Anda di halaman 1dari 2

Nama : Ayub Wijianto

Kelas : TS 1&3
Fakultas: Teknik Informatika

Analisis SWOT adalah strategi yang memanfaatkan 4 elemen penting untuk mengumpulkan informasi
sebanyak-banyaknya dalam mengembangkan bisnis kamu. Ada strength (kekuatan), weakness
(kelemahan), opportunity (peluang/kesempatan), dan threat (ancaman).

Bisnis/Usaha yang akan saya buat disini adalah Coffee

- Strength (Kekuatan)
 Kopi kualitas terbaik yang digunakan berasal dari petani lokal.
 Ada beberapa macam rasa kopi yang menarik dan unik untuk dipilih.
 Harga yang ditawarkan adalah harga mahasiswa dan terjangkau.
 Karyawan cafe yang sudah berpegalaman dibidangnya.

- Weakness (kelemahan)
 Kurangnya kemampuan menyediakan bahan baku kopi yang berkualitas karena
harus menunggu petani.
 Uang yang besar untuk membeli bahan dan menyewa toko.
 Sulit untuk menemukan karyawan baru yang memenuhi kriteria.
 Faktor cuaca dapat mempengaruhi ketersediaan bahan baku kopi.

- Opportunity (Peluang/kesempatan)
 Mahasiswa memiliki tingkat konsumsi kopi yang tinggi.
 Media sosial memfasilitasi promosi dan interaksi antara pelanggan dan cafe.
 Adanya platform pemesanan makanan dan minuman secara online membuat jual
beli menjadi mudah
 Tren atau gaya hidup anak muda nongkrong semakin meningkat.
- Threat (Ancaman)
 Bisnis coffee berkembang dimana mana.
 Bahkan jika kualitas bahannya rendah atau variasi rasa dari pesaing lebih menarik.
 Lokasi caffe lain juga sangat dekat.
 Harga bahan baku naik.

Anda mungkin juga menyukai