Anda di halaman 1dari 8

LK 1.

3 AKTIVITAS ENZIM PTIALIN

Sub-CPMK 1 : Mahasiswa dapat menganalisis berbagai bahan makanan dan sistem


pencernaan hewan melalui kegiatan diskusi dan pengamatan aktivitas enzim
pencernaan secara mandiri dan terukur

Indikator : Mahasiswa dapat melakukan pengamatan aktivitas enzim pencernaan (enzim


katalase dan enzim ptyalin)
A. Dasar Teori
Tubuh manusia menghasilkan berbagai macam enzim yang tersebar di berbagai bagian
dan memiliki fungsi tertentu. Enzim adalah molekul protein yang berperan sebagai biokatalis
dan berfungsi untuk mengkatalisis reaksi-reaksi metabolisme yang berlangsung pada mahkluk
hidup. Fungsi ini dipengaruhi oleh faktor lingkungannya seperti temperatur, keasaman (pH),
konsentrasi substrat, konsentrasi enzim dan aktivator. Pada kondisi optimum, laju reaksi
enzimatik akan bekerja secara optimum, sehingga diperoleh produk yang lebih banyak. Laju
reaksi enzimatik akan bertambah dengan bertambahnya konsentrasi enzim, akan tetapi laju
reaksi dapat mencapai konstan bila jumlah substrat bertambah terus sampai melewati batas
kemampuan enzim (Mappiratu dan Nurhaeni, 2009).
Salah satu enzim yang penting dalam sistem pencernaan manusia adalah enzim amilase.
Enzim ini terdapat dalam saliva atau air liur manusia. Saliva yang disekresikan oleh kelenjar
liur selain mengandung enzim amilase juga mengandung 99,5% air, glikoprotein, dan musin
yang bekerja sebagai pelumas pada waktu mengunyah dan menelan makanan. Enzim amilase
dapat memecah ikatan pada amilum hingga terbentuk maltosa. Ada tiga macam enzim amilase,
yaitu α amilase, β amilase dan γ amilase. Yang terdapat dalam saliva (ludah) dan pankreas
adalah α amilase. Enzim ini memecah ikatan 1-4 yang terdapat dalam amilum dan disebut endo
amilase sebab enzim ini memecah bagian dalam atau bagian tengah molekul amilum
(Poedjiadi, 2006). Amilase dapat dikelompokkan menjadi tiga yaitu α-amilase, β-amilase, dan
glukoamilase (Rahman, 1992). Amilase liur akan segera terinaktivasi pada pH 4,0 atau kurang
sehingga kerja pencernaan makanan dalam mulut akan terhenti apabila lingkungan lambung
yang asam menembus partikel makanan (Anonim, 2007).

B. Tujuan Praktikum :
Mengamati aktivitas enzim Amilase saliva (Ptialin) pada proses pencernaan di dalam
mulut
C. Alat dan Bahan
Alat Bahan
Beker gelas 25 ml Larutan Iod (Yodium)
Pipet Kue Crackers
Tabung reaksi
Batang pengaduk kaca
Lumpang dan alu porselin
Plat tetes
Kardus bekas
Gelas ukur

D. CARA KERJA
1. Ambil 2 buah kue cracker sebagian dikunyah dan sebagian ditumbuk
2. Lakukan uji iod pada interval waktu pengunyahan 30 detik, 1 menit, 2 menit, 3 menit,
4 menit, 5 menit, dan 10 menit.
3. Simpan hasil tumbukan di plat tetes dan hasil kunyahan di tabung reaksi
4. Tetesi kedua sampel dengan larutan iod masing-masing 5 tetes
5. Lanjutkan dengan menyimpan seluruh sampel di ruang tanpa cahaya di dalam dus
selama 30 menit.
6. Amati dan catat perubahan yang terjadi

E. Hasil Pengamatan

No. Perlakuan dengan yodium Perubahan yang terjadi


Dengan Cahaya Tanpa Cahaya
1. Kue yang ditumbuk
Plat tetes
2. Kue yang dikunyah
Tabung A (30 detik)
Tabung B (1 menit)
Tabung C (2 menit)
Tabung D (3 menit)
Tabung E (4 menit)
Tabung F (5 menit)
Tabung G (10 menit)
F. Pembahasan

G. Kesimpulan

H. Bahan Diskusi :
1. Apa kegunaan uji Iod?
2. Apa saliva itu? Kelenjar apa yang menghasilkannya? dan komponen apa saja yang
terkandung dalam saliva?
3. Apa yang dimaksud titik akromatis?
4. Apa tujuan seluruh sampel disimpan di ruang tanpa cahaya di dalam dus ?
5. Apa perbedaan Crackers yang dikunyah dan yang ditumbuk ?

I. Laporan
Buat laporan sesuai dengan petunjuk pembuatan laporan !
Format Penilaian Unjuk Kinerja
Praktikum Fisiologi Hewan

Kelas :
Hari, tanggal :
Materi :
Kelompok :

Petunjuk : Berilah tanda checklist (√) pada kolom yang sudah disediakan dengan pilihan 1, 2, dan 3 pada format di bawah ini.
Aspek yang diamati Nilai
A B C D E F Jumlah Akhir
No Nama Mahasiswa
Skor 𝐽𝑚𝑙 𝑠𝑘𝑜𝑟
x 100
1 2 3 1 2 3 1 2 3 1 2 3 1 2 3 1 2 3 18

2
3
4
5
6
Keterangan :
A. Keterampilan menggunakan alat dan bahan praktikum :
1. Tidak terampil dalam menggunakan alat dan bahan sesuai dengan fungsinya
2. Kurang terampil dalam menggunakan alat dan bahan sesuai dengan fungsinya
3. Terampil dalam menggunakan alat dan bahan sesuai dengan fungsinya
B. Ketepatan proses praktikum sesuai prosedur :
1. Proses praktikum dilakukan dengan tidak tepat dan tidak sistematis sesuai judul praktikum
2. Proses praktikum dilakukan dengan tepat namun tidak sistematis sesuai judul praktikum
3. Proses praktikum dilakukan dengan tepat dan sistematis sesuai judul praktikum
C. Kemampuan menyajikan data hasil praktikum :
1. Data hasil praktikum menyajikan informasi yang kurang jelas, tepat dan tidak informatif
2. Data hasil praktikum menyajikan informasi yang jelas, tepat namun tidak informatif
3. Data hasil praktikum menyajikan informasi yang jelas, tepat dan informatif
D. Kerapihan dan kebersihan selama proses praktikum :
1. Tidak menunjukkan kerapihan dan kebersihan selama proses praktikum
2. Kurang menunjukkan kerapihan dan kebersihan selama proses praktikum
3. Menunjukkan kerapihan dan kebersihan selama proses praktikum
E. Sikap ilmiah yang ditunjukkan selama kegiatan praktikum :
1. Tidak menunjukkan sikap teliti, kritis, dan terbuka selama kegiatan praktikum
2. Kurang menunjukkan sikap teliti, kritis, dan terbuka selama kegiatan praktikum
3. Menunjukkan sikap teliti, kritis, dan terbuka selama kegiatan praktikum
F. Kemampuan menjawab pertanyaan/ penguasaan materi :
1. Sebagian kecil pertanyaan dapat dijawab dengan baik dan benar
2. Sebagian besar pertanyaan dapat dijawab dengan baik dan benar
3. Seluruh pertanyaan dapat dijawab dengan baik dan benar

Dosen Pengampu,

………………………………
FORMAT PENILAIAN LAPORAN PRAKTIKUM
FISIOLOGI HEWAN
Skala
No Aspek Penilaian Perolehan
1 2 3 4
1 Pendahuluan Menuliskan Menuliskan Menuliskan Menuliskan
Komponen yang harus ada: satu dua tiga seluruh
1) latar belakang komponen komponen komponen komponen
2) tujuan pengamatan yang yang yang yang
3) waktu pengamatan diminta diminta diminta diminta
4) tempat pengamatan
2 Kajian Teori Menuliskan Menuliskan Menuliskan Menuliskan
Komponen yang harus ada: satu dua tiga seluruh
1) merumuskan kajian teori komponen komponen komponen komponen
berdasarkan topik yang yang yang yang
pengamatan diminta diminta diminta diminta
2) membuat kutipan di akhir
paragraph yang dikutip
3) menggunakan referensi
minimal 5 artikel penelitian
(10 tahun terakhir)
4) menggunakan referensi
minimal 3 buku referensi (10
tahun terakhir )
3 Metodologi Menuliskan Menuliskan Menuliskan Menuliskan
Komponen yang harus ada: satu dua tiga seluruh
1) menuliskan alat yang komponen komponen komponen komponen
digunakan dalam pengamatan yang yang yang yang
2) menuliskan bahan yang diminta diminta diminta diminta
digunakan dalam pengamatan
3) menuliskan cara kerja dalam
pengamatan
4) cara kerja ditulis secara
sistematis)
4 Hasil Pengamatan Menuliskan Menuliskan Menuliskan Menuliskan
Komponen yang harus ada: satu dua tiga seluruh
1) menuliskan data hasil komponen komponen komponen komponen
pengamatan yang yang yang yang
2) menggambarkan hasil diminta diminta diminta diminta
pengamatan
3) hasil pengamatan sesuai
dengan objek pengamatan
4) memberi keterangan pada
gambar hasil pengamatan)
5 Pembahasan Menuliskan Menuliskan Menuliskan Menuliskan
Komponen yang harus ada: satu dua tiga seluruh
komponen komponen komponen komponen
Skala
No Aspek Penilaian Perolehan
1 2 3 4
1) menuliskan pembahasan yang yang yang yang
berdasarkan data hasil diminta diminta diminta diminta
pengamatan
2) tidak mengulang dasar teori
pada pembahasan
3) pembahasan ditulis dengan
jelas
4) pembahasan ditulis dengan
singkat dan padat
6 Kesimpulan Menuliskan Menuliskan Menuliskan Menuliskan
Komponen yang harus ada: satu dua tiga seluruh
1) Kesimpulan sesuai dengan komponen komponen komponen komponen
tujuan pengamatan yang yang yang yang
2) Mencakup seluruh diminta diminta diminta diminta
pengamatan
3) Dituliskan secara singkat dan
padat
4) Dituliskan secara jelas
7 Daftar Pustaka Menuliskan Menuliskan Menuliskan Menuliskan
Komponen yang harus ada: satu dua tiga seluruh
1) Menuliskan daftar pustaka komponen komponen komponen komponen
sesuai aturan yang berlaku yang yang yang yang
2) Menuliskan daftar pustaka diminta diminta diminta diminta
sesuai abjad
3) Daftar pustaka sesuai dengan
kutipan yang ada pada dasar
teori
4) Jumlah daftar pustaka sesuai
dengan jumlah buku yang
dikutip

8 Lampiran Melampirka Melampirka Melampirka Melampirka


Komponen yang harus ada: n satu n dua n tiga n seluruh
1) Foto dokumentasi alat dan komponen komponen komponen komponen
bahan yang digunakan yang yang yang yang
2) Foto dokumentasi kegiatan diminta diminta diminta diminta
percobaan
3) Foto dokumentasi hasil
percobaan
4) Dokumen pendukung lainnya
PENGOLAHAN PENILAIAN LAPORAN PRAKTIKUM

Skor Jlm
Pendahuluan Kajian Metodologi Hasil Pembahasan Kesimpulan Daftar Lampi skor
No Nama Nilai
Teori Pengamatan Pustaka Ran
(4) (4) (4) (4) (4) (4) (4) (4) (32)
1
2
3
4

Keterangan:
Skor maksimal = 32
Nilai laporan = Skor perolehan x 100
Skor maksimal

Tabel Kriteria Penilaian


Kriteria Penilaian
Kurang Cukup Baik Sangat Baik
Skor <60 60 - 73 74 - 77 78 – 100

Anda mungkin juga menyukai