Anda di halaman 1dari 13

PROPOSAL

KARYA TULIS ILMIAH

HUBUNGANPENGETAHUANDANSIKAPTENTANGBAH
AYAMEROKOKTERHADAPSISWA

Disusunoleh:

Randi Ramadani Putra ( 26 / KELAS X IPS

2 )Mochamad DavendraRestuI.( 17/KELAS X IPS 2)

SMANEGERI IBLITAR

JalanA.YaniNo.112Telp(0342)801414Fax.

(0342)813200Blitar

Website:www.smanblitar.sch.idemail:info@sman1blitar.sch.idTa

hunPelajaran2021/2022
LEMBAR PENGESAHAN

Judul Naskah : Hubungan Pengetahuan Dan Sikap Tentang Bahaya Merokok


Terhadap Siswa Kelas XI IPS 2 SMA Negeri 1 Blitar
Nama : Randi Ramadani Putra

Mochamad Davendra Restu I.


Kelas : XI IPS 2
Asal Sekolah : SMA Negeri 1 Blitar
Alamat Sekolah : Jalan Ahmad Yani No. 112 Kota Blitar Jawa Timur

Kategori Bidang Pendidikan : Ilmu Pengetahuan Sosial


Bidang Keilmuan : Bimbingan Konseling
Guru Pembimbing : Dina Arumanti, S.Pd., Gr

Blitar, 19 Mei 2023

Menyetujui,

Wali Kelas XI IPS 2 Guru Pembimbing

Galih Eko Setyo Putro, S.Pd Dina Arumanti, S.Pd., Gr


NIP.19841004 200901 1 005 NIP.19840720 202221 2 038

Mengetahui dan Mengesahkan,


Kepala SMA Negeri 1 Blitar

GatotWiyono , S.Pd.,M.Pd.
NIP.19640702 198803 1 010
KATAPENGANTAR

PujisyukurkehadiratAllahSWTatasrahmatdanhidayah-Nya,penulisdapatmenyelesaikan
proposal karya tulis ilmiah yang berjudul “Hubungan Pengetahuan dan
SikapTentangBahayaMerokok TerhadapSiswa ”dengantepat waktu.
Proposalinidapatdiselesaikansematakarenapenulismenerimabanyakbantuan,bimbingan dan
dukungan. Oleh karena itu penulis mengucapkan terima kasih kepada orang tuadan Ibu Ifah
Turistiana, S.Pd yang telah membantu memberikan bimbingan dan arahan.
Danpenulisberterimakasih jugakepada teman-temanyang telahmembantupenulis.
Penulismenyadaribahwadalampenyusunanproposalinimasihjauhdarisempurnakarenapenga
lamandanpengetahuanpenulisyangmasihterbatas.Olehkarenaitu,sarandankritiksangat
diharapkandemi perbaikanproposaldi masasekarang.

Blitar,19Mei2022

Penulis

iii
DAFTAR ISI

LEMBAR PENGESAHAN...................................................................................................i
KATA PENGANTAR..........................................................................................................ii
DAFTAR ISI........................................................................................................................iii
BAB I PENDAHULUAN....................................................................................................1
1.1. ...........................................................................................................Latar Belakang 1
1.2. ......................................................................................................Rumusan Masalah 2
1.3. .......................................................................................................Tujuan Penelitian 3
1.4. .....................................................................................................Manfaat Penelitian 3
BAB II KAJIAN PUSTAKA...............................................................................................4
2.1 Pengetahuan ............................................................................................................4
2.2 Sikap ....................................................................................................................... 5
2.3 Pengertian Rokok.....................................................................................................6
2.4 Faktor Penyebab Perilaku Merokok Pada Remaja...................................................6
2.5 Mengatasi Siswa yang Suka Merokok.....................................................................7
2.6 Masalah yang Ditimbulkan Oleh Rokok..................................................................8

BAB III METODOLOGI PENELITIAN...........................................................................9


3.1 Metodelogi Penelitian..............................................................................................9
3.2 Metode Pengumpulan Data.....................................................................................9
3.3 Waktu dan Tempat................................................................................................10
3.4 Alat dan Bahan......................................................................................................10
3.5 Cara Kerja .............................................................................................................10
BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN ..................................................11
4.1 Hasil Penelitian .....................................................................................................11
4.2 Pembahasan .......................................................................................................... 12
BAB V PENUTUP ............................................................................................................13
5.1 Kesimpulan ...........................................................................................................13
5.2 Saran .....................................................................................................................13
DAFTAR PUSTAKA…………………………………………………………………….14
LAMPIRAN…….................................................................................................................15

iv
BABI

PENDAHULUAN
1.1 LatarBelakang

Kesehatan adalah keadaan sehat, baik secara fisik, mental, spiritual maupun sosial yang
memungkinkan setiap orang
untukhidupproduktifsecarasosialdanekonomis.Kesehatanmerupakanhalyangharus ditingkatkan
baikdalam halpengetahuan, sikapdan tindakan.

Merokokmerupakanmasalah besaryangmasihdicaripemecahannyahinggasaat
ini.Kebiasaan merokok di masyarakat merupakan pemandangan yang tidak asing lagi.
Berbagaidampakmerokoksebenarnyasudahseringdipublikasikepadamasyarakatmelaluiberbagai
mediamasa,akantetapiproduksi dan kebiasaanmerokokmasihsajaterusmeningkat.

Secara psikologis,remaja berada pada tahapan dimana mereka mulai mencari


identitas,sehingga remaja sering terjebak dalam arus coba-coba. Selain itu remaja cenderung
meniru danmengikutiperilakuorangdewasa,salahsatunyamerokok(Gultom,2017)

Masalah merokok dikalangan remaja merupakan masalah yang harus segera diatasi,
karenaakibat yang ditimbulkan sangat berpengaruh pada generasi muda yang nantinya akan
memimpinmasa depan Negara kita. Indonesia menempati peringkat ketiga sebagai jumlah
perokok terbesardiduniasetelah Cinadan India.

Kebiasaanmerokoksangatmerugikan,dimanadariaspekkesehatankebiasaanmerokokdapatme
micutimbulnyaberbagaipenyakitsepertikanker,seranganjantung,impotensi,gangguan kehamilan
dan janin. Apabila kebiasaan merokok terus berlanjut dalam jangka
waktuyanglamamakaakandapatmenyebabkankematian.(Fitriani,2011dalamSanti,2013)

Sehubungandenganmasalahtersebutdiatas,makapenulistertarikuntukmengadakanpenelitian
antara hubungan pengetahuan dan sikap tentang bahaya merokok terhadap tindakansiswa.

1.2 RumusanMasalah

BagaimanaHubungan Pengetahuandan Sikaptentang BahayaMerokok TerhadapSiswa?

1.3 TujuanPenelitian

Untuk mengetahuiHubungan Pengetahuandan Sikaptentang BahayaMerokok TerhadapSiswa.

1.4 ManfaatPenelitian

a. Untuk menambahpengetahuan siswa tentangbahaya merokokbagikesehatan.


b. Untuk menerapkanhidup sehatbebasrokok kepadasiswa.
c. Sebagaimasukanbagisiswa

1
BAB
IIKAJIANPUSTAK
2.1 PengetahuanDan Sikap A

Pengetahuan merupakan hasil pengindraan manusia atau hasil tahu seseorang terhadap
objekmelaluiindra-
indrayangdimilikinya(mata,hidung,dansebagainya),dengansendirinyapadawaktu pengindraan
sehingga menghasilkan pengetahuan. Hal tersebut sangat dipengaruhi olehintensitas perhatian dan
persepsi terhadap objek (Notoatmodjo, 2014). Pengetahuan seseorangterhadap objek mempunyai
intensitas atau tingkatan yang berbeda-beda. Secara garis besarnyadibagidalam
6tingkatpengetahuan :

a. Tahu (Know)Tahu diartikan hanya sebagai recall (memanggil) memori yang telah
adasebelumnyasetelahmengamatisesuatu.Olehsebabitutahuinimerupakantingkatpengetahua
nyangpalingrendah.Katakerjauntukmengukurbahwaorangtahutentangapa yang dipelajari
antara lain: menyebutkan, menguraikan, mendefenisikan, menyatakan,dansebagainya.
b. Memahami (comprehension)Memahami suatu objek bukan sekedar tahu terhadap
objektersebut,tidaksekedardapatmenyebutkan,tetapiorangtersebutharusdapatmenginterpret
asikansecarabenar tentang objekyangdiketahuitersebut.
c. Aplikasi(aplication)Aplikasidiartikanapabilaseseorangyangtelahmemahamiobjekyang
dimaksud dapat menggunakan atau mengaplikasikan prinsip yang telah
diketahuitersebutpadasitusai yanglain.
d. Analisis (analysis)Analisis adalah kemampuan seseorang untuk menjabarkan dan
ataumemisahkan,kemudianmencarihubunganantarakomponen-
komponenyangterdapatdalamsuatumasalahatauobjekyangdiketahui.Indikasibahwapengeta
huanseseorangitu sudah sampai pada tingkat analisis apabila orang tersebut telah dapat
membedakan,ataumemisahkan,mengelompokkan,membuatdiagram(bagan)terhadappenget
ahuanatasobjektersebut.
e. Sintesis(synthesis)Sintesismenunjukkankepadasuatukemampuanseseoranguntukmerangku
mataumeletakkandalamsuatuhubunganyanglogisdarikomponen-komponen pengetahuan
yang dimiliki. Dengan kata lain sintesis adalah suatu kemampuanuntukmenyusun
formulasi barudariformulasi-formulasi yangtelahada.
f. Evaluasi(evaluation)Evaluasiiniberkaitandengankemampuanseseoranguntukmelakukan
justifikasi atau penilaian terhadap suatu objek tertentu. Penilaian ini
dengansendirinyadidasarkanpadasusatukriteriayangditentukansendiri(Notoadmodjo,2014).
Sikap
Sikapadalahjugaresponstertutupseseorangterhadapstimulusatauobjektertentu,yangsudahmeliba
tkan faktor pendapat dan emosi yang bersangkutan (senang-tidak senang, setuju-tidak
setuju,baik-
tidakbaik,dansebagainya).Campbell(1950)mendefenisikansangatsederhana,yakni“Anindivisua
l’s attitude is syndrome of response consistency with regard to object”. Jadi jelas di
sinidikatakan bahwa sikap itu suatu sindrom atau kumpulan gejala dalam merespons stimulus
atau
objek.Sehinggasikapitumelibatkanpikiran,perasaan,perhatian,dangejalakejiwaanyanglain.New
comb,salahseorangahlipsikologisosialmenyatakanbahwasikapadalahmerupakankesiapanatau
kesediaanuntukbertindak, danbukan merupakanpelaksanaan motif tertentu.

2
2.2 PengertianRokok

Rokok adalah benda beracun yang memberiefek santaidan sugesti merasa lebihjantan. Dibalik
kegunaan atau manfaat rokok yang secuil itu terkandung bahaya yang sangat besar bagiorang
yang merokok maupun orang di sekitar perokok yang bukan perokok (Jaya,
2016).MenurutWikipediaBahasaIndonesiadijelaskanbahwarokokadalahsilinderdarikertasberukura
npanjang antara 70 hingga 120 mm (bervariasi tergantung negara) dengan diameter sekitar 10
mmyang berisi daun-daun tembakau yang telah dicacah. Rokok dibakar pada salah satu ujungnya
dandibiarkan membara agar asapnya dapat dihirup lewat mulut pada ujung lain.Rokok
mengandungkurang lebih 4000 elemen, 200 di antaranya berbahaya bagi kesehatan.Racun utama
pada
rokokadalahtar,nikotin,dankarbonmonoksida.Taradalahsubstansihidrokarbonyangbersifatlengket
dan menempel pada paru-paru. Nikotin adalah zat adiktif yang mempengaruhi syaraf
danperedarandarah.Zatinibersifatkersinogen,danmampumemicukankerparu-paruyangmematikan.
Karbon monok-sida adalah zat yang mengikat hemoglobin dalam darah,
membuatdarahtidakmampu mengikatoksigen (Jaya,2016)

2.3 FaktorPenyebabPerilaku Merokok PadaRemaja

g. PengaruhOrangTua
Remaja yang berasal dari keluarga yang tidak harmonis dan memiliki orang tua yang
jugaperokokakanlebih mudahmenjadiperokok.
h. PengaruhTeman
Kebanyakan remaja pertama kali merokok karena pengaruh teman. Remaja perokok
akanmempunyaitemanyang sebagianbesar adalahperokokjuga.
i. PengaruhKepribadian
Remaja mencoba untuk merokok karena alasan ingin tahu, melepaskan diri dari
masalahdanrasabosan
j. PengaruhIklan
Melihatiklandimediacetakdanelektronikyangmenampilkangambaranbahwamerokokadalah
lambangkejantanantelahmendorongrasaingintahuremajadanmembuat remaja sering terpicu
untuk mengikuti perilaku seperti yang ada dalam iklantersebut.
(Nasution,2011dalamGultom,2017).

2.4 MengatasiSiswa yangSukaMerokok

k. KomunikasiyangBaik denganAnak
Pada kasusanak yangmerokok, memarahianak agarberhentimerokok
justruakanmembuatanakmelakukannyasecarasembunyi-sembunyiagartidakketahuan.
Untukitu, ajaklahanak ngobroldengankomunikasiyangbaik agaranakmengerti
akankeinginananda.
l. BeriPengertianAkan BahayaMerokok
Hampir dapat di pastikan bahwa anak-anak suka merokok karena mereka
tidakmemahamiakanbahayarokok.Untukitu,orangtuaharusmemberikanpemahaman
kepada anak akan bahaya rokok. Ajaklah anak berbicara empat mataagar lebih efektif.
Anda harus berkomunikasi dengan lembut.Sampaikan bahwamerokok memiliki efek
negatif bagi kesehatan. Jika perlu, berikan contoh orang-orangdikenalnya mengenai
dampak burukmerokok.
m. AlihkandariTemanPerokokAktif
Jika penyebab anak anda merokok adalah karena pengaruh temannya, usahakanuntuk
memisahkan anak anda dengan teman-temannya tersebut. Sebab, pengaruhteman
biasanya lebih kuat daripada pengaruh iklan di TV maupun media massalainnya. Untuk
itu, orangtua juga harus mengenal teman-teman yang biasa bergauldengananaknya.
n. KerjasamadenganPihakSekolah
Jika anak merokok di luar pengawasan anda, misalnya di sekolah, maka Andaperlu
bekerjasama dengan pihak sekolah. Hal ini tidak hanya berguna untuk anakAnda, tapi
juga bisa mencegah lebih banyak lagi siswa yang merokok

3
(Novi,2015dalamGultom,2017)

4
2.5 MasalahyangDitimbulkanOlehRokok

a. Kanker
Zat utama pemicu kanker yang terdapat dalam asap rokok adalah tar. Selain
tar,asaprokokjugabertanggungjawabataskankerparu-paru,danberhubungandengankanker
mulut,bibir,lidah, lambung, danusus.
b. PenyakitJantung
Duazatterpentingdalamrokokyangberkaitandenganpenyakitjantungadalahnikotindankarbon
monoksida. Dimana nikotin dapat mengganggu irama jantung dan
menyebabkanpenyumbatandalampembuluh darah jantung. Sedangkankarbon
monoksidaberikatan
denganhemoglobindarahyangmenyebabkanpasokanoksigenuntukjantungberkurang.
c. Penyakit Paru-paruKronis
Kebiasaan merokok dapat menyebabkan paru-paru kronis menahun
(ChronicObstructivePulmonaryDisease/COPD)yaitupenyakitsaluranpernafasanyangbe
rcirikankesulitan bernafas karenaadanya pemblokiran saluranudara disertai
denganbatukdansekresi dahakyangberlebihan.
d. Ipotensi
Padalaki-lakiberusia30-40
tahunan,merokokdapatmeningkatkandisfungsiereksi.Nikotinyangberedarmelaluidarahdap
atmenghambatpenyalurandarahkeberbagaiorgantubuhtermasukbagianreproduksi.Nikotind
apatmenyempitkan pembuluh darah yang menuju penis sehingga mengurangi
alirandarahdan tekanandarah menuju penis sebagaiakibatnya ereksitidak dapatterjadi.
e. GangguanKehamilan danJanin
Kesehatan janin dan kandungan sangat ditentukan oleh plasenta karena
plasentamerupakan jalur transportasi zat makanan dan oksigen dari tubuh ibu ke
janin.Wanita hamil yang merokok, plasenta dapat terangsang untuk melakukan
suatupembekuan darah yang dapat mengecilkan pembuluh darah, menyebabkan
alirandarah yang membawa makanan dan oksigen yang dibutuhkan janin menjadi
tidaklancar masuk ke plasenta, akibatnya plasenta akan menjadi non aktif lalu
rusaksehinggadapatmengakibatkanterputusnyaaliranmakandanoksigenyangdisalurkan
kepada janin. Hal ini dapat menyebabkan bayi yang dikandung
olehwanitayangmerokokmemilikiresikolahirdenganberatbadanyangrendah,dapatmengala
mikeguguran,bahkanbayidapatmeninggalsaatdilahirkan(Nasution,2011dalamGultom,201
3)

5
BAB
IIIMETODOLOGIPENELITI
AN

3.1 MetodologiPenelitian
Penelitianinimenggunakanmetodepenelitiandeskriptifkualitatif,denganteknikpengumpulan
angket dan wawancara. Penelitian kualitatif merupakan penelitian yang
digunakanuntukmendeskripsikanfenomena,peristiwa,aktivitassosialbaiksecaraindividumaupunkel
ompoktahapan penelitiankualitatifsebagai berikut.
a. Merumuskanmasalahsebagai fokuspenelitian
b. Mengumpulkandata dilapangan
c. Menganalisisdata
d. Merumuskanhasilstudi
e. Menyusunrekomendadi untukpembuatankeputusan
Penelitian deskriptif digunakan untuk mendeskripsikan atau menggambarkan fakta
mengenaipopulasi secara sistematis, dan akurat. Dalam penelitiandeskriptif hasil dari
pengumpulandata disajikanapa adanyasesuaidengan hasil yangdiperolehdari
informan.Penelitianiniuntuk mengetahui tingkat pemahanan pengetahuan tentang bahaya rokok
terhadap kesehatan.Teknik pengumpulan data yang digunakan yaitu pengisian angket online
melalui google
form.Penelitimenyiapkanangketdenganbeberapapernyataanyangditujukanuntukinforman.Pernyata
an yang disiapkan adalah yang berkaitan dengan bahaya rokok terhadap kesehatan siswa.
3.2 MetodePengumpulanData
Pengumpulan data dilakukan dengan metode kuesioner. Penulis akan mengajukan petanyaan-
pertanyaansesuai temakarya tulis ilmiah.Carapemberiannyadilakukan secaraonline.
3.3 WaktudanTempat
WaktuPenelitian
PenelitianakanmulaidilaksanakanpadaawalkelasXIsemester3padatahunpelajaran2022/2023.
TempatPenelitian
KelasXIIPS 2SMANegeri 1Blitar
3.4 Alatdanbahan
Penelitian dilakukan dengan cara mengajukan pertanyaan secara online melalui google
form,makaalat yangdibutuhkan adalahlaptop / komputer /hp.
3.5 CaraKerja
Peneliti menyusun pertanyaan, kemudian membuat angket online di google form, pertanyaan
dishare melalui google form untuk diisi oleh siswa kelas X IPS 2. Hasil angket yang sudah
terisidire
3.6 InstrumenPenelitian
1. Angketpertanyaan ygakandibagikan melaluigoogleform

2. Checlisthasil rekapresponden

3. Pedomanpertanyaan yg akandiajukan keresponden

4. Laptop

6
5. Dokumen

7
Pertanyaan
1. Apakahandapernah merokok?
2. Apakahandabertemandenganorangygmerokok?
3.Apakahandapernahmembeli rokok?
4.Apakahandapernahdiajaktemanuntukmerokoksecarasembunyi-sembunyidilingkungansekolah?
5.Setiapbatang rokok, apakah andamenghisapnyasampai habis?
6. Apakahandapernah ketahuansaatsedang merokok?
7. Apakah anda pernah mencari informasi tentang bahaya merokok dan perda tentang rokok ?
8.Apakahandapernahmenegurtemanataupunkeluargaandayanginginmemulaimerokok?
9.Apakahandapernah mengikutisosialisasitentang bahayamerokok?
10.Apakahandapernahberusahauntukterhindardarirokok?

6
DAFTARPUSTAKA

Aditama,Y.,2017.RokokdanKesehatan.UniversitasIndonesia.Jakarta.
Aspuah,S.,2013.KumpulanKuesionerdanInstrumenPenelitianKesehatanYogyakarta:Nuh
aMedika.
Jaya, M., 2016 Pembunuh Berbahaya itu Bernama Rokok.
Yogyakarta:Riz’ma.Notoadmodjo, S.,2014 Metodologi Penelitian Kesehatan. Jakarta:
Rineka
CiptaMaseda,D.R,dkk.2013.HubunganpengetahuanDanSikapTentangBahayaMerokok
dengan Perilaku Merokok Pada Remaja Putra di SMA 1
Manadohttps:/ejournal.unsrat.ac.id/index.php/jkp/article/view/2176(diaksespada29Mei
2022
pukul13.00)

Anda mungkin juga menyukai