Anda di halaman 1dari 6

PEMERINTAH KABUPATEN TOJO UNA-UNA

DINAS PENDIDIKAN PEMUDA DAN OLAHRAGA


SEKOLAH DASAR NEGERI MALAPO
Alamat : Desa Malapo

SURAT KEPUTUSAN KEPALA SEKOLAH


Nomor : 422/ /SDN MLP/ 2020

TENTANG
PEMBAGIAN TUGAS GURU DALAM KEGIATAN
PROSES BELAJAR MENGAJAR DAN BIMBINGAN
Tahun Pelajaran : 2020 – 2021

Menimbang : bahwa dalam rangka memperlancar pelaksanaan proses belajar


mengajar di Sekolah Dasar Negeri Malapo, perlu menetapkan
pembagian tugas guru.
Mengingat : 1. Undang-undang Nomor : 20 Tahun 2003 tentang Sistim Pendidikan
Nasional :
2. Peraturan Pemerintah Nomor :19 Tahun 2005 tentang Standar
Nasional pendidikan :
3. Peraturan Pemerintah Nomor 28 Tahun 1990 tenang
Pendidikan Dasar ;
4. Peraturan Pemerintah Nomor : 74 Tahun 2008 tentang Guru ;
5. Keputusan Menteri Negera Pendayagunaan Aparatur Negara
nomor 84 / 1993 tanggal 24 Desenber .
6. Surat Keputusan Bersama Menteri Pendidikan dan
Kebudayaan dan kepala Badan Administrasi Kepegawaian
Negara Nomor : 25 0433/P/1933.Tahun 1993 tanggal 24
Desember
7. Surat Edaran Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor :
143/MPK/ 1990
8. Keputusan Menteri Pendidikan Nasional Nomor : 011 /U2002
tanggal 28 Januari 2002.
9. Keputusan Menteri Pendidikan Nasional Nomor : 39 Tahun
2009 tentang Beban Kerja Guru;
10. Permen Diknas Nomor 39 tahun 2009 Tentang Pemenuhan Beban
Kerja Guru
11. Keputusan Menpan No.84/Menpan/1993
12. Keputusan Mendikbud No. 0132/U/1994
MEMUTUSKAN

Menetapkan :
Pertama : Pembagian Tugas Guru dalam Kegiatan Belajar Mengajar
sebagaimana tercantum dalam lampiran Keputusan ini.
Kedua : Menugaskan guru untuk melaksanakan bimbingan
ekstrakulikuler sebagaimana tercantum dalam Keputusan ini.
Ketiga : Dalam menjalankan tugas masing-masing guru
bertantanggung jawab kepada Kepala Sekolah.
Keempat : Segala biaya yang timbul akibat pelaksanaan keputusan ini,
dibebankan kepada anggaran yang sesuai.
Kelima : Keputusan ini berlaku sejak mulai tanggal ditetapkan.

Ditetapkan di : Malapo
Pada Tanggal : 20 Juli 2020

KEPALA SEKOLAH

INDRAWATI MALLO, S. Pd
Nip.19900621 201403 2 001

Tembusan disampaikan kepada Yth :


1. Pengawas TK/SD Kec.Walea Besar
2. Masing-masing Guru
3. Arsip

Lampiran I : Keputusan Kepala SD Negeri Malapo


Nomor : 422/ /SDN MLP/ 2020
Tanggal : 20 Juli 2020

PEMBAGIAN TUGAS GURU


DALAM PROSES BELAJAR MENGAJAR

Gol Jabatan Jenis Tugas Jumlah


No Nama / NIP Ruang Ket
Guru Guru Mengajar Jam

1 INDRAWATI MALLO, S. Pd III /b Guru Guru Kelas III - IV 63 Kepsek


19900621 201403 2 002 Pertama
Guru
2 MAHMUD YASIN III/d Guru Muda Penjaseks I - VI 24
19620413 198307 1 001

3 ASMIATI A. SAHIDO, II/d Guru Muda Guru Kelas V - VI 48


A.Ma.Pd Tkt.I
19690313 200007 2 001
4 II / c Guru Muda Guru PAI I-VI 24
NURHAYATI SUMA, A. Ma II / d Tkt I
19820928 201101 2 005

5 Guru Kelas I - II 48
DEWI HARTATI KUNA

KEPALA SEKOLAH

INDRAWATI MALLO, S. Pd
NIP. 19900621 201403 2 002

Lampiran II : Keputusan Kepala SD Negeri Malapo


Nomor : 422/ /SDN MLP/ 2020
Tanggal : 20 Juli 2020
PEMBAGIAN TUGAS GURU
DALAM MEMBIMBING

Penugasan
No N a m a / NIP Sasaran Bimbingan
DalamBimbingan

1 INDRAWATI MALLO, S. Membimbing guru Guru-guru SD Negeri Malapo


Pd dalam PBM/Paktik/
19900621 201403 2 002 Bimbingan

2 Membimbing siswa Kelestarian Lingkungan


MAHMUD YASIN dalam ekstrakurikuler & Pramuka
19620413 198307 1 001
3 Membimbing siswa O2SN (MIPA) ,Seni
ASMIATI A. SAHIDO, dalam ekstrakurikuler & Pramuka
A.Ma.Pd
19690313 200007 2 001
4 Membimbing siswa O2SN (MIPA) ,Seni
NURHAYATI SUMA, A. dalam ekstrakurikuler & Pramuka
Ma
19820928 201101 2 005 Membimbing siswa Pramuka,
5 dalam ekstrakurikuler Bakti Sosial & Pramuka

DEWI HARTATI KUNA

KEPALA SEKOLAH

INDRAWATI MALLO, S. Pd
NIP. 19900621 201403 2 002

Lampiran III : Keputusan Kepala SD Negeri Malapo


Nomor : 422/ /SDN MLP/ 2020
Tanggal : 20 Juli 2020
PEMBAGIAN TUGAS KHUSUS
GURU PIKET PENINGKATAN KEDISIPLINAN

No Nama / NIP Hari Keterangan


1. Mengatur persiapan Upacara Bendaera
2. Melaksanakan tugas sebagai guru piket
1 ASMIATI A. SAHIDO, Senin
A.Ma.Pd sebagaimana tertuang dalam tugas dan fungsinya
19690313 200007 2 001 dalam ketetapan Kasek
1. Menyiapkan dan menerima apel pagi
MAHMUD YASIN 2. Melaksanakan tugas sebagai guru piket
2 Selasa
19620413 198307 1 001 sebagaimana tertuang dalam tugas dan fungsinya
dalam ketetapan Kasek

ASMIATI A. SAHIDO, 1. Menyiapkan dan menerima apel pagi


A.Ma.Pd 2. Melaksanakan tugas sebagai guru piket
3 Rabu
19690313 200007 2 001 sebagaimana tertuang dalam tugas dan fungsinya
dalam ketetapan Kasek

1. Menyiapkan dan menerima apel pagi


NURHAYATI SUMA, A.
2. Melaksanakan tugas sebagai guru piket
4 Ma Kamis
19820928 201101 2 005 sebagaimana tertuang dalam tugas dan fungsinya
dalam ketetapan Kasek
1. Menyiapkan dan menerima apel pagi
2. Melaksanakan tugas sebagai guru piket
5 Dewi Hartati Kuna Jum’at
sebagaimana tertuang dalam tugas dan fungsinya
dalam ketetapan Kasek
1. Menyiapkan dan menerima apel pagi
2. Melaksanakan tugas sebagai guru piket
6 Dewi Hartati Kuna Sabtu
sebagaimana tertuang dalam tugas dan fungsinya
dalam ketetapan Kasek

KEPALA SEKOLAH

INDRAWATI MALLO, S. Pd
NIP. 19900621 201403 2 002

Lampiran IV : Keputusan Kepala SD Negeri Malapo


Nomor : 422/ /SDN MLP/ 2020
Tanggal : 20 Juli 2020
PEMBAGIAN TUGAS KHUSUS
PENGELOLA KEUANGAN DAN ADMINISTRASI

No Nama / NIP Jenis Administrasi Bidang Tugas

INDRAWATI MALLO, S. Pd
1 19900621 201403 2 002 Keuangan Sekolah -

Bendahara Bos Pusat&


2 NURHAYATI SUMA, A. Ma Keuangan Sekolah
19820928 201101 2 005 Bendahara BOS Daerah

3 Dewi Hartati Kuna Penyimpan Barang Barang Inventaris

KEPALA SEKOLAH

INDRAWATI MALLO, S. Pd
NIP. 19900621 201403 2 002

Anda mungkin juga menyukai