peryataan berikut yang menggambarkan 2) Ereksi 4) Onani
hubungan antara fotosintesis dan respirasi
adalah...
1) Respirasi adalah proses anabolisme dan
fotosintesis adalah proses katabolisme
2) Fotosintesis menyimpan energi dalam
bentuk molekul organik kompleks
20. Sebuah kelainan pada organ reproduksi pria tidak memiliki bunga sejati, berbiji,
yang menyebabkan penis tidak dapat berdaun, batang bercabang, bakal biji
kembali ke posisi semula usai mengalami terdapat pada strobilus betina dan serbuk
ereksi adalah... sari pada strobilus jantan. Maka tumbuhan
A. Impotensi D. Balanitis tersebut digolongkan ke dalam...
B. Paraphimosis E. Priapismus A. Thallophyta D. Gymnospermae
C. Ejakulasi dini B. Mycota E. Angiospermae
C. Algae
Soal Paket 4
1. Jaringan tulang rawan terdapat pada... 9. Dari deretan nama tumbuhan berikut yang
1) Hidung 3) Telinga tergolong dalam tumbuhan Gymnospermae
2) Persendian 4) Saluran pernapasan adalah...
A. Pakis haji, pinus, damar, melinjo
2. Sel darah putih yang berfungsi sebagai B. Cemara, pinus, damar, pinang
fagosit adalah... C. Alang-alang, pakis haji, cemara,
A. Basofil D. Limfosit melinjo
B. Neutrofil E. Mastosit D. Pinus, pinang, pakis haji, cemara
C. Eosinofil E. Damar, alang-alang, cemara, pakis haji

3. Beri-beri merupakan gejala penyakit yang 10. Suami istri yang sulit menghasilkan
disebabkan oleh kekurangan... keturunan dapat dibantu dengan teknologi
A. Thiamin bayi tabung. Cara ini dilakukan jika yang
B. Riboflavin bersangkutan mengalami gangguan pada...
C. Asam panthotenat A. Testis D. Oviduk
D. Piridoksin B. Uterus E. ovarium
E. Sinkobaltamin C. Sperma

4. Peristiwa berikut ini yang termasuk 11. Pada manusia fertilisasi biasanya terjadi
mekanisme pencernaan makanan yang di...
terjadi di dalam lambung manusia adalah... A. Serviks D. Saluran telur
1) Penghancuran 3) Pengasaman B. Endometrium E. Ovarium
2) Sekresi enzim 4) Absorpsi C. Vagina

5. Fungsi kloaka pada burung merpati adalag 12. Berikut merupakan pasangan struktur dan
sebagai alat... fungsi organel yang benar, KECUALI...
1) Ekskresi 3) Reproduksi A. Mikrotubul = pergerakan benang
2) Defekasi 4) Respirasi spindel pada kromosom
B. Vakuola = menyimpan cadangan
6. Bentuk paruh burung dapat menentukan makanan
jenis makanannya C. Lisosom = tempat hidrolisis makro
SEBAB molekul
Bentuk paruh burung disesuaikan dengan D. Retikulum endoplasma halus = tempat
fungsinya pada saat memegang makanan sintesis protein
E. Badan golgi = glikosilasi rantai protein
7. Pada mekanisme inspirasi masuknya udara
dari luar menyebabkan rongga dada 13. Pernyataan berikut ini yang berhubungan
mengembang dengan pecobaan Louis Pasteur adalah...
SEBAB 1) Memperbaiki percobaan Francesso
Tekanan udara di luar lebih besar Redi
dibandingkan tekanan udara di paru-paru 2) Memperbaiki percobaan Spallanzani
sehingga menimbulkan kontraksi 3) Menggunakan labu tertutup rapat
4) Menggunakan kaldu daging
8. Pengamatan terhadap suatu tumbuhan
menunjukkan ciri-ciri berakar tunggang,
14. Aktivitas berikut yang terkait dengan 18. Hewan di bawah ini yang memiliki
kloning adalah... keanekaragaman tingkat gen adalah...
A. Tranfusi darah
B. Transplantasi ginjal
C. Perbanyakan tanaman secara in vitro
D. Perbanyakan tanaman secara generatif
E. Domba Dolly hasil perkawinan dengan
domba jenis black face dan Finn 1) 3)
dorsett

15. Kloning masih merupakan kontroversi


antara bencana dan keberhasilan dalam 2) 4)
bidang Bioteknologi. Kloning manusia
merupakan rekayasa genetika yang 19. Gambar di bawah ini yang menunjukkan
dilakukan pada tingkat... keanekaragaman tingkat spesies adalah...
A. Organisme D. Jaringan 1)
B. Sistem organ E. Sel
C. Organ

16. Perhatikan tabel di bawah ini !


Antibodi Antiodi 2)
No.
Monoklonal Multiklonal
1) Mengenali satu Mengenali
jenis infeksi berbagai jenis
infeksi
2) Diproduksi Diproduksi 3)
dalam waktu dalam waktu
lama singkat
3) Biaya produksi Biaya produksi
mahal murah
4) Dibuat dari sel Dibuat dari sel
hidup mati
4)
Berdasarkan tabel tersebut yang merupakan
persamaan antibodi monoklonal dengan
antibodi multiklonal adalah...
A. 2, 3 dan 4 D. 1, 2 dan 4
B. 1, 2 dan 3 E. 4 saja
C. 1, 3 dan 4

17. Gambar ikan di bawah ini yang tergolong 20. Gambar berikut yang merupakan
Chondrichthyes adalah... rodhophyta adalah...
A. D.

1) 3) B. E.

2) 4) C.

Anda mungkin juga menyukai