Anda di halaman 1dari 4

7 Modal

1. Modal Manusia

 Kepala Sekolah
 Pengawas Sekolah
 Guru
 Staf TU
 Murid
 Wali Murid
 Komite Sekolah
 Masyarakat Lingkungan sekitar

Pemanfaatan

 Seluruh modal manusia yang ada dilingkungan sekolah sudah memenuhi


kualifikasi, sehingga dapat melaksanakan tupoksinya dengan baik dan
menghasilkan output yang sesuai dengan visi dan misi sekolah.
 Seluruh modal manusia yang ada dilingkungan sekolah bisa menjalin
kolaborasi yang baik sehingga mampu menyusun program untuk
mengembangkan sekolah menjadi lebih baik, maju, dan berprestasi
 Seluruh modal manusia yang ada dilingkungan sekolah mampu
menciptakan lingkungan sekolah yang kondusif dan nyaman sehingga
semua ekosistem yang di sekolah dapat berjalan dengan seimbang / baik

2. Modal Sosial

 PGRI
 KKG
 MGMP
 Komite Kelas
 Kwarcab
 PMI
 Pukesmas
 Polsek
 Koramil

Pemanfaatan

 Meningkatkan kompetensi pembelajaran bagi guru sesuai dengan mapel


yang di ampu
 Meningkatkan profesionalitas guru
 Meningkatkan kepekaan dalam nilai kemanusiaan
 Meningkatkan keamanan dan kedisiplinan
 Meningkatkan kesehatan murid / ekosistem sekolah
 Pembentukan karakter positif
 Menumbuhkan rasa cinta terhadap lingkungan
 Meningkatkan rasa solidaritas

3. Modal Fisik

 Ruang Kelas
 Ruang Guru
 Ruang KS
 Ruang TU
 Ruang Perpustakaan
 Ruang Laboratorium Komputer
 Ruang Laboratorium IPA
 Ruang Praktik Kerja
 Ruang Seni Budaya
 Ruang Prakarya
 Ruang UKS
 Ruang Koperasi
 Masjid
 Ruang BK
 Lapangan Olahraga
 Aula
 Pendopo
 Taman
 Kolam Ikan
 Ruang Kaca ( Green House )
 Toilet / MCK
 Pos Satpam
 Rumah Dinas
 Kantin Sehat
 Showroom Furniture
 Tempat Parkir
 Sarpras pendukung lainnya

Pemanfaatan

 Modal fisik yang memadai untuk menunjang proses pelaksanaan kegiatan


pembelajaran yang kondusif sehingga ekosistem sekolah dapat merasa
nyaman, aman, dan menyenangkan.
4. Modal Lingkungan / Alam

 Udara bersih / jauh dari polusi  Tempat yang Strategis


 Berada di daerah pegunungan  Mudah di jangkau
 Cuaca yang sejuk  Berada di tengah kota
 Lingkungan yang agamis  Cuaca Panas
 Dekat dengan sawah  Lingkungan yang heterogen
 Dekat dengan tempat pariwisata  Akses transportasi mudah
Guci, Balawana
 Dekat dengan hutan jati
Pemanfaatan

 Modal Fisik yang berada di tengah kota memudahkan ekosistem sekolah


untuk menjangkau semua aspek yang dibutuhkan sekolah.
 Modal Fisik yang berada di pegunungan mendukung ekosistem sekolah
untuk belajar langsung dengan alam, menumbuhkan rasa cinta
lingkungan alam, dan memungkinkan untuk praktik langsung kegiatan
alam.

5. Modal Finansial

 BOS
 Dana Komite
 Dansos
 Koperasi Sekolah
 Sewa Aula
 Unit Produksi ( hasil penjualan produk )

Pemanfaatan

 Modal Finansial digunakan untuk mendanai seluruh kegiatan yang


diperlukan oleh sekolah, untuk mendukung dan meningkatkan kemajuan
dalam proses pembelajaran

6. Modal Politik

 Dana Aspirasi Partai / Hibah


 Modal Pamsimas ( Dana Desa )
 Sponsor dari BKK
 Sponsor dari Bank Arisma

Pemanfaatan

 Modal Politik mendukung kemajuan sekolah untuk lebih maju.


7. Modal Agama / Budaya

 Rutin melakukan manasik Haji


 Rutin melakukan kegiatan solat jamaah
 Melaksanakan peringatan hari besar ke agamaan
 Pengajian rutin setiap sebulan sekali
 Santunan kepada yatim piatu setiap sebulan sekali
 Solat jumat berjamaah
 Melakukan Jumat berkah
 Setiap tahun mengadakan pagelaran seni
 Setiap tahun mengadakan pameran
 Setiap tahun mengadakan pameran hasil produk siswa
 Setiap 17 agustus ada karnaval budaya
 Mengikuti karnaval HUT Kabupaten
 Setiap akhir semester mengadakan pameran hasil P5

Pemanfaatan

 Meningkatkan keimanan dan ketaqwaan ekosistem sekolah


 Pembentukan akhlak mulia
 Menggali kreatifitas ekosistem sekolah
 Melestraikan budaya daerah

Anda mungkin juga menyukai