Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH KABUPATEN SUMBAWA

DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


SMP NEGERI 1 LAPE
Jln. Lintas Sumbawa - Bima Km. 30 Desa Dete Kec. Lape Kab. Sumbawa NTB
Telp. (0371) 625724 POS 84382 NPSN 50203373, Email : smpn1_lape@yahoo.co.id

SUMATIF AKHIR SEMESTER (SAS)


Semester Genap Tahun Pelajaran 2022/2023

Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam


Hari, Tanggal : Selasa, 30 Mei 2023
Waktu : 07.30 – 09.00
Kelas : VII (3 – 6)

Jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut dengan benar!

1. Perhatikan gambar sel di bawah ini!

a. Apa yang terjadi apabila organ yang ditunjuk dengan


huruf (I) pada gambar tidak berfungsi dengan baik?
b. Mengapa sel ini memiliki dinding sel? Jelaskan!

2. Gambar di bawah ini memperlihatkan contoh saling ketergantungan yang terjadi pada organisme
perairan. Sepanjang hari, organisme-organisme tersebut memberi atau memanfaatkan (a) atau (b) seperti
dalam gambar.

Apakah gambar (a) dan (b) diatas dapat


mewakili saling ketergantungan organisme?
Jelaskan!

3. Perhatikan gambar berikut!

Jelaskan dampak negatif yang


mungkin terjadi akibat ulah
manusia seperti pada gambar
di samping!

4. Perhatikan gambar di bawah ini!

Analisislah mengapa kejadian pada gambar


di samping dapat terjadi dan bagaimana
solusi yang bisa dilakukan!
5. Pupuk urea dan pestisida berfungsi untuk pemberantas hama tanaman. Penggunaan pupuk yang terus
menerus dalam pertanian akan merusak struktur tanah. Akibatnya, kesuburan tanah berkurang dan tidak
dapat ditanami jenis tanaman tertentu karena hara tanah semakin berkurang. Bagaimana cara
menanggulangi pencemaran di atas?

6. Perhatikan gambar berikut!

Aktivitas manusia telah mengubah kealamian dari gas


rumah kaca di atmosfer. Konsekuensi dari perubahan gas
rumah kaca di atmosfer sulit diprediksi, tetapi beberapa
dampak yang telah nampak dapat dicermati pada gambar
di samping. Analisislah dampak pemanasan global
berdasarkan gambar tersebut!

7. Kerusakan lapisan ozon adalah salah satu contoh dampak dari aktivitas manusia yang mengganggu
keseimbangan ekosistem dan biosfer. Kondisi tingginya gas polutan di udara menyebabkan terjadinya
pemanasan global. Berikanlah solusi terhadap permasalahan tersebut sehingga dapat mengurangi gas
polutan di udara.

8. Perhatikan grafik berikut!

Ketinggian gunung puncak Himalaya sekitar 10


km di atas permukaan laut, sedangkan
ketinggian puncak Semeru sekitar 4 km.
Berapakah kisaran tekanan udara di kedua
puncak tersebut?

9. Perhatikan gambar berikut!


Jelaskanlah proses terjadinya gerhana
berdasarkan gambar di samping!

10. Perhatikan gambar berikut!


Jelaskanlah proses terjadinya gerhana
berdasarkan gambar di samping!

Anda mungkin juga menyukai