Anda di halaman 1dari 3

DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL Nama : ……………………...

UNIVERSITAS PADJADJARAN
FAKULTAS PETERNAKAN NPM : ……………………...
Jl. Raya Bandung-Sumedang Km. 21 Kelas : ……………………...
Ttd : ……………………...

UJIAN AKHIR SEMESTER (UAS)

Mata Kuliah : Statistika


Program Studi : S-1 Reguler
Hari/Tanggal :
Waktu : 90 Menit
Penguji : Team

Soal 1 (Nilai 25)

Tabel dibawah ini adalah hasil pengamatan bobot sapih domba yang diberi pakan konsentrat yang berbeda
kandungan proteinnya.

Protein Ransum
Ulangan
12% 14% 16%
1 16.0 17.5 20.5
2 16.2 18.0 21.3
3 15.5 18.7 19.5
4 15.0 17.6 18.4
5 14.4

Pertanyaan:
1. Tuliskan modelnya!
2. Tuliskan hipotesisnya!
3. Uji pada taraf =5% apakah ke tiga pakan berpengaruh!

1
Soal 2 (Nilai 50)

Tabel berikut adalah berat telur ayam Ras berdasarkan umur.

Umur Berat Telur


(x) (y)
17 55.50
18 57.00
19 61.15 Hubungan ke duanya dapat diungkapkan dengan persamaan:

Persamaannya :Y = 0 +
20 62.50
21 63.00
22 63.25
23
24
63.50
63.75
1X
25 64.00
26 64.50

Pertanyaan:
1. Tentukan penduga 0 dan 1 yaitu b0 dan b1.
2. Tentukan persamaan regresinya
3. Uji H0 1 = 0 lawan 1 ≠ 0 pada taraf α = 0.05 dengan analisis ragam
4. Tentukan galat bakunya (Standard Error)
5. Tentukan koefisien determinasi dan berikan penjelasan

2
SOAL 3:
Peneliti membandungkan konsentrat baru dengan konsentrat lama ( kontrol) terhadap produksi
susu selama 30 hari sapi perah FH. Diharapkan konsentrat baru lebih baik dari konsentrat lama.
Hasil nya pada tabel berikut:

No Konsentrat Kontrol Konsentrat Baru


1 340 420
2 370 390
3 330 400
4 400 410
5 350 370
6 380 420
7 330 430
8 340 390
9 370 420
10 340 440

Analisis apa yang digunakan! Uji pada taraf alpha 5% apakah konsentrat baru lebih baik!

Anda mungkin juga menyukai