Anda di halaman 1dari 9

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Sekolah : SMAS GILIMANDALA


Mata Pelajaran : Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan
Kelas/Semester :X/1
Materi pokok : Nilai-nilai Pancasila dalam kerangka praktik
penyelenggaraan pemerintahan Negara
Alokasi Waktu : 1 x Pertemuan (2 JP)

A. TUJUAN PEMBELAJARAN
Kompetensi dasar 1.1 Kompetensi dasar 2.1
Indikator Pencapaian Kompetensi 1.1 Indikator Pencapaian Kompetensi 2.1
1.1.1 Mensyukuri nilai-nilai Pancasia dalam praktik 1.1.1 Menunjukkan sikap gotong royong sebagai bentuk
penyelenggaraan pemerintahan Negara sebagai penerapan nilai- nilai Pancasila dalam kehidupan
salah satu bentuk pengabdian kepada Tuhan Yang berbangsa dan bernegara
Maha Esa
Kompetensi Dasar 3.1 Kompetensi Dasar 4.1
Indikator Pencapaian Kompetensi 3.1 Indikator Pencapaian Kompetensi 4.1
3.1.1 Menjelaskan sistem pembagian kekuasaan negara 4.1.1 Mempresentasikan hasil analisis artikel tentang
Republik Indonesia sistem pembagian kekuasaan negara Republik
Indonesia

B. PROSES PEMBELAJARAN
Media Alat/Bahan Sumber Belajar
 Whattsapp, Google  Laptop, Handphone,  Buku guru dan siswa Kemendikbud
classroom, zoom, google tablet dan lain-lain edisi revisi 2017
form dll.  Modul, bahan ajar, internet, dan
sumber lain yang relevan

 Guru memberi salam dan mengajak peserta didik berdoa bersama


 Guru mengecek kehadiran peserta didik
PENDAHULUAN
 Guru menyampaikan tujuan dan manfaat pembelajaran tentang topik yang akan diajarkan
 Guru menyampaikan garis besar cakupan materi dan langkah pembelajaran
 Peserta didik mengumpulkan informasi dengan mengamati, membaca nelalui berbagai
sumber terkait materi Sistem Pembagian Kekuasaan Negara.
 Guru memberikan kesempatan untuk mengidentifikasi sebanyak mungkin hal yang belum
dipahami, dimulai dari pertanyaan faktual sampai ke pertanyaan yang bersifat hipotetik.
Pertanyaan ini harus tetap berkaitan dengan materi Sistem Pembagian Kekuasaan Negara.
 Peserta didik diberi kesempatan untuk mendiskusikan, dan saling bertukar informasi
KEGIATAN INTI mengenai Sistem Pembagian Kekuasaan Negara.
 Peserta didik mempresentasikan hasil kerjanya kemudian ditanggapi peserta didik yang
lainnya
 Guru dan peserta didik membuat kesimpulan tentang hal-hal yang telah dipelajari terkait
Sistem Pembagian Kekuasaan Negara, Peserta didik kemudian diberi kesempatan untuk
menanyakan kembali hal-hal yang belum dipahami
 Guru bersama peserta didik merefleksikan pengalaman belajar
PENUTUP
 Guru menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya dan berdoa

C. PENILAIAN (ASESMEN)
1. Sikap : Observasi siswa mengenai prilaku
2. Pengetahuan : Tes tulis dan tes lisan
3. Keterampilan : Praktik diskusi mengenai Sistem Pembagian Kekuasaan Negara

Mengetahui : Gilimanuk, 22 Juli 2021


Kepala Sekolah, Guru Mata Pelajaran,

I Wayan Swasta Swastika, S.Pd. Arham Juaini, S.Pd.


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)
Sekolah : SMAS GILIMANDALA
Mata Pelajaran : Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan
Kelas/Semester :X/1
Materi pokok : Kedudukan dan Fungsi Kementerian Negara Republik Indonesia dan
Lembaga Pemerintah Non Kementerian
Alokasi Waktu : 1 x Pertemuan (2 JP)

A. TUJUAN PEMBELAJARAN
Kompetensi dasar 1.1 Kompetensi dasar 2.1
Indikator Pencapaian Kompetensi 1.1 Indikator Pencapaian Kompetensi 2.1
1.1.1 Mensyukuri nilai-nilai Pancasia dalam praktik 1.1.1 Menunjukkan sikap gotong royong sebagai bentuk
penyelenggaraan pemerintahan Negara sebagai penerapan nilai- nilai Pancasila dalam kehidupan
salah satu bentuk pengabdian kepada Tuhan Yang berbangsa dan bernegara
Maha Esa
Kompetensi Dasar 3.1 Kompetensi Dasar 4.1
Indikator Pencapaian Kompetensi 3.1 Indikator Pencapaian Kompetensi 4.1
3.1.2 Menganalisis kedudukan dan fungsi kementerian 4.1.2 Mempresentasikan hasil analisis terkait kedudukan
negara Republik Indonesia dan lembaga dan fungsi kementerian negara Republik Indonesia
pemerintah non kementerian dan lembaga pemerintah non kementerian

B. PROSES PEMBELAJARAN
Media Alat/Bahan Sumber Belajar
 Whattsapp, Google  Laptop, Handphone,  Buku guru dan siswa Kemendikbud
classroom, zoom, google tablet dan lain-lain edisi revisi 2017
form dll.  Modul, bahan ajar, internet, dan
sumber lain yang relevan

 Guru memberi salam dan mengajak peserta didik berdoa bersama


PENDAHULU  Guru mengecek kehadiran peserta didik
AN  Guru menyampaikan tujuan dan manfaat pembelajaran tentang topik yang akan diajarkan
 Guru menyampaikan garis besar cakupan materi dan langkah pembelajaran
 Peserta didik mengumpulkan informasi dengan mengamati, membaca nelalui berbagai sumber
terkait materi fungsi kementerian negara Republik Indonesia dan lembaga pemerintah non
kementerian.
 Guru memberikan kesempatan untuk mengidentifikasi sebanyak mungkin hal yang belum
dipahami, dimulai dari pertanyaan faktual sampai ke pertanyaan yang bersifat hipotetik.
Pertanyaan ini harus tetap berkaitan dengan materi fungsi kementerian negara Republik
KEGIATAN Indonesia dan lembaga pemerintah non kementerian.
INTI
 Peserta didik diberi kesempatan untuk mendiskusikan, dan saling bertukar informasi mengenai
fungsi kementerian negara Republik Indonesia dan lembaga pemerintah non kementerian.
 Peserta didik mempresentasikan hasil kerjanya kemudian ditanggapi peserta didik yang lainnya
 Guru dan peserta didik membuat kesimpulan tentang hal-hal yang telah dipelajari terkait fungsi
kementerian negara Republik Indonesia dan lembaga pemerintah non kementerian, Peserta
didik kemudian diberi kesempatan untuk menanyakan kembali hal-hal yang belum dipahami
 Guru bersama peserta didik merefleksikan pengalaman belajar
PENUTUP
 Guru menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya dan berdoa

C. PENILAIAN (ASESMEN)
1. Sikap : Observasi siswa mengenai prilaku
2. Pengetahuan : Tes tulis dan tes lisan
3. Keterampilan : Praktik menyajikan laporan hasil analisis kedudukan dan fungsi kementerian

Mengetahui : Gilimanuk, 22 Juli 2021


Kepala Sekolah, Guru Mata Pelajaran,

I Wayan Swasta Swastika, S.Pd. Arham Juaini, S.Pd.


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Sekolah : SMAS GILIMANDALA


Mata Pelajaran : Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan
Kelas/Semester :X/1
Materi pokok : Nilai-nilai Pancasila dalam Penyelenggaraan pemerintahan
Alokasi Waktu : 1 x Pertemuan (2 JP)

A. TUJUAN PEMBELAJARAN
Kompetensi dasar 1.1 Kompetensi dasar 2.1
Indikator Pencapaian Kompetensi 1.1 Indikator Pencapaian Kompetensi 2.1
1.1.1 Mensyukuri nilai-nilai Pancasia dalam praktik 1.1.1 Menunjukkan sikap gotong royong sebagai bentuk
penyelenggaraan pemerintahan Negara sebagai penerapan nilai- nilai Pancasila dalam kehidupan
salah satu bentuk pengabdian kepada Tuhan Yang berbangsa dan bernegara
Maha Esa
Kompetensi Dasar 3.1 Kompetensi Dasar 4.1
Indikator Pencapaian Kompetensi 3.1 Indikator Pencapaian Kompetensi 4.1
3.1.3 Mengidentifikasi nilai-nilai Pancasila dalam 4.1.3 Mempresentasikan hasil analisis terkait penerapan
penyelenggaraan pemerintahan nilai-nilai Pancasila dalam penyelengaraan sekolah

B. PROSES PEMBELAJARAN
Media Alat/Bahan Sumber Belajar
 Whattsapp, Google  Laptop, Handphone,  Buku guru dan siswa Kemendikbud
classroom, zoom, google tablet dan lain-lain edisi revisi 2017
form dll.  Modul, bahan ajar, internet, dan
sumber lain yang relevan

 Guru memberi salam dan mengajak peserta didik berdoa bersama


 Guru mengecek kehadiran peserta didik
PENDAHULUAN
 Guru menyampaikan tujuan dan manfaat pembelajaran tentang topik yang akan diajarkan
 Guru menyampaikan garis besar cakupan materi dan langkah pembelajaran
 Peserta didik mengumpulkan informasi dengan mengamati, membaca nelalui berbagai
sumber terkait materi nilai-nilai Pancasila dalam penyelenggaraan pemerintahan.
 Guru memberikan kesempatan untuk mengidentifikasi sebanyak mungkin hal yang belum
dipahami, dimulai dari pertanyaan faktual sampai ke pertanyaan yang bersifat hipotetik.
Pertanyaan ini harus tetap berkaitan dengan materi nilai-nilai Pancasila dalam
penyelenggaraan pemerintahan.
KEGIATAN INTI  Peserta didik diberi kesempatan untuk mendiskusikan, dan saling bertukar informasi
mengenai nilai-nilai Pancasila dalam penyelenggaraan pemerintahan.
 Peserta didik mempresentasikan hasil kerjanya kemudian ditanggapi peserta didik yang
lainnya
 Guru dan peserta didik membuat kesimpulan tentang hal-hal yang telah dipelajari terkait
nilai-nilai Pancasila dalam penyelenggaraan pemerintahan, Peserta didik kemudian diberi
kesempatan untuk menanyakan kembali hal-hal yang belum dipahami
 Guru bersama peserta didik merefleksikan pengalaman belajar
PENUTUP
 Guru menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya dan berdoa

C. PENILAIAN (ASESMEN)
1. Sikap : Observasi siswa mengenai prilaku
2. Pengetahuan : Tes tulis dan tes lisan
3. Keterampilan : Proyek

Mengetahui : Gilimanuk, 22 Juli 2021


Kepala Sekolah, Guru Mata Pelajaran,

I Wayan Swasta Swastika, S.Pd. Arham Juaini, S.Pd.


A. LAMPIRAN INSTRUMEN PENILAIAN
a) Instrumen Penilaian
1) Observasi: Lembar Observasi Sikap Spritual
 Rubrik penilaian
Indikator Skor Kriteria
3 Sering
Menunjukkan sikap syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa atas keberadaan nilai-
2 Cukup
nilai Pancasila dalam Sistem Pembagian Kekuasaan Negara
1 Jarang
Menunjukkan sikap syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa atas keberadaan nilai- 3 Sering
nilai Pancasila dalam Fungsi Kementerian Negara Republik Indonesia dan 2 Cukup
Lembaga Pemerintah Non Kementerian 1 Jarang
3 Sering
Menunjukkan sikap syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa atas keberadaan nilai-
2 Cukup
nilai Pancasila dalam Nilai-nilai Pancasila dalam Penyelenggaraan pemerintahan
1 Jarang
Menunjukkan sikap syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa atas keberadaan nilai- 3 Sering
nilai Pancasila dalam Hubungan Struktural dan Fungsional Pemerintah Pusat dan 2 Cukup
Daerah 1 Jarang

 Penilaian sikap spritual


Indikator Skor
Menunjukkan sikap syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa atas keberadaan nilai-nilai
Pancasila dalam Sistem Pembagian Kekuasaan Negara
Menunjukkan sikap syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa atas keberadaan nilai-nilai
Pancasila dalam Fungsi Kementerian Negara Republik Indonesia dan Lembaga Pemerintah
Non Kementerian
Menunjukkan sikap syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa atas keberadaan nilai-nilai
Pancasila dalam Nilai-nilai Pancasila dalam Penyelenggaraan pemerintahan
Menunjukkan sikap syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa atas keberadaan nilai-nilai
Pancasila dalam Hubungan Struktural dan Fungsional Pemerintah Pusat dan Daerah
Jumlah Skor
Keterangan:
Jumlah Skor Maksimal = 12

Jumlah skor perolehan


Nilai sikap spiritual = X 100
Jumlah skor maksimal

2) Observasi: Lembar Observasi Sikap Sosial


 Rubrik penilaian
Indikator Skor Kriteria
Menunjukkan sikap disiplin, jujur dan bertanggung jawab sebagai bentuk 3 Sering
penerapan atas keberadaan nilai-nilai Pancasila dalam Sistem Pembagian 2 Cukup
Kekuasaan Negara 1 Jarang
Menunjukkan sikap disiplin, jujur dan bertanggung jawab sebagai bentuk 3 Sering
penerapan atas keberadaan nilai-nilai Pancasila dalam Fungsi Kementerian 2 Cukup
Negara Republik Indonesia dan Lembaga Pemerintah Non Kementerian 1 Jarang
Menunjukkan sikap disiplin, jujur dan bertanggung jawab sebagai bentuk 3 Sering
penerapan atas keberadaan nilai-nilai Pancasila dalam Nilai-nilai Pancasila 2 Cukup
dalam Penyelenggaraan pemerintahan 1 Jarang
Menunjukkan sikap disiplin, jujur dan bertanggung jawab sebagai bentuk 3 Sering
penerapan atas keberadaan nilai-nilai Pancasila dalam Hubungan Struktural dan 2 Cukup
Fungsional Pemerintah Pusat dan Daerah 1 Jarang
 Penilaian sikap sosial
Indikator Skor
Menunjukkan sikap disiplin, jujur dan bertanggung jawab sebagai bentuk penerapan atas
keberadaan nilai-nilai Pancasila dalam Sistem Pembagian Kekuasaan Negara
Menunjukkan sikap disiplin, jujur dan bertanggung jawab sebagai bentuk penerapan atas
keberadaan nilai-nilai Pancasila dalam Fungsi Kementerian Negara Republik Indonesia dan
Lembaga Pemerintah Non Kementerian
Menunjukkan sikap disiplin, jujur dan bertanggung jawab sebagai bentuk penerapan atas
keberadaan nilai-nilai Pancasila dalam Nilai-nilai Pancasila dalam Penyelenggaraan
pemerintahan
Menunjukkan sikap disiplin, jujur dan bertanggung jawab sebagai bentuk penerapan atas
keberadaan nilai-nilai Pancasila dalam Hubungan Struktural dan Fungsional Pemerintah
Pusat dan Daerah
Jumlah Skor
Keterangan:
Jumlah Skor Maksimal = 12

Jumlah skor perolehan


Nilai sikap sosial = X 100
Jumlah skor maksimal
3) Penilaian Pengetahuan
Lembar Penilaian Pilihan Ganda (Lihat lampiran 1)
Indikator Butir Soal Jumlah
Soal
Nilai-nilai pancasila dalam sistem pembagian kekuasaan negara A1, A2, A3,
4
A4
Nilai-nilai pancasila dalam fungsi kementerian negara republik indonesia
A5, A6 2
dan lembaga pemerintah non kementerian
Nilai-nilai pancasila dalam nilai-nilai pancasila dalam penyelenggaraan
A7, A8 2
pemerintahan
Nilai-nilai pancasila dalam hubungan struktural dan fungsional pemerintah
A9, A10 2
pusat dan daerah

Keterangan:
Bobot per soal = 10
Jumlah Skor Maksimal = 100

Jumlah skor perolehan


Nilai pengetahuan = X 100
Jumlah skor maksimal

4) Penilaian Keterampilan
 Penilaian Diskusi
Rubrik Penilaian
No Kategori yang Dinilai 4 3 2 1 0
1 Penguasaan materi diskusi Semua Tidak ada
2 Kemampuan menjawab pertanyaan 1
kategori 3 kategori 2 Kategori kategori
kategori
3 Kemampuan mengolah kata muncul muncul muncul muncul
muncul
4 Kemampuan menyelesaikan masalah

Lembar Penilaian
No. Nama Siswa Skor Perolehan Nilai perolehan
1 Aprilia Dwi Cahyani
2 Aris Tianingsih

3 Deva Maulidani

4 I Kadek Sudipa

5. I Komang Shuta Taruna


6 Kadek Agus Artha Kusumajaya

7 Kadek Mira Dana Kristina

8 Ketut Aditya

9 Manda Maulia Wulandari


10 Narayan Stiin Santoso
11 Ni Putu Febri Valentina Dewi
12 Ning Martini
13 Nokia Danda Subakti
14 Tri Bunga Amanda

Keterangan:
Jumlah Skor Maksimal = 4

Jumlah skor perolehan


Nilai keterampilan = X 100
Jumlah skor maksimal
 Penilaian praktik presentasi laporan
Rubrik Penilaian
No. Aspek Skor maksimal
1 Pembukaan: 6
a. menyampaikan salam (3)
b. menyapa audien (3)
2 Pelaksanaan: 15
a. artikulasi (jelas = 3, kurang jelas = 2, tidak jelas = 1)
b. penjelasan terstruktur (terstruktur = 3, kurang terstruktur = 2, tidak
terstruktur = 1)
c. suara terdengar ke audien (jelas = 3, kurang jelas = 2, tidak jelas =
1)
d. kesimpulan (tepat = 3, kurang tepat = 2, tidak tepat = 1)
e. menggunakan media (3)
3 Diskusi: 6
a. penggunaan bahasa (sesuai kaidah = 3, kurang sesuai kaidah = 2,
tidak sesuai kaidah = 1)
b. jawaban dijawab semua (tepat = 3, kurang tepat = 2, tidak tepat = 1)
Total jumlah skor
Penilaian Praktik
Skor
No Nama Jumlah Skor Nilai
Pembukaan Pelaksanaan Diskusi
1 Aprilia Dwi Cahyani
2 Aris Tianingsih
3 Deva Maulidani
4 I Kadek Sudipa
5. I Komang Shuta Taruna
6 Kadek Agus Artha Kusumajaya
7 Kadek Mira Dana Kristina
8 Ketut Aditya
9 Manda Maulia Wulandari
10 Narayan Stiin Santoso
11 Ni Putu Febri Valentina Dewi
12 Ning Martini
13 Nokia Danda Subakti
14 Tri Bunga Amanda

Keterangan:
Jumlah Skor Maksimal = 27

Jumlah skor perolehan


Nilai keterampilan = X 100
Jumlah skor maksimal

 Penilaian proyek
Rubrik Penilaian
No. Aspek Skor maksimal
1 Perencanaan:
a. latar belakang (tepat = 3, kurang tepat = 2, tidak tepat = 1)
b. rumusan masalah (tepat = 3, kurang tepat = 2, tidak tepat = 1)
2 Pelaksanaan:
a. pengumpulan data (akurat = 3, kurang akurat = 2, tidak akurat = 1)
b. kelengkapan data (lengkap = 3, kurang lengkap = 2, tidak lengkap =
1)
c. pengelolaan data (tepat = 3, kurang tepat = 2, tidak tepat = 1)
d. kesimpulan (tepat = 3, kurang tepat = 2, tidak tepat = 1)
3 Redaksi dan tampilan:
a. penggunaan bahasa (sesuai kaidah = 3, kurang sesuai kaidah = 2,
tidak sesuai kaidah = 1)
b. ejaan (tepat = 3, kurang tepat = 2, tidak tepat = 1)
c. tampilan (menarik = 3, kurang menarik = 2, tidak menarik = 1)
Total jumlah skor
Penilaian Praktik
Skor
No Nama Pelaporan Jumlah Skor Nilai
Perencanaan Pelaksanaan
Hasil
1 Aprilia Dwi Cahyani
2 Aris Tianingsih
3 Deva Maulidani
4 I Kadek Sudipa
5. I Komang Shuta Taruna
6 Kadek Agus Artha Kusumajaya
7 Kadek Mira Dana Kristina
8 Ketut Aditya
9 Manda Maulia Wulandari
10 Narayan Stiin Santoso
11 Ni Putu Febri Valentina Dewi
12 Ning Martini
13 Nokia Danda Subakti
14 Tri Bunga Amanda
Keterangan:
Jumlah Skor Maksimal = 27

Jumlah skor perolehan


Nilai keterampilan = X 100
Jumlah skor maksimal
Lampiran 1 d. 3) dan 4)
e. 3) dan 5)
A. Pilihan Ganda 6. Selain kementerian yang menangani urusan
pemerintahan terdapat juga kementerian
1. Menurut John Locke, kekuasaan untuk koordinator yang bertugas…
melaksanakan undang-undang, termasuk kekuasaan a. Melakukan sinkronisasi dan koordinasi urusan
untuk mengadili setiap pelanggaran terhadap kementerian-kementerian yang berada di dalam
undang- undang adalah kekuasaan … lingkup tugasnya.
a. Konstitutif b. Menyelenggarakan urusan tertentu dalam
b. Legislatif pemerintahan untuk membantu Presiden dalam
c. Eksekutif menyelenggarakan pemerintahan negara
d. Yudikatif c. Menjalankan fungsi perumusan dan penetapan
e. Eksaminatif kebijakan di bidangnya,
2. Menurut Undang-undang Dasar 1945, kekuasaan d. Pengelolaan barang milik/kekayaan negara
Yudikatif di Indonesia dijalankan oleh lembaga ..... yang menjadi tanggung jawabnya, dan
a. MPR, DPR, DPRD dan DPD pengawasan atas pelaksanaan tugas di
b. Kepolisian, Kejaksaan dan Kehakiman bidangnya.
c. Kepolisian, Kejaksaan dan Pengadilan e. Menangani urusan pemerintahan yang nama
d. Mahkamah Agung, Mahkamah Konstitusi dan kementeriannya secara tegas disebutkan dalam
Komisi Yudisial UUD NRI Tahun 1945
e. Pengadilan Negeri, Pengadilan Tinggi dan 7. Sebagai warga Negara sudah sepatutnya kita wajib
Kasasi Mahkamah Agung mendukung penyelenggaraan Negara berorientasi
3. Apabila presiden dan wakil presiden tidak dapat kepada kepentingan rakyat dan merupakan
melakukan kewajiban dalam masa jabatannya perwujudan nilai-nilai Pancasila sebagai ideologi
secara bersamaan, pelaksanaan tugas kepresidenan terbuka. Bersikap positif terhadap Pancasila sebagai
adalah..... ideologi terbuka adalah, kecuali ….
a. Menteri luar negeri, menteri dalam negeri, dan a. Menyaring budaya-budaya asing yang masuk
menteri pertahanan baik secara langsung maupun tidak langsung
b. Menteri luar negeri, menteri pertahanan, dan b. Bersikap terbuka terhadap perubahan yang
menteri sekertariat negara berdampak pada kemakmuran bangsa
c. Menteri dalam negeri, menteri hukum dan c. Mengembangkan prinsip toleransi, bekerjasama
HAM, serta menteri luar negeri dan kekeluargaan dalam setiap perikehidupan
d. menteri pertahanan, menteri hukum dan HAM, d. Mengembangkan kehidupan demokrasi yang
serta menteri sekertariatan negara disesuaikan dengan kebutuhan bangsa dewasa
e. Menteri dalam negeri, menteri pertahanan, ini
serta menteri koordinator politik, hukum dan e. Menyerap semua nilai-nilai yang masuk demi
keamanan kemajuan bangsa pada era globalisasi sekarang
4. Kegiatan yang menunjukkan kewenangan Presiden ini
sebagai kepala negara adalah..... 8. Perhatikan data dibawah ini :
a. Membentuk kabinet menteri 1) Cinta akan kemajuan dan pembangunan
b. Membahas rancangan undnag-undnag APBN 2) Pimpinan kerakyatan adalah hikmat
c. Membuat laporan pertangungjawaban kebijaksanaan yang landasi akal sehat.
penggunaan APBN 3) Keseimbangan antara hak dan kewajiban, serta
d. Memberi pengampunan hukuman kepada menghormati orang lain.
terpidana kasus narkoba 4) Musyawarah untuk mufakat dicapai dalam
e. Menetapkan peraturan pemerintah pengganti permusyawaratan wakil-wakil rakyat.
undang-undang Berdasarkan data diatas yang merupakan
5. Perhatikan fungsi Kementerian negara berikut ! Implementas dari Nilai Kerakyatan terdapat
1) melaksanakan penelitian dan pengembangan di pada nomo....
bidang pemerintahan dalam negeri a. 1 dan 2
2) pelaksanaan kegiatan teknis dari pusat sampai b. 1 dan 3
ke daerah diseluruh Indonesia c. 1 dan 4
3) melaksanakan koordinasi,melaksanakan d. 2 dan 4
kebijaksanaan dan program yang telah e. 3 dan 4
ditetapkan di bidang tertentu yang menjadi 9. Penyerahan wewenang pemerintahan oleh
tanggung jawabnya pemerintahan pusat kepada daerah otonom untuk
4) menampung dan mengusahaan penyelesaian mengatur dan mengurus urusan pemerintahan
masalah yang timbul serta mengikuti disebut....
perkembangan dalam bidang yang a. dekonsentrasi
dikoordinasikannya. b. desentralisasi
5) pelaksanaan penelitian dan pengembangan di c. sentralisasi
bidang pemerintahan dalam negeri. d. tugas pembantuan
Dari data tersebut, yang termasuk fungsi e. daerah otonom
kementerian koordinator ditandai oleh nomor .... 10. Calon gubernur dan wakil gubernur terpilih dengan
a. 1) dan 2) suara terbanyak dilantik oleh....
b. 1) dan 3) a. presiden
c. 2) dan 3) b.Menteri Dalam Negeri
c. DPRD provinsi
d. Menteri Pertahanan
e. MPR

Anda mungkin juga menyukai