Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH PROVINSI JAWA TENGAH

DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


CABANG DINAS PENDIDIKAN WILAYAH XI
Jalan Bawal No. 5 Tegalsari, Kec. Tegal Barat, Kota Tegal Kode Pos 52111
Telepon:0283 4535011 Email: cd.11@pdkjateng.go.id

Kota Tegal, 07 Juni 2023

Nomor : 420 / 1004 Kepada Yth. :


Sifat : - Kepala SMA Negeri dan SMK
Lampiran : 1 (Satu) Set Negeri se Cabang Dinas
Perihal : Bimbingan Teknis Penyelenggaraan Pendidikan Wilayah XI
PPDB SMA Negeri dan SMK Negeri Jawa
Tengah Tahun Ajaran 2023/2024
di –
TEMPAT

Menindaklanjuti Nota Dinas dari Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan


Provinsi Jawa Tengah Nomor. 1229/KADIN/VI/2023 Tanggal 5 Juni 2023, Perihal
pada pokok surat disampaikan hal-hal sebagai berikut:
1. Bimbingan Teknis bertujuan untuk mempersiapkan SDM Panitia
Penyelenggara PPDB di Tingkat Cabang Dinas dan Satuan Pendidikan agar
mampu memahami ketentuan penyelenggaraan PPDB sesuai ketentuan yang
telah ditetapkan baik pada ranah regulasi maupun operasional system
aplikasi;
2. Sehubungan dengan hal tersebut, diminta Saudara menugaskan 1 (satu)
orang Operator/Tim Teknis PPDB di masing-masing Satuan Pendidikan.
Bimbingan Teknis akan dilaksanakan pada:
Hari / tanggal : Jum’at s.d. Sabtu, 9 s.d. 10 Juni 2023
Waktu : 14.00 WIB s.d. selesai
Tempat : Hotel Sahid Mandarin Kota Pekalongan
Jl. Dr. Soetomo (Dupan Square Complek) depan
terminal bis, Baros, Kota Pekalongan
Catatan : Peserta wajib membawa laptop dengan koneksi
internet serta modem.
Biaya transportasi peserta dibebankan pada masing-
masing Unit Kerja/Satuan Pendidikan.

Demikian atas perhatian dan kerjasamanya disampaikan terima kasih.

Plt. KEPALA CABANG DINAS PENDIDIKAN


WILAYAH XI
Kepala Cabang Dinas Pendidikan Wilayah XII

SULIKIN, S.Pd., M.Pd.


NIP. 19690102 199403 1 005

Anda mungkin juga menyukai