Anda di halaman 1dari 4
KERANGKA ACUAN KEGIATAN (KAK) “SISTEM UTILITAS” PUSKESMAS KABAT 1. Pendahuluan Manajemen Fasiltas dan Keselamatan (MFK) adalah suatu Perencanaan, pendidikan, dan pemantauan terhadap keselamatan dan keamanan lingkungan fisik unit layanan Kesehatan, pengelolaan bahan berbahaya, manajemen kedaruratan dan kesiapan menghadapi bencana, sistem Pengamanan kebakaran, pemeliharaan peralatan medis, monitoring sistem uil/sistem pendukung (lstrik, imbah, ventiasi, kunci) serta pendidikan dan pelatihan bagi seluruh staf tentang peran mereka dalam menyediakan fasilitas asuhan pasien yang aman dan efektit Manajemen Fasiltas dan Keselamatan merupaken suatu proses multidisiplin pengelolaan fasilitas dan keselamatan untuk memastikan n dan efisiensi dari fasilitas kegiatan berfungsinya kenyamanan , keamanan, keselamatal dan lingkungannya bagi pasien, pengunjung, karyawan dan fasilitas pelayanan kesehatan tersebut. Manajemen sistem utilitas adalah program untul sistem utiitas berfungsi dan mencegah terjadinya ketidaksediaan, kegagalan atau kontaminasi. Sistem utiitas meliputi air, listik, gas medis dan sistem penunjang lainnya seperti genset, panel listrk, perpipaan air , tandon air dan k memastikan semua lainnya. Latar Belakang Puskesmas Kabat untuk menjamin mutu pelayanan ke masyarakat, memastikan semua kegiatan berjalan sesuai standar pelayanan, maka diperukan adanya upaya pemeliharaan sarana prasarana dan memastikan ketersediaannya terpenuhi. 7 Sistem utilitas Puskesmas Kabat yang harus dipenuhi ketersediaannya antara lain listrik, jaringan simpus, air dan oksigen, memastikan ketersediaannya tercukupi dalam waktu 7 x 24 jam, untuk itu perlu dibentuk majemen utilitas agar kegiatan berjalan dengan baik. Setiap program dan kegiatan di Puskesmas Kabat harus mengacu pada VISI Terwujudnya Banyuwangi yang semakin Maju, Sejahtera dan Berkah, MISI Meningkatkan sumber daya berkualitas melalui peningkatan akses dan kualitas pelayanan serta pemberdayaan masyarakat, serta TUJUAN PUSKESMAS Peningkatan sumber daya berkualitasmelaui peningkatan ‘akses dan kualitas pelayanan serta pemberdayaan masyarakat 3. Tujuan Umum dan Khusus Tujyan Umum Upaya untuk untuk memastikan semua sistem utiitas berfungsi dan mencegah terjadinya ketideksediaan, kegagalan atau kontaminasi di Puskesmas Kabat ‘Tujvan Khusus @. Menyusun tim utilitas di Puskesmas Kabat yaitu jaringan listrik, jaringan ‘simpus dan internet, air dan oksigen b, Menyusun rencana kerja dari masing-masing koordinator utilitas di Puskesmas Kabat ¢. Melakukan monitoring dan evaluasi sesuai dengan rencana kerja 4. Melaporkan hasil monev ke koordinator utiitas atau rumah tanga Kegiatan Pokok dan Rincian Kegiatan Kegiatan pokok dan rincian kegiatan manajemen sistem utiitas di Puskesmas Kabat tahun 2023 adalah Polaksana |" Rincian Kegiatan | Menyusun PJ Sistem | 1. menyusun KAK Utiitas dan | 2. Menyusun tupoksi tim uti anggota tupoksi Tim Utilitas. pone Tn Puskesmas Kabat yaitu jaringan listrik, jaringan ‘simpusdan intrenet , air dan oksigen i _| ‘Menyusun PJ Sistem | 1. menyusun jadwal kegiatan Rencana Kerja ereana kerja dari | Utitas dan |2. menyusun cekst pemantauan | dan Jadwal masing-masing | a7a9ela — koordinator utiites | cottst o) Pusteares | pementeuan PJSisiem | 1. menyusun form monev Form monev, am ‘den | Ullitas dan | 2. menyusun RTL dan TL RTL dan TL. eveluasi sesuai | a7ggota dengan Jadwal jatan Neeporkan fas |PJSisiom [1 hasil monev RUK monev ke PJ Utiitas dan | 2. usulan anggaran | Rumah Tangga | #nagete dan MFK Pre 5. Cara Melaksanakan Kegiatan Cara untuk melaksanakan kegiatan manajemen sistem utiitas i Puskesmes Kabat tahun 2022 meliputi ‘Menyusun KAK sistem Utitas tupoksi Tim Utitas Puskesmas Kabat yaitu jaringan lstrik, Jaringan simpus, air dan oksigen kerja dari masing- masing koordinator utilitas di Puskesmas Kabat | Menyusun rencana ‘anggota bersama Tim MFK | PJ Sistem Utiitas dan | pertemuan | Melakukan monitoring dan evaluasi sesuai dengan Jadwal Kegiatan PJ Sistem Utitas dan | observasi anggota 4] Melaporkan hasil money ke PJ Rumah Tangga dan MFK Pi Sisiem Utitas dan | pertemuan ‘anggota 6. Sasaran ‘Sasaran dari kegiatan manajemen sistem utiitas di Puskesms Kabat tahun 2023 adalah 4. Jaringan listrik 2. Jaringan simpus dan internet 3. Ketersediaan air 4, Ketersediaan oksigen 7. Jadwal Pelaksanaan Kegiatan || Menyusun KAK Sistem Utilitas Puskesmas Kabat Menyusun Jedwal Kegiatan Sistem 2 | Utilitas Puskesmas: Kabat ‘Melakukan 3 | monitoring dan Jevaluasi sesuai kerja Rumah tangga dan Ketua MFK 8, Evaluasi pelaksanaan Kegiatan & Pelaporan, Evaluasi pelaksanaan kegiatan i in dilakukan ter i : . rgantung dari masing-masing kegiaten mangiomen sistem utltas yaitu sesuai jedwal yang sudsh disusun atau direncanakan. Pelaporan kegiatan dilakukan dengan membuat Laporan Hasil Kegiatan (LHK) yang didalamnya tercantum hasil monitoring, masalah yang ditemukan, analisa penyebab, rencana tindak lanjut dan tindak lanjut yang akan dilaksanakan serta hasil-hasil pemantauan berupa dokumentasi 9, Pencatatan, Pelaporan & Evaluasi Kegiatan Pencatatan dilakukan sesuai standar kebutuhan dokumen, untuk kegiatan tersebut diatas yang harus diperhatikan adalah kelengkapan dari setiap kegiatan. Kelengkapan kegiatan pertemuan minimal harus memenuhi prinsip UANG (undangan, Absensi, Notulen dan Gambar), untuk kegiatan pemantauan adalah dengan lembar regristrasi Pelaporan kegiatan dilakukan dengan membuat Laporan Hasil Kegiatan (LHK) setiap 6 bulan sekali sesuai format. Pelaporan tersebut bisa digunakan sebagai bahan pelaporan di RTM dan penyusunan RUK, Evaluasi pelaksanaan kegiatan dilakukan setiap 6 bulan sekali dengan melakukan analisa permasalahan, penyebab permasalahan, melakukan RTL dan tindak lanjut, yang harus dilakukan secara kontinyy dan berkesinambungan, Hasil evaluasi dapat digunakan sebagai bahan dalam menyusun RUK dan RPK tahun berikutnya.

Anda mungkin juga menyukai