Anda di halaman 1dari 1

KOMUNIKASI DENGAN SASARAN PROGRAM

No.Dokumen : 06.SOP/ADMEN/429.114.26/2018
SOP No. Revisi :0
Tanggal Terbit : 08 Januari 2018
Halaman :1

UPTD dr.H. BUDI KASIYONO


PUSKESMAS NIP.19650603 200212 1 001
KEDUNGWUNGU

1. Pengertian Komunikasi dengan sasaran adalah bentuk interaksi antara Puskesmas/Pemegang


program dengan sasaran untuk mewujudkan kondisi dan situasi Puskesmas yang
kondusif serta demi kelancaran pelaksanaan program yang ada di Puskesmas.
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah – langkah untuk pelaksanaan komunikasi dengan
sasaran program & masyarakat tentang penyelenggaraan program Puskesmas
3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas No. 118.4/83/429.114.26/2018 Tentang Komunikasi Dan
Koordinasi Lintas Program.
4. Referensi Peraturan Menteri Kesehatan No 75 tahun 2014 tentang Pusat Kesehatan
Masyarakat.
5. Prosedur 1. TU membuat surat undangan untuk melakukan pertemuan dengan masyarakat;
2. Petugas memberikan surat undangan kepada masyarakat;
3. Petugas melakukan pertemuan dengan masyarakat ataupun tokoh masyarakat
guna melakukan monitoring & evaluasi tentang penyelenggaraan program &
kegiatan Puskesmas;
4. Masyarakat memberikan umpan balik saat pertemuan tersebut.
6. Bagan alir -

7. Unit terkait 1. Pengelola Program Upaya Kesehatan Masyarakat,


2. Lintas Program,
3. Lintas Sektor.
8. Dokumen terkait 1. Notulen Rapat,
2. Absensi atau Daftar Hadir.
3. Dokumentasi
9. Rekaman No Yang dirubah Isi Perubahan Tgl.mulai diberlakukan
historis

Anda mungkin juga menyukai