Anda di halaman 1dari 6

1. Erosi sangat dipengaruhi oleh dua proses utama, antara lain....

a. Pembusukan dan pelapukan

b. Pengikisan dan pengangkutan

c. Pengangkutan dan pemecahan

d. Penguraian dan pengendapan

2. Polusi tanah yang terjadi akibat masuknya zat kimia ke dalam tanah disebabkan oleh....

a. Penggalian bahan tambang

b. Penanaman palawija pada lahan

c. Pelaksanaan rotasi tanaman

d. Pemakaian pestisida secara berlebihan

3. Salah satu faktor erosi yang paling sulit dikendalikan oleh manusia yaitu...

a. Pengelolaan lahan

b. Erodibilitas tanah

c. Vegetasi penutup

d. Curah hujan

4. Cara penanaman vegetasi yang memakai cara strip cropping yaitu...

a. Tegak lurus terhadap arah aliran air atau arah angin

b. Tegak lurus dengan relief

c. Sejarajar garis kontur

d. Ditanam secara acak

5. Proses pengawetan tanah akan efektif jika antara metode mekanik dikombinasikan dengan metode
vegetatif, yaitu....

a. Terasering dan buffering

b. Contour village dan strip cropping

c. Gunudan dan reboisasi

d. Drainase dan strip cropping


6. Pengaruh terjadinya kebakaran hutan terhadap tanah yaitu...

a. Tanah meningkat

b. Reboisasi hutan

c. Kesuburan tanah menurun

d. Hilangnya organisme dalam tanah

7. Berikut ini yang tidak termasuk dalam upaya pengawetan tanah metode vegetatif yaitu ...

a. Reboisasi

b. Terasering

c. Contour strip cropping

d. Buffering

8. Tanaman keras seperti pohon jati dan pinus sebagai penyangga mempunyai fungsi...

a. Pengatur ekosistem

b. Sebagai habitat flora dan fauna

c. Memperlambat erosi

d. Mempertahankan agregat tanah

9. Jenis tanaman tahunan berikut ini yang sering digunakan untuk menghijaukan hutan-hutan yang
gundul yaitu ...

a. Cengkeh, pisang, dan kakao

b. Kelapa, bambu, dan kopi

c. Jati, pinus, dan cemara

d. Akasia, angsana, dan flamboyan

10. Pernyataan di bawah ini yang menyebabkan terjadinya erosi yaitu ...

a. Kemarau panjangb

b. Pergantian musim

c. Penggundulan hutan

d. Pencemaran tanah
11. Erosi yang terjadi di gurun bernama ....

a. Fluviologi

b. Glasiasi

c. Denudasi

d. Deflasi

12. Dampak dari lahan kritis yaitu....

a. Peningkatan hasil pertanian

b. Terjadi bencana alam

c. Kandungan udara berkurang

d. Produktivitas lahan menurun

13. Faktor-faktor berikut dapat mengakibatkan terjadinya lahan kritis, kecuali....

a. Pencangkulan tanah

b. Pencemaran tanah

c. Pembuangan massal

d. Kekeringan

14. Hal-hal berikut ini yang tidak termasuk bahan organik pada tanah yaitu ...

a. Pupuk kompos

b. Mikrobiologi

c. Sisa-sisa bahan kimia

d. Sisa tanaman

15. Kesuburan tanah bisa dijaga dengan usaha-usaha di bawah ini, kecuali....

a. Perkebunan

b. Reboisasi

c. Pemelirahaan hutan

d. Pemupukan
16. Terbentuknya tebing-tebing terjal yang ada di daerah pantai disebabkan oleh erosi yang dilakukan
oleh...

a. Air hujan

b. Organisme

c. Sinar matahari

d. Gelombang laut

17. Pemakaian bahan kimia untuk memperbaiki struktur tanah berguna untuk....

a. Mempertahankan ketebalan tanah

b. Memaksimalkan kemampuan lahan

c. Meningkatkan produktivitas lahan

d. Meningkatkan kemantapan agregat tanah

18. Terasering pada lahan miring dibuat dengan tujuan agar ....

a. Meningkatakan kesuburan tanah

b. Mengurangi erosi

c. Mengurangi daya serap air

d. Meningkatkan hasil pertanian

19. Uraian dibawah ini yang bukan merupakan faktor alami penyebab terjadinya longsor adalah ...

a. Adanya bidang gelincir antara lapisan tanah dengan batuan

b. Pembuatan jalan di lereng gunung

c. Struktur tanah mudah tererosi

d. Kemiringan lereng yang curam

20. Kerusakan tanah salah satunya disebabkan oleh....

a. Ekstensifikasi pertanian

b. Pembuatan terasering

c. Perluasan pemukiman penduduk

d. Eksploitasi bahan tambang yang berlebihan


21. Degradasi lingkungan Daerah Aliran Sungai (DAS) diakibatkan terjadinya ...

a. letusan gunung berapi

b. kestabilan hidrologi

c. erosi tanah

d. perubahan penyusun vegetasi DAS

22. Proses pengikisan tanah kemudian diangkut dari suatu tempat ke tempat lain oleh tenaga
pengangkut disebut ...

a. erosi

b. sedimentasi

c. infiltrasi

d. stem flow

23. Proses pengangkutan tanah yang terjadi di bawah keadaan vegetasi alami dan biasanya terjadi
secara lambat termasuk jenis erosi ...

a. dipercepat

b. lembar

c. normal

d. alur

24. Konservasi tanah dan air dengan metode vegetatif, salah satu contohnya adalah penanaman
mengikuti kontur yang dilakukan pada ...

a. dataran tinggi untuk mengurangi erosi

b. dataran rendah untuk mengurangi sedimentasi

c. lahan miring untuk mengurangi aliran permukaan

d lahan kering untuk mengurangi kehilangan air

25. Fungsi utama konservasi tanah dengan menggunakan metode mekanik adalah ...

a. mempercepat aliran permukaan

b. menampung dan menyalurkan aliran permukaan

c. memperkecil infiltrasi air ke dalam tanah


d. menurunkan aerasi tanah

Anda mungkin juga menyukai