Anda di halaman 1dari 36

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Satuan Pendidikan : SMP Negeri 3 Alasa Talumuzoi


Mata Pelajaran : Matematika
Kelas/Semester : IX (sembilan)/1 (satu)
Materi Pokok/Topik : Perpangkatan dan Bentuk Akar
1.1 Bilangan Berpangkat
Pertemuan ke : 1
Waktu : 2 x 40 menit

A. Kompetensi Inti (KI)

KOMPETENSI INTI
DESKRIPSI KOMPETENSI
(KI)
Sikap Spritual 1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang di anutnya
Sikap Sosial 2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli
(toleran, gotong royong), santun, dan percaya diri dalam
berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam
dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya
Pengetahuan 3. Memahami dan menerapkan pengetahuan (faktual, konseptual,
dan prosedural) berdasarkan rasa ingin tahunnya berdasarkan rasa
ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya
terkait fenomena dan kejadian tampak mata.
Keterampilan 4. Mengolah, menyaji, dan menalar dalam ranah konkret
(menggunakan, mengurai, merangkai, memodifikasi, dan
membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca, menghitung,
menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di
sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori.

B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi

Kompetensi Dasar (KD) Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)


3.1 Menjelaskan dan melakukan operasi 3.1.1 Menuliskan perkalian bilangan dalam bentuk
bilangan berpangkat bilangan perpangkatan.
rasional dan bentuk akar, serta sifat- 3.1.2 Menentukan hasil perpangkatan suatu bilangan.
sifatnya.

4.1 Menyelesaikan masalah yang 4.1.1 Menyelesaikan masalah sehari-hari yang berkaitan
berkaitan dengan sifat-sifat operasi dengan penerapan konsep bilangan berpangkat.
bilangan berpangkat bulat dan
bentuk akar.

C. Tujuan Pembelajaran
Setelah mengikuti pembelajaran dengan menggunakan Model Pembelajaran Problem Based
Learning (PBL), Pendekatan Saintifik dan TPACK dan melalui Lember Kerja Peserta Didik
(LKPD), media pembelajaran peserta didik dapat :
1. Menuliskan perkalian bilangan dalam bentuk perpangkatan.
2. Menentukan hasil perpangkatan suatu bilangan.
3. Menyelesaikan masalah sehari-hari yang berkaitan dengan penerapan konsep bilangan berpangkat.
D. Materi Pembelajaran
Bilangan Berpangkat
- Memahami Konsep Bilangan Berpangkat
- Menggunakan Notasi Pangkat
- Latihan soal bab bilangan berpangkat
E. Kegiatan Pembelajaran

Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Kegiatan Pendahuluan 10 menit
Kegiatan Guru Kegiatan Peserta Didik
Orientasi Orientasi
1. Guru melakukan pembukaan dengan 1. Peserta didik menjawab salam dari
mengucapkan salam dan mengajak peserta guru dan salah satu peserta didik
didik untuk berdoa yang dipimpin oleh salah memimpin doa.
satu peserta didik (PPK-Religius, 4C-
comunication)
2. Guru bersama peserta didik menyanyikan 2. Peserta didik menyanyikan lagu
lagu Nasional. (PPK-Nasionalis) Nasional
3. Guru mengecek kehadiran peserta didik 3. Peserta didik menanggapi saat di
satu-persatu (4C-Communication) absen.
4. Guru menyiapkan diri peserta didik agar 4. Peserta didik merapikan diri sebelum
siap untuk belajar serta memeriksa kerapian memulai pelajaran.
diri dan bersikap disiplin pada setiap
kegiatan pembelajaran. (TPACK-
Pedagocical Knowledge)
Apersepsi Apersepsi
1. Guru melakukan tanya jawab mengenai 1. Peserta didik menjawab pertanyaan
materi yang telah dipelajari sebelumnya dari guru, dan bertanya jika ada yang
yaitu Operasi Bilangan Bulat tentang tidak dimengerti.
perkalian (yang sudah dipelajari di kelas
VII) (TPACK- Content Knowledge)
2. Guru menyampaikan kompetensi dasar, 2. Peserta didik mendengarkan
indikator dan tujuan pembelajaran dari penjelasan dari guru
kegiatan pembelajaran pada hari ini yang
akan dilakukan dengan model Problem
Based Learning (PBL).
Motivasi Motivasi
1. Guru memberikan gambaran tentang 1. Peserta didik mendengarkan
manfaat dan tujuan mempelajari materi penjelasan dari guru tentang manfaat
Bilangan Berpangkat, seperti menghitung mempelajari Bilangan Berpangkat.
volume bak mandi yang berbentuk kubus,
menghitung panjang sisi kebun yang
diketahui luasnya dan masih banyak lagi.
(4C-Communication)
Kegiatan Inti 60 menit
Fase 1. Orientasi pesertadidik pada masalah 5 menit
1. Guru memberikan permasalahan dalam 1. Peserta didik mengamati
kehidupan sehari-hari yang berkaitan permasalahan kontekstual yang
dengan Bilangan Berpangkat yang disajikan guru. (Mengamati)
dituangkan dalam PPT. (TPACK-
Technogical Content Knowledge)

2. Guru memberikan kesempatan kepada 2. Peserta didik bertanya dan juga


peserta didik untuk menyampaikan menyampaikan informasi seputar
informasi/pertanyaan seputar permasalahan permasalahan yang diberikan.
yang diberikan. (4C-Communication) (Menanya)
Fase 2. Mengorganisasi peserta didik untuk belajar 5 menit

1. Guru mengelompokkan peserta didik 1. Peserta didik bergabung dengan


menjadi kelompok-kelompok yang kelompoknya sesuai dengan
heterogen dengan beranggotakan 4-5 orang kelompok yang telah ditentukan guru.
untuk berdikusi. (TPACK- Pedagogical
Knowledge, 4C-Collaboration)
2. Guru membagikan LKPD dan mengajak 2. Peserta didik membaca dan
peserta didik membaca petunjuk serta mengamati LKPD yang telah
mengamati LKPD dibagikan oleh guru
Fase 3. Membimbing penyelidikan individu maupun kelompok 20 menit

1. Guru membimbing peserta didik dalam 1. Peserta didik mengumpulkan


kelompok mengumpulkan informasi dengan informasi untuk mengerjakan LKPD
berdiskusi bersama teman kelompoknya sesuai dengan petunjuk bersama
untuk mengerjakan LKPD sesuai dengan dengan anggota kelompoknya
petunjuk. (Mengumpulkan Informasi,
TPACK-Technological Pedagogical
Knowledge, 4C-Collaboration, Creativity,
Critical Thinking)
2. Guru membimbing serta memantau jalannya 2. Peserta didik berdiskusi untuk
diskusi tersebut. (TPACK-Technological menganalisa dan menyelesaikan
Pedagogical Knowledge) masalah yang diberikan pada LKPD
pada tiap-tiap kelompok.
(Menalar/Mengasosiasi)
Fase 4. Mengembangkan dan menyajikan hasil karya 15 menit

1. Guru meminta salah satu kelompok untuk 1. Salah satu kelompok


menyajikan/mempresentasikan hasil diskusi menyajikan/mempresentasikan hasil
kelompoknya di depan kelas. diskusi kelompoknya di depan kelas.
(Mengkomunikasikan, 4C- (Mengkomunikasikan)
communication, Colaboration, Integritas,
TPACK-Pedagogical Knowledge)
2. Guru memandu peserta didik menyajikan
hasil karya (TPACK-Pedagogical
Knowledge) 2. Kelompok lain bertanya atau
3. Guru memberikan kesempatan kepada memberikan tanggapan kepada
kelompok lain untuk bertanya atau kelompok yang mempresentasikan
memberikan tanggapan kepada kelompok hasil diskusi kelompoknya
yang mempresentasikan hasil diskusi
kelompoknya. (TPACK-Pedagogical
Knowledge, 4C-Communication))
Fase 5. Menganalisis dan mengevaluasi proses pemecahan masalah 15 menit

1. Guru memberikan penguatan untuk 1. Peserta didik menyimak penguatan


meluruskan pendapat peserta didik dalam yang diberikan oleh guru untuk
presentasi melalui tayangan slide PPT meluruskan pendapat peserta didik
(TPACK- Content Knowledge) dalam presentasi
2. Guru melakukan evaluasi pembelajaran
berupa kuis dengan waktu yang sudah 2. Peserta didik mengerjakan kuis
disediakan. (TPACK-Technological) dengan waktu yang sudah disediakan.
Penutup 10 menit
1. Guru meminta peserta didik mengumpulkan 1. Peserta didik mengumpulkan seluruh
seluruh LKPD untuk dilakukan penilaian LKPD untuk dilakukan penilaian
terhadap proses dan hasil yang telah dicapai terhadap proses dan hasil yang telah
peserta didik. (4C-Comunication, PPK- dicapai peserta didik.
Integritas)
2. Guru bersama peserta didik melakukan 2. Peserta didik bersama guru
refleksi dan menarik kesimpulan terhadap melakukan refleksi dan menarik
materi yang telah dipelajari hari ini. (4C- kesimpulan terhadap materi yang
Collaboration, Communication, dan telah dipelajari hari ini.
Creativity)
3. Guru memberikan tugas mandiri untuk 3. Peserta didik mengerjakan tugas
memperdalam pemahaman tentang materi mandiri untuk memperdalam
yang telah di pelajari. pemahaman tentang materi yang
telah di pelajari
4. Guru menginformasikan kepada peserta 4. Peserta didik mendengarkan
didik mengenai materi pada pertemuan infor masi dar i guru mengenai
berikutnya materi pada pertemuan berikutnya
5. Guru menutup pembelajaran dengan doa 5. Peserta didik menjawab salam dari
dan salam (PPK-Religius, 4C- guru dan berdoa
comunication)

F. Penilaian
1. Tekni Penilaian
a. Sikap Spiritual
Teknik Penilaian : Non Tes
Bentuk Instrumen : Observasi
Kisi-kisi
No. Aspek Pengamatan 1 2 3 4 5 Ket.
1. Berdoa sebelum dan sesudah
melakukan sesuatu
2. Memberi salam sebelum dan sesudah
menyampaikan pendapat/presentasi

Instrumen : Terlampir

b. Sikap Sosial
Teknik Penilaian : Non Tes
Bentuk Instrumen : Observasi
Kisi-kisi
No. Aspek Pengamatan 1 2 3 4 5 Ket.
1. Kerja sama
2. Tanggung Jawab
3. Percaya Diri
Instrumen : Terlampir

c. Pengetahuan
Teknik penilaian : Tes Tertulis
Bentuk Instrumen : Uraian
Kisi-kisi
No. Aspek Pengamatan 1 2 3 4 5 Ket.
1. Menuliskan perkalian bilangan
dalam bentuk perpangkatan
bilangan bulat
2. Menentukan hasil perpangkatan
suatu bilangan.
3. Menyelesaikan masalah sehari-hari
yang berkaitan dengan penerapan
konsep bilangan berpangkat.
Instrumen : Terlampir

d. Keterampilan
Teknik penilaian : Non Tes
Bentuk Instrumen : Observasi
Kisi-kisi
No. Aspek Pengamatan 1 2 3 4 5 Ket.
1. Terampil dalam menyelesaikan LKPD
2. Cerdas dalam memberikan
pertanyaan kepada kelompok lain

3. Lancar dalam mengungkapkan


pendapat
Instrumen : Terlampir
2. Pembelajaran Remedial
Bagi peserta didik yang belum memenuhi kriteria ketuntasan minimal (KKM) setelah melakukan
tes sumatif, maka akan diberikan pembelajaran tambahan sebagai remedial terhadap IPK yang
belum tuntas dengan teknik :
a. Tahapan remedial dilaksanakan melalui pembelajaran ulang, belajar kelompok, remedial
teaching atau tutorial sebaya, dan dilanjutkan dengan diberikan tes.
b. Remedial Teaching dilaksanakan apabila peserta didik yang belum belum mencapai ketuntasan
KD ≥ 75%
3. Pembelajaran Pengayaan
Guru memberikan semangat dan nasihat agar terus rendah hati, karena telah melampaui KKM.
Guru memberikan materi pengayaan berupa penajaman pemahaman dan keterampilan
memecahkan soal yang lebih kompleks.

G. Model, Metode, Media, Alat dan Sumber Pembelajaran


1. Model dan Metode
- Model Pembelajaran : Problem Based Learning
- Pendekatan : Saintifik,TPACK
- Metode Pembelajaran : Diskusi, Presentasi, Penugasan, Tanya Jawab

2. Media dan Alat


- Media : Powerpoint, LKPD
- Alat : Alat tulis, Laptop, Proyektor
3. Sember Belajar
- Buku Guru Matematika Kelas 9 K13 Revisi 2018
- Buku Siswa Matematika Kelas 9 Revisi 2018

Fabaliwa, 2023
Mengetahui:
Kepala SMP Negeri 3Alasa Talumuzoi, Guru Mata Pelajaran,

MANOTONA HULU,S.Pd SUARDA ZEBUA,S.Pd


NIP. 19710401 200605 1 002
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
LUAR JARINGAN (LURING)

Satuan Pendidikan : SMP Negeri 3 Alasa Talumuzoi


Mata Pelajaran : Matematika
Kelas/Semester : IX (sembilan)/1 (satu)
Materi Pokok/Topik : Perpangkatan dan Bentuk Akar
1.2 Perkalian Pada Perpangkatan
Pertemuan ke : 2
Waktu : 3 x 40 menit

A. Kompetensi Inti (KI)

KOMPETENSI INTI
DESKRIPSI KOMPETENSI
(KI)
Sikap Spritual 1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang di anutnya
Sikap Sosial 2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli
(toleran, gotong royong), santun, dan percaya diri dalam
berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam
dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya
Pengetahuan 3. Memahami dan menerapkan pengetahuan (faktual, konseptual,
dan prosedural) berdasarkan rasa ingin tahunnya berdasarkan rasa
ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya
terkait fenomena dan kejadian tampak mata.
Keterampilan 4. Mengolah, menyaji, dan menalar dalam ranah konkret
(menggunakan, mengurai, merangkai, memodifikasi, dan
membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca, menghitung,
menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di
sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori.

B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi

Kompetensi Dasar (KD) Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)


3.1 Menjelaskan dan melakukan 3.1.3 Mengidentifikasi sifat perkalian pada perpangkatan.
operasi bilangan berpangkat 3.1.4 Menentukan hasil kali dari perpangkatan dengan basis
bilangan rasional dan bentuk yang sama.
akar, serta sifat-sifatnya. 3.1.5 Mengidentifikasi sifat pemangkatan pada perpangkatan.
3.1.6 Menentukan hasil pemangkatan dari perpangkatan dengan
basis yang sama.
3.1.7 Mengidentifikasi sifat perpangkatan dari perkalian
bilangan.
3.1.8 Menentukan hasil perpangkatan dari suatu perkalian
bilangan.

4.1 Menyelesaikan masalah yang 4.1.2 Menyelesaikan masalah sehari-hari yang berkaitan
berkaitan dengan sifat-sifat dengan penerapan konsep perkalian pada perpangkatan.
operasi bilangan berpangkat
bulat dan bentuk akar.

C. Tujuan Pembelajaran
Setelah mengikuti pembelajaran dengan menggunakan Model Pembelajaran Problem Based
Learning (PBL), Pendekatan Saintifik dan TPACK dan melalui Lember Kerja Peserta Didik
(LKPD), media pembelajaran peserta didik dapat :
1. Mengidentifikasi sifat perkalian pada perpangkatan.
2. Menentukan hasil kali dari perpangkatan dengan basis yang sama.
3. Mengidentifikasi sifat pemangkatan pada perpangkatan.
4. Menentukan hasil pemangkatan dari perpangkatan dengan basis yang sama.
5. Mengidentifikasi sifat perpangkatan dari perkalian bilangan.
6. Menentukan hasil perpangkatan dari suatu perkalian bilangan.
7. Menyelesaikan masalah sehari-hari yang berkaitan dengan penerapan konsep perkalian pada
perpangkatan.
D. Materi Pembelajaran
Perkalian Pada Perpangkatan
- Mengalikan Dua Perpangkatan dengan Basis yang sama
- Memangkatkan suatu Perpangkatan
- Memangkatkan suatu perkalian bilangan
- Latihan soal bab perkalian pada perpangkatan

E. Kegiatan Pembelajaran
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Kegiatan Pendahuluan 10 menit
Kegiatan Guru Kegiatan Peserta Didik
Orientasi Orientasi
1. Guru melakukan pembukaan dengan 1. Peserta didik menjawab salam dari
mengucapkan salam dan mengajak guru dan salah satu peserta didik
peserta didik untuk berdoa yang memimpin doa.
dipimpin oleh salah satu peserta didik
(PPK-Religius, 4C-comunication)
2. Guru bersama peserta didik 2. Peserta didik menyanyikan lagu
menyanyikan lagu Nasional. (PPK- Nasional
Nasionalis)
3. Guru mengecek kehadiran peserta 3. Peserta didik menanggapi saat di absen.
didik satu-persatu (4C-
Communication) 4. Peserta didik merapikan diri sebelum
4. Guru menyiapkan diri peserta didik memulai pelajaran.
agar siap untuk belajar serta memeriksa
kerapian diri dan bersikap disiplin pada
setiap kegiatan pembelajaran. (TPACK-
Pedagocical Knowledge)
Apersepsi Apersepsi
1. Guru melakukan tanya jawab 1. Peserta didik menjawab pertanyaan
mengenai materi yang telah dipelajari dari guru, dan bertanya jika ada yang
sebelumnya yaitu konsep pada tidak dimengerti.
bilangan berpangkat dan notasi
berpangkat (TPACK- Content 2. Peserta didik mendengarkan
Knowledge) penjelasan dari guru
2. Guru menyampaikan kompetensi
dasar, indikator dan tujuan
pembelajaran dari kegiatan
pembelajaran pada hari ini yang akan
dilakukan dengan model Problem Motivasi
1. Peserta didik mendengarkan penjelasan
Based Learning (PBL).
dari guru tentang manfaat mempelajari
Motivasi Perkalian pada Perpangkatan.
1. Guru memberikan gambaran tentang
manfaat dan tujuan mempelajari materi
Perkalian pada Perpangkatan, seperti
menentukan luas persegi, dalam jual
beli, dan masih banyak lagi. (4C-
Communication)
Kegiatan Inti 100 menit
Fase 1. Orientasi pesertadidik pada masalah 10 menit
1. Guru memberikan permasalahan dalam 1. Peserta didik mengamati permasalahan
kehidupan sehari-hari yang berkaitan kontekstual yang disajikan guru.
dengan Perkalian pada Perpangkatan yang (Mengamati)
dituangkan dalam PPT. (TPACK-
Technogical Content Knowledge)
2. Guru memberikan kesempatan kepada 2. Peserta didik bertanya dan juga
peserta didik untuk menyampaikan menyampaikan informasi seputar
informasi/pertanyaan seputar permasalahan yang diberikan.
permasalahan yang diberikan. (4C- (Menanya)
Communication)
Fase 2. Mengorganisasi peserta didik untuk belajar 10 menit

1. Guru mengelompokkan peserta didik 1. Peserta didik bergabung dengan


menjadi kelompok-kelompok yang kelompoknya sesuai dengan kelompok
heterogen dengan beranggotakan 5-6 yang telah ditentukan guru.
orang untuk berdikusi. (TPACK-
Pedagogical Knowledge, 4C-
Collaboration)
2. Guru membagikan LKPD dan mengajak 2. Peserta didik membaca dan mengamati
peserta didik membaca petunjuk serta LKPD yang telah dibagikan oleh guru
mengamati LKPD
Fase 3. Membimbing penyelidikan individu maupun kelompok 30 menit

1. Guru membimbing peserta didik dalam 1. Peserta didik mengumpulkan informasi


kelompok mengumpulkan informasi untuk mengerjakan LKPD sesuai
dengan berdiskusi bersama teman dengan petunjuk bersama dengan
kelompoknya untuk mengerjakan anggota kelompoknya
LKPD sesuai dengan petunjuk.
(Mengumpulkan Informasi, TPACK-
Technological Pedagogical
Knowledge, 4C-Collaboration,
Creativity, Critical Thinking)
2. Guru membimbing serta memantau 2. Peserta didik berdiskusi untuk
jalannya diskusi tersebut. (TPACK- menganalisa dan menyelesaikan
Technological Pedagogical masalah yang diberikan pada LKPD
Knowledge) pada tiap-tiap kelompok.
(Menalar/Mengasosiasi)
Fase 4. Mengembangkan dan menyajikan hasil karya 30 menit

1. Guru meminta salah satu kelompok 1. Salah satu kelompok


untuk menyajikan/mempresentasikan menyajikan/mempresentasikan hasil
hasil diskusi kelompoknya di depan diskusi kelompoknya di depan kelas.
kelas. (Mengkomunikasikan, 4C- (Mengkomunikasikan)
communication, Colaboration,
Integritas, TPACK-Pedagogical
Knowledge)
2. Guru memandu peserta didik 2. Siswa mengikuti alur pembelajaran.
menyajikan hasil karya (TPACK-
Pedagogical Knowledge)
3. Guru memberikan kesempatan kepada 3. Kelompok lain bertanya atau
kelompok lain untuk bertanya atau memberikan tanggapan kepada
memberikan tanggapan kepada kelompok yang mempresentasikan hasil
kelompok yang mempresentasikan hasil diskusi kelompoknya
diskusi kelompoknya. (TPACK-
Pedagogical Knowledge, 4C-
Communication))
Fase 5. Menganalisis dan mengevaluasi proses pemecahan masalah 20 menit

1. Guru memberikan penguatan untuk 1. Peserta didik menyimak penguatan


meluruskan pendapat peserta didik yang diberikan oleh guru untuk
dalam presentasi melalui tayangan slide meluruskan pendapat peserta didik
PPT (TPACK- Content Knowledge) dalam presentasi.
2. Guru melakukan evaluasi pembelajaran 2. Peserta didik mengerjakan kuis dengan
berupa kuis dengan waktu yang sudah waktu yang sudah disediakan.
disediakan. (TPACK-Technological)
Penutup 10 menit
1. Guru meminta peserta didik 1. Peserta didik mengumpulkan seluruh
mengumpulkan seluruh LKPD untuk LKPD untuk dilakukan penilaian
dilakukan penilaian terhadap proses dan terhadap proses dan hasil yang telah
hasil yang telah dicapai peserta didik. dicapai peserta didik.
(4C-Comunication, PPK-Integritas)
2. Guru bersama peserta didik melakukan 2. Peserta didik bersama guru melakukan
refleksi dan menarik kesimpulan refleksi dan menarik kesimpulan
terhadap materi yang telah dipelajari terhadap materi yang telah dipelajari
hari ini. (4C- Collaboration, hari ini.
Communication, dan Creativity)
3. Guru memberikan tugas mandiri untuk 3. Peserta didik mengerjakan tugas
memperdalam pemahaman tentang mandiri untuk memperdalam
materi yang telah di pelajari. pemahaman tentang materi yang telah
di pelajari
4. Guru menginformasikan kepada peserta 4. Peserta didik mendengarkan
didik mengenai materi pada pertemuan infor masi dar i guru mengenai
berikutnya materi pada pertemuan berikutnya
5. Guru menutup pembelajaran dengan 5. Peserta didik menjawab salam dari
doa dan salam guru dan berdoa
F. Penilaian (Sikap,Pengetahuan dan Keterampilan)
1. Tekni Penilaian
a. Sikap Spiritual
Teknik Penilaian : Non Tes
Bentuk Instrumen : Observasi
Kisi-kisi
No. Aspek Pengamatan 1 2 3 4 5 Ket.
1. Berdoa sebelum dan sesudah
melakukan sesuatu
2. Memberi salam sebelum dan sesudah
menyampaikan pendapat/presentasi
Instrumen : Terlampir

b. Sikap Sosial
Teknik Penilaian : Non Tes
Bentuk Instrumen : Observasi
Kisi-kisi
No. Aspek Pengamatan 1 2 3 4 5 Ket.
1. Kerja sama
2. Tanggung Jawab
3. Percaya Diri
Instrumen : Terlampir

c. Pengetahuan
Teknik penilaian : Tes Tertulis
Bentuk Instrumen : Uraian
Kisi-kisi
No. Aspek Pengamatan 1 2 3 4 5 Ket.
1. Mengidentifikasi sifat perkalian
pada perpangkatan.

2. Menentukan hasil kali dari


perpangkatan dengan basis yang
sama.
3. Mengidentifikasi sifat
pemangkatan pada perpangkatan.
4. Menentukan hasil pemangkatan
dari perpangkatan dengan basis
yang sama.
5. Mengidentifikasi sifat
perpangkatan dari perkalian
bilangan.
6. Menentukan hasil perpangkatan
dari suatu perkalian bilangan.
7. Menyelesaikan masalah sehari-hari
yang berkaitan dengan penerapan
konsep perkalian pada
perpangkatan.: Terlampir
Instrumen
d. Keterampilan
Teknik penilaian : Non Tes
Bentuk Instrumen : Observasi
Kisi-kisi
No. Aspek Pengamatan 1 2 3 4 5 Ket.
1. Terampil dalam menyelesaikan LKPD
2. Cerdas dalam memberikan
pertanyaan kepada kelompok lain
3. Lancar dalam mengungkapkan
pendapat
Instrumen : Terlampir

2. Pembelajaran Remedial
Bagi peserta didik yang belum memenuhi kriteria ketuntasan minimal (KKM) setelah melakukan
tes sumatif, maka akan diberikan pembelajaran tambahan sebagai remedial terhadap IPK yang
belum tuntas dengan teknik :
a. Tahapan remedial dilaksanakan melalui pembelajaran ulang, belajar kelompok, remedial
teaching atau tutorial sebaya, dan dilanjutkan dengan diberikan tes.
b. Remedial Teaching dilaksanakan apabila peserta didik yang belum belum mencapai ketuntasan
KD ≥ 75%
3. Pembelajaran Pengayaan
Guru memberikan semangat dan nasihat agar terus rendah hati, karena telah melampaui KKM.
Guru memberikan materi pengayaan berupa penajaman pemahaman dan keterampilan
memecahkan soal yang lebih kompleks.

G. Model, Metode, Media, Alat dan Sumber Pembelajaran


1. Model dan Metode
- Model Pembelajaran : Problem Based Learning
- Pendekatan : Saintifik,TPACK
- Metode Pembelajaran : Diskusi, Presentasi, Penugasan, Tanya Jawab

2. Media dan Alat


- Media : Powerpoint, LKPD
- Alat : Alat tulis, Laptop, Proyektor
3. Sember Belajar
- Buku Guru Matematika Kelas 9 K13 Revisi 2018
- Buku Siswa Matematika Kelas 9 Revisi 2018

Fabaliwa, 2023
Mengetahui:
Kepala SMP Negeri 3Alasa Talumuzoi, Guru Mata Pelajaran,

MANOTONA HULU,S.Pd SUARDA ZEBUA,S.Pd


NIP. 19710401 200605 1 002
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Satuan Pendidikan : SMP Negeri 3 Alasa Talumuzoi


Mata Pelajaran : Matematika
Kelas/Semester : IX (sembilan)/1 (satu)
Materi Pokok/Topik : Perpangkatan dan Bentuk Akar
1.3 Pembagian pada Perpangkatan
Pertemuan ke : 3
Waktu : 2 x 40 menit

A. Kompetensi Inti (KI)

KOMPETENSI INTI
DESKRIPSI KOMPETENSI
(KI)
Sikap Spritual 1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang di anutnya
Sikap Sosial 2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli
(toleran, gotong royong), santun, dan percaya diri dalam
berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam
dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya
Pengetahuan 3. Memahami dan menerapkan pengetahuan (faktual, konseptual,
dan prosedural) berdasarkan rasa ingin tahunnya berdasarkan rasa
ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya
terkait fenomena dan kejadian tampak mata.
Keterampilan 4. Mengolah, menyaji, dan menalar dalam ranah konkret
(menggunakan, mengurai, merangkai, memodifikasi, dan
membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca, menghitung,
menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di
sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori.

B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi

Kompetensi Dasar (KD) Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)


3.1 Menjelaskan dan melakukan operasi 3.1.9 Mengidentifikasi sifat pembagian pada
bilangan berpangkat bilangan perpangkatan.
rasional dan bentuk akar, serta sifat- 3.1.10 Menentukan hasil pembagian dari perpangkatan.
sifatnya.

4.1 Menyelesaikan masalah yang 4.1.3 Menyelesaikan masalah sehari-hari yang


berkaitan dengan sifat-sifat operasi berkaitan dengan penerapan konsep pembagian
bilangan berpangkat bulat dan pada perpangkatan.
bentuk akar.

C. Tujuan Pembelajaran
Setelah mengikuti pembelajaran dengan menggunakan Model Pembelajaran Problem Based
Learning (PBL), Pendekatan Saintifik dan TPACK dan melalui Lember Kerja Peserta Didik
(LKPD), media pembelajaran peserta didik dapat :
1. Mengidentifikasi sifat pembagian pada perpangkatan berdasarkan konsep yang dimilikinya dengan
tepat.
2. Menentukan hasil pembagian dari perpangkatan dengan benar.
3. Menyelesaikan masalah sehari-hari yang berkaitan dengan penerapan konsep pembagian pada
perpangkatan tersebut secara sistematis, cermat dan benar.

D. Materi Pembelajaran
Pembagian pada Perpangkatan
- Pembagian pada perpangkatan
- Membandingkan volume
- Perpangkatan pada pecahan
- Latihan soal bab pembagian pada perpangkatan

E. Kegiatan Pembelajaran

Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Kegiatan Pendahuluan 10 menit
Kegiatan Guru Kegiatan Peserta Didik
Orientasi Orientasi
1. Guru melakukan pembukaan dengan 1. Peserta didik menjawab salam dari
mengucapkan salam dan mengajak peserta guru dan salah satu peserta didik
didik untuk berdoa yang dipimpin oleh salah memimpin doa.
satu peserta didik (PPK-Religius, 4C-
comunication)
2. Guru bersama peserta didik menyanyikan 2. Peserta didik menyanyikan lagu
lagu Nasional. (PPK-Nasionalis) Nasional
3. Guru mengecek kehadiran peserta didik 3. Peserta didik menanggapi saat di
satu-persatu (4C-Communication) absen.
4. Guru menyiapkan diri peserta didik agar 4. Peserta didik merapikan diri sebelum
siap untuk belajar serta memeriksa kerapian memulai pelajaran.
diri dan bersikap disiplin pada setiap
kegiatan pembelajaran. (TPACK-
Pedagocical Knowledge)
Apersepsi Apersepsi
1. Guru melakukan tanya jawab mengenai 1. Peserta didik menjawab pertanyaan
materi yang telah dipelajari sebelumnya dari guru, dan bertanya jika ada yang
yaitu Perkalian Pada Perpngkatan tidak dimengerti.
(TPACK- Content Knowledge)
2. Guru menyampaikan kompetensi dasar,
indikator dan tujuan pembelajaran dari 2. Peserta didik mendengarkan
kegiatan pembelajaran pada hari ini yang penjelasan dari guru
akan dilakukan dengan model Problem
Based Learning (PBL).
Motivasi
1. Guru memberikan gambaran tentang Motivasi
manfaat dan tujuan mempelajari materi 1. Peserta didik mendengarkan
Pembagian Pada Perpangkatan, seperti penjelasan dari guru tentang manfaat
menentukan luas persegi, dalam jual beli, mempelajari Pembagian Pada
dan masih banyak lagi. (4C- Perpangkatan.
Communication)
Kegiatan Inti 60 menit
Fase 1. Orientasi pesertadidik pada masalah 5 menit
1. Guru memberikan permasalahan dalam 1. Peserta didik mengamati
kehidupan sehari-hari yang berkaitan permasalahan kontekstual yang
dengan Pembagian Pada Perpangkatan yang disajikan guru. (Mengamati)
dituangkan dalam ppt. (TPACK-
Technogical Content Knowledge)

2. Guru memberikan kesempatan kepada 2. Peserta didik bertanya dan juga


peserta didik untuk menyampaikan menyampaikan informasi seputar
informasi/pertanyaan seputar permasalahan permasalahan yang diberikan.
yang diberikan. (4C-Communication) (Menanya)
Fase 2. Mengorganisasi peserta didik untuk belajar 5 menit

1. Guru mengelompokkan peserta didik 1. Peserta didik bergabung dengan


menjadi kelompok-kelompok yang kelompoknya sesuai dengan
heterogen dengan beranggotakan 4-5 orang kelompok yang telah ditentukan guru.
untuk berdikusi. (TPACK- Pedagogical
Knowledge, 4C-Collaboration)
2. Guru membagikan LKPD dan mengajak 2. Peserta didik membaca dan
peserta didik membaca petunjuk serta mengamati LKPD yang telah
mengamati LKPD dibagikan oleh guru
Fase 3. Membimbing penyelidikan individu maupun kelompok 25 menit

1. Guru membimbing peserta didik dalam 1. Peserta didik mengumpulkan


kelompok mengumpulkan informasi dengan informasi untuk mengerjakan LKPD
berdiskusi bersama teman kelompoknya sesuai dengan petunjuk bersama
untuk mengerjakan LKPD sesuai dengan dengan anggota kelompoknya
petunjuk. (Mengumpulkan Informasi,
TPACK-Technological Pedagogical
Knowledge, 4C-Collaboration, Creativity,
Critical Thinking)
2. Guru membimbing serta memantau jalannya 2. Peserta didik berdiskusi untuk
diskusi tersebut. (TPACK-Technological menganalisa dan menyelesaikan
Pedagogical Knowledge) masalah yang diberikan pada LKPD
pada tiap-tiap kelompok.
(Menalar/Mengasosiasi)
Fase 4. Mengembangkan dan menyajikan hasil karya 10 menit

1. Guru meminta salah satu kelompok untuk 1. Salah satu kelompok


menyajikan/mempresentasikan hasil diskusi menyajikan/mempresentasikan hasil
kelompoknya di depan kelas. diskusi kelompoknya di depan kelas.
(Mengkomunikasikan, 4C- (Mengkomunikasikan)
communication, Colaboration, Integritas,
TPACK-Pedagogical Knowledge)
2. Guru memandu peserta didik menyajikan
hasil karya (TPACK-Pedagogical
Knowledge) 2. Kelompok lain bertanya atau
3. Guru memberikan kesempatan kepada memberikan tanggapan kepada
kelompok lain untuk bertanya atau kelompok yang mempresentasikan
memberikan tanggapan kepada kelompok hasil diskusi kelompoknya
yang mempresentasikan hasil diskusi
kelompoknya. (TPACK-Pedagogical
Knowledge, 4C-Communication))
Fase 5. Menganalisis dan mengevaluasi proses pemecahan masalah 15 menit

1. Guru memberikan penguatan untuk 1. Peserta didik menyimak penguatan


meluruskan pendapat peserta didik dalam yang diberikan oleh guru untuk
presentasi melalui tayangan slide PPT meluruskan pendapat peserta didik
(TPACK- Content Knowledge) dalam presentasi
2. Guru melakukan evaluasi pembelajaran
berupa kuis dengan waktu yang sudah 2. Peserta didik mengerjakan kuis
disediakan. (TPACK-Technological) dengan waktu yang sudah disediakan.
Penutup 10 menit
1. Guru meminta peserta didik mengumpulkan 1. Peserta didik mengumpulkan seluruh
seluruh LKPD untuk dilakukan penilaian LKPD untuk dilakukan penilaian
terhadap proses dan hasil yang telah dicapai terhadap proses dan hasil yang telah
peserta didik. (4C-Comunication, PPK- dicapai peserta didik.
Integritas)
2. Guru bersama peserta didik melakukan 2. Peserta didik bersama guru
refleksi dan menarik kesimpulan terhadap melakukan refleksi dan menarik
materi yang telah dipelajari hari ini. (4C- kesimpulan terhadap materi yang
Collaboration, Communication, dan telah dipelajari hari ini.
Creativity)
3. Guru memberikan tugas mandiri untuk 3. Peserta didik mengerjakan tugas
memperdalam pemahaman tentang materi mandiri untuk memperdalam
yang telah di pelajari. pemahaman tentang materi yang
telah di pelajari
4. Guru menginformasikan kepada peserta 4. Peserta didik mendengarkan
didik mengenai materi pada pertemuan informasi dari guru mengenai
berikutnya materi pada pertemuan berikutnya
5. Guru menutup pembelajaran dengan doa 5. Peserta didik menjawab salam dari
dan salam guru dan berdoa

F. Penilaian
1. Tekni Penilaian
a. Sikap Spiritual
Teknik Penilaian : Non Tes
Bentuk Instrumen : Observasi
Kisi-kisi
No. Aspek Pengamatan 1 2 3 4 5 Ket.
1. Berdoa sebelum dan sesudah
melakukan sesuatu
2. Memberi salam sebelum dan sesudah
menyampaikan pendapat/presentasi
Instrumen : Terlampir

b. Sikap Sosial
Teknik Penilaian : Non Tes
Bentuk Instrumen : Observasi
Kisi-kisi
No. Aspek Pengamatan 1 2 3 4 5 Ket.
1. Kerja sama
2. Tanggung Jawab
3. Percaya Diri
Instrumen : Terlampir

c. Pengetahuan
Teknik penilaian : Tes Tertulis
Bentuk Instrumen : Uraian
Kisi-kisi
No. Aspek Pengamatan 1 2 3 4 5 Ket.
1. Mengidentifikasi sifat pembagian
pada perpangkatan berdasarkan
konsep yang dimilikinya dengan
tepat.
2. Menentukan hasil pembagian dari
perpangkatan dengan benar.
3. Menyelesaikan masalah sehari-
hari yang berkaitan dengan
penerapan konsep pembagian pada
perpangkatan tersebut secara
sistematis, cermat dan benar.
Instrumen : Terlampir

d. Keterampilan
Teknik penilaian : Non Tes
Bentuk Instrumen : Observasi
Kisi-kisi
No. Aspek Pengamatan 1 2 3 4 5 Ket.
1. Terampil dalam menyelesaikan LKPD
2. Cerdas dalam memberikan
pertanyaan kepada kelompok lain
3. Lancar dalam mengungkapkan
pendapat
Instrumen : Terlampir

2. Pembelajaran Remedial
Bagi peserta didik yang belum memenuhi kriteria ketuntasan minimal (KKM) setelah melakukan
tes sumatif, maka akan diberikan pembelajaran tambahan sebagai remedial terhadap IPK yang
belum tuntas dengan teknik :
a. Tahapan remedial dilaksanakan melalui pembelajaran ulang, belajar kelompok, remedial
teaching atau tutorial sebaya, dan dilanjutkan dengan diberikan tes.
b. Remedial Teaching dilaksanakan apabila peserta didik yang belum belum mencapai ketuntasan
KD ≥ 75%
3. Pembelajaran Pengayaan
Guru memberikan semangat dan nasihat agar terus rendah hati, karena telah melampaui KKM.
Guru memberikan materi pengayaan berupa penajaman pemahaman dan keterampilan
memecahkan soal yang lebih kompleks.
G. Model, Metode, Media, Alat dan Sumber Pembelajaran
1. Model dan Metode
- Model Pembelajaran : Problem Based Learning
- Pendekatan : Saintifik,TPACK
- Metode Pembelajaran : Diskusi, Presentasi, Penugasan, Tanya Jawab

2. Media dan Alat


- Media : Powerpoint, LKPD
- Alat : Alat tulis, Laptop, Proyektor
3. Sember Belajar
- Buku Guru Matematika Kelas 9 K13 Revisi 2018
- Buku Siswa Matematika Kelas 9 Revisi 2018

Fabaliwa, 2023
Mengetahui:
Kepala SMP Negeri 3Alasa Talumuzoi, Guru Mata Pelajaran,

MANOTONA HULU,S.Pd SUARDA ZEBUA,S.Pd


NIP. 19710401 200605 1 002
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Satuan Pendidikan : SMP Negeri 3 Alasa Talumuzoi


Mata Pelajaran : Matematika
Kelas/Semester : IX (sembilan)/1 (satu)
Materi Pokok/Topik : Perpangkatan dan Bentuk Akar
1.4 Pangkat Nol, Pangkat Negatif dan Bentuk Akar
Pertemuan ke : 4
Waktu : 3 x 40 menit

A. Kompetensi Inti (KI)

KOMPETENSI INTI
DESKRIPSI KOMPETENSI
(KI)
Sikap Spritual 1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang di anutnya
Sikap Sosial 2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli
(toleran, gotong royong), santun, dan percaya diri dalam
berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam
dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya
Pengetahuan 3. Memahami dan menerapkan pengetahuan (faktual, konseptual,
dan prosedural) berdasarkan rasa ingin tahunnya berdasarkan rasa
ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya
terkait fenomena dan kejadian tampak mata.
Keterampilan 4. Mengolah, menyaji, dan menalar dalam ranah konkret
(menggunakan, mengurai, merangkai, memodifikasi, dan
membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca, menghitung,
menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di
sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori.

B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi

Kompetensi Dasar (KD) Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)


3.1 Menjelaskan dan melakukan 3.1.11 Mengidentifikasi sifat pangkat nol dan pangkat
operasi bilangan berpangkat negatif.
bilangan rasional dan bentuk akar, 3.1.12 Menentukan hasil pangkat nol dan pangkat
serta sifat-sifatnya. negatif.
3.1.13 Menyatakan hubungan antara bentuk akar dan
perpangkatan.
3.1.14 Menentukan akar pangkat n dari suatu bilangan.
3.1.15 Menyederhanakan bentuk akar
3.1.16 Melakukan operasi bilangan real yang
melibatkan bentuk akar.
4.1 Menyelesaikan masalah yang 4.1.3 Menyelesaikan masalah sehari-hari yang
berkaitan dengan sifat-sifat operasi berkaitan dengan penerapankonsep bentuk akar.
bilangan berpangkat bulat dan
bentuk akar.

C. Tujuan Pembelajaran
Setelah mengikuti pembelajaran dengan menggunakan Model Pembelajaran Problem Based
Learning (PBL), Pendekatan Saintifik,dan TPACK dan melalui Lember Kerja Peserta Didik
(LKPD), media pembelajaran peserta didik dapat :
1. Mengidentifikasi sifat pangkat nol dan pangkat negatif dengan konsep yang dimilikinya dengan
tepat.
2. Menentukan hasil pangkat nol dan pangkat negatif dengan benar.
3. Menyatakan hubungan antara bentuk akar dan perpangkatan dengan tepat.
4. Menentukan akar pangkat n dari suatu bilangan berdasarkan konsep yang dimilikinya dengan
benar.
5. Menyederhanakan bentuk akar berdasarkan konsep yang dimilikinya dengan tepat.
6. Melakukan operasi bilangan real yang melibatkan bentuk akar berdasarkan konsep yang
dimilikinya dengan benar
7. Menyelesaikan masalah sehari-hari yang berkaitan dengan penerapan konsep bentuk akar
berdasarkan konsep yang dimilikinya dengan tepat.

D. Materi Pembelajaran
Pangkat Nol, Pangkat Negatif dan Bentuk Akar
- Bilangan real tak nol pangkat nol
- Bilangan real tak nol pangkat bulat negatif
- Bentuk akar
- Latihan soal bab pangkat nol, pangkat negatif dan bentuk akar

E. Kegiatan Pembelajaran

Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu


Kegiatan Pendahuluan 10 menit
Kegiatan Guru Kegiatan Peserta Didik
Orientasi Orientasi
1. Guru melakukan pembukaan dengan 1. Peserta didik menjawab salam dari
mengucapkan salam dan mengajak guru dan salah satu peserta didik
peserta didik untuk berdoa yang memimpin doa.
dipimpin oleh salah satu peserta didik
(PPK-Religius, 4C-comunication)
2. Guru bersama peserta didik 2. Peserta didik menyanyikan lagu
menyanyikan lagu Nasional. (PPK- Nasional
Nasionalis) 3. Peserta didik menanggapi saat di
3. Guru mengecek kehadiran peserta absen.
didik satu-persatu (4C- 4. Peserta didik merapikan diri
Communication) sebelum memulai pelajaran.
4. Guru menyiapkan diri peserta didik
agar siap untuk belajar serta
memeriksa kerapian diri dan bersikap
disiplin pada setiap kegiatan Apersepsi
pembelajaran. (TPACK-Pedagocical 1. Peserta didik menjawab
Knowledge) pertanyaan dari guru, dan
Apersepsi bertanya jika ada yang tidak
1. Guru melakukan tanya jawab dimengerti.
mengenai materi yang telah dipelajari
sebelumnya yaitu sifat-sifat operasi
bilangan pada bilangan berpangkat 2. Peserta didik mendengarkan
(TPACK- Content Knowledge) penjelasan dari guru
2. Guru menyampaikan kompetensi
dasar, indikator dan tujuan
pembelajaran dari kegiatan
pembelajaran pada hari ini yang akan Motivasi
dilakukan dengan model Problem 1. Peserta didik mendengarkan
Based Learning (PBL). penjelasan dari guru tentang
Motivasi manfaat mempelajari Pangkat Nol,
1. Guru memberikan gambaran tentang Pangkat Negatif dan Bentuk Akar.
manfaat dan tujuan mempelajari
materi Pangkat Nol, Pangkat Negatif
dan Bentuk Akar, seperti menentukan
luas persegi, dalam jual beli, dan
masih banyak lagi. (4C-
Communication)
Kegiatan Inti 100 menit
Fase 1. Orientasi pesertadidik pada masalah 10 menit
1. Guru memberikan permasalahan 1. Peserta didik mengamati
dalam kehidupan sehari-hari yang permasalahan kontekstual yang
berkaitan dengan Pangkat Nol, Pangkat disajikan guru. (Mengamati)
Negatif dan Bentuk Akar yang
dituangkan dalam ppt.(TPACK-
Technogical Content Knowledge)
2. Guru memberikan kesempatan kepada 2. Peserta didik bertanya dan juga
peserta didik untuk menyampaikan menyampaikan informasi seputar
informasi/pertanyaan seputar permasalahan yang diberikan.
permasalahan yang diberikan. (4C- (Menanya)
Communication)
Fase 2. Mengorganisasi peserta didik untuk belajar 10 menit

1. Guru mengelompokkan peserta didik 1. Peserta didik bergabung dengan


menjadi kelompok-kelompok yang kelompoknya sesuai dengan
heterogen dengan beranggotakan 5-6 kelompok yang telah ditentukan
orang untuk berdikusi. (TPACK- guru.
Pedagogical Knowledge, 4C-
Collaboration)
2. Guru membagikan LKPD dan 2. Peserta didik membaca dan
mengajak peserta didik membaca mengamati LKPD yang telah
petunjuk serta mengamati LKPD dibagikan oleh guru
Fase 3. Membimbing penyelidikan individu maupun kelompok 30 menit

1. Guru membimbing peserta didik dalam 1. Peserta didik mengumpulkan


kelompok mengumpulkan informasi informasi untuk mengerjakan
dengan berdiskusi bersama teman LKPD sesuai dengan petunjuk
kelompoknya untuk mengerjakan bersama dengan anggota
LKPD sesuai dengan petunjuk. kelompoknya
(Mengumpulkan Informasi, TPACK-
Technological Pedagogical
Knowledge, 4C-Collaboration,
Creativity, Critical Thinking)
2. Guru membimbing serta memantau
jalannya diskusi tersebut. (TPACK- 2. Peserta didik berdiskusi untuk
Technological Pedagogical menganalisa dan menyelesaikan
Knowledge) masalah yang diberikan pada
LKPD pada tiap-tiap kelompok.
(Menalar/Mengasosiasi)
Fase 4. Mengembangkan dan menyajikan hasil karya 30 menit

1. Guru meminta salah satu kelompok 1. Salah satu kelompok


untuk menyajikan/mempresentasikan menyajikan/mempresentasikan
hasil diskusi kelompoknya di depan hasil diskusi kelompoknya di depan
kelas. (Mengkomunikasikan, 4C- kelas. (Mengkomunikasikan)
communication, Colaboration,
Integritas, TPACK-Pedagogical
Knowledge)
2. Guru memandu peserta didik 2. Siswa mengikuti alur
menyajikan hasil karya (TPACK- pembelajaran.
Pedagogical Knowledge)
3. Guru memberikan kesempatan kepada
kelompok lain untuk bertanya atau 3. Kelompok lain bertanya atau
memberikan tanggapan kepada memberikan tanggapan kepada
kelompok yang mempresentasikan kelompok yang mempresentasikan
hasil diskusi kelompoknya. (TPACK- hasil diskusi kelompoknya
Pedagogical Knowledge, 4C-
Communication))
Fase 5. Menganalisis dan mengevaluasi proses pemecahan masalah 20 menit

1. Guru memberikan penguatan untuk 1. Peserta didik menyimak penguatan


meluruskan pendapat peserta didik yang diberikan oleh guru untuk
dalam presentasi melalui tayangan meluruskan pendapat peserta didik
slide PPT (TPACK- Content dalam presentasi.
Knowledge) 2. Peserta didik mengerjakan kuis
2. Guru melakukan evaluasi dengan waktu yang sudah
pembelajaran berupa kuis dengan disediakan.
waktu yang sudah disediakan.
(TPACK-Technological)
Penutup 10 menit
1. Guru meminta peserta didik 1. Peserta didik mengumpulkan
mengumpulkan seluruh LKPD untuk seluruh LKPD untuk dilakukan
dilakukan penilaian terhadap proses penilaian terhadap proses dan hasil
dan hasil yang telah dicapai peserta yang telah dicapai peserta didik.
didik. (4C-Comunication, PPK-
Integritas) 2. Peserta didik bersama guru
2. Guru bersama peserta didik melakukan melakukan refleksi dan menarik
refleksi dan menarik kesimpulan kesimpulan terhadap materi yang
terhadap materi yang telah dipelajari telah dipelajari hari ini.
hari ini. (4C- Collaboration,
Communication, dan Creativity) 3. Peserta didik mengerjakan tugas
3. Guru memberikan tugas mandiri untuk mandiri untuk memperdalam
memperdalam pemahaman tentang pemahaman tentang materi yang
materi yang telah di pelajari. telah di pelajari
4. Peserta didik mendengarka n
4. Guru menginformasikan kepada infor masi dar i guru mengenai
peserta didik mengenai materi pada materi pada pertemuan berikutnya
pertemuan berikutnya 5. Peserta didik menjawab salam dari
5. Guru menutup pembelajaran dengan guru dan berdoa
doa dan salam

F. Penilaian
1. Tekni Penilaian
a. Sikap Spiritual
Teknik Penilaian : Non Tes
Bentuk Instrumen : Observasi
Kisi-kisi
No. Aspek Pengamatan 1 2 3 4 5 Ket.
1. Berdoa sebelum dan sesudah
melakukan sesuatu
2. Memberi salam sebelum dan sesudah
menyampaikan pendapat/presentasi
Instrumen : Terlampir

b. Sikap Sosial
Teknik Penilaian : Non Tes
Bentuk Instrumen : Observasi
Kisi-kisi
No. Aspek Pengamatan 1 2 3 4 5 Ket.
1. Kerja sama
2. Tanggung Jawab
3. Percaya Diri
Instrumen : Terlampir

c. Pengetahuan
Teknik penilaian : Tes Tertulis
Bentuk Instrumen : Uraian
Kisi-kisi
No. Aspek Pengamatan 1 2 3 4 5 Ket.
1. Mengidentifikasi sifat pangkat nol
dan pangkat negatif dengan konsep
yang dimilikinya dengan tepat.

2. Menentukan hasil pangkat nol dan


pangkat negatif dengan benar.
3. Menyatakan hubungan antara
bentuk akar dan perpangkatan
dengan tepat.
4. menentukan akar pangkat n dari
suatu bilangan berdasarkan konsep
yang dimilikinya dengan benar.
5. Menyederhanakan bentuk akar
berdasarkan konsep yang
dimilikinya dengan tepat.
6. Melakukan operasi bilangan real
yang melibatkan bentuk akar
berdasarkan konsep yang
dimilikinya dengan benar.
7. Menyelesaikan masalah sehari-
hari yang berkaitan dengan
penerapankonsep bentuk akar
berdasarkan konsep yang
dimilikinya dengan tepat.
Instrumen : Terlampir

d. Keterampilan
Teknik penilaian : Non Tes
Bentuk Instrumen : Observasi
Kisi-kisi
No. Aspek Pengamatan 1 2 3 4 5 Ket.
1. Terampil dalam menyelesaikan LKPD
2. Cerdas dalam memberikan
pertanyaan kepada kelompok lain
3. Lancar dalam mengungkapkan
pendapat
Instrumen : Terlampir

2. Pembelajaran Remedial
Bagi peserta didik yang belum memenuhi kriteria ketuntasan minimal (KKM) setelah melakukan
tes sumatif, maka akan diberikan pembelajaran tambahan sebagai remedial terhadap IPK yang
belum tuntas dengan teknik :
a. Tahapan remedial dilaksanakan melalui pembelajaran ulang, belajar kelompok, remedial
teaching atau tutorial sebaya, dan dilanjutkan dengan diberikan tes.
b. Remedial Teaching dilaksanakan apabila peserta didik yang belum belum mencapai ketuntasan
KD ≥ 75%.

3. Pembelajaran Pengayaan
Guru memberikan semangat dan nasihat agar terus rendah hati, karena telah melampaui KKM.
Guru memberikan materi pengayaan berupa penajaman pemahaman dan keterampilan
memecahkan soal yang lebih kompleks.

G. Model, Metode, Media, Alat dan Sumber Pembelajaran


1. Model dan Metode
- Model Pembelajaran : Problem Based Learning
- Pendekatan : Saintifik, TPACK
- Metode Pembelajaran : Diskusi, Presentasi, Penugasan, Tanya Jawab

2. Media dan Alat


- Media : Powerpoint, Video Pembelajaran, LKPD
- Alat : Alat tulis, Laptop, Proyektor
3. Sember Belajar
- Buku Guru Matematika Kelas 9 K13 Revisi 2018
- Buku Siswa Matematika Kelas 9 Revisi 2018
- Bahan Ajar

Fabaliwa, 2023
Mengetahui:
Kepala SMP Negeri 3Alasa Talumuzoi, Guru Mata Pelajaran,

MANOTONA HULU,S.Pd SUARDA ZEBUA,S.Pd


NIP. 19710401 200605 1 002
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Satuan Pendidikan : SMP Negeri 3 Alasa Talumuzoi


Mata Pelajaran : Matematika
Kelas/Semester : IX (sembilan)/1 (satu)
Materi Pokok/Topik : Perpangkatan dan Bentuk Akar
1.5 Notasi Ilmiah
Pertemuan ke : 5
Waktu : 2 x 40 menit

A. Kompetensi Inti (KI)

KOMPETENSI INTI
DESKRIPSI KOMPETENSI
(KI)
Sikap Spritual 1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang di anutnya
Sikap Sosial 2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli
(toleran, gotong royong), santun, dan percaya diri dalam
berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam
dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya
Pengetahuan 3. Memahami dan menerapkan pengetahuan (faktual, konseptual,
dan prosedural) berdasarkan rasa ingin tahunnya berdasarkan rasa
ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya
terkait fenomena dan kejadian tampak mata.
Keterampilan 4. Mengolah, menyaji, dan menalar dalam ranah konkret
(menggunakan, mengurai, merangkai, memodifikasi, dan
membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca, menghitung,
menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di
sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori.

B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi

Kompetensi Dasar (KD) Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)


3.1 Menjelaskan dan melakukan operasi 3.1.17 Menulis notasi ilmiah menjadi bentuk biasa.
bilangan berpangkat bilangan 3.1.18 Menulis notasi ilmiah dari suatu bilangan.
rasional dan bentuk akar, serta sifat-
sifatnya.
4.1 Menyelesaikan masalah yang 4.1.4 Menyelesaikan masalah sehari-hari yang
berkaitan dengan sifat-sifat operasi berkaitan dengan penerapan konsep bentuk akar.
bilangan berpangkat bulat dan
bentuk akar.

C. Tujuan Pembelajaran
Setelah mengikuti pembelajaran dengan menggunakan Model Pembelajaran Problem Based
Learning (PBL), Pendekatan Saintifik,dan TPACK dan melalui Lember Kerja Peserta Didik
(LKPD), media pembelajaran peserta didik dapat :
1. Menulis notasi ilmiah menjadi bentuk biasa.
2. Menulis notasi ilmiah dari suatu bilangan.
3. Menyelesaikan masalah sehari-hari yang berkaitan dengan penerapan konsep bentuk akar.
D. Materi Pembelajaran
Notasi Ilmiah
- Menggunakan kalkulator dalam penulisan notasi ilmiah
- Penulisan notasi ilmiah
- Latihan soal bab pangkat nol, pangkat negatif dan bentuk akar

E. Kegiatan Pembelajaran

Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu


Kegiatan Pendahuluan 10 menit
Kegiatan Guru Kegiatan Peserta Didik
Orientasi Orientasi
1. Guru melakukan pembukaan dengan 1. Peserta didik menjawab salam dari
mengucapkan salam dan mengajak guru dan salah satu peserta didik
peserta didik untuk berdoa yang memimpin doa.
dipimpin oleh salah satu peserta didik
(PPK-Religius, 4C-comunication)
2. Guru bersama peserta didik 2. Peserta didik menyanyikan lagu
menyanyikan lagu Nasional. (PPK- Nasional
Nasionalis) 3. Peserta didik menanggapi saat di
3. Guru mengecek kehadiran peserta absen.
didik satu-persatu (4C- 4. Peserta didik merapikan diri
Communication) sebelum memulai pelajaran.
4. Guru menyiapkan diri peserta didik
agar siap untuk belajar serta
memeriksa kerapian diri dan bersikap
disiplin pada setiap kegiatan Apersepsi
pembelajaran. (TPACK-Pedagocical 1. Peserta didik menjawab
Knowledge) pertanyaan dari guru, dan
Apersepsi bertanya jika ada yang tidak
1. Guru melakukan tanya jawab dimengerti.
mengenai materi yang telah dipelajari
sebelumnya yaitu Pangkat Nol,
Pangkat Negatif dan Bentuk Akar 2. Peserta didik mendengarkan
(TPACK- Content Knowledge) penjelasan dari guru
2. Guru menyampaikan kompetensi
dasar, indikator dan tujuan
pembelajaran dari kegiatan
pembelajaran pada hari ini yang akan
dilakukan dengan model Problem Motivasi
Based Learning (PBL). 1. Peserta didik mendengarkan
penjelasan dari guru tentang
Motivasi manfaat mempelajari Notasi Ilmiah.
1. Guru memberikan gambaran tentang
manfaat dan tujuan mempelajari
materi Notasi Ilmiah. (4C-
Communication)
Kegiatan Inti 100 menit
Fase 1. Orientasi pesertadidik pada masalah 10 menit
1. Guru memberikan permasalahan 1. Peserta didik mengamati
dalam kehidupan sehari-hari yang permasalahan kontekstual yang
berkaitan dengan Notasi Ilmiah yang disajikan guru. (Mengamati)
dituangkan dalam PPT. (TPACK-
Technogical Content Knowledge)
2. Guru memberikan kesempatan kepada 2. Peserta didik bertanya dan juga
peserta didik untuk menyampaikan menyampaikan informasi seputar
informasi/pertanyaan seputar permasalahan yang diberikan.
permasalahan yang diberikan. (4C- (Menanya)
Communication)
Fase 2. Mengorganisasi peserta didik untuk belajar 10 menit

1. Guru mengelompokkan peserta didik 1. Peserta didik bergabung dengan


menjadi kelompok-kelompok yang kelompoknya sesuai dengan
heterogen dengan beranggotakan 5-6 kelompok yang telah ditentukan
orang untuk berdikusi. (TPACK- guru.
Pedagogical Knowledge, 4C-
Collaboration)
2. Guru membagikan LKPD dan
mengajak peserta didik membaca 2. Peserta didik membaca dan
petunjuk serta mengamati LKPD mengamati LKPD yang telah
dibagikan oleh guru
Fase 3. Membimbing penyelidikan individu maupun kelompok 30 menit

1. Guru membimbing peserta didik dalam 1. Peserta didik mengumpulkan


kelompok mengumpulkan informasi informasi untuk mengerjakan
dengan berdiskusi bersama teman LKPD sesuai dengan petunjuk
kelompoknya untuk mengerjakan bersama dengan anggota
LKPD sesuai dengan petunjuk. kelompoknya
(Mengumpulkan Informasi, TPACK-
Technological Pedagogical
Knowledge, 4C-Collaboration,
Creativity, Critical Thinking)
2. Guru membimbing serta memantau
jalannya diskusi tersebut. (TPACK- 2. Peserta didik berdiskusi untuk
Technological Pedagogical menganalisa dan menyelesaikan
Knowledge) masalah yang diberikan pada
LKPD pada tiap-tiap kelompok.
(Menalar/Mengasosiasi)
Fase 4. Mengembangkan dan menyajikan hasil karya 30 menit

1. Guru meminta salah satu kelompok 1. Salah satu kelompok


untuk menyajikan/mempresentasikan menyajikan/mempresentasikan
hasil diskusi kelompoknya di depan hasil diskusi kelompoknya di depan
kelas. (Mengkomunikasikan, 4C- kelas. (Mengkomunikasikan)
communication, Colaboration,
Integritas, TPACK-Pedagogical
Knowledge)
2. Guru memandu peserta didik 2. Siswa mengikuti alur
menyajikan hasil karya (TPACK- pembelajaran.
Pedagogical Knowledge)
3. Guru memberikan kesempatan kepada
kelompok lain untuk bertanya atau 3. Kelompok lain bertanya atau
memberikan tanggapan kepada memberikan tanggapan kepada
kelompok yang mempresentasikan kelompok yang mempresentasikan
hasil diskusi kelompoknya. (TPACK- hasil diskusi kelompoknya.
Pedagogical Knowledge, 4C-
Communication))
Fase 5. Menganalisis dan mengevaluasi proses pemecahan masalah 20 menit

1. Guru memberikan penguatan untuk 1. Peserta didik menyimak penguatan


meluruskan pendapat peserta didik yang diberikan oleh guru untuk
dalam presentasi melalui tayangan meluruskan pendapat peserta didik
slide PPT (TPACK- Content dalam presentasi
Knowledge) 2. Peserta didik mengerjakan kuis
2. Guru melakukan evaluasi dengan waktu yang sudah
pembelajaran berupa kuis dengan disediakan.
waktu yang sudah disediakan.
(TPACK-Technological)
Penutup 10 menit
1. Guru meminta peserta didik 1. Peserta didik mengumpulkan
mengumpulkan seluruh LKPD untuk seluruh LKPD untuk dilakukan
dilakukan penilaian terhadap proses penilaian terhadap proses dan hasil
dan hasil yang telah dicapai peserta yang telah dicapai peserta didik.
didik. (4C-Comunication, PPK-
Integritas) 2. Peserta didik bersama guru
2. Guru bersama peserta didik melakukan melakukan refleksi dan menarik
refleksi dan menarik kesimpulan kesimpulan terhadap materi yang
terhadap materi yang telah dipelajari telah dipelajari hari ini.
hari ini. (4C- Collaboration,
Communication, dan Creativity) 3. Peserta didik mengerjakan tugas
3. Guru memberikan tugas mandiri untuk mandiri untuk memperdalam
memperdalam pemahaman tentang pemahaman tentang materi yang
materi yang telah di pelajari. telah di pelajari
4. Peserta didik mendengarka n
4. Guru menginformasikan kepada infor masi dar i guru mengenai
peserta didik mengenai materi pada materi pada pertemuan berikutnya
pertemuan berikutnya
5. Peserta didik menjawab salam dari
5. Guru menutup pembelajaran dengan guru dan berdoa
doa dan salam

F. Penilaian
1. Tekni Penilaian
a. Sikap Spiritual
Teknik Penilaian : Non Tes
Bentuk Instrumen : Observasi
Kisi-kisi
No. Aspek Pengamatan 1 2 3 4 5 Ket.
1. Berdoa sebelum dan sesudah
melakukan sesuatu
2. Memberi salam sebelum dan sesudah
menyampaikan pendapat/presentasi
Instrumen : Terlampir

b. Sikap Sosial
Teknik Penilaian : Non Tes
Bentuk Instrumen : Observasi
Kisi-kisi
No. Aspek Pengamatan 1 2 3 4 5 Ket.
1. Kerja sama
2. Tanggung Jawab
3. Percaya Diri
Instrumen : Terlampir

c. Pengetahuan
Teknik penilaian : Tes Tertulis
Bentuk Instrumen : Uraian
Kisi-kisi
No. Aspek Pengamatan 1 2 3 4 5 Ket.
1. Menulis notasi ilmiah menjadi
bentuk biasa.
2. Menulis notasi ilmiah dari suatu
bilangan.
3. Menyelesaikan masalah sehari-
hari yang berkaitan dengan
penerapan konsep bentuk akar.
Instrumen : Terlampir

d. Keterampilan
Teknik penilaian : Non Tes
Bentuk Instrumen : Observasi
Kisi-kisi
No. Aspek Pengamatan 1 2 3 4 5 Ket.
1. Terampil dalam menyelesaikan LKPD
2. Cerdas dalam memberikan
pertanyaan kepada kelompok lain
3. Lancar dalam mengungkapkan
pendapat
Instrumen : Terlampir
2. Pembelajaran Remedial
Bagi peserta didik yang belum memenuhi kriteria ketuntasan minimal (KKM) setelah melakukan
tes sumatif, maka akan diberikan pembelajaran tambahan sebagai remedial terhadap IPK yang
belum tuntas dengan teknik :
a. Tahapan remedial dilaksanakan melalui pembelajaran ulang, belajar kelompok, remedial
teaching atau tutorial sebaya, dan dilanjutkan dengan diberikan tes.
b. Remedial Teaching dilaksanakan apabila peserta didik yang belum belum mencapai ketuntasan
KD ≥ 75%.

3. Pembelajaran Pengayaan
Guru memberikan semangat dan nasihat agar terus rendah hati, karena telah melampaui KKM.
Guru memberikan materi pengayaan berupa penajaman pemahaman dan keterampilan
memecahkan soal yang lebih kompleks.

G. Model, Metode, Media, Alat dan Sumber Pembelajaran


1. Model dan Metode
- Model Pembelajaran : Problem Based Learning
- Pendekatan : Saintifik, TPACK
- Metode Pembelajaran : Diskusi, Presentasi, Penugasan, Tanya Jawab

2. Media dan Alat


- Media : Powerpoint, Video Pembelajaran, LKPD
- Alat : Alat tulis, Laptop, Proyektor
3. Sember Belajar
- Buku Guru Matematika Kelas 9 K13 Revisi 2018
- Buku Siswa Matematika Kelas 9 Revisi 2018
- Bahan Ajar

Fabaliwa, 2023
Mengetahui:
Kepala SMP Negeri 3Alasa Talumuzoi, Guru Mata Pelajaran,

MANOTONA HULU,S.Pd SUARDA ZEBUA,S.Pd


NIP. 19710401 200605 1 002

Anda mungkin juga menyukai