Anda di halaman 1dari 2

KISI-KISI SUMATIF AKHIR TAHUN (SAT)

Kelas / Semester : III / Genap Satuan Pendidikan : SDN ……………….


Muatan Pelajaran : Tematik Tahun Pelajaran : 2022 / 2023
Tema 6 : Energi dan Perubahannya

Muatan Bentuk dan Nomor Soal


No Kompetensi Dasar Indikator
Pelajaran PG Isian Uraian Bobot
1. PPKn 3.2 Mengidentifikasi kewajiban 3.2.1 Disajikan soal, siswa mampu menentuan sikap yang tepat
1 1
dan hak sebagai anggota dalam memanfaatkan energi
keluarga dan warga 3.2.2 Disajikan soal, siswa mampu memanfaatkan energi dengan
2 1
sekolah. benar
3.2.3 Disajikan soal, siswa mampu menentukan sikap dalam
3 2
menghemat energi
3.2.4 Disajikan soal, siswa mampu menentukan antara hak dan
4 2
kewajiban agar berjalan baik
3.2.5 Disajikan soal, siswa mampu menentukan perilaku yang
5 2
bertentangan dengan sila Pancasila
3.2.6 Disajikan soal, siswa mampu menuliskan kewajiban menjaga
6 3
di lingkungan sekolah
3.2.7 Disajikan soal, siswa mampu menuliskan kewajiban
7 3
menghemat air dirumah
2. Bahasa 3.2 Menggali informasi tentang 3.2.1 Disajikan soal, siswa mampu menentukan bentuk
8 1
Indonesia sumber dan bentuk energi penghematan energi
yang disajikan dalam 3.2.2 Disajikan gambar, siswa mampu menentukan perubahan
9 1
bentuk lisan, tulis, visual, energi
dan/atau eksplorasi 3.2.3 Disajikan soal, siswa mampu menentukan energi alternatif
lingkungan. 10 2
dari hewan
3.2.4 Disajikan soal, siswa mampu menentukan kata tanya yang
11 2
tepat
3.2.5 Disajikan soal, siswa mampu menjawab mengenai PLTA 12 2
3.2.6 Disajikan soal, siswa mampu menuliskan pengertian energi
13 3
alternatif
3.2.7 Disajikan soal, siswa mampu membuat kalimat 14 3
3. Matematika 3.6 Menjelaskan dan 3.6.1 Disajikan soal, siswa mampu menghitung lamanya waktu
15 1
menentukan lama dan kegiatan
waktu kejadian 3.6.2 Disajikan soal, siswa mampu menentukan waktu kegiatan
16 1
berlangsung. yang membutuhkan waktu lama
3.6.3 Disajikan soal, siswa mampu membandingkan antara minggu
17 2
dan tahun
3.6.4 Disajikan soal, siswa mampu perbandingan hari ke minggu 18 2
Muatan Bentuk dan Nomor Soal
No Kompetensi Dasar Indikator
Pelajaran PG Isian Uraian Bobot
3.6.5 Disajikan soal, siswa mampu menentukan tanggal makanan
19 2
yang layak dimakan sebelum kadaluwarsa
3.6.6 Disajikan soal, siswa mampu menggambar waktu (jam) 20 3
3.6.7 Disajikan soal dalam tabel, siswa mampu menuliskan waktu
21 3
mulai dan waktu selesai
3.8 Menjelaskan dan 3.8.1 Disajikam gambar, siswa mampu menentukan luas persegi
22 1
menentukan luas dan satuan
volume dalam satuan tidak 3.8.2 Disajikan soal, siswa mampu menentukan luas persegi satuan 23 1
baku dengan 3.8.3 Disajikan soal, siswa mampu menentukan luas kertas 24 2
menggunakan benda 3.8.4 Disajikan gambar, siswa mampu menentukan tanda gambar
konkret. 25 2
persegi satuan
3.8.5 Disajikan gambar, siswa mampu menentukan luas persegi
26 2
satuan
3.8.6 Disajikan gambar, siswa mampu menentukan selisih dua
27 3
gambar persegi satuan
3.8.7 Disajikan gambar, siswa mampu menentukan luas
28 3
keseluruhan dua gambar persegi satuan
4. SBdP 3.2 Mengetahui bentuk dan 3.2.1 Disajikan soal, siswa mampu menentukan alat musik ritmis 29 1
variasi pola irama dalam 3.2.2 Disajikan soal, siswa mampu menentukan cara memainkan
30 1
lagu alat musik ritmis
3.2.3 Disajikan soal, siswa mampu menjawab pengertian alat musik
31 2
ritmis
3.2.4 Disajikan soal, siswa mampu menentukan cara memainkan
32 2
alat musik ritmis
3.2.5 Disajikan soal, siswa mampu menentukan sikap dari lagu
33 2
Matahari
3.2.6 Disajikan soal, siswa mampu menuliskan contoh alat musik
34 3
ritmis dan cara memainkan
3.2.7 Disajikan soal, siswa mampu menuliskan tujuan pola irama
35 3
lagu
10 15 10 70
JUMLAH
35

Anda mungkin juga menyukai