Anda di halaman 1dari 3

PERENCANAAN KECEPATAN

EVAKUASI

PERSETUJUAN BANGUNAN
GEDUNG
(GUDANG)
 Perhitungan Kecepatan Evakuasi Di Gudang

Berikut merupakan analisis perhitungan waktu tempuh evakuasi dari titik terjauh Gudang dari
Area Office Bangunan Gudang menuju Titik Kumpul :
 Lt = S x ttr
Keterangan :
Lt = Panjang dari travel/ jarak evakuasi (m)
S = Speed/ Kecepatan (m/min)
ttr = Waktu tempuh evakuasi (min)

Tabel Occupant Density And Travel Speed


Occupant Density Max. Travel Speed
Activity
(users/ m2) (m/min)
Crowd Activities
Aiport – baggage claim 0,50 73
Aiport – concourses 0,10 73
Aiport – waiting areas check in 0,70 68
Area without seating or aisles 1,00 62
Art Galleries, museums 0,25 73
Bar sitting areas 1,00 62
Bar standing areas 2,00 39
Bleachers, pews or similar bench type 2,2 users per
seating linear metre
Classrooms 0,50 73
Dance floors 1,7 46
Day care centre 0,25 73
Dining, beverage and cafetaria spaces 0,8 66
Exhibition areas, trade fairs 0,7 68
Fitness centres 0,2 73
Gymnasia 0,35 73
Indoor games areas/ bowling alleys, etc. 0,1 73
Libraries – stack areas 0,1 73
Libraries – others areas 0,15 73
Lobbies and layers 1,0 62
Mall areas used for assembly purpose 1,0 62
Mall areas used for circulations &
0,3 73
shopping
Working, storage etc. <0,5 73
Intermittant activities <0,5 73

Lt = Jarak evakuasi terjauh dari halaman belakang Apotek Adam menuju Titik Kumpul
(Jarak dihitung berdasarkan gambar eksisting. Dokumen Evakuasi terlampir)
= 52 m
S = Kategori Bangunan Gudang dengan jumlah pegawai 8 karyawan = 73 m/min
ttr = ? (Dicari…)

¿
ttr = S
52
ttr =
73
ttr = 0,71 min
ttr = 42,6 detik ; dibulatkan 43 detik

Maka dapat disimpulkan bahwa, waktu tempuh Bangunan Gudang dari titik terjauh
(Area Office menuju Titik Kumpul Depan Kawasan) dengan kondisi beban hunian
(okupansi) sejumlah ±30 karyawan adalah 43 detik (< 3menit).

Adapun kondisi bottle neck dalam evakuasi menuju titik kumpul Pada Bangunan
Gudang dapat disosialisakan dan pelatihan/ silumasi terkait Penanangan Tanggap
Darurat/ Kebakaran. Sehingga dalam melakukan evakuasi dapat berjalan dengan efektis
dan efisien. Di samping itu, pemilik dipersyaratkan dalam pembentukan Tim
Management Proteksi Tanggap Darurat/ Kebakaran.

Anda mungkin juga menyukai