Anda di halaman 1dari 2

PEMBEKALAN CALON PENGAJAR PRAKTIK

PROGRAM PENDIDIKAN GURU PENGGERAK

LEMBAR AKTIVITAS ANALISIS ALUR MERDEKA

KELOMPOK :1
NAMA : 1. MELVA YOLA AFDAREZA 4. NINIK NURYANTI
: 2. RAHMAT HIDAYAT 5. ORI FERDISAN
: 3. MUHAMAD TOHA
MODUL. : [1.1] Filosofi Pendidikan Nasional - KHD

CAPAIAN PEMBELAJARAN MODUL YANG DIHARAPKAN.


Saat mempelajari modul ini, diharapkan dapat membantu Calon Guru Penggerak untuk mampu :
1. Berpikir reflektif dan kritis terhadap Filosofi Pendidikan Ki Hadjar Dewantara.
2. Mendemonstrasikan pemahaman terhadap Filosofi Pendidikan Ki Hadjar Dewantara dan relevansinya terhadap konteks Pendidikan
Indonesia saat ini denganmembandingkan penerapan pendidikan abad 21 pada konteks lokal (budaya) di tempat asal mereka.
3. Membuat perubahan konkret penerapan pemikiran filosofis pendidikan Ki Hadjar Dewantara di kelas dan sekolah.

ALUR BELAJAR AKTIVITAS CGP TAGIHAN CGP


 Menjawab pertanyaan pemantik  Jawaban dari Refleksi dan Harapan yang dapat di jawab
Mulai dari Diri yang ada pada LMS (Refleksi & menggunakan tulisan ataupun dokumen lainnya.
Harapan)
 Membaca materi yang tersedia dan  Menyelesaikan bahan bacaan dan video yang diberikan.
menonton video pembelajaran yang
disajikan dalam LMS.
 Memberikan pertanyaan dan  Melakukan diskusi timbal balik
Eksplorasi Konsep
merespon pendapat rekan CGP.
 Membuat rekaman Audio atau  Menyelesaikan dan mengunggah rekaman Audio atau Video
Video berdasarkan panduan
pertanyaan yang ada dalam LMS

Halaman 1
PEMBEKALAN CALON PENGAJAR PRAKTIK
PROGRAM PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
 Masuk ke link kolaborasi (Gmeet)  Kehadiran CGP dalam Ruang Kolaborasi
bersama Fasilitator
Ruang Kolaborasi  Diskusi di dalam Ruang Kolaborasi  Menyelesaikan hasil diskusi
 Mempresentasikan hasil diskusi  Mempresentasikan hasil Diskusi serta mengunggah tugas di LMS
dalam Ruang Kolaborasi
 Membuat sebuah karya (karikatur,  Karya yang disesuaikan dengan kriteria yang telah ditentukan
Demonstrasi Kontekstual infografis, video pendek, komik, lagu, serta dalam format PDF atau di unggah di youtube kemudian
puisi, dll) dilampirkan linknya pada LMS
 Menjawab beberapa pertanyaan  Jawaban refleksi CGP
yang berupa refleksi kegiatan yang
Elaborasi Pemahaman
telah dilaksanakan.
 Masuk ke link elaborasi (Gmeet)  Kehadiran elaborasi
 Membuat karya berupa artikel,  Karya yang disesuaikan dengan kriteria yang telah ditentukan
ilustrasi, grafik, video, rekaman serta dalam format PDF atau di unggah di youtube kemudian
audio, presentasi infografis, artikel dilampirkan linknya pada LMS
Koneksi Antar Materi dalam blog, dan lainnya yang
berkaitan pengalaman baru setelah
mempelajari modul.
 Mengimplementasikan dan  Dokumen catatan pengembangan diri.
mendokumentasikan hasil belajar
Aksi Nyata
dalam bentuk catatan
pengembangan diri.

Catatan..
* Pilih salah satu sesuai penugasan

Halaman 2

Anda mungkin juga menyukai