Anda di halaman 1dari 4

KLIPING

Macam Macam
Suku Bangsa Di Kalimantan Barat

NAMA: M.DAFFA SURYA NUGRAHA


KELAS: 9.3
1.Suku Dayak
Mengutip dari buku Ayo Mengenal Indonesia:
Kalimantan 1 (2010) karya N. Arie Any, hampir
sebagian besar penduduk Kalimatan Barat berasal
dari suku Dayak. Beberapa dari mereka lebih sering
tinggal di daerah pedalaman, serta sekitar
perbatasan dengan Serawak.

2.Suku Melayu

Melansir dari jurnal Etnisitas, Hubungan Sosial dan


Konflik di Kalimantan Barat (2012) karya John Haba,
selain suku Dayak, suku Melayu juga mendominasi
penduduk Kalimantan Barat. Suku Dayak dan
Melayu menjadi suku mayoritas di wilayah ini.
Ciri utama suku ini ialah memeluk agama Islam,
baik dari awal atau semenjak dilahirkan, atau
karena perkawinan, dan lain sebagainya. Penduduk
dari suku Melayu bisa ditemui di kawasan pesisir,
seperti Sambas, Ketapang, Pontianak, dan
Mempawah.

3.Suku Tionghoa

Penduduk dari suku Tionghoa juga bisa ditemui di


Kalimantan Barat. Biasanya mereka mudah ditemui
di kawasan perkotaan, seperti Singkawang dan
Pontianak. Setidaknya ada empat kelompok suku
Tionghoa di Kalimantan Barat, yakni Hokkien, Teo
Chiu, Khek, dan Kanton.

4.Suku Madura

Suku Madura juga menjadi salah satu kelompok


penduduk di Kalimantan Barat. Penduduk suku
Madura bisa ditemui di kawasan Mempawah dan
Kubu Raya. Mayoritas dari mereka merupakan
bagian dari migrasi swakarsa atau migrasi dengan
biaya sendiri.

SEKIAN PRESENTASI INI YG SAYA BERIKAN


SAYA UCAPKAN TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai