Anda di halaman 1dari 7

PEMERINTAH KOTA BANDUNG

DINAS PENDIDIKAN
SEKOLAH DASAR NEGERI 161 SUKAPURA
Jl. Terusan PSM No 1 Kiaracaondong No.telp.0227333050 Bandung 40285
Nama : ....................................... No Absen : ...............
PENILAIAN AKHIR TAHUN
TAHUN PELAJAJARAN 2019 – 2020
Tema : 5. “ Pengalamanku”
Kelas/ Semester : 1 ( satu ) / 2
Hari / Tanggal : ------------------------------
Waktu : 90 Menit
I.Berilah tanda silang ( x ) pada huruf a, b, atau c di depan jawaban yang benar!
1. Bunyi sila kedua adalah . . .
a. Ketuhanan Yang Maha Esa
b. Kemanusiaan Yang Adil dan Beradab
c. Persatuan Indonesia
2. Lambang sila kedua adalah . . .
a.

b.

c.

3. Gambar kegiatan yang sesuai dengan aturan bermain


bersama teman adalah ...
a. b. c.
4. Sikap yang baik saat bermain bersama teman adalah ….
a. jujur dan sportif
b. menyenangkan
c. berbohong
5. Namaku Mutiara aku mempunyai seorang adik bernama Udin.
wajah Udin mirip dengan ibu.
wajah Mutiara mirip dengan ayah.
Udin dan Mutiara mempunyai ciri yang berbeda.
Wajah yang mirip dengan ibu adalah ….
a. Udin
b. Mutiara
c. Ayah
6.

Perhatikan gambar diatas!


Ungkapan pujian sesuai gambar di atas adalah . . .
a.“Sita warna bajumu cerah sekali.Aku menyukainya.”
b.“ Sita,suaramu merdu sekali.”
c.“ Sita,gambar karyamu indah sekali.”
7. Kamu tidak sengaja menabrak teman saat bermain sepeda.
Ungkapan permintaan maaf yang benar adalah . . .
a.sampai jumpa,besok bermain lagi,ya
b.maaf,saya tidak sengaja.
c.terima kasih ,ya
8. Edo mengajak Beni dan Udin bermain petak umpet.
Kalimat ajakan yang benar adalah . . .
a.“ayo kita pergi ke kantin,ajak Edo.
b.“ayo,kita bermain bola,Udin.
c.“mari kita bermain petak umpet,” ajak Edo kepada Beni dan Udin.
Bacalah Puisi ini,untuk soal nomer 9 dan 10!
Ibu
Oleh : Siti
Ibu,
aku sayang ibu
ibu berjuang melahirkanku
ibu juga merawatku dengan penuh kasih sayang.
ibu,
engkau ibuku.
aku sayang ibu.
semoga Tuhan menyayangi ibu.
seperti ibu menyayangiku.
9. Puisi diatas bercerita tentang . . .
a. kasih sayangku
b. kasih sayang ibuku
c. kasih sayang Siti
10. Ucapan do’a dalam puisi diatas adalah . . .
a. terima kasih,Tuhan
b. semoga Tuhan menyayangi ibu
c. aku sayang ibu.
II. Isilah titik – titik di bawah ini dengan benar!
11. Bunyi sila kedua Pancasila adalah . . .
12. Gambar di samping ini merupakan simbol/
lambang dari sila Pancasila yang ke . . ..

13. Bermain bersama teman,menyenangkan.


Kalau sedang bermain,harus mentaati peraturan
yaitu . .. .
14. Setiap orang mempunyai ciri masing – masing.
ciri – ciri ibuku adalah . . .
15. Kegiatan kerjasama yang dilakukan
keluarga Lani ,seperti pada gambar adalah . . .

16.

Lani dan teman – teman sedang menggambar bunga


gambar Lani sangat bagus.
kalimat pujian buat Lani adalah . . . .
17. Kamu lupa mengembalikan buku cerita yang kamu pinjam dari teman
ungkapan permintaan maaf yang benar adalah . . .
18. “ ayo,kita lihat gajah, Siti” ajak Dayu.
Kalimat diatas merupakan kalimat . . . .

ayo, baca puisi karangan Siti.


Terima Kasih Sahabatku
sahabatku,
aku sangat beruntung.
aku miliki sahabat sepertimu.
senang kita bersama
susahpun bersama.
19. Judul puisi di atas adalah . . .
20. Sifat sahabat Siti pada puisi diatas adalah . . .
III. Kerjakanlah soal – soal di bawah ini dengan benar!
21. Jumlah jeruk pada gambar
A disamping adalah . . .

22. Lambang bilangan dari tiga puluh lima adalah . . .


23. 39 dibaca . . .
24. 34 =...... + . .. . .
22 = . . .. . . . + . . .. .
_____________________ +
= . . . .. . . + . . .. . = . . ..
25. Urutkan bilangan di bawah ini mulai dari yang terbesar!
38 - 35 - 36 - 37 - 39 - 40
. . .. - . . . .- . . . .- . . . ..- . . . . - . . . . .
26. Urutkan bilangan dibawah ini dari yang terkecil!
32 - 34 - 33 - 31 - 30 - 29 - 35
. . . - . . . - . . . - . . . - . . . - . .. - . . ..
27. Lengkapi urutan bilangan berikut!
31 - . . - . . . - . . .- 35 - . . .-. . .. -. . . .-. . . - 40.
40 - . . . - 38 -. . . – 36 -. . . .-. . . .- . . . – 32 - . . .
28. Gunakan kata lebih dari,kurang dari,atau sama dengan!
37 ______________________________ 31
40 ______________________________ 40
29. Dani melihat ada 10 burung nuri dan 9 burung kakak tua.
Berapa jumlah burung yang ada di kandang?
30. Udin dan teman – temannya sedang bermain kelereng.
Udin memiliki 20 kelereng.Beni memberinya 15 kelereng.
Berapakah jumlah kelereng Udin seluruhnya?
PEMERINTAH KOTA BANDUNG
DINAS PENDIDIKAN
SEKOLAH DASAR NEGERI 161 SUKAPURA
Jl. Terusan PSM No 1 Kiaracaondong No.telp.0227333050 Bandung 40285

PENILAIAN AKHIR TAHUN ( PAT )


Tahun Pelajaran : 2019 – 2020

Tema 5 : SBDP
Nama Siswa : ..........................................
Hari /Tanggal : ..........................................
Kelas / Semester : I (Satu ) / 2
I. Pilih dan nyanyikan salah satu lagu di bawah ini !
1. Bunda Piara
2. Burung Kakak Tua
3. Disini Senang

II. Buatlah Hiasan dari kulit telur,pilih gambarnya!

Anda mungkin juga menyukai