Anda di halaman 1dari 1

MAJELIS WAKIL CABANG NAHDLATUL ULAMA SEMPU

Jl. Raya Kalisetail-Simpang Tiga Damsari-Tegalarum-Sempu-Banyuwangi


081293598358/082331569525 
mwcnusempu@gmail.com 
http://sempu.banyuwangi.nu.or.id 
Nomor : 019.2/MWCNU/A-1/L.33.23/٦/2023 Sempu, 25 Zulqo’dah 1444 H
Lampiran :- 14 Juni 2023 M
Perihal : Surat Undangan

Kepada Yth :
Ketua Ranting NU dan Pengurus NU se-Kecamatan Sempu
di
Tempat

Assalamu’alaikum warahmatullahi wabarakatuh

Salam Silaturrahmi kami sampaikan, semoga kita semua tetap dalam lindungan Allah SWT dalam
melaksanakan aktivitas dan kewajiban sehari-hari. Amin Ya Rabbal ‘Alamin
Mengharap dengan hormat atas kehadiran Bapak/Ibu/Saudara/Saudari Muslimin Muslimat pada :
Hari/ Tanggal : Ahad Kliwon, 18 Juni 2023 / 29 Zulqo’dah 1444 H
Pukul : 08.00 WIB s.d Selesai
Tempat : Masjid AL-IHSAN Pecari -Temuasri- Sempu (Koramil Ke arah timur)
Acara : Pengajian Rutin dan Bahtsul Masail
Dengan acara :
1. Sholat Dhuha NB :
2. Pembacaan Rotibul Haddad 1. Mohon Patuhi protokol kesehatan
3. Ngaos Nashoihul Ibad 2. Bahtsul masail dimulai jam 07.00 WIB
4. Sambutan-sambutan 3. Mohon datang tepat waktu
5. Penyampaian Hasil Bahtsul Masail 4. Soal/Jawaban harap diberi identitas yang jelas
6. Sholat Dhuhur 5. Infaq peserta seikhlasnya
7. Penutup
Demikian Undangan ini, atas perhatian dan kehadirannya kami sampaikan terima kasih.
Wallahul Muwafiq Ilaa Aqwamit Thariq
Wassalamu’alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh

Pengurus Majelis Wakil Cabang NU Sempu

K. Baydlowi Nor Rosidi Musthafa Kamal Moh. Nasir Jazuli


Rois Katib Ketua Sekretaris

ASILAH
1. Ada makam leluhur kami yang berada dipemakaman umum, umurnya sudah puluhan tahun. Setiap batu nisannya rusak,
kami ganti dengan yang baru.
Pertanyaan :
Bagaimana Hukum mengganti batu nisan makam tersebut?
Jikalau tidak boleh, apalasannya? Sementara kalau melihat tanah makamnya masih luas.

2. Kami Ibu-ibu muslimat sering dihadapkan dengan permasalahan-permasalahan menstruasi yang tidak teratur.
Pertanyaan:
Bagaimana hukum pemakaian alat kontrasepsi yang menyebabkan haid kami tidak teratur?
Bagaimana hukum menunda kehamilan dengan alasan berkhidmah kepada Jam’iyyah NU?

3. Kami para Hafidz/hafidzoh ingin bertanya Batasan-batasan lupa didalam hafalan Al-qu’an?

MERAWAT JAGAD, MEMBANGUN PERADABAN

Anda mungkin juga menyukai