Anda di halaman 1dari 2

PENGAMBILAN DARAH VENA DAN KAPILER

NO. SOP : SOP/UKP/228/2017


TANGGAL
: 3 MARET 2017
PEMBUATAN
TANGGAL REVISI :
TANGGAL EFEKTIF : 3 MARET 2017
DISAHKAN OLEH : Kepala UPT
UPT PUSKESMAS Puskesmas Sutojayan
SUTOJAYAN

dr HADI SISWOYOPANDIE
1. PENGERTIAN Pengambilan darah adalah suatu kegiatan untuk
mendapatkan sample darah yang berkualitas dan yang
digunakan untuk bahan pemeriksaan

2. TUJUAN Sebagai acuan penerapan langkah-langkah pengambilan


darah vena dan kapiler dalam rangka peningkatan mutu
dan kinerja di UPT Puskesmas Sutojayan
3. KEBIJAKAN SK Kepala Puskesmas No : 440/059/409.104.18/SK/2017
tentang Kebijakan Pelayanan Klinis
4. REFERENSI Petunjuk pemeriksaan laboratorium puskesmas penerbit
DepKes RI 1998
5. ALAT DAN BAHAN 1. Spuit
2. Torniquet atau pembendung
3. Wadah sample
4. Kapas alkohol
5. Plester
6. Blood lancet
6. PROSES A. Pengambilan Darah Vena
1. Dilakukan penjelasan kepada pasien tentang apa
yang akan dilakukan termasuk rasa sakit yang
akan ditimbulkan
2. Taruh lengan pasien diatas meja sampling secara
lurus dengan posisimeng hadap keatas sambil
mengepal
3. Ikatkan tourniquet pada lengan atas pasien
kemudian cari atau lihat vena yang besar
4. Lakukan desinfektan daerah yang akan ditusuk
dengan alkohol swab, tunggu sampai kering
5. Tusukkan spuit 3 cc dengan perlahan dan hati-hati
pada vena cava difossa cubiti yang telah
ditentukan
6. Ketika sudah ada tanda merah pada pangkal
jarum di ujung spuit maka sudah benar mengenai
area vena
7. Tarik perlahan–lahan pangkal spuit supaya darah
bias mengalir masuk kedalam spuit sampai penuh
8. Lepaskan tourniquet dari lengan atas pasien
9. Tutup daerah yang ditusuk dengan kapas kering
tekan sedikit dan tarik spuit dari vena kemudian
plester
B. Pengambilan Darah Kapiler
1. Usap dengan desinfektan daerah yang akan
ditusuk
2. Biarkan kering, lalu tusuk dengan lancet
3. Usap darah yang keluar pertama dengan kapas
kering atau tisue
4. Kemudian ambil darah sesuai kebutuhan
5. Setelah selesai beri kapas bekas tempat tusukan
7. UNIT TERKAIT 1. Unit Gawat Darurat
2. Ruang Pengobatan Umum
3. Ruang Kesehatan Gigi dan Mulut
4. RuangRawat Inap
5. Ruang Kesehatan IbuAnak/Keluarga Berencana
8. DOKUMEN TERKAIT -
9. BAGAN ALIR -

Anda mungkin juga menyukai